• Tidak ada hasil yang ditemukan

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

4.2 Hasil Penelitian

4.2.1 Analisis Deskriptif Responden

4.2.1.5 Deskripsi Jawaban Responden

Deskripsi jawaban responden menggambarkan bagaimana frekuensi jawaban responden atas pernyataan yang diajukan dalam kuesioner. Berikut ini dapat dilihat frekuensi jawaban responden tentang variabel Pengembangan Karir (X1) yang terdiri dari 10 pertanyaan, variabel Desain Pekerjaan (X2) yang terdiri dari 8 pertanyaan, dan variabel Prestasi Kerja (Y) yang terdiri dari 13 pertanyaan.

Tabel 4.5

Frekuensi Jawaban Responden Tentang Variabel Pengembangan Karir (X1) Butir STS TS KS S SS Total f % f % f % f % f % F % 1 0 0 0 0 7 10,8 41 63.1 17 26,2 65 100 2 0 0 4 6,2 25 38,5 34 52,3 2 3,1 65 100 3 1 1,5 5 7,7 17 26,2 34 52,3 8 12,3 65 100 4 0 0 0 0 3 4,6 34 52,3 28 43,1 65 100 5 0 0 9 13,8 24 36,9 24 36,9 8 12,3 65 100 6 0 0 5 7,7 20 30,8 36 55,4 4 6,2 65 100 7 1 1,5 4 6,2 20 30,8 32 49,2 8 12,3 65 100 8 0 0 2 3,1 16 24,6 38 58,5 9 13,8 65 100 9 0 0 1 1,5 14 21,5 30 46,2 20 30,8 65 100 10 0 0 5 7,7 21 32,3 33 50,8 6 9,2 65 100

Sumber : pengolahan data primer (kuesioner) dengan SPSS

Berdasarkan data pada Tabel 4.5 dapat diketahui bahwa:

1. Pertanyaan 1 (Dinas selalu merencanakan karir pegawainya) tidak ada responden yang menjawab Sangat Tidak Setuju (STS) maupun Tidak Setuju (TS) , 7 responden (10,8%) menjawab Kurang Setuju (KS), 41 responden (63,1%) menjawab Setuju (S), 17 responden (26,2%) menjawab Sangat

Setuju (SS). Ini menunjukkan bahwa dinas merencanakan karir pegawainya. Namun masih ada pegawai yang menjawab kurang setuju karena masih ada pegawai yang tidak pernah mengikuti pelatihan dalam rangka pengembangan karir pegawainya.

2. Pertanyaan 2 (Dinas menempatkan posisi atau jabatan pegawainya sesuai tujuan karir masing-masing pegawainya) tidak ada responden yang menjawab Sangat Tidak Setuju (STS), 4 reponden (6,2%) menjawab Tidak Setuju (TS) , 25 responden (38,5%) menjawab Kurang Setuju (KS), 34 responden (52,3%) menjawab Setuju (S), 2 responden (3,1%) menjawab Sangat Setuju (SS). Hal ini ditunjukkan oleh sebagian besar pegawai yang sudah merasa puas dengan posisi atau jabatan yang sesuai dengan karirnya. Namun masih banyak juga pegawai yang kurang merasa puas dengan jabatannya saat ini karena dinas tidak memberikan promosi jabatan bagi pegawainya yang berkompeten. 3. Pertanyaan 3 (Dinas memberikan bimbingan dalam mengidentifikasi

alternatif jalan keluar mengenai masalah yang berhubungan dengan karir pegawainya) 1 responden (1,5%) menjawab Sangat Tidak Setuju (STS), 5 responden (7,7%) menjawab Tidak Setuju (TS), 17 responden (26,2%) menjawab Kurang Setuju (KS), 34 responden (52,3%) menjawab Setuju (S), 8 responden (12,3%) menjawab Sangat Setuju (SS). Ini menunjukkan bahwa dinas memberikan bimbingan untuk pegawainya dalam mengidentifikasi dan mencari alternatif jalan keluar mengenai masalah yang berhubungan dengan karir, namun masih ada pegawai menjawab kurang setuju, hal ini terlihat dari

kurangnya sosialisasi dinas dalam memberikan informasi mengenai peluang karir pegawainya.

4. Pertanyaan 4 (Pengembangan karir mampu memberikan pemahaman pentingnya kerja keras pegawai) tidak ada responden yang menjawab Sangat Tidak Setuju (STS) dan Tidak Setuju (TS), 3 responden (4,6%) menjawab Kurang Setuju (KS), 34 responden (52,3%) menjawab Setuju (S), 28 responden (43,1%) menjawab Sangat Setuju (SS). Ini menunjukkan bahwa setiap pegawai beranggapan bahwa pengembangan karir dapat memicu atau memotivasi pegawai untuk bekerja kerias untuk mendapatkan suatu posisi jabatan yang diinginkan.

5. Pertanyaan 5 (Tanpa perencanaan karir, pada saatnya nanti pegawai juga akan mendapatkan peluang promosi) Tidak ada responden yang menjawab Sangat Tidak Setuju (STS), 9 responden (13,8%) menjawab Tidak Setuju (TS), 24 responden (36,9%) menjawab Kurang Setuju (KS), 24 responden (36,9%) menjawab Setuju (S), 8 responden (12,3%) menjawab Sangat Setuju (SS). Ini menunjukkan sebagian pegawai merasa bahwa perencanaan karir sangat diperlukan untuk memperoleh peluang agar dipromosikan dan sebagian juga beranggapan bahwa peluang promosi aka nada dengan sendirinya tanpa perlu memiliki perencanaan karir.

6. Pertanyaan 6 (Dinas memberikan informasi yang jelas berkaitan dengan peluang karir) Tidak ada responden yang menjawab Sangat Tidak Setuju (STS), 5 responden (7,7%) menjawab Tidak Setuju (TS), 20 responden (30,8%) menjawab Kurang Setuju (KS), 36 responden (55,4%) menjawab

Setuju (S), 4 responden (6,2%) menjawab Sangat Setuju (SS). Ini menunjukkan bahwa dinas memberikan informasi yang jelas berkaitan dengan peluang karir. Namun masih ada pegawai yang menjawab kurang setuju karena informasi yang diberikan tidak di sosialisasikan secara jelas, seperti jalur pendididkan yang disiapkan dinas untuk pegawai. Pegawai hanya mendapatkan informasi yang jelas apabila pegawai tersebut menanyakan kebagian kepegawaian yang mengurus kegiatang tersebut.

7. Pertanyaan 7 (Jalur karir yang ada di dalam dinas bersifat jelas) 1 responden (1,5) yang menjawab Sangat Tidak Setuju (STS), 4 responden (6,2%) menjawab Tidak Setuju (TS), 20 responden (30,8%) menjawab Kurang Setuju (KS), 32 responden (49,2%) menjawab Setuju (S), 8 responden (12,3%) menjawab Sangat Setuju (SS). Ini menunjukkan bahwa dinas menyediakan jaur karir yang jelas bagi pegawainya.

8. Pertanyaan 8 (Dinas menyesuaikan antara kesempatan karir yang ada dengan kemampuan pegawai) tidak ada responden yang menjawab Sangat Tidak Setuju (STS), 2 responden (3,1%) menjawab Tidak Setuju (TS), 16 responden (24,6%) menjawab Kurang Setuju (KS), 38 responden (58,5%) menjawab Setuju (S), 9 responden (13,8%) menjawab Sangat Setuju (SS). Ini menunjukkan bahwa dinas menyesuaikan antara kesempatan karir yang ada dengan kemampuan pegawainya.

9. Pertanyaan 9 (Dinas memberi kesempatan untuk mengikuti pelatihan dan pendidikan bagi pegawainya) tidak ada responden yang menjawab Sangat Tidak Setuju (STS), 1 responden (1,5%) menjawab Tidak Setuju (TS), 14

responden (21,5%) menjawab Kurang Setuju (KS), 30 responden (46,2%) menjawab Setuju (S), 20 responden (30,8%) menjawab Sangat Setuju (SS). Ini menunjukkan bahwa setiap pegawai mempunyai kesempatan sama untuk mengikuti pelatihan maupun pendidikan.

10. Pertanyaan 10 (Dinas memperlakukan pegawainya secara adil untuk mendapat kesempatan dalam sistem promosi untuk peningkatan karir) tidak ada responden yang menjawab Sangat Tidak Setuju (STS), 5 responden (7,7%) menjawab Tidak Setuju (TS), 21 responden (32,3%) menjawab Kurang Setuju (KS), 33 responden (50,8%) menjawab Setuju (S), 6 responden (9,2%) menjawab Sangat Setuju (SS). Ini menunjukkan bahwa setiap pegawai diperlakukan secara adil untuk mendapatkn kesempatan dalam sistem promosi untuk peningkatan karir pegawai. Namun masih ada pegawai yang kurang setuju karena peserta pelatihan adalah pegawai yang dipilih tidak berdasarkan kebutuhannya.

Tabel 4.6

Frekuensi Jawaban Responden Tentang Variabel Desain Pekerjaan (X2) Butir STS TS KS S SS Total f % f % f % f % f % F % 11 0 0 1 1,5 3 4,6 43 66,2 18 27,7 65 100 12 0 0 1 1,5 9 13,8 38 58,5 17 26,2 65 100 13 0 0 2 3,1 14 21,5 38 58,5 11 16,9 65 100 14 0 0 0 0 8 12,3 40 61,5 17 26,2 65 100 15 0 0 0 0 17 26,2 37 56,9 11 16,9 65 100 16 0 0 0 0 10 15,4 42 64,6 13 20,0 65 100 17 0 0 2 3,1 9 13,8 42 64,6 12 18,5 65 100 18 0 0 5 7,7 13 20,0 40 61,5 7 10,8 65 100

1. Pertanyaan 11 (Dinas memberikan pekerjaan yang penting bagi pegawainya) tidak ada responden yang menjawab Sangat Tidak Setuju (STS), 1 responden (1,5%) menjawab Tidak Setuju (TS), 3 responden (4,6%) menjawab Kurang Setuju (KS), 43 responden (66,2%) menjawab Setuju (S), 18 responden (27,7%) menjawab Sangat Setuju (SS). Ini menunjukkan bahwa pegawai merasa bahwa pekerjaan yang dikerjakan penting.

2. Pertanyaan 12 (Pimpinan memberikan bantuan kepada pegawianya) tidak ada responden yang menjawab Sangat Tidak Setuju (STS), 1 responden (1,5%) menjawab Tidak Setuju (TS),9 responden (13,8%) menjawab Kurang Setuju (KS), 38 responden (58,5%) menjawab Setuju (S), 17 responden (26,2%) menjawab Sangat Setuju (SS). Ini menunjukkan bahwa pimpinan memberikan bantuan kepada pegawainya namun masih ada pegawai yang menjawab kurang setuju karena mereka kurang berkomunikasi dengan pimpinannya.

3. Pertanyaan 13 (Dinas memberikan pekerjaan yang beragam agar pegawai dapat bekerja lebih baik) tidak ada responden yang menjawab Sangat Tidak Setuju (STS), 2 responden (3,1%) menjawab Tidak Setuju (TS), 14 responden (21,5%) menjawab Kurang Setuju (KS), 38 responden (58,5%) menjawab Setuju (S), 11 responden (16,9%) menjawab Sangat Setuju (SS). Ini menunjukkan bahwa pegawai akan bekerja lebih baik apabila diberikan tugas yang beragam. Namun masih ada pegawai yang merasa pekerjaan yang beragam akan menimbulkan stress kerja.

4. Pertanyaan 14 (Pimpinan memberikan pekerjaan yang mudah untuk dimengerti) tidak ada responden yang menjawab Sangat Tidak Setuju (STS) dan Tidak Setuju (TS), 8 responden (12,3%) menjawab Kurang Setuju (KS), 40 responden (61,5%) menjawab Setuju (S), 17 responden (26,2%) menjawab Sangat Setuju (SS). Ini menunjukkan bahwa pegawai mengerti dan memahami pekerjaan yang diberikan atasannya.

5. Pertanyaan 15 (Pekerjaan beragam yang diberikan dinas, tidak menjadi beban bagi pegawai) tidak ada responden yang menjawab Sangat Tidak Setuju (STS) dan Tidak Setuju (TS), 17 responden (26,2%) menjawab Kurang Setuju (KS), 37 responden (56,9%) menjawab Setuju (S), 11 responden (16,9%) menjawab Sangat Setuju (SS). Ini menunjukkan bahwa pekerjaan yang beragam tidak menjadi beban terhadap pekerjaan lainnya bagi pegawai namun masih ada pegawai yang merasa terbebani dengan pekerjaan yang beragam karena pegawai merasa pekerjaan yang beragam membuat pekerjaannya yang lain tertunda.

6. Pertanyaan 16 (Dinas memberikan pekerjaan yang sesuai dengan kemampuan pegawainya) tidak ada responden yang menjawab Sangat Tidak Setuju (STS) dan Tidak Setuju (TS), 11 responden (16,9%) menjawab Kurang Setuju (KS), 42 responden (64,6%) menjawab Setuju (S), 12 responden (18,5%) menjawab Sangat Setuju (SS). Ini menunjukkan bahwa pekerjaan yang diberikan kepada pegawai sesuai dengan kemampuan namun masih ada pegawai yang tidak memahami pekerjaan yang diberikan kepadanya mengingat latar belakang pendidikannya berbeda dengan posisi jabatanya.

7. Pertanyaan 17 (Desain pekerjaan yang selama ini diberikan dinas dapat mengembangkan kemampuan pegawainya) tidak ada responden yang menjawab Sangat Tidak Setuju (STS) dan 2 responden menjawab (3,1%) Tidak Setuju (TS), 9 responden (13,8%) menjawab Kurang Setuju (KS), 42 responden (11%) menjawab Setuju (S), 12 responden (18,5%) menjawab Sangat Setuju (SS). Ini menunjukkan bahwa desain pekerjaan yang selama ini diterima pegawai mampu mengembangkan kemampuan serta keterampilan pegawai. Namun masih ada pegawai yang merasa desain pekerjaan yang diberikan dinas tidak mengembangkan kemampuannya mengingat pekerjaan yang diberikan setiap harinya sama dan cenderung membuat pegawai bosan dan bahkan suka menunda pekerjaanya.

8. Pertanyaan 17 (Dinas menyesuaikan latar belakang pendidikan pegawainya dengan jenis pekerjaan atau jabatannya saat ini) tidak ada responden yang menjawab Sangat Tidak Setuju (STS) dan 5 responden menjawab (7,7%) Tidak Setuju (TS), 13 responden (20,0%) menjawab Kurang Setuju (KS), 40 responden (61,5%) menjawab Setuju (S), 7 responden (10,8%) menjawab Sangat Setuju (SS).Ini menunjukkan bahwa latar belakang pendidikan pegawai sesuai dengan jenis pekerjaan. Namun masih ada pegawai yang ditempatkan diposisi yang tidak sesuai dengan latar belakang pendidikannya.

Tabel 4.7

Frekuensi Jawaban Responden Tentang Variabel Prestasi Kerja (Y)

Butir STS TS KS S SS Total f % f % f % f % f % F % 19 0 0 1 1,5 8 12,3 47 72,3 9 13,8 65 100 20 0 0 1 1,5 19 29,2 39 60,00 6 9,2 65 100 21 0 0 1 1,5 10 15,4 44 67,7 10 15,4 65 100 22 0 0 0 0 11 16,9 44 67,7 10 15,4 65 100 23 0 0 0 0 9 13,8 48 73,8 8 12,3 65 100 24 0 0 0 0 18 27,7 41 63,1 6 9,2 65 100 25 0 0 0 0 2 3,1 57 87,7 6 9,2 65 100 26 0 0 1 1,5 13 20,0 42 64,6 9 13,8 65 100 27 0 0 0 0 1 1,5 46 70,8 18 27,7 65 100 28 0 0 0 0 6 9,2 40 61,5 19 29,2 65 100 29 0 0 0 0 2 3,1 41 63,1 22 33,8 65 100 30 0 0 1 1,5 8 12,3 46 70,8 10 15,4 65 100 31 2 3,1 1 1,5 18 27,7 34 52,3 10 15,4 65 100

Sumber : pengolahan data primer (kuesioner) dengan SPSS

1. Pertanyaan 19 (Saya melakukan pekerjaan dengan mengutamakan hasil yang bermutu sesuai dengan peraturan) tidak ada responden yang menjawab Sangat Tidak Setuju (STS), 1 responden (1,5%) menjawab Tidak Setuju (TS), 8 responden (12,3%) menjawab Kurang Setuju (KS), 47 responden (72,3%) menjawab Setuju (S), 9 responden (13,8%) menjawab Sangat Setuju (SS) ini menunjukkan bahwa pegawai dalam mengerjakan pekerjaannya selalu mengutamakan hasil yang bermutu sesuai dengan peraturan yang telah ada. 2. Pertanyaan 20 (Saya jarang membuat kesalahan dalam bekerja) tidak ada

responden yang menjawab Sangat Tidak Setuju (STS), 1 responden (1,5%) menjawab dan Tidak Setuju (TS), 19 responden (29,2%) menjawab Kurang Setuju (KS), 39 responden (60,00%) menjawab Setuju (S), 6 responden

berkonsentrasi dalam mengerjakan pekerjaannya sehingga kesalahan dalam bekerja pun jarang terjadi. Namun masih ada juga pegawai yang kurang berhati-hati dalam bekerja hal ini dikarenakan mereka mengobrol saat sedang melakukan pekerjaannya sehingga pikiran mereka pun terbagi dua dan tidak jarang kesalahan pun tidak dapat dihindari.

3. Pertanyaan 21 (Saya cekatan dalam menyelesaikan pekerjaan) tidak ada responden yang menjawab Sangat Tidak Setuju (STS), 1 responden (1,5%) menjawab Tidak Setuju (TS), 10 responden (15,4%) menjawab Kurang Setuju (KS), 44 responden (67,7%) menjawab Setuju (S), 10 responden (15,4%) menjawab Sangat Setuju (SS) ini menunjukkan bahwa pegawai cekatan dalam menyelesaikan pekerjaannya.

4. Pertanyaan 22 (Saya tidak pernah menunda-nunda pekerjaan yang diberikan kepada saya) tidak ada responden yang menjawab Sangat Tidak Setuju (STS), dan Tidak Setuju (TS), 11 responden (16,9%) menjawab Kurang Setuju (KS), 44 responden (67,7%) menjawab Setuju (S), 10 responden (15,4%) menjawab Sangat Setuju (SS) ini menunjukkan bahwa sebagian besar pegawai tidak pernah menunda pekerjaan yang telah diberikan kepadanya namun ada juga beberapa pegawai yang menjawab kurang setuju dimana mereka menganggap bahwa pekerjaan tersebut mudah untuk dikerjakan sehingga mereka sering menunda untuk mengerjakannya.

5. Pertanyaan 23 (Saya dapat menyelesaikan pekerjaan dengan baik) tidak ada responden yang menjawab Sangat Tidak Setuju (STS), dan Tidak Setuju (TS), 9 responden (13,8%) menjawab Kurang Setuju (KS), 48 responden

(73,8%) menjawab Setuju (S), 8 responden (12,3%) menjawab Sangat Setuju (SS) ini menunjukkan bahwa pegawai sangat menyadari pentingnya efektivitas dan efisiensi dalam bekerja. .

6. Pertanyaan 24 (Kemampuan saya selalu saya kembangkan melalui informasi- informasi up to date yang berhubungan dengan pekerjaan saya) tidak ada responden yang menjawab Sangat Tidak Setuju (STS), dan Tidak Setuju (TS), 18 responden (27,7%) menjawab Kurang Setuju (KS), 41 responden (63,1%) menjawab Setuju (S), 6 responden (9,2%) menjawab Sangat Setuju (SS) ini menunjukkan bahwa setiap pegawai selalu mengembangkan informasi up to date yang mendukung aktivitasnya di Dinas.

7. Pertanyaan 25 (Saya selalu mengerjakan pekerjaan saya sesuai dengan standar) tidak ada responden yang menjawab Sangat Tidak Setuju (STS), dan Tidak Setuju (TS), 2 responden (3,1%) menjawab Kurang Setuju (KS), 57 responden (87,7%) menjawab Setuju (S), 6 responden (9,2%) menjawab Sangat Setuju (SS) ini menunjukkan bahwa Dinas mempunyai standar kerja yang jelas sehingga para pegawainya dapat bekerja dengan baik.

8. Pertanyaan 26 (Saya mampu mengoperasikan peralatan kantor dengan baik dalam mengerjakan pekerjaan) tidak ada responden yang menjawab Sangat Tidak Setuju (STS), 1 responden (1,5) menjawab Tidak Setuju (TS), 13 responden (20,0%) menjawab Kurang Setuju (KS), 42 responden (64,6%) menjawab Setuju (S), 9 responden (13,8%) menjawab Sangat Setuju (SS) ini menunjukkan bahwa para pegawai mampu menggunakan fasilitas kantor dengan baik di dalam proses pelaksanaan tugasnya. Namun masih ada juga

pegawai yang kurang memahami dalam menggunakan komputer, alat-alat kantor yang disediakan namun jarang dipakai.

9. Pertanyaan 27 (Saya mampu bekerja sama dengan baik kepada pegawai lainnya) tidak ada responden yang menjawab Sangat Tidak Setuju (STS) dan Tidak Setuju (TS), 1 responden (1,5%) menjawab Kurang Setuju (KS), 46 responden (70,8%) menjawab Setuju (S), 18 responden (27,7%) menjawab Sangat Setuju (SS) ini menunjukkan bahwa para pegawai mempunyai hubungan yang baik dengan rekan kerjanya sehingga mereka akan lebih mudah untuk bekerja sama di dalam meyelesaikan pekerjaannya.

10. Pertanyaan 28 (Saya bersemangat dalam melaksanakan pekerjaan saya) tidak ada responden yang menjawab Sangat Tidak Setuju (STS) dan Tidak Setuju (TS), 6 responden (9,2%) menjawab Kurang Setuju (KS), 40 responden (61,5%) menjawab Setuju (S), 19 responden (29,2%) menjawab Sangat Setuju (SS) ini menunjukkan bahwa para pegawai mempunyai semangat dalam melaksanakan pekerjaannya.

11. Pertanyaan 29 (Saya selalu melayani masyarakat dengan baik apabila ada keperluan yang hendak diurus di Dinas Kesehata Provinsi Sumatera Utara) tidak ada responden yang menjawab Sangat Tidak Setuju (STS) dan Tidak Setuju (TS), 2 responden (3,1%) menjawab Kurang Setuju (KS), 41 responden (63,1%) menjawab Setuju (S), 22 responden (33,8%) menjawab Sangat Setuju (SS) ini menunjukkan bahwa para pegawai mampu melayani masayarakat maupun rekan kerja yang hendak mengurus keperluan ke Dinas.

12. Pertanyaan 30 (Saya selalu menyelesaikan pekerjaan tepat waktu) tidak ada responden yang menjawab Sangat Tidak Setuju (STS), 1 responden (1,5%) menjawab Tidak Setuju (TS), 8 responden (12,3%) menjawab Kurang Setuju (KS), 46 responden (70,8%) menjawab Setuju (S), 10 responden (15,4%) menjawab Sangat Setuju (SS) ini menunjukkan bahwa para pegawai mampu menyelesaikan pekerjaannya akurat serta tepat pada waktunya. Namun tidak jarang pegawai sepele dengan pekerjaanya sehingga pegawai sering menunda waktu untuk menyelesaikannya.

13. Pertanyaan 31 (Saya selalu datang dan pulang tepat pada waktunya) 2 responden (3,1%) yang menjawab Sangat Tidak Setuju (STS) dan ) 1 responden (1,5%) Tidak Setuju (TS), 18 responden (27,7%) menjawab Kurang Setuju (KS), 34 responden (52,3%) menjawab Setuju (S), 22 responden (15,4%) menjawab Sangat Setuju (SS) ini menunjukkan bahwa para pegawai datang dan pulang tepat pada waktunya lebih mendominan namun masih adanya juga beberapa pegawai yang tidak datang dan pulang tepat pada waktunya karna kurangnya pengawasan dari atasan.

4.2.2 Uji Asumsi Klasik

Uji asumsi klasik digunakan untuk melihat atau menguji apakah suatu model layak atau tidak digunakan dalam sebuah penelitian. Uji asumsi klasik yang dilakukan dalam penelitian ini adalah:

Dokumen terkait