• Tidak ada hasil yang ditemukan

SPIRITUAL TOUR

TOUR BUSSINES SHARING

B. Langkah – Langkah Dalam Mengembangkan Usaha Khusnudhon Spiritual Tour Spiritual Tour

3. Analisis SWOT Terhadap Khusnudhon Spiritual Tour

Tidak hanya obyek wisata, namun sebuah Biro Perjalanan Wisata pun tentunya tidak lepas dari berbagi jenis analisa yang dapat digunakan sebagai tolak ukur dalam usaha mengembangkan perusahannya, salah satu analisa yang dapat digunakan adalah teknik analisa Strength, Weeakness, Oportunity, dan Threats atau lebih sering dikenal analisis SWOT. Dari sini meski belum

berjalan secara menyeluruh, namun ada beberapa hal yang dapat diperhatikan dalam BPW Khusnudhon Spiritual Tour mengenai proses berdiri dan

pengembangan yang dilakukan dengan cara menganalisa menggunakan teknik analisis SWOT yaitu :

a. Strength (Kekuatan)

1) Memiliki beberapa paket yang menarik dan mungkin tidak ditemukan dibeberapa BPW lainnya.

commit to user

karakter usahannya Khusnudhon dinilai memiliki karakter usaha yang unik dan lain daripada yang lain dalam menjalankan usahannya meski belum terealisasi secara nyata mengenai karakter usahannya tersebut. 3) Dalam pelaksanaan Umroh & Haji menggunakan moda transportasi

yang cukup berkelas yaitu Garuda Indonesia mapun Fly Emirates hal ini didukung dengan beberapa kali perjalanan Umroh dan Haji yang dilaksanakan oleh PT Uswah Dinamika sebagai rekanan kerjasama Khusnudhon dalam pelaksanaan Umroh dan Haji.

4) Akan didukung dengan Sumber Daya Manusia yang berkompeten dibidangnya meski sementara ini masih dikelola oleh SDM yang sama dengan CET, hal ini membuat pihak manajemen mencari SDM baru yang lebih berpengalaman dan juga akan melatih SDM yang sudah ada agar lebih memahami dalam penanganan BPW Khusnudhon ini. 5) Memiliki sarana dan prasarana yang memadai untuk keperluan

administrasi dan operasionalnya.

b. Weakness (Kelemahan)

1) Terkendala mengenai SDM yang samapai saat ini belum ada sehingga membuat pengelolaan dan perkembangan Khusnudhon Spiritual Tour itu sendiri masih mengalami hambatan dan belum beroperasi secara maksimal

2) Meski baru dirintis, BPW ini belum melakukan usahanya secara maksimal seperti melakukan kegiatan marketing maupun promosi.

commit to user

memberikan fee yang sedikit.

4) Harga jual paket Umroh dan Haji masih sangat tinggi untuk kondisi di Solo Raya.

5) Kurang fleksibel dalam hal menyesuaikan permintaan pelanggan mengenai penawaran paket Umroh dan Haji karena standar pelayanan dan fasilitas yang terlalu tinggi untuk target market di wilayah Solo

Raya.

Cara yang dapat dilakukan dalam mengatasi weakness :

1) Segera merekrut pegawai yang mempunyai kompeten dan ahli dibidangnya dengan cara di tes dan di wawancara sampai sejauh mana kemampuan yang dimiliki, sehingga SDM dapat benar-benar fokus dengan Khusnudhon Spiritual Tour agar tidak terjadi adanya

hambatan dalam pengelolaan dan operasional seperti yang terjadi pada saat ini

2) Melakukan rekrutmen pegawai baik pegawai tetap maupun freelance

yang memiliki SDM yang sesuai dengan bidangnya dalam melakukan kegiatan marketing dan promosi.

3) Menaikan standar marketing fee sehingga apabila ada seseorang yang ingin ikut menawarkan jasa perjalanan ke orang lain akan merasa lebih tertarik dan bersemangat.

4) Dengan melihat pertimbangan harga dan target market yang ada di wilayah Solo Raya maka perlu diperhatikan bahwa untuk biaya pelaksanaan Umroh dan Haji Plus harus lebih ditekan lagi agar bisa

commit to user

dalam melakukan promosi yang sesuai dengan target market yang sudah ditentukan serta harus lebih dapat menyesuaikan tingkat harga dengan fasilitas yang diminta oleh pelanggan sehingga tidak terkesan kaku dalam menetapkan standar harga dan pelayanan yang diberikan.

c. Oportunity (Kesempatan/Peluang)

1) Menciptakan event atau paket wisata religi dan media promosi yang kreatif dan berbeda agar lebih bisa dikenal masyarakat.

2) Memberikan marketing fee yang lebih menjanjikan, misal apabila

mendapatkan sejumlah jamaah fee marketingnya berbentuk ikut berangkat Umroh/Haji.

3) Memberikan pilihan harga yang lebih bersaing dan ekonomis.

4) Melakukan kerjasama dengan artis atau ustadz/ustadzah ternama di Indonesia dengan cara mengikutsertakan dalam pelaksanaan kegiatan baik Umroh maupun Haji sebagai sarana untuk menarik perhatian calon konsumen.

5) Menciptakan standar pelayanan yang fleksibel dengan menyesuaikan permintaan dari pelanggan.

6) Menjalin kerjasama dengan Travel Agent yang ada diluar negeri untuk dapat mengajak wisatawan asing berkunjung ke Indonesia.

commit to user

1) Dengan harga paket Umroh dan Haji yang tinggi ada kemungkinan tidak dilirik target market, terlebih masih tergolong baru di Solo Raya 2) Akan sulit mendapatkan customer Umroh dan Haji apabila tidak

memiliki promosi dan target market yang berbeda dengan BPW lainnya

3) Akan kesulitan bersaing dengan kompetitor Cara yang dapat dilakukan dalam mengatasi Threats :

1) Dalam paket perjalanan Umroh & Haji diharapkan hargannya dapat lebih diturunkan lagi sesuai dengan harga pasar yang ada di wilayah Solo Raya sehingga dapat bersaing dengan Travel Agent yang sejenis. 2) Jika dalam program pelaksanaan Umroh dan Haji masih tetap

menggunakan standar harga dan fasilitas yang cukup tinggi maka salah satu upaya yang dapat dilakukan adalah dengan menentukan dan memilih target market dengan kelas menengah ke atas seperti dari kalangan instansi ataupun pegawai pemerintahan. Selain itu untuk menghindari kesulitan dalam bersaing dengan kompetitor maka Khusnudhon Spiritual Tour harus lebih cerdas dalam melakukan

kegiatan marketing serta manjalin kerjasama dengan berbagai pihak dan juga harus lebih memperhatikan target market dan standar harga serta fasilitas yang ditawarkan.

commit to user

71

PENUTUP

A. Kesimpulan

Sebuah usaha yang baru dibidang jasa pelayanan perjalanan wisata religi yang dirintis oleh Khusnudhon Spiritual Tour di Surakarta, Dengan

didasari fenomena wisata ziarah merupakan bagian dari wisata budaya yang berpotensi besar dari sisi jumlah dan daya tarik obyek yang tersebar di pelosok Tanah Air dan hadirnya BPW ini diharapkan dapat membantu memberikan alternatif solusi bagi yang ingin menumbuhkembangkan kehidupan spiritual pribadi demi kebaikan dunia akhirat serta mampu menambah referensi keberadaan Biro Perjalanan Wisata khususnya dalam kegiatan wisata religi.

Program-program perjalanan yang dikemas secara unik dan kreatif sesuai dengan karakter yang dimiliki Khusnudhon Spiritual Tour yang

sangat kompleks dan saling berhubungan dengan bidang apapun yaitu Creative, Educative, Entertaint, Funny dan Religius. Usaha-usaha dalam

pembuatan paket-paket perjalanan wisata religi yang berdasar kelima pembangun karakter tersebut. Di samping dengan melakukan kegiatan promosi dan juga didukung dengan teknologi dan operasional yang memadai serta memberikan keunggulan-keunggulan dan nilai tambah yang mungkin tidak ditemukan di BPW lain semakin membuat Khusnudhon Spiritual Tour

commit to user

Saran penulis terhadap Biro Perjalanan Khusnudhon Spiritual Tour

dalam Tugas Akhir ini adalah supaya segera merealisasikan apa yang sudah dipersiapkan seperti memproduksi proposal-proposal penawaran berupa paket wisata, segera melakukan kegiatan pemasaran, untuk harga paket Umroh dan Haji diharapkan dapat menyesuaikan dengan kondisi masyarakat di kota Solo karena harga yang ditawarkan Khusnudhon Sporitual Tour dinilai terlalu

tinggi dan kalah bersaing dengan kompetitor. Selain itu diharapkan dapat membeli alat transportasi seperti elf, maupun minibus sebagai sarana penunjang operasional dalam pelayanan kepada customer, sehingga tidak

harus menyewa dari persewaan mobil di tempat lain. Selain itu juga diharapkan Khusnudhon Spiritual Tour mampu membuka jenis usaha baru

khususnya dibidang tiketing maskapai penerbangan dan juga penjualan voucher hotel sehingga dapat menambah jenis pelayanan yang diberikan kepada customer.

Dokumen terkait