DIREKTORAT JENDERAL PERIKANAN BUDIDAYA TAHUN ANGGARAN 2020
E. Catatan atas Keuangan (CaLK) dan CaLBMN
Terdapat koreksi pada:
Terdapat selisih revaluasi aset dengan BAR IP senilai (Rp8.482.893.241,00) dengan rincian pada lampiran 1. Atas kondisi tersebut Satker belum dapat melakukan tindak lanjut dikarenakan sedang berkoordinasi dengan KPKNL setempat, sehingga Nilai perubahan ekuitas akhir sebesar Rp5.452.534.456,00, terdapat koreksi akibat perbedaan selisih revaluasi aset dan kesalahan pembebanan belanja.
D. Neraca
1. Jumlah Aset senilai Rp5.459.010.969.927,00, terdiri dari:
a. Aset Lancar senilai Rp40.730.286.448,00;
b. Aset Tetap senilai Rp5.408.817.253.719,00;
c. Aset Lainnya senilai Rp9.463.429.760,00.
2. Jumlah Kewajiban dan Ekuitas senilai Rp5.459.010.969.927,00, yaitu:
a. Kewajiban berupa Kewajiban Jangka Pendek senilai Rp6.767.435.471,00;
b. Ekuitas senilai Rp5.452.243.534.456,00 Terdapat koreksi pada:
Nilai aset tersaji senilai Rp5.459.010.969927,00 dan nilai kewajiban dan ekuitas tersaji senilai Rp 5,459,010,969,927,00, terdapat koreksi dikarenakan terdapat selisih hasil revalusasi aset pada LPE.
E. Catatan atas Keuangan (CaLK) dan CaLBMN
CaLK dan CaLBMN belum selesai disusun. Adapun hal-hal penting yang harus diuraikan, antara lain:
1. Penggunaan belanja dalam rangka penanganan pandemi COVID-19 dan progres tindak lanjut Temuan BPK-RI dijelaskan dalam pengungkapan penting lainnya;
2. Menjelaskan sumber pendapatan dan kesesuaian akun yang digunakan Satker.
3. Membuat analisa vertikal dan horizontal untuk Laporan Keuangan Lingkup DJPB Tahun 2020.
Usulan Koreksi /Perbaikan
Disarankan kepada Koordinator Kelompok Keuangan dan Umum Sesdit Perikanan Budidaya untuk:
1. Menginstruksikan Petugas SAIBA dan SIMAK Unit Eselon I agar:
a. Melakukan penjelasan atas permasalahan dalam e-rekon antara lain: selisih rekonsilliasi SP2D BMN Akun 53, selisih Transfer Keluar/Transfer Masuk Persediaan, nilai buku minus serta perbedaan penginputan tanggal buku dan tanggal perolehan;
b. Berkoordinasi dengan Biro Keuangan perihal penyelesaian Satker in aktif bersaldo;
c. Berkoordinasi dengan KPKNL Mitra perihal selisih revaluasi aset pada LPE dibandingkan dengan BAR IP;
d. Melakukan koreksi reklasifikasi keluar atas pembebanan akun 523122 untuk selanjutnya melakukan reklasifikasi masuk atas beban 593113 senilai Rp9.691.000,00;
e. Menyelesaikan laporan CaLK dan CaLBMN, dan memperbaiki penjelasan setiap rincian akun pada setiap laporan, sesuai dengan kondisi riil yang dapat dipertanggungjawabkan dan mengungkap penyelesaian perbaikan penilaian kembali BMN di Tahun 2020 sesuai dengan data terakhir serta pengungkapan alokasi dan realiasi atas dampak serta penanganan pandemi COVID-19 dan Pandemi Cavid-19 Pemulihan Ekonomi Nasional (PC PEN).
f. Menjelaskan perlakukan akuntansi atas kondisi progres pekerjaan di masyarakat pada CaLK;
2. Berkoordinasi tertulis dengan Koordinator Bagian Program/Perencanaan Anggaran Sekretariat Ditjen
Perikanan Budidaya supaya memperhatikan uraian akun belanja sesuai dengan ketentuan.
Tindak Lanjut
- Point 1d telah dilakukan koreksi dengan penjurnalan dan telah di upload ke e-rekon.
Bogor, 18 Februari 2021 Tim Reviu,
Faisal Reza Pahlevi
Petugas SAIBA,
Gina Ratna Sari
Petugas SIMAK BMN,
Junaedi
8 Lampiran 1
Status e-Rekonsiliasi Satker Lingkup Ditjen Perikanan Budidaya
No Nama Satker
Status
SAI BMN Capaian Output
1 Dinas Kelautan dan Perikanan Prov. Sumatera Utara
Menunggu TTD KPA Upload Data SIMAK BMN Berhasil Analisis VERA/VERAKI (Caput) 2 Dinas Kelautan dan Perikanan Prov. Sumatera
Barat
Menunggu TTD KPA Upload Data SIMAK BMN Berhasil Analisis VERA/VERAKI (Caput) 3 Dinas Kelautan dan Perikanan Prov. Sulawesi
Tengah
Menunggu TTD KPA Upload Data SIMAK BMN Berhasil Analisis PDMS/MSKI (Caput) 4 Dinas Kelautan dan Perikanan Prov. Sulawesi
Tenggara
Menunggu TTD KPA Upload Data SIMAK BMN Berhasil Analisis VERA/VERAKI (Caput) 5 Balai Perikanan Budidaya Laut Lombok Menunggu TTD KPA Upload Data SIMAK BMN Berhasil Analisis PDMS/MSKI (Caput) 6 Dinas Kelautan dan Perikanan Prov. Papua
Barat
Menunggu TTD KPA Upload Data SIMAK BMN Berhasil Analisis VERA/VERAKI (Caput) 7 Dinas Kelautan dan Perikanan Prov.
Kalimantan Selatan
Menunggu TTD KPA Upload Data SIMAK BMN Berhasil Analisis VERA/VERAKI (Caput)
8 Dinas Kelautan dan Perikanan Prov.
Kalimantan Tengah
Menunggu TTD KPA Upload Data SIMAK BMN Berhasil Terkonfirmasi (Caput)
9 Dinas Kelautan dan Perikanan Prov. Gorontalo Menunggu TTD KPA Upload Data SIMAK BMN Berhasil Analisis VERA/VERAKI (Caput) 10 Setditjen Perikanan Budidaya Menunggu TTD KPA Upload Data SIMAK BMN Berhasil Analisis VERA/VERAKI (Caput) 11 Balai Perikanan Budidaya Laut Ambon Menunggu TTD KPA Upload Data SIMAK BMN Berhasil Analisis VERA/VERAKI (Caput) 12 Dinas Kelautan dan Perikanan Prov. Nusa
Tenggara Barat
Menunggu TTD KPA Upload Data SIMAK BMN Berhasil Analisis PDMS/MSKI (Caput) 13 Dinas Kelautan dan Perikanan Prov.
Kepulauan Riau
Menunggu TTD KPA Upload Data SIMAK BMN Berhasil Analisis PDMS/MSKI (Caput)
9
No Nama Satker Status
SAI BMN Capaian Output
14 Balai Besar Perikanan Budidaya Laut Lampung Menunggu TTD KPA Upload Data SIMAK BMN Berhasil Analisis VERA/VERAKI (Caput) 15 Balai Perikanan Budidaya Laut Batam Menunggu TTD KPA Upload Data SIMAK BMN Berhasil Analisis VERA/VERAKI (Caput) 16 Dinas Kelautan dan Perikanan Prov. Sulawesi
Selatan
Menunggu TTD KPA Upload Data SIMAK BMN Berhasil Analisis VERA/VERAKI (Caput) 17 Dinas Kelautan dan Perikanan Prov.
Kepulauan Bangka Belitung
Menunggu TTD KPA Upload Data SIMAK BMN Berhasil Analisis VERA/VERAKI (Caput) 18 Dinas Kelautan dan Perikanan Prov.
Kalimantan Timur
Menunggu TTD KPA Upload Data SIMAK BMN Berhasil Analisis VERA/VERAKI (Caput) 19 Dinas Kelautan dan Perikanan Prov. Nusa
Tenggara Timur
Menunggu TTD KPA Upload Data SIMAK BMN Berhasil Analisis VERA/VERAKI (Caput) 20 Balai Layanan Usaha Produksi Perikanan
Budidaya Karawang
Analisa Hasil Rekon Upload Data SIMAK BMN Berhasil Analisis VERA/VERAKI (Caput)
21 Dinas Kelautan dan Perikanan Prov. Maluku Menunggu TTD KPA Upload Data SIMAK BMN Berhasil Analisis VERA/VERAKI (Caput) 22 Direktorat Produksi dan Usaha Perikanan
Budidaya
Menunggu TTD KPA Upload Data SIMAK BMN Berhasil Analisis VERA/VERAKI (Caput) 23 Dinas Kelautan dan Perikanan Prov. Bali Menunggu TTD KPA Upload Data SIMAK BMN Berhasil Analisis VERA/VERAKI (Caput) 24 Dinas Kelautan dan Perikanan Provinsi Jawa
Barat
Menunggu TTD KPA Upload Data SIMAK BMN Berhasil Analisis PDMS/MSKI (Caput) 25 Balai Perikanan Budidaya Air Tawar
Mandiangin
Menunggu TTD KPA Upload Data SIMAK BMN Berhasil Analisis VERA/VERAKI (Caput) 26 Dinas Kelautan dan Perikanan Prov.
Kalimantan Utara
Menunggu TTD KPA Upload Data SIMAK BMN Berhasil Analisis VERA/VERAKI (Caput) 27 Dinas Kelautan dan Perikanan Prov. Lampung Menunggu TTD KPA Upload Data SIMAK BMN Berhasil Analisis VERA/VERAKI (Caput) 28 Dinas Kelautan dan Perikanan Prov. Jawa
Tengah
Menunggu TTD KPA Upload Data SIMAK BMN Berhasil Analisis VERA/VERAKI (Caput) 29 Direktorat Kawasan dan Kesehatan Ikan Menunggu TTD KPA Upload Data SIMAK BMN Berhasil Analisis VERA/VERAKI (Caput) 30 Dinas Kelautan dan Perikanan Prov. Maluku
Utara
Menunggu TTD KPA Upload Data SIMAK BMN Berhasil Analisis VERA/VERAKI (Caput)
10
No Nama Satker Status
SAI BMN Capaian Output
31 Loka Pemeriksaan Penyakit Ikan dan Lingkungan Serang
Menunggu TTD KPA Upload Data SIMAK BMN Berhasil Terkonfirmasi (Caput) 32 Dinas Kelautan dan Perikanan Prov. Banten Menunggu TTD KPA Upload Data SIMAK BMN Berhasil Terkonfirmasi (Caput) 33 Balai Besar Perikanan Budidaya Air Payau
Jepara
Menunggu TTD KPA Upload Data SIMAK BMN Berhasil Analisis VERA/VERAKI (Caput) 34 Dinas Kelautan dan Perikanan Prov. Bengkulu Menunggu TTD KPA Upload Data SIMAK BMN Berhasil Analisis PDMS/MSKI (Caput) 35 Balai Perikanan Budidaya Air Tawar Tatelu Menunggu TTD KPA Upload Data SIMAK BMN Berhasil Analisis PDMS/MSKI (Caput) 36 Direktorat Perbenihan Menunggu TTD KPA Upload Data SIMAK BMN Berhasil Analisis VERA/VERAKI (Caput) 37 Balai Perikanan Budidaya Air Tawar Sungai
Gelam
Menunggu TTD KPA Upload Data SIMAK BMN Berhasil Analisis VERA/VERAKI (Caput) 38 Dinas Kelautan dan Perikanan Prov. Sulawesi
Barat
Menunggu TTD KPA Upload Data SIMAK BMN Berhasil Analisis VERA/VERAKI (Caput) 39 Dinas Kelautan dan Perikanan Prov. Sulawesi
Utara
Menunggu TTD KPA Upload Data SIMAK BMN Berhasil Analisis VERA/VERAKI (Caput) 40 Dinas Kelautan dan Perikanan Prov.
Yogyakarta
Menunggu TTD KPA Upload Data SIMAK BMN Berhasil Analisis VERA/VERAKI (Caput) 41 Dinas Kelautan dan Perikanan Prov. Riau Menunggu TTD KPA Upload Data SIMAK BMN Berhasil Analisis VERA/VERAKI (Caput) 42 Dinas Kelautan dan Perikanan Prov. Jambi Menunggu TTD KPA Upload Data SIMAK BMN Berhasil Analisis VERA/VERAKI (Caput) 43 Balai Produksi Induk Udang Unggul dan
Kekearangan Karangasem
BAR Siap Download Upload Data SIMAK BMN Berhasil Analisis VERA/VERAKI (Caput)
44 Dinas Kelautan dan Perikanan Prov. Sumatera Selatan
BAR Siap Download Upload Data SIMAK BMN Berhasil Analisis VERA/VERAKI (Caput) 45 Dinas Kelautan dan Perikanan Prov. Jawa
Timur
Menunggu TTD KPA Upload Data SIMAK BMN Berhasil Analisis VERA/VERAKI (Caput) 46 Balai Perikanan Budidaya Air Payau Ujung
Batee
Menunggu TTD KPA Upload Data SIMAK BMN Berhasil Analisis VERA/VERAKI (Caput) 47 Dinas Kelautan dan Perikanan Prov. Nanggroe
Aceh Darussalam
Menunggu TTD KPA Upload Data SIMAK BMN Berhasil Analisis VERA/VERAKI (Caput) 48 Dinas Kelautan Prov. Kalimantan Barat Menunggu TTD KPA Upload Data SIMAK BMN Berhasil Analisis VERA/VERAKI (Caput)
11
No Nama Satker Status
SAI BMN Capaian Output
49 Balai Perikanan Budidaya Air Payau Takalar Menunggu TTD KPA Upload Data SIMAK BMN Berhasil Analisis VERA/VERAKI (Caput) 50 Balai Besar Perikanan Budidaya Air Tawar
Sukabumi
Menunggu TTD KPA Upload Data SIMAK BMN Berhasil Analisis PDMS/MSKI (Caput) 51 Dinas Kelautan dan Perikanan Prov. Papua Menunggu TTD KPA Upload Data SIMAK BMN Berhasil Analisis VERA/VERAKI (Caput) 52 Direktorat Pakan dan Obat Ikan Menunggu TTD KPA Upload Data SIMAK BMN Berhasil Analisis VERA/VERAKI (Caput) 53 Balai Perikanan Budidaya Air Payau Situbondo Menunggu TTD KPA Upload Data SIMAK BMN Berhasil Analisis VERA/VERAKI (Caput) 54 Dinas Ketahanan Pangan, Kelautan dan
Pertanian Prov. DKI Jakarta
Menunggu TTD KPA Upload Data SIMAK BMN Berhasil Analisis VERA/VERAKI (Caput)
Lampiran 2 -BAR-0859/REV/WKN.09/KPKNL.01/2020 30/12/2020 14.456.974.000
BAR-0858/REV/WKN.09/KPKNL.01/2020 30/12/2020 - 2.058.000 BAR-123/REV/WKN.10/KNL.04/2020 30/12/2020 360.176.769.672 7.292.099.000
LHIP-024/WKN.15/KNL.02/2020 12/10/2020 BAR IP belum terbit dan status IP Penilaian Selesai
1.719.123.000
Selisih Revaluasi Aset antara BA IP dibandingkan dengan LPE
1 BPBAP Ujung Batee
BAR-112/REV/WKN.08/KNL.03/2020 17/12/2020 - 552.745.000
Dinas KP Prov. Kalimantan Tengah (TP) BAR-IP-179/REV/PK.2020/WKN.12/KNL.01/202029/12/2020 1.196.977.000 13.107.000
25 Dinas KP Prov. Sulawesi Utara (DK) 14 BPBAT Tatelu
terdapat BAR IP utk satker TP, namun aset TP telah dicatat oleh satker DK namun belum dilakukan koreksi hasil revaluasi (satker TP)
terdapat BAR IP utk satker TP, namun aset TP telah dicatat oleh satker DK namun belum dilakukan koreksi
terdapat BAR IP utk satker TP, namun aset TP telah dicatat oleh satker DK namun belum dilakukan koreksi hasil revaluasi (satker TP)
Dinas KP Prov. Banten - 28.633.000 15.009.000 - 43.642.000
Dinas KP Prov. Jawa Barat (DK) BAR-388/REV/WKN.08/KNL.01/2020 30/12/2020 - 34.427.038.271 Dinas KP Prov. Jawa Barat (TP) BAR-389/REV/WKN.08/KNL.01/2020 30/12/2020 - 109.418.084
BA IP hanya untuk satker TP (satker off) namun berdasarkan LPE Satjer dekon tidak terdapat selisih revaluasi
40
41 Dinas KP Prov. Bangka Belitung (DK) 33
Dinas KP Prov. Banten (TP)
35
36
38
Terdpat BAR IP Tahun 2020 dari satker TP (inaktif) namun aset TP tersebut telah tercatat pada satker DK, namun LPE atas selisih nilai reval tidak ada
Jumlah
terdapat koreksi hasil IP utk satker DK dan TP
terdapat BAR IP utk satker TP, namun aset TP telah dicatat oleh satker DK namun belum dilakukan koreksi hasil revaluasi (satker TP)
terdapat BAR IP tahun 2020, namun pada LPE tdk terdapat selisih hasil reval
terdapat BAR IP tahun 2020, namun pada LPE tdk terdapat selisih hasil reval
terdapat BAR IP utk satker TP, namun aset TP telah dicatat oleh satker DK namun belum dilakukan koreksi hasil revaluasi (satker TP)
terdapat BAR IP utk satker TP, namun aset TP telah dicatat oleh satker DK namun belum dilakukan koreksi hasil revaluasi (satker TP)
Nomor Lampiran Hal