• Tidak ada hasil yang ditemukan

Aset-aset Teknologi Informasi

Dalam dokumen BAB 3 GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN (Halaman 23-29)

Asset dan Pertanyaan Jawaban Sistem :

Sistem-sistem apa saja yang dibutuhkan oleh perusahaan untuk mendukung proses bisnis mereka?

- Sistem Bosnet - Database Server - PDA

- Personal Computer Informasi :

Informasi apa saja yang dibutuhkan oleh perusahaan untuk mendukung proses bisnis mereka ?

- Data Perkembangan Kompetitor Aplikasi dan Service :

Aplikasi dan layanan apa saja yang digunakan perusahaan untuk mendukung pekerjaan mereka ?

- SQL 2005 - Email

- Visual Basic 6.0 - Microsoft Office - Antivirus Kaspersky - VPN

- VOIP

SDM :

Siapa saja pihak – pihak yang berperan penting dalam perusahaan yang berkaitan dengan TI ?

Keahlian apa yang dimiliki oleh mereka yang berkaitan dengan TI ?

- Manager IT mempunyai keahlian secara menyeluruh dalam bidang IT - IT Support mempunyai keahlian di

bidang jaringan, Hardware Support (trouble shooting) , dan menginstall - IT Programmer memiliki logika dalam

membuat koding

- IT Database mempunyai keahlian dalam mengelola serta menjaga database jika terjadi kesalahan

Aset atau Sistem yang berhubungan : Sistem lain yang digunakan?

- Sistem payroll (Sistem Penggajian) - PA (Performance Apprisal)

- BI (Business Inteligence)

Tabel 3.6 Aset-aset teknologi informasi perusahaan

Tingkat ketergantungan TI sangat tinggi dalam segala aktivitas perusahaan baik dalam bidang layanan, operasional serta untuk mengerjakan fungsi-fungsi bisnis yang ada pada perusahaan. Aset-aset perusahaan meliputi informasi, sistem, aplikasi dan sumber daya manusia. Aset-aset teknologi informasi yang dimiliki oleh PT Esham Dima Mandiri untuk mendukung proses bisnis perusahaan meliputi:

‐ Sistem Bosnet

Sistem bosnet ini merupakan sistem inti dari perusahaan yang digunakan dalam proses bisnis untuk mempermudah dalam melakukan semua transaksi. Selain it u, semua informasi penting, seperti: data penjualan, data piutang, data persediaan, data pembelian, data utang dagang, data pelanggan, data karyawan, data pengembangan kompetitor terdapat di sistem bosnet ini, sehingga jika terjadi gangguan pada sistem bosnet ini maka

proses bisnis perusahaan akan terganggu dan akan memperngaruhi sistem yang terhubung dengannya.

Database Server

Database Server merupakan tempat penyimpanan keseluruhan data dan transaksi yang terjadi pada perusahaan. Database yang digunakan oleh PT Esham Mandiri yait u dengan menggunakan SQL 2005. Spesifikasi P C server yang digunakan oleh PT Esham Dima Mandiri, yait u: Intel Pentium 4 CPU 3,00 GHZ / Intel Core 2 Duo > 2,0 GHZ , Motherboard Asus / Gigabyte, PCI Express Ge Force 7300 GT 256 MB / 512 MB, Harddisk 250 Gb SATA Seagate baracuda, Casing AIBO 450 Watt / Simbadda 450 Watt.

BI (Business Intelegence)

Business Intelegence merupakan suatu program yang digunakan unt uk menyajikan data-data sehingga memudahkan analisa dan pengam bilan keputusan secara bijak berdasarkan informasi yang akurat. Business Intelegence juga memiliki akses untuk mengupdate dan melihat informasi perusahaan secara keseluruhan. Bagi perusahaan, program business intelegence ini digunakan oleh top management dalam menganalisa dan membandingkan grafik hasil penjualan yang ada pada tiap periode.

PA (Performance Apprisal)

Performance Apprisal merupakan suatu sistem penilaian atau evaluasi kinerja karyawan yang melibatkan orang-orang dari berbagai bagian dan tingkatan dari sekeliling pegawai yang dinilai. Bagi perusahaan, performace apprisal digunakan unt uk memberikan penilaian terhadap kinerja karyawan.

Sistem payroll (Sistem Penggajian)

Sistem payroll merupakan suatu sistem yang dirancang dan dibangun unt uk mengatasi permasalahan serta penanganan sistem penggajian, dengan fungsi yang sangat lengkap serta konfigurasi sistem yang disesuaikan dengan kebutuhan pemakai, teknologi yang tinggi, kemampuan penanganan data yang besar serta kem udahan dalam operasional. Bagi perusahaan, sistem ini membantu menyelesaikan permasalahan m ulai dari standarisasi karyawan yang baru diterima kerja sampai pada pembayaran pajak penghasilan karyawan yang digunakan unt uk menghitung gaji karyawan.

PDA (Personal Digital Assistant)

PDA merupakan sebuah alat elektronik yang berbasis komputer dan berbent uk kecil serta m udah unt uk dibawa. PDA digunakan oleh bagian sales dalam mencatat transaksi dari customer, PDA tersebut langsung terintegrasi ke dalam sistem perusahaan.

‐ PC (Personal Computer)

PC merupakan serangkaian mesin elektronik yang terdiri dari banyak komponen yang saling bekerja sama serta membentuk sebuah sistem kerja yang cepat dan teliti dan dapat digunakan unt uk melaksanakan serangkaian pekerjaan secara otomatis berdasarkan instruksi ataupun program yang diberikan. PC dam PT Esham Dima Mandiri digunakan unt uk mendukung aktivitas bisnis perusahaan, yaitu dengan spesifikasi: Intel Pentium 4 CPU 3,00 GHz, Memory Kingston / Visipro 512 MB PC 3200, Harddisk 80 GB seagate baracuda, Monitor 15 “ Samsung / LG / View Sonic.

‐ Jaringan

Jaringan merupakan interkoneksi antar dua komputer atau lebih yang terhubung dengan media transmisi kabel atau tanpa kabel. Jaringan yang digunakan oleh PT Esham Dima Mandiri, yaitu: LAN (Local Area Network), VPN (Virtual Privae Network) dan Mikrotik Internal. LAN digunakan untuk menghubungkan pemrosesan transaksi antar PC di dalam perusahaan dan VPN digunakan untuk menghubungkan sistem antara pusat dan cabang.

‐ Internet

Internet merupakan jaringan telekomunikasi yang besar yang menghubungkan komputer bisnis, konsumen, instansi pemerintah, sekolah, dan organisasi lainnya di seluruh dunia, yang menggunakan pert ukaran informasi secara luas. Koneksi internet yang digunakan oleh perusahaan yaitu dengan menggunakan speedy yang memiliki kecepatan hingga 512 kbps dan kuota unlimited.

‐ Printer

Printer adalah suatu alat yang digunakan unt uk mencetak data yang dikirim oleh komputer. Data yang dikirim dapat berupa tulisan, tabel, gam bar maupun foto. Printer digunakan oleh perusahaan untuk mencetak dokumen-dokumen penting.

Scanner

Scanner merupakan salah satu peralatan yang digunakan untuk pemindaian suat u objek, gam bar atau dokumen dan mengkonversinya kedalam bentuk digital. Scanner

digunakan oleh perusahaan untuk memindahkan gam bar atau dokumen yang manual kedalam komputer.

Fax

Fax merupakan salah sat u peralatan telekom unikasi yang digunakan unt uk menerima data yang terhubung dengan saluran telepon. Fax digunakan oleh perusahaan untuk mengirim dan menerima dokumen.

UPS (Uninterruptible Power Supply)

UPS disebut juga sebagai battery backup yang merupakan alat yang menyediakan dan mengalirkan listrik secara terus menerus dan tidak terputus kepada komputer. Alat ini tersam bung pada komponen listrik dan dihubungkan dengan komputer, monitor, dan komponen lainnya. UPS digunakan oleh perusahaan unt uk memastikan bahwa komputer perusahaan akan tetap hidup bahkan pada listrik sedang mati sehingga data-data yang belum disimpan dan tidak merusak hardware .

Modem Wireless

Modem Wireless merupakan koneksi antar suatu perangkat dengan perangkat lainnya tanpa menggunakan kabel. Modem ini sebagai salah satu alat mikrotik internal yang digunakan didalam perusahaan.

Software Tools

Software tool yang digunakan oleh karyawan dalam melakukan kegiatan operasional perusahaan, antara lain: Win XP SP 2, Microsoft Office 2007, Win Zip, Win

Rar, Acrobat Reader, Antivirus Kaspersky, Acdsee, Internet Explorer atau Mozilla Firefox, Email, Visual Basic 6.0

‐ Informasi

Informasi yang dibutuhkan oleh perusahaan untuk mendukung proses bisnis perusahaan, yaitu: data pelanggan, data penjualan, data pembelian, data persediaan, data produk, dan data perkembangan kompetitor.

‐ Sum ber Daya Manusia

Pihak-pihak yang mempunyai keahlian dan kemampuan dalam perusahaan yang berkaitan dengan TI, yaitu: Manager IT, IT Support, IT Programmer, IT Database.

Manager IT mempunyai keahlian secara menyeluruh dalam bidang IT; IT Support mempunyai keahlian di bidang jaringan, hardware support (trouble shooting), serta menginstall software-software yang dibut uhkan; IT Programmer memiliki logika dalam membuat coding; dan IT Database mempunyai keahlian dalam mengelola serta menjaga database perusahaan.

Dalam dokumen BAB 3 GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN (Halaman 23-29)

Dokumen terkait