• Tidak ada hasil yang ditemukan

Analisis Kuantitatif

6. Investor sebagai pihak yang membeli Notes, yang berdasarkan keterangan dari manajemen Perseroan bukan merupakan pihak yang terafiliasi dengan Perseroan

2.2.2 Analisis Kuantitatif

memperpanjang profil jatuh tempo utang

Melalui penerbitan surat utang, beberapa fasilitas pinjaman dari bank secara tidak langsung akan menjadi lebih panjang, yaitu menjadi 5 tahun.

Risiko yang mungkin dihadapi oleh Perseroan sehubungan dengan Rencana Transaksi diperkirakan adalah :

• Perseroan diprediksi memiliki kemampuan untuk melakukan pembayaran atas hutang yang akan jatuh tempo. Namun, terdapat risiko bahwa Perseroan tidak mampu melakukan pembayaran kembali atas Notes tersebut jika kinerja usaha Perseroan di masa yang akan datang tidak berjalan secara optimal sebagaimana yang direncanakan;

Risiko nilai tukar mata uang, dimana sebelum penerbitan surat utang dengan mata uang

Dolar Amerika Serikat, utang Perseroan sebagian besar adalah dalam mata uang Rupiah;

Risiko tingkat kupon Notes yang memiliki tingkat kupon yang tetap. Apabila kondisi

tingkat suku bunga di pasar atau tingkat kupon pembanding mengalami penurunan, Perseroan akan mengalami cost of fund yang lebih tinggi dibandingkan dengan tingkat kupon di pasar atau pembanding;

2.2.2 Analisis Kuantitatif

Analisis Kuantitatif dilakukan dengan melakukan (i) analisis kinerja historis, (ii) analisis kewajaran, yaitu dengan menganalisis kewajaran dari tingkat kupon dan yield Notes akan menggunakan pendekatan pasar dan pendekatan pendapatan dan (iii) analisis uji nilai tambah, yaitu dengan menganalisis proyeksi keuangan konsolidasian Perseroan tanpa dan dengan dilaksanakannya Rencana Transaksi, menganalisis Laporan Keuangan Konsolidasian Proforma Perseroan per 30 Juni 2014 dan analisis solvabilitas Perseroan.

2.2.2.1. Analisis Kinerja Historis

Ikhtisar data keuangan Perseroan didasarkan pada Laporan Keuangan Konsolidasian Interim Perseroan untuk periode 6 (enam) bulan yang berakhir pada 30 Juni 2014 yang telah direviu oleh KAP Siddharta & Widjaja, Laporan Keuangan Konsolidasian Perseroan untuk tahun-tahun yang berakhir pada 31 Desember 2011-2013 yang telah diaudit oleh KAP Siddharta & Widjaja dengan pendapat Wajar tanpa pengecualian, dan Laporan Keuangan Konsolidasian Perseroan untuk tahun yang berakhir pada 31 Desember 2010 yang telah diaudit oleh KAP Achmad, Rasyid, Hisbullah & Jerry dengan pendapat Wajar tanpa Pengecualian.

28

Tabel 2-15 : Laporan Laba Rugi Komprehensif Konsolidasian

(dalam juta Rupiah)

Sumber : Laporan Keuangan Perseroan

Perseroan bergerak dalam bidang, baik secara langsung maupun tidak langsung melalui entitas anaknya, distributor sepeda motor merek Honda di wilayah Jawa Timur dan Nusa Tenggara Timur, penjualan eceran kendaraan bermotor roda empat dengan merek Nissan dan Datsun, sewa kendaraan, pabrikasi minyak pelumas, asuransi kerugian, dan aktivitas pendanaan.

Pendapatan bersih Perseroan selama periode 2010-2013 mengalami peningkatan dengan

Compounded Annual Growth Rate (CAGR) sebesar 21,57% per tahun. Peningkatan tertinggi terjadi

pada tahun 2013 sebesar 28,78%, terutama karena peningkatan pada volume penjualan kendaraan bermotor. Hingga 30 Juni 2014, Pendapatan bersih Perseroan sebesar Rp 7,85 triliun. Beban pokok pendapatan Perseroan selama periode 2010-2013 mengalami peningkatan dengan rata-rata sebesar 19,12% per tahun. Peningkatan tertinggi terjadi pada tahun 2013 sebesar 29,44%, karena kenaikan pada beban pokok penjualan dari aktivitas perdagangan. Rata-rata porsi Beban pokok pendapatan Perseroan terhadap Pendapatan bersih selama periode 2010-2013 adalah 87,71%. Hingga 30 Juni 2014, Beban pokok pendapatan Perseroan sebesar Rp 6,70 triliun. Laba kotor Perseroan selama periode 2010-2013 mengalami peningkatan dengan rata-rata sebesar 41,74% per tahun. Peningkatan tertinggi terjadi pada tahun 2012 sebesar 85,03%, karena adanya kenaikan pada Pendapatan bersih. Rata-rata margin Laba kotor Perseroan pada periode 2010-2013 adalah 12,29%. Hingga 30 Juni 2014, Laba kotor Perseroan sebesar Rp 1,14 triliun. Laba usaha Perseroan selama periode 2010-2013 mengalami peningkatan dengan rata-rata sebesar 44,98% per tahun. Seiring dengan peningkatan pada Laba Kotor, peningkatan Laba usaha tertinggi terjadi pada tahun 2012 sebesar 123,46%. Rata-rata margin Laba usaha selama periode 2010-2013 adalah 5,30%. Hingga 30 Juni 2014, Laba usaha Perseroan sebesar Rp 489,92 miliar. Laba komprehensif Perseroan selama periode 2010-2013 mengalami peningkatan dengan rata-rata sebesar 31,35% per tahun. Peningkatan tertinggi terjadi pada tahun 2012 sebesar 52,43%, terutama karena peningkatan pada Laba usaha. Rata-rata margin Laba komprehensif terhadap

30 Juni

2014 2013 2012 2011 2010

Reviu

Pendapatan bersih 7.847.676 13.878.602 10.776.919 8.453.433 7.724.596 Beban pokok pendapatan (6.703.870) (11.854.831) (9.158.704) (7.578.867) (7.013.961) Laba kotor 1.143.806 2.023.771 1.618.215 874.566 710.635 Beban usaha (673.738) (1.171.596) (919.111) (565.837) (473.791) Pendapatan lainnya 27.817 53.594 49.645 25.503 76.864 Beban lainnya (7.962) (4.747) (2.674) (358) (18.043) Laba usaha 489.923 901.022 746.075 333.874 295.665 Pendapatan keuangan 50.073 68.819 29.807 24.426 29.902 Biaya keuangan (126.381) (208.183) (201.395) (11.149) (6.071) Bagian atas laba entitas asosiasi 2.206 4.348 4.405 515 465 Laba sebelum pajak penghasilan 0 415.821 766.006 578.892 347.666 319.961 Beban pajak penghasilan 0 (112.373) (201.994) (173.963) (81.412) (72.196) Laba neto dari operasional yang dilanjutkan 303.448 564.012 404.929 266.254 247.765 Laba neto dari operasional yang dihentikan - - 1.037 2.200 2.139 Laba tahun berjalan 303.448 564.012 405.966 268.454 249.904 (Rugi) / pendapatan komprehensif lainnya (4.436) 2.300 3.230 - -Laba komprehensif periode / tahun berjalan 299.012 566.312 409.196 268.454 249.904

31 Desember Audit

29

Penjualan bersih selama periode 2010-2013 adalah 3,57%. Hingga 30 Juni 2014, Laba komprehensif Perseroan sebesar Rp 299,01 miliar.

Tabel 2-16 : Laporan Posisi Keuangan Konsolidasian

(dalam juta Rupiah)

Sumber : Laporan Keuangan Perseroan

Selama periode 2010-2013, Jumlah Aset lancar Perseroan mengalami peningkatan dengan

rata-rata sebesar69,61% per tahun. Peningkatan tertinggi terjadi pada tahun 2012 sebesar 253,46%,

terutama karena meningkatnya Kas dan setara kas, dan Piutang pembiayaan konsumen dari pihak ketiga. Rata-rata rasio Aset lancar terhadap Jumlah Aset selama periode 2010-2013 sebesar

47,83%. Pada 30 Juni 2014,Jumlah Aset lancar Perseroan sebesar Rp 5,73 triliun.

Selama periode 2010-2013, Jumlah Aset tidak lancar Perseroan mengalami peningkatan dengan

rata-rata sebesar 96,29% per tahun. Peningkatan tertinggi terjadi pada tahun 2012 sebesar

247,33%, terutama karena meningkatnya Piutang pembiayaan konsumen dari pihak ketiga dan

Aset tetap neto. Rata-rata rasio Jumlah Aset tidak lancar terhadap Jumlah Aset selama periode

2010-2013 sebesar 52,17%. Pada 30 Juni 2014, Jumlah Aset tidak lancar Perseroan sebesar

Rp 7,25 triliun.

Selama periode 2010-2013, secara keseluruhan Jumlah Aset Perseroan mengalami peningkatan dengan rata-rata sebesar 82,76% per tahun. Pada 30 Juni 2014, Jumlah Aset Perseroan sebesar Rp 12,98 triliun. 30 Juni 2014 2013 2012 2011 2010 Reviu ASET Aset Lancar

Kas dan setara kas 1.061.007 1.102.749 1.191.806 166.083 268.973 Kas yang dibatasi penggunaannya 27.783 33.334 214.468 - -Piutang usaha dari pihak ketiga 842.331 535.599 375.909 269.518 273.015 Piutang pembiyaan konsumen dari pihak ketiga 1.952.300 1.917.630 1.601.290 449.153 266.163 Piutang sewa pembiayaan dari pihak ketiga 602.468 584.024 483.223 - -Piutang non-usaha dari pihak ketiga 289.536 192.161 118.705 42.692 14.156 Persediaan 775.513 356.860 176.904 251.281 166.372 Pajak pertambahan nilai dibayar dimuka 54.750 36.714 36.898 3.775 -Pembayaran dimuka lainnya 127.840 114.207 62.957 23.347 10.083 Jumlah Aset Lancar 5.733.528 4.873.278 4.262.160 1.205.849 998.762 Aset Tidak Lancar

Piutang pembiayaan konsumen dari pihak ketiga 1.682.419 1.400.216 1.243.487 581.652 290.435 Piutang sewa pembiayaan dari pihak ketiga 568.251 521.643 448.766 - -Investasi pada entitas asosiasi 39.606 39.323 35.680 102.455 1.878 Deposit jaminan 518.494 448.616 318.583 225.646 212.129 Pajak penghasilan yang dapat dikembalikan 3.142 6.327 4.979 8.616 3.389 Aset pajak tangguhan 23.091 31.869 19.498 11.700 5.164 Aset tetap - neto 3.101.316 2.643.746 1.772.208 408.412 296.410 Goodwill 1.163.066 1.140.360 857.633 13.694 13.694 Aset tak berwujud lainnya 30.468 36.561 48.748 - -Uang muka pembelian aset tetap 54.632 - - - -Aset tidak lancar lainnya 64.703 78.306 58.322 32.068 16.174 Jumlah Aset Tidak Lancar 7.249.188 6.346.967 4.807.904 1.384.243 839.273 JUMLAH ASET 12.982.716 11.220.245 9.070.064 2.590.092 1.838.035

- - - -31 Desember

30

Tabel 2-17 : Laporan Posisi Keuangan Konsolidasian (Lanjutan)

(dalam juta Rupiah)

Sumber: Laporan Keuangan Perseroan

Selama periode 2010-2013, Jumlah Liabilitas Perseroan mengalami peningkatan dengan rata-rata sebesar 87,46% per tahun. Peningkatan tertinggi terjadi pada tahun 2012 sebesar 328,64%, terutama karena adanya peningkatan pada Pinjaman jangka panjang. Pada tahun 2013, terjadi penurunan Jumlah Liabilitas sebesar 5,63% disebabkan karena pelaksanaan konversi pada Obligasi Konversi. Rata-rata rasio Jumlah Liabilitas terhadap Jumlah Aset selama periode 2010-2013 sebesar 65,52%. Pada 30 Juni 2014, Jumlah Liabilitas Perseroan sebesar Rp 7,78 triliun.

Selama periode 2010-2013, Jumlah Ekuitas Perseroan mengalami peningkatan dengan rata-rata sebesar 76,31% per tahun. Peningkatan tertinggi terjadi pada tahun 2013 sebesar 139,20%, terutama karena adanya Tambahan Modal Disetor. Rata-rata rasio Jumlah Ekuitas terhadap Jumlah Aset selama periode 2010-2013 sebesar 34,48%. Pada 30 Juni 2014, Jumlah Ekuitas Perseroan adalah sebesar Rp 5,20 triliun.

30 Juni

2014 2013 2012 2011 2010

Reviu

LIABILITAS DAN EKUITAS Liabilitas Jangka Pendek

Utang bank jangka pendek 1.036.033 514.634 97.805 166.622 -Utang usaha ke pihak ketiga 1.146.465 697.096 647.618 347.047 318.888 Utang lainnya 299.786 277.065 184.154 170.110 188.687 Utang pajak 41.195 87.203 102.756 45.773 36.676 Beban akrual 146.734 114.024 62.056 38.650 11.597 Pinjaman jangka panjang yang

jatuh tempo dalam setahun 2.642.806 2.788.365 2.789.196 464.519 271.965 Jumlah Liabilitas Jangka Pendek 5.313.019 4.478.387 3.883.585 1.232.721 827.813

0 - - - - -Liabilitas Jangka Panjang

Pinjaman jangka panjang, setelah dikurangi

bagian yang jatuh tempo dalam setahun 2.358.385 2.235.542 2.240.044 423.939 196.582 Obligasi konversi - - 1.010.000 - -Liabilitas imbalan kerja 92.515 83.894 61.890 30.753 11.541 Liabilitas pajak tangguhan 15.685 27.848 37.341 - 213 Jumlah Liabilitas Jangka Panjang 2.466.585 2.347.284 3.349.275 454.692 208.336

0 - - - - -EKUITAS

Modal saham 2.231.482 2.231.482 1.287.000 650.000 350.000 Tambahan modal disetor 1.445.115 1.466.851 - - -Saham tresuri (129.499) (129.470) - - -Komponen ekuitas lainnya (244.148) (319.377) (78.101) (43.927) -Saldo laba 1.179.130 894.759 370.900 235.674 340.887 Kepentingan nonpengendali 721.032 250.329 257.405 60.932 110.999 JUMLAH EKUITAS 5.203.112 4.394.574 1.837.204 902.679 801.886 JUMLAH KEWAJIBAN DAN EKUITAS 12.982.716 11.220.245 9.070.064 2.590.092 1.838.035

- - - -31 Desember

31

Tabel 2-18 : Laporan Arus Kas Konsolidasian

(dalam juta Rupiah)

Sumber : Laporan Keuangan Perseroan

Selama periode 2010-2013, Perseroan mencatat kas neto tertinggi dari aktivitas operasi sebesar Rp 220,42 miliar pada tahun 2012 terutama karena adanya kenaikan pada Penerimaan kas dari pelanggan sebesar Rp 10,32 triliun. Pada tahun 2011, Perseroan mencatat kas neto yang digunakan untuk aktivitas operasi sebesar Rp 275,95 miliar terutama karena kenaikan pada Pembayaran kas untuk aktivitas operasional lainnya sebesar Rp 376,22 miliar. Hingga 30 Juni 2014, Perseroan telah mencatat kas neto yang digunakan untuk aktivitas operasi sebesar Rp 197,55 miliar.

30 Juni

2014 2013 2012 2011 2010

Reviu

ARUS KAS DARI AKTIVITAS OPERASI

Penerimaan kas dari pelanggan 7.285.499 13.206.916 10.321.905 8.239.266 7.331.415 Pembayaran kas kepada pemasok (6.516.296) (11.704.349) (9.042.189) (7.861.572) (7.142.330) Pembayaran kas untuk aktivitas

operasi lainnya (460.620) (463.903) (508.778) (376.215) (24.416) Pembayaran kas kepada karyawan (285.761) (456.900) (313.741) (211.755) (157.970) Penerimaan bunga 50.072 68.819 29.807 21.721 29.902 Pembayaran bunga (126.381) (208.183) (201.395) (13.537) (7.678) Pembayaran pajak penghasilan (144.062) (227.862) (65.193) (73.857) (78.185) Kas neto (digunakan untuk) dari aktivitas operasi (197.549) 214.538 220.416 (275.949) (49.262)

0 - - - - -0 - - - - -ARUS KAS DARI AKTIVITAS INVESTASI

Perolehan aset tetap (781.233) (1.045.021) (699.591) (156.720) (175.907) Uang muka pembelian aset tetap (54.632) - - - -Penerimaan dari penjualan aset tetap 4.758 48.035 7.642 10.973 777 Pembayaran dimuka untuk investasi saham - - - (99.813) -Akuisisi entitas anak, setelah dikurangi

kas yang diperoleh - (374.935) (1.341.384) - (15.000) Pengembalian uang muka investasi - - - - 91.265 Peningkatan bagian kepemilikan

pada entitas anak - (300.000) (95.433) (117.495) (13.046) Pelepasan entitas anak - - 137.244 - -Investasi pada entitas asosiasi - - - (764) 35.239 Pembentukan entitas anak - - (60.500) - -Kas neto digunakan untuk aktivitas investasi (831.107) (1.671.921) (2.052.022) (363.819) (76.672) ARUS KAS DARI AKTIVITAS PENDANAAN

Penerimaan dari utang bank dan pinjaman 4.413.570 5.397.841 1.879.640 981.342 428.248 Pembayaran utang bank dan pinjaman (3.914.888) (5.298.832) (637.453) (394.809) -Dividen kas dibagikan oleh entitas anak

kepada kepentingan nonpengendali (3) (2.550) (33.484) (91.952) (32.880) Penyetoran modal saham oleh kepentingan

nonpengendali 510.000 - - - -Perolehan saham treasuri (29) (129.470) - - -Penerimaan dari penerbitan modal saham - 1.521.949 867.436 367.297 374.479 Pembayaran biaya penerbitan saham (21.736) (120.612) - - -Penerimaan dari penerbitan obligasi konversi - - 1.010.000 - -Pembayaran dividen - - (228.810) (325.000) (600.000) Kas neto diperoleh dari aktivitas pendanaan 986.914 1.368.326 2.857.329 536.878 169.847 (Penurunan) kenaikan kas dan setara kas (41.742) (89.057) 1.025.723 (102.890) 43.913 Kas dan setara kas pada awal periode / tahun 1.102.749 1.191.806 166.083 268.973 225.060 Kas dan setara kas pada akhir periode / tahun 1.061.007 1.102.749 1.191.806 166.083 268.973

31 Desember Audit

32

Perseroan mencatat kas neto tertinggi yang digunakan untuk aktivitas investasi selama periode 2010-2013 pada tahun 2012 sebesar Rp 2,05 triliun terutama karena adanya Akuisisi entitas anak

sebesar Rp 1,34 triliun.Hingga 30 Juni 2014, Perseroan telah mencatat kas neto yang digunakan

untuk aktivitas investasi sebesar Rp 831,11 miliar terutama karena Perolehan asset tetap sebesar Rp 781,23 miliar.

Selama periode 2010-2013, Perseroan mencatat kas neto tertinggi yang diperoleh dari aktivitas

Pendanaan sebesar Rp 2,86 triliun pada tahun 2012 terutama karena adanya kenaikan pada

Penerimaan dari utang bank dan pinjaman, dan Penerimaan dari penerbitan obligasi konversi.

Hingga 30 Juni 2014, Perseroan telah mencatat kas neto yangdiperoleh dari aktivitas Pendanaan

sebesar Rp 986,91 miliar terutama karena Penerimaan dan pembayaran dari utang bank dan

pinjamanserta adanya setoran modal.

Tabel 2-19 : Rasio Keuangan

*) dihitung berdasarkan CAGR periode 2010-2013 **) berdasarkan informasi Perseroan

Sumber : Laporan Keuangan Perseroan, diolah Rasio Profitabilitas

Rasio profitabilitas menunjukkan kemampuan perusahaan dalam mengelola aset-asetnya dengan tujuan akhir untuk mengoptimalkan pengembalian yang dapat diperoleh para penyedia modal

(capital providers). Profitabilitas diukur dengan rasio imbal hasil ekuitas (return on equity/ROE)

dan rasio imbal hasil aset (return on assets/ROA).

30 Juni Rata-rata 2010 2011 2012 2013 2014 2010-2013

Rasio Pertumbuhan*

Pendapatan bersih n/a 9,44% 27,49% 28,78% 13,09% 21,57%

Beban pokok pendapatan n/a 8,05% 20,85% 29,44% 13,10% 19,12%

Laba kotor n/a 23,07% 85,03% 25,06% 13,04% 41,74%

Laba usaha n/a 12,92% 123,46% 20,77% 8,75% 44,98%

Laba komprehensif n/a 7,42% 52,43% 38,40% 5,60% 31,35%

Jumlah Aset n/a 40,92% 250,18% 23,71% 15,71% 82,76%

Aset lancar n/a 20,73% 253,46% 14,34% 17,65% 69,61%

Aset tidak lancar n/a 64,93% 247,33% 32,01% 14,21% 96,29%

Jumlah Liabilitas n/a 62,85% 328,64% -5,63% 13,98% 87,46%

Jumlah Ekuitas n/a 12,57% 103,53% 139,20% 18,40% 76,31%

Rasio Vertikal

Beban pokok pendapatan 90,80% 89,65% 84,98% 85,42% 85,42% 87,71%

Laba kotor 9,20% 10,35% 15,02% 14,58% 14,58% 12,29%

Laba usaha 3,83% 3,95% 6,92% 6,49% 6,24% 5,30%

Laba komprehensif 3,24% 3,18% 3,80% 4,08% 3,81% 3,57%

Aset lancar 54,34% 46,56% 46,99% 43,43% 44,16% 47,83%

Aset tidak lancar 45,66% 53,44% 53,01% 56,57% 55,84% 52,17%

Jumlah Liabilitas 56,37% 65,15% 79,74% 60,83% 59,92% 65,52% Jumlah Ekuitas 43,63% 34,85% 20,26% 39,17% 40,08% 34,48% Rasio Profitabilitas Return on Equity 31,16% 29,74% 22,27% 12,89% 11,49% 24,02% Return on Assets 13,60% 10,36% 4,51% 5,05% 4,61% 8,38% Rasio Solvabilitas Debt to Equity (x) 0,58 1,17 3,34 1,26 1,16 1,59 Debt to Assets (x) 0,25 0,41 0,68 0,49 0,47 0,46 Rasio Likuiditas Rasio Lancar (x) 1,21 0,98 1,10 1,09 1,08 1,09 Quick Ratio (x) 1,01 0,77 1,05 1,01 0,93 0,96 Rasio Aktivitas **

Perputaran Aset (hari) 87 112 307 295 302 200

Perputaran Piutang usaha (hari) 11 12 11 12 16 11

Perputaran Persediaan (hari) 13 10 9 8 15 10

Perputaran Utang usaha (hari) 19 16 20 21 25 19

33

Selama periode 2010-2013, rata-rata rasio ROE Perseroan sebesar 24,02% per tahun. Sementara itu, rata-rata rasio ROA Perseroan sebesar 8,38% per tahun. Pada 30 Juni 2014, rasio ROE sebesar 11,49% dan rasio ROA sebesar 4,61%.

Rasio Solvabilitas

Rasio solvabilitas menggambarkan kemampuan perusahaan dalam membayar semua kewajiban (jangka pendek maupun jangka panjang). Solvabilitas Perseroan diukur dengan menggunakan

debt to equity ratio dan debt to assets ratio.

Perseroan mencatatkan rata-rata DER selama periode 2010-2013 sebesar 1,59x per tahun dan DAR sebesar 0,46x per tahun. Pada 30 Juni 2014, DER Perseroan sebesar 1,16x dan DAR sebesar 0,47x.

Rasio Likuiditas

Rasio likuiditas menunjukkan kemampuan perusahaan untuk membayar seluruh kewajiban-kewajibannya yang akan jatuh tempo. Likuiditas Perseroan diukur dengan menggunakan rasio lancar dan quick ratio.

Rata-rata current ratio Perseroan selama periode 2010-2013 sebesar 1,09x per tahun dan rata-rata quick ratio sebesar 0,96x per tahun. Pada 30 Juni 2014, current ratio Perseroan sebesar 1,08x dan quick ratio sebesar 0,93x.

Rasio Aktivitas

Rasio aktivitas menggambarkan kemampuan perusahaan dalam menggunakan aset-aset yang dimilikinya. Rasio aktivitas Perseroan diukur dengan rasio turnover.

Selama periode 2010-2013, Perseroan mencatatkan rata-rata rasio perputaran aset selama 200 hari, rasio perputaran piutang usaha selama 11 hari, dan rasio perputaran persediaan selama 10 hari, dan rasio perputaran hutang selama 19 hari. Pada 30 Juni 2014, rasio perputaran aset selama 302 hari, rasio perputaran piutang selama 16 hari, rasio perputaran persediaan selama 15 hari, dan rasio perputaran hutang selama 25 hari.

2.2.2.2. Jaminan Gadai Saham

Berdasarkan surat keterangan manajemen Perseroan tanggal 17 September 2014, MPM Global dan MPM Excelsior merupakan anak perusahaan langsung dan tidak langsung, yang dimiliki sepenuhnya oleh Perseroan yang didirikan hanya dalam rangka penerbitan surat utang dicatatkan di bursa efek Singapura untuk memenuhi ketentuan hukum negara Republik Singapura.

MPM Global dan MPM Excelsior, merupakan perusahaan yang didirikan pada tanggal 1 September 2014, dan tidak memiliki kegiatan operasional lainnya selain dalam rangka penerbitan surat utang.

Nilai MPM Global termasuk MPM Excelsior pada saat laporan Pendapat Kewajaran ini diterbitkan adalah sesuai dengan jumlah modal disetor sebesar USD 10.000 (Sepuluh Ribu Dolar Amerika Serikat).

34

2.2.2.3. Uji Kewajaran Tingkat Kupon dan Yield

Dalam analisis kewajaran yield dan tingkat kupon Notes terdapat dua pendekatan penilaian yang umum digunakan, yaitu pendekatan pasar dan pendekatan pendapatan.

Pendekatan pasar umumnya digunakan sebagai pendekatan utama dalam menentukan kewajaran

yield dan tingkat kupon Notes, yaitu dengan menganalisis perbandingan yield dan tingkat kupon Notes terhadap notes/ surat utang pembanding yang ada di pasar.

Dan pendekatan pendapatan digunakan sebagai pendekatan pembanding, dimana akan dibandingkan antara jumlah dana yang diperoleh dari hasil penerbitan Notes dengan nilai kini dari jumlah pembayaran pokok dan kupon oleh Perseroan pada saat Notes jatuh tempo.

• Pendekatan pasar dilakukan dengan menganalisis asumsi tingkat kupon yang mengacu pada

notes/surat utang sebanding yang diterbitkan dalam mata uang USD selama periode 2012 -

2014.

Tabel 2-20: Notes/ Surat Utang Pembanding yang Terbit pada 2012 - 2014

Sumber : Thomson Reuters, 14 September 2014, diolah

Parameter yang digunakan dalam pemilihan notes/surat utang pembanding yang memiliki karakteristik menyerupai Notes yang akan diterbitkan oleh Perseroan melalui MPM Global, antara lain yaitu:

- Ratings: Notes yang diterbitkan memperoleh rating B+ dari Standard & Poor’s dan BB-

dari Fitch Ratings. Untuk tujuan analisis, kami menggunakan notes/ surat utang pembanding dengan rating dalam kisaran B- hingga BB+;

- Jangka waktu jatuh tempo. Notes memiliki jatuh tempo pada tahun 2019, sehingga

memiliki jangka waktu jatuh tempo selama 5 tahun sejak diterbitkan yaitu tahun 2014. Untuk tujuan analisis, kami menggunakan notes/ surat utang pembanding dengan sisa jangka waktu jatuh tempo antara 4 hingga 8 tahun sejak tahun 2014.

Berdasarkan parameter tersebut, notes/ surat utang yang memiliki karakteristik yang sama dengan Notes yang akan diterbitkan oleh Perseroan melalui MPM Global adalah :

Jumlah Tanggal Jenis

(Juta USD) Penerbitan Surat Utang

Star Energy Geothermal Wayang Windu Ltd --/B+/B2 350 6,125% USD 27-Mar-20 28-Mar-13 100 103,3 5,296% Note Listrik Gajah Tunggal Tbk PT B+/--/B2 500 7,750% USD 06-Feb-18 06-Feb-13 99,188 102,89 6,777% Note Karet Berau Coal Energy Tbk PT BB-/--/B2 500 7,250% USD 13-Mar-17 13-Mar-12 100 92,25 10,887% Note Tambang Theta Capital Pte Ltd BB-/BB-/Ba3 150 7,000% USD 11-Apr-22 11-Apr-14 100 105,34 5,860% Sr Note Konstruksi Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk PT BB+/BBB-/Baa3 500 2,950% USD 28-Mar-18 28-Mar-13 99,196 98,846 3,299% Sr Note Perbankan Alam Synergy Pte Ltd B+/B+/B1 235 6,950% USD 27-Mar-20 27-Mar-13 98,376 100,88 6,579% Sr Note Konstruksi Abja Investment Co Pte Ltd BB-/BB+/-- 500 4,850% USD 31-Jan-20 31-Jul-14 100 102,25 4,372% Sr Note Baja Golden Legacy Pte Ltd BB-/--/B1 200 9,000% USD 24-Apr-19 24-Apr-14 100 107,5 7,060% Sr Note Tekstil Flextronics International Ltd BB+/BBB-/Ba1 500 4,625% USD 15-Feb-20 28-Aug-2013 0 101 4,415% Sr Note Elektronik TBG Global Pte Ltd --/BB/Ba3 300 4,625% USD 03-Apr-18 03-Apr-13 100 100,52 4,463% Sr Note Telekomunikasi Alam Sutera International Private Ltd B+/--/B1 150 10,750% USD 27-Mar-17 27-Mar-12 99,058 109 3,560% Sr Note Properti Alam Synergy Pte Ltd B+/B+/B1 225 9,000% USD 29-Jan-19 29-Jan-14 100 109 6,579% Sr Note Konstruksi Ottawa Holdings Pte Ltd BB-/--/B2 364 5,875% USD 16-Mei-18 16-Mei-13 100 89,754 9,227% Note Telekomunikasi

Harga Yield Industri Perusahaan Penerbit Rating Kupon Kurs Maturity Harga pada

35

Tabel 2-21: Notes/ Surat Utang Pembanding dengan Karakteristik yang Sama dengan Notes yang Diterbitkan pada 2012 –2014

Sumber : Thomson Reuters, 14 September 2014, diolah

Berdasarkan tabel di atas, terlihat bahwa notes/ surat utang pembanding yang memiliki rating yang serupa yang diberikan oleh lembaga internasional kepada Perseroan adalah Star Energy Geothermal Wayang Windu Ltd, PT Gajah Tunggal Tbk, Theta Capital Pte Ltd, Alam Synergy Pte Ltd, Abja Investment Co Pte Ltd, Golden Legacy Pte Ltd, dan Ottawa Holding Pte Ltd.

Berdasarkan pendekatan pasar, tingkat kupon yang diberikan yaitu sebesar 6,750% dengan

yield to maturity pada saat penerbitan sebesar 6,750% adalah wajar karena berada di dalam

kisaran yield notes/ surat utang pembanding dengan rating yang serupa dan sisa jangka waktu jatuh tempo antara 4 hingga 8 tahun sejak tahun 2014. Dengan volatilitas pasar saat ini, kami berpendapat tingkat yield adalah wajar karena tingkat yield berada dalam kisaran tingkat yield dari notes/surat utang pembanding, yaitu minimum sebesar 4,372% hingga maksimum sebesar 9,227%.

Pendekatan pendapatan dilakukan dengan menghitung Net Present Value (NPV) dari jumlah

penerimaan dana sebagai hasil dari penerbitan pokok Notes sebesar USD 200 juta, tingkat

kupon tetap sebesar 6,750%, dengan jangka waktu 5 tahun danjatuh tempo pada tahun 2019

serta pembayaran kupon dari pokok Notes sampai dengan saat jatuh tempo dengan tingkat diskonto berdasarkan tingkat yield maksimum dan minimum dari notes/ surat utang pembanding di pasar.

 Perhitungan NPV dengan menggunakan minimum yield :

(dalam USD)

Keterangan :

Jumlah pokok Notes : USD 200 juta

Tingkat kupon : 6,750%

Discount Rate : 4,372%, rata-rata yield minimum dari notes/

surat utang pembanding Estimasi harga maksimum saat penerbitan : 110,477%

Jumlah Tanggal Jenis

(Juta USD) Penerbitan Surat Utang

Star Energy Geothermal Wayang Windu Ltd --/B+/B2 350 6,125% USD 27-Mar-20 28-Mar-13 100 103,3 5,296% Note Listrik Gajah Tunggal Tbk PT B+/--/B2 500 7,750% USD 06-Feb-18 06-Feb-13 99,188 102,89 6,777% Note Karet Theta Capital Pte Ltd BB-/BB-/Ba3 150 7,000% USD 11-Apr-22 11-Apr-14 100 105,34 5,860% Sr Note Konstruksi Alam Synergy Pte Ltd B+/B+/B1 235 6,950% USD 27-Mar-20 27-Mar-13 98,376 100,88 6,579% Sr Note Konstruksi Abja Investment Co Pte Ltd BB-/BB+/-- 500 4,850% USD 31-Jan-20 31-Jul-14 100 102,25 4,372% Sr Note Baja Golden Legacy Pte Ltd BB-/--/B1 200 9,000% USD 24-Apr-19 24-Apr-14 100 107,5 7,060% Sr Note Tekstil Alam Synergy Pte Ltd B+/B+/B1 225 9,000% USD 29-Jan-19 29-Jan-14 100 109 6,579% Sr Note Konstruksi Ottawa Holdings Pte Ltd BB-/--/B2 364 5,875% USD 16-Mei-18 16-Mei-13 100 89,754 9,227% Note Telekomunikasi

Max 9,227% Min 4,372%

Harga pada

Penerbitan Harga Yield Industri Perusahaan Penerbit Rating Kupon Kurs Maturity

19-Sep-14 19-Sep-15 19-Sep-16 19-Sep-17 19-Sep-18 19-Sep-19

Par Value 200.000.000,00

Max. Price at issuance (exclude accrued interest) 110,477%

Proceed 220.953.411,94

Coupon Payment (13.500.000,00) (13.500.000,00) (13.500.000,00) (13.500.000,00) (13.500.000,00)

Principal Payment (200.000.000,00)

Cash inflow (outflow ) 220.953.411,94 (13.500.000,00) (13.500.000,00) (13.500.000,00) (13.500.000,00) (213.500.000,00)

Discount factor 1,00 0,96 0,92 0,88 0,84 0,81

Present Value Cashflow 220.953.411,94 (12.934.503,51) (12.392.694,89) (11.873.581,89) (11.376.213,82) (172.376.417,84)

Net Present Value

36

 Perhitungan NPV dengan menggunakan maksimum yield :

(dalam USD)

Keterangan :

Jumlah pokok Notes : USD 200 juta

Tingkat kupon : 6,750%

Discount Rate : 9,227%, rata-rata yield maksimum dari notes/

surat utang pembanding Estimasi Harga Minimum saat penerbitan : 90,422%

Berdasarkan pendekatan pendapatan, penerbitan Notes adalah wajar karena yield to maturity

Notes pada saat penerbitan adalah berada dalam kisaran minimum yield 4,372% sampai

dengan maksimum yield 9,227%, dengan harga pada saat penerbitan sebesar 100,000% adalah wajar karena berada dalam kisaran estimasi harga minimum sebesar 90,422% hingga estimasi harga maksimum sebesar 110,477%.

19-Sep-14 19-Sep-15 19-Sep-16 19-Sep-17 19-Sep-18 19-Sep-19

Par Value 200.000.000,00

Min. Price at issuance (exclude accrued interest) 90,422%

Proceed 180.843.629,35

Coupon Payment (13.500.000,00) (13.500.000,00) (13.500.000,00) (13.500.000,00) (13.500.000,00)

Principal Payment (200.000.000,00)

Cash inflow (outflow ) 180.843.629,35 (13.500.000,00) (13.500.000,00) (13.500.000,00) (13.500.000,00) (213.500.000,00)

Discount factor 1,00 0,92 0,84 0,77 0,70 0,64

Present Value Cashflow 180.843.629,35 (12.359.581,42) (11.315.500,22) (10.359.618,24) (9.484.484,83) (137.324.444,65)

Net Present Value

37

2.2.2.4. Uji Nilai Tambah

Analisis uji nilai tambah Rencana Transaksi dilakukan dengan melakukan (i) analisis terhadap Laporan Keuangan Konsolidasian proforma Perseroan (ii) analisis kinerja keuangan Perseroan tanpa dan dengan dilaksanakannya Rencana Transaksi (iii) analisis solvabilitas Perseroan.

1. Analisis terhadap Laporan Keuangan Konsolidasian proforma Perseroan, yang telah disiapkan oleh Manajemen Perseroan per tanggal 30 Juni 2014:

Tabel 2-22 : Laporan Posisi Keuangan Konsolidasian Proforma

(dalam juta Rupiah)

Sumber : Manajemen Perseroan

Interim Penyesuaian Proforma 30 Juni 2014 30 Juni 2014 30 Juni 2014

ASET ASET LANCAR

Kas dan setara kas 1.061.007 349.102 1.410.109 Kas yang dibatasi penggunaannya 27.783 - 27.783 Piutang usaha dari pihak ketiga 842.331 - 842.331 Piutang pembiayaan konsumen dari pihak ketiga 1.952.300 - 1.952.300 Piutang sewa pembiayaan dari pihak ketiga 602.468 - 602.468 Piutang non-usaha dari pihak ketiga 289.536 - 289.536 Persediaan 775.513 - 775.513 Pajak pertambahan nilai dibayar dimuka 54.750 - 54.750 Pembayaran dimuka lainnya 127.840 - 127.840

JUMLAH ASET LANCAR 5.733.528 349.102 6.082.630

ASET TIDAK LANCAR

Piutang pembiayaan konsumen dari pihak ketiga 1.682.419 - 1.682.419 Piutang sewa pembiayaan dari pihak ketiga 568.251 - 568.251 Investasi pada entitas asosiasi 39.606 - 39.606 Deposit jaminan 518.494 - 518.494 Pajak penghasilan yang dapat dikembalikan 3.142 - 3.142 Aset pajak tangguhan 23.091 - 23.091 Aset tetap, bersih 3.101.316 - 3.101.316

Goodwill 1.163.066 - 1.163.066

Aset tak berwujud lainnya 30.468 - 30.468 Uang muka pembelian aset tetap 54.632 - 54.632 Aset tidak lancar lainnya 64.703 - 64.703

JUMLAH ASET TIDAK LANCAR 7.249.189 - 7.249.189

38

Tabel 2-23 : Laporan Posisi Keuangan Konsolidasian Proforma (Lanjutan)

(dalam juta Rupiah)

Sumber : Manajemen Perseroan

Interim Penyesuaian Proforma 30 Juni 2014 30 Juni 2014 30 Juni 2014

LIABILITAS DAN EKUITAS

LIABILITAS JANGKA PENDEK

Utang bank jangka pendek 1.036.033 (922.233) 113.800 Utang usaha ke pihak ketiga 1.146.465 - 1.146.465 Utang lainnya 299.786 - 299.786 Utang pajak 41.195 - 41.195 Beban akrual 146.734 - 146.734 Pinjaman jangka panjang yang jatuh tempo

dalam setahun 2.642.806 - 2.642.806

JUMLAH LIABILITAS JANGKA PENDEK 5.313.019 (922.233) 4.390.786

LIABILITAS JANGKA PANJANG

Pinjaman jangka panjang, setelah dikurangi

bagian yang jatuh tempo dalam setahun 2.358.385 (1.156.772) 1.201.613 Utang obligasi - 2.393.800 2.393.800 Liabilitas imbalan kerja 92.515 - 92.515 Liabilitas pajak tangguhan 15.685 - 15.685

JUMLAH LIABILITAS JANGKA PANJANG 2.466.585 1.237.028 3.703.613

EKUITAS

Modal saham, nilai nominal Rp 500 (Rupiah penuh) per saham:

Modal dasar: 10.000.000 saham

Modal ditempatkan dan disetor: 4.462.963.276 saham 2.231.482 - 2.231.482

Tambahan modal disetor 1.445.115 - 1.445.115 Saham treasuri (129.499) - (129.499) Komponen ekuitas lainnya (244.148) - (244.148) Saldo laba:

Telah ditentukan penggunaannya 105.298 34.307 139.605 Belum ditentukan penggunaannya 1.073.832 - 1.073.832 Ekuitas yang dapat diatribusikan

kepada pemilik entitas induk 4.482.080 34.307 4.516.387 Kepentingan nonpengendali 721.032 - 721.032

Dokumen terkait