BAB VI PENUTUP
B. Saran
1. Perlu adanya peningkatan pengawasan yang terus menerus harus dilakukan terhadap disiplin karyawan oleh setiap bagian divisi, sehingga karyawan dapat melakukan tugas dan tanggung jawabnya dengan baik. Sebab PD Meteor Motor Sanggau belum menerapkan sistem presensi pada saat jam istirahat karyawan. Hal ini dapat membuat karyawan mengulur-ngulur waktu istirahat lebih lama. Saran dari peneliti sebaiknya perusahaan juga memberlakukan sistem presensi pada saat sebelum dan sesudah istirahat. Hal ini dilakukan guna mencegah karyawan istirahat lebih cepat dari waktu yang telah ditentukan dan kembali bekerja lebih lambat.
2. Sistem akuntansi yang digunakan oleh perusahaan sudah dapat di katakan baik, namun ada baiknya jika perusahaan terus mengikuti setiap perkembangan sistem kemajuan ilmu teknologi yang ada.
DAFTAR PUSTAKA
Afriandika, Nuke Ervin. 2017. Evaluasi Pengendalian Internal Berdasarkan COSO FRAMEWORK pada Aktivitas Penjualan dan Pengelolaan Kas
(Studi pada PT.Indojaya Motor Sukses)”.Tesis Magister Akuntansi pada UGM: Tidak Diterbitkan
Ardianta, Rizki Priambada. 2018. Evaluasi Pengendalian Internal Penggajian Studi Kasus di Restoran Sintawang. Skripsi. Universitas Sanata Dharma.
Arikunto, Suharsimi dan Jabar, Cepi Syaifudin Abdul. 2008. Evaluasi Program Pendidikan: Pedoman Teoritis bagi Mahasiswa dan Praktisi Pendidikan.
Jakarta: Bumi Aksara.
Arikunto, Suharsimi. 2016. Manajemen Penelitian. Jakarta: Rineka Cipta.
Committee of Sponsoring Organizations of the Treadway Commission (COSO). 2013.
Internal Control-Integrated Framework
Gondodiyoto, Santoyo. 2007. Audit Sistem Informasi. Jakarta: Mitra Wacana Media.
Hardiyanti, Geovani Putri. 2018. Evaluasi Pengendalian Internal Sistem Penggajian Studi Kasus di PT Mandiri Jogja Internasional. Skripsi. Universitas Sanata Dharma.
Hartono, Jogiyanto. 2014. Metedologi Penelitian Bisnis. Edisi. BPFE, Yogyakarta Mulyadi. 2001. Sistem Akuntansi. Edisi Ketiga. Salemba Empat, Jakarta
Mulyadi. 2002. Auditing. Salemba Empat, Jakarta.
Mulyadi. 2008. Sistem Akuntansi. Salemba Empat, Jakarta.
Ni’am, M. Dilif Lailun, Bambang Suyadi, dan Hety Mustika Ani. 2018. Pengaruh Upah Terhadap Motivasi Kerja Karyawan (Studi Kasus Pada Karyawan UD.
Pakem Sari, Desa Sumberpakem, Kecamatan Sumberjambe, Kabupaten Jember). Program Studi Pendidikan Ekonomi, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Jember.
Romney, Marshall B. dan Paul John Steinbart. 2014. Accounting Information System.
Edisi Ketiga belas. Jakarta: Salemba Empat.
Paksi, Felix Arie. 2008. “Evaluasi Sistem Penggajian studi kasus di CV. Iframe Rumah Bingkai Yogyakarta”. Skripsi. Universitas Sanata Dharma, Yogyakarta.
Sugiyono. 2013. Metode penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung:
ALFABETA.
Tampi, Ribka Fininalce dan Jantje J. Tinangon. 2015. Analisis Sistem Pengendalian Internal Terhadap Penggajian Pada Grand Sentral Supermarket Tomohon.
Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Jurusan Akuntansi Universitas Sam Ratulangi Manado.
Tuankotta M. Theodorus. 2015. Audit Kontenpore. Salemba Empat, Jakarta.
Lampiran 1 - Daftar Pertanyaan Wawancara
A. Gambaran Umum usaha 1. Kapan usaha ini berdiri?
2. Siapakah yang mendirikan ? 3. Produk apa saja yang dijual disini?
4. Bagaimana sejarah berdirinya usaha ini?
5. Apa visi dan misi usaha ini?
6. Apakah usaha ini mengadakan kerjasama dengan usaha/ brand lainnya?
B. Struktur Organisasi
1. Bagaimana struktur organisasi di PD Meteor Motor Sanggau?
2. Bagaimana job descprition dari masing-masing jabatan?
3. Ada berapa unit organisasi yang terkait dalam akuntansi penggajian?
4. Bagaimana job description unit organisasi yang terkait dalam akuntansi penggajian?
C. Personalia
1. Siapakah yang memimpin bagian personalia?
2. Hal apa saja yang ditangani bagian personalia?
3. Berapakah jumlah karyawan (tetap dan tidak tetap)?
4. Bagaimana cara perekrutan karyawan? Apakah diterapkan sistem training?
5. Apakah sumberr daya manusia yang ada dalam perusahaan memiliki kompetensi sesuai dengan posisinya?
6. Apakah disini diterapkan sistem cuti? Bagaimana prosedur pelaksanaan cutinya?
7. Pukul berapa waktu istirahat karyawan?
8. Apakah diterapkan jam lembur ? Jika ya pukul berapa? Berapakah tarifnya?
9. Bagaimana sistem pemberian gaji terhadap karyawan?
10. Bagaimana penerapan pengaturan jam kerja karyawan? Apakah terdapat sistem shift?
11. Apakah ada asuransi untuk setiap karyawan?
12. Apakah ada reward bagi karyawan perusahaan?
13. Apakah ada tunjangan-tunjangan bagi karyawan?
14. Apakah terdapat potongan gaji bagi karyawan?
15. Bagaimana usaha yang dilakukan PD Meteor Motor Sanggau untuk memajukan karyawannya?
16. Apakah setiap keluhan karyawan dapat diatasi dengan baik oleh HRD?
17. Apakah terdapat sanksi bagi karyawan yang melakukan pelanggaran?
Jika ada, apakah sudah sesuai dengan prosedur yang dibuat perusahaan?
D. Akuntansi
1. Resiko-resiko yang dihadapi perusahaan (resiko keuangan, resiko operasional, dan resiko alam), bagaimana perilaku perusahaan atau organisasi dalam pengambilan keputusan dalam menanggulangi resiko?
2. Apakah pencatatan akuntansi yang dijalankan perusahaan mengikuti standar akuntansi yang berlaku pada umumnya di Indonesia?
3. Bagaimana alur sistem penggajian yang diterapkan di PD Meteor Motor Sanggau?
4. Apakah pemisahan tugas dalam sistem penggajian telah dirasa efektif untuk dijalankan?
5. Informasi apa saja yang diperlukan manajemen dari sistem akuntansi penggajian?
6. Bagaimana jaringan prosedur yang membentuk sistem penggajian yang diterapkan di perusahaan?
7. Fungsi-fungsi apa saja yang terdapat dalam sistem penggajian?
8. Dokumen apa saja yang digunakan dalam sistem penggajian?
9. Catatan akuntansi apa saja yang digunakan dalam sistem penggajian?
10. Bagaimana pengendalian internal dalam sistem penggajian yang diterapkan di PD Meteor Motor Sanggau?
Lampiran 2 : Tabel Hasil Checklist Penerapan Pengendalian Internal Menurut PD Meteor Motor Sanggau
Lingkungan Pengendalian
NO Pertanyaan YA TIDAK Keterangan
1 Apakah Manager puncak menunjukkan sikap terbuka, jujur, berintegritas dan berprilaku etis?
√ Manager umum menjadi panutan bawahannya dan dekat dengan karyawan.
2 Apakah terdapat standar prilaku atau peraturan yang harus ditaati karyawan PD Meteor Motor Sanggau?
√ Tertulis dalam buku panduan peraturan perusahaan berisi dari proses perekrutan karyawan, tata tertib kerja, hingga mengenai Pemutusan Hubungan Kerjs (PHK). Ada pula yang terbentuk karena kebiasan menjadi budaya perusahaan.
3 Apakah kebijakan dan aturan perusahaan dikomunikasikan kepada karyawan?
√ Disosialisasikan oleh HRD saat pertama kali aturan ditetapkan atau saat penerimaan pegawai baru.
4 Apakah ada sistem Reward (pemberian penghargaan atas kinerja) yang berlaku di PD Meteor Motor Sanggau?
√ Setahun sekali mengadakan rekreasi bersama seluruh karyawannya dalam rangka perayaan ulang tahun perusahaan sekaligus berguna untuk lebih mengakrabkan karyawan satu sama lain.
5 Apakah terdapat sanksi bagi karyawan yang
Lampiran 2 : Tabel Hasil Checklist Penerapan Pengendalian Internal Menurut PD Meteor Motor Sanggau (Lanjutan)
Lingkungan Pengendalian
NO Pertanyaan YA TIDAK Keterangan
6 Apakah sanksi terhadap penyimpangan standar prilaku yang dilakukan karyawan, dilakukan pada periode yang sama dengan periode
penyimpangan dilakukan?
√ Jika karyawan melakukan pelanggaran ringan, maka HRD ataupun kepala bagian akan memberikan teguran lisan dihari itu juga atau dengan
memberlakukan potongan gaji Jika masih diulangi maka akan diberikan peringatan berupa surat teguran tertulis. Jika
pelanggarannya berat maka HRD dan beberapa pihak akan
berkoordinasi terlebih dahulu untuk memutuskan sanksi yang tepat dengan pertimbangan yang matang.
7 Apakah penerimaan karyawan di PD Meteor Motor Sanggau melalui seleksi?
√ Terdapat syarat-syarat tertentu untuk rekruitment. Jika calon karyawan telah memenuhi syarat, maka setelah itu dilakukan interview. Jika lolos tahap interview, maka calon karyawan akan di training.
8 Apakah diadakan pelatihan atau training bagi calon karyawan baru?.
√ Tahap training dilakukan selama tiga bulan. Jika selama training hasil kinerjanya mumpuni maka akan jadi karyawan perusahaan.
Jika hasilnya kurang memumpuni maka akan ditawarkan sebagai karyawan kontrak
9 Apakah manajer puncak sudah memperkerjakan
pekerjaannya secara tepat waktu dan memberikan dapat pelayanan yang baik terhadap pelanggan.
Lampiran 2 : Tabel Hasil Checklist Penerapan Pengendalian Internal Menurut PD Meteor Motor Sanggau (Lanjutan)
Lingkungan Pengendalian
NO Pertanyaan YA TIDAK Keterangan
10 Apakah setiap karyawan memiliki latar belakang pendidikan yang sesuai dengan jabatan mereka di PD Meteor Motor Sanggau?
√ Untuk bagian bagian tertentu, latar belakang pendidikan disesuaikan dengan posisi pekerjaannya.
11 Apakah perusahaan memiliki visi dan misi?
√ Perusahaan telah memiliki visi dan misi yang jelas.
12 Apakah struktur
organisasi di PD Meteor Motor Sanggau telah memuat secara jelas garis wewenang dan tanggung jawab masing-masing fungsi?
√ Perusahaan memiliki struktur organisasi dalam bentuk bagan yang memuat garis wewenang dan tanggung jawab secara jelas.
13 Apakah terdapat job description, dilaksanakan oleh bagian HRD sedangkan fungsi keuangan dilaksanakan oleh bagian kasir.
15 Apakah fungsi keuangan terpisah dari fungsi akuntansi (pencatatan)?
√ fungsi keuangan dilaksanakan oleh bagian kasir sedangkan fungsi akuntansi dilaksanakan tercermin dari hasil kinerja karyawan yang memuaskan dan tepat waktu. Pimpinan, HRD, manajer dan kepala bagian masing-masing divisi bertanggung dalam fungsi pengawasan.
Lampiran 2 : Tabel Hasil Checklist Penerapan Pengendalian Internal Menurut PD Meteor Motor Sanggau (Lanjutan)
Lingkungan Pengendalian jelas dari atasan kepada stafnya, khususnya dalam struktrur organisasi. Untuk wewenang dan tanggungjawab secara umum juga telah ditulis dalam buku panduan perusahaan.
sedangkan secara khususnya telah dijelaskan HRD kepada karyawan. Pemisahan tugas dalam sistem penggajian juga telah diterapkan perusahaan untuk meminimalisir risiko kecurangan maupun kesalahan yang tidak disengaja.
19 Apakah karyawan mendapat wadah untuk menyampaikan pendapat maupun keluhannnya?
√ Pendapat maupun keluhan karyawan dapat disampaikan ke kepala bagian atau langsung ke bagian HRD yang mengurusi tentang SDM perusahaan. Kepala bagian maupun HRD juga
bertanggungjawab untuk menyelesaikan keluhan dengan tepat waktu.
20 Apakah ada evaluasi terhadap kinerja karyawan maupun berkaitan dengan
operasional perusahaan?
√ Setiap sebulan sekali.
Lampiran 2 : Tabel Hasil Checklist Penerapan Pengendalian Internal Menurut PD Meteor Motor Sanggau (Lanjutan)
Lingkungan Pengendalian
NO Pertanyaan YA TIDAK Keterangan
21 Apakah setiap karyawan memiliki jatah cuti?
√ Telah tertuang dalam buku panduan perusahaan. Terdapat cuti tahunan dengan masa kerja 12 bulan berturut-turut karyawan berhak atas istirahat sebanyak 12 hari kerja. Cuti melahirkan atau keguguran, cuti sakit atau kecelakaan dengan surat keterangan dokter (Sumber: Geovani Putri Hardiyanti, 2018)
Lampiran 2 : Tabel Hasil Checklist Penerapan Pengendalian Internal Menurut PD Meteor Motor Sanggau
Penilaian Resiko
NO Pertanyaan YA TIDAK Keterangan
1 Apakah terdapat resiko yang dihadapi PD Meteor Motor Sanggau dalam proses
penghitungan gaji karyawan?
√ Resiko yang dihadapi seperti salah menghitung gaji yang dilakukan secara tidak sengaja.
2 Apakah terdapat resiko yang dihadapi PD Meteor Motor Sanggau dalam proses
pembayaran gaji karyawan?
√ Resiko yang dihadapi saat membayar gaji yang dilakukan bisa karena disengaja atau tidak sengaja seperti pembayaran gaji pegawai fiktif
√ Dilakukan otorisasi untuk meminimalisir resiko dan sebagai bentuk pertanggung jawaban atas aktivitas yang dilakukan.
4 Apakah selalu dilakukan presensi saat masuk dan selesai kerja?
√ Presensi di perusahaan
menggunakan mesin fingerprint.
Karyawan yang hendak masuk atau akan pulang harus
melakukan presensi dengan menggunakan mesin tersebut yang letaknya dekat pintu masuk di ruang operasional. Dengan menempelkan jari ke mesin, maka mesin akan merekan jam masuk dan pulang karyawan.
Mesin tersebut hanya ada satu di perusahaan untuk
mempermudah proses
pengawasan terhadap presensi.
Mesin tersebut juga diawasi dengan pantauan cctv.
Lampiran 2 : Tabel Hasil Checklist Penerapan Pengendalian Internal Menurut PD Meteor Motor Sanggau (Lanjutan)
Penilaian Resiko
√ Sejauh ini presensi hanya dilakukan saat karyawan masuk dan pulang kerja.
6 Apakah laporan keuangan penggajian dibuat sesuai standar akuntansi yang berlaku?
√ Dalam membuat laporan
keuangan, perusahaan mengikuti standar laporan keuangan yang berlaku pada umumnya di Indonesia.
7 Apakah praktek usaha perusahaan berjalan
√ Dalam membuat aturan, perusahaan menyesuaikian dengan peraturan yang dibuat pemerintah. Untuk peraturan mengenai penggajian karyawan dilakukan sesuai dengan
undang-undang ketenagakerjaan.
Gaji karyawan pun mengikuti UMP. Maka dari itu perusahaan selalu berusaha untuk mengikuti pembaruan terhadap peraturan baru yang dikeluarkan
pemerintah.
8 Apakah pernah terjadi kesalahan dalam sistem penggajian dalam perusahaan?
√ Pernah saat perusahaan belum mengalami perkembangan zaman dan masih menghitung secara manual dan belum menggunakan mesin fingerprint sehingga terjadi kesalahan penghitungan gaji.
9 Apakah perusahaan telah menetapkan tujuan pengendalian secara jelas?
√ Perusahaan telah menetapkan secara jelas tujuan operasi, tujuan pelaporan, dan tujuan kepatuhan.
Lampiran 2 : Tabel Hasil Checklist Penerapan Pengendalian Internal Menurut PD Meteor Motor Sanggau (Lanjutan)
Penilaian Resiko
NO Pertanyaan YA TIDAK Keterangan
10 Apakah terdapat resiko yang dihadapi PD Meteor Motor Sanggau dari lingkungan
eksternal?
√ Terdapat resiko dari lingkungan eksternal seperti perubahan aturan/kebijakan mengenai ketenagakerjaan yang berlaku di daerah dan persaingan yang ketat terhadap perusahaan sejenis.
11 Apakah terdapat resiko yang dihadapi PD Meteor Motor Sanggau dari lingkungan internal?
√ Resiko yang dihadapi
perusahaan secara internal yaitu sumber daya manusia yang masih kurang mumpuni sehingga membutuhkan waktu penyesuaian yang cukup lama terhadap banyak beserta
12 Apakah ada evaluasi terhadap resiko yang teridentifikasi?
√ Perusahaan selalu mengadakan rapat rutin sebulan sekali untuk mengevaluasi kinerja karyawan, operasional perusahaan, maupun untuk membahas setiap resiko yang sedang atau akan dihadapi oleh perusahaan.
13 Apakah PD Meteor Motor Sanggau memiliki dokumen perijinan dalam menjalankan usaha?
√ Perusahaan memiliki dokumen perijinan resmi dalam
menjalankan usahanya.
Lampiran 2 : Tabel Hasil Checklist Penerapan Pengendalian Internal Menurut PD Meteor Motor Sanggau (Lanjutan)
Penilaian Resiko
NO Pertanyaan YA TIDAK Keterangan
14 Aktivitas penggajian dijalankan sesuai dengan prosedur dan aturan yang berlaku?
√ Sistem penggajian di perusahaan berjalan dengan baik sesuai dengan prosedur dan aturan yang berlaku. Terbukti dari tidak pernah terjadi kesalahan dalam pembayaran gaji, pembayaran gaji yang tepat waktu,dan tidak pernah ada pengaduan dari karyawan menggenai penggajian.
15 Apakah ada divisi khusus yang bekerja menilai resiko yang ada di perusahaan?
√ Perusahaan sudah memiliki divisi khusus penelitian dan pengembangan.
(Sumber: Geovani Putri Hardiyanti, 2018)
Lampiran 2 : Tabel Hasil Checklist Penerapan Pengendalian Internal Menurut PD Meteor Motor Sanggau
Aktivitas Pengendalian
NO Pertanyaan YA TIDAK Keterangan
1 Apakah terdapat pemisahan fungsi yang
√ Fungsi pencatatan waktu
menggunakan mesin fingerprint, pembuatan daftar gaji
dilaksanakan oleh bagian HRD, fungsi keuangan oleh bagian kasir, dan fungsi akuntansi dilaksanakan oleh bagian akuntansi.
2 Apakah sistem otorisasi transaksi penggajian sesuai dengan prosedur yang dibuat perusahaan?
√ Sebelum gaji dibayarkan bagian HRD harus mengajukan
pencairan uang ke kasir dengan memberikan daftar gaji yang telah diotorisasi oleh direktur.
3 Apakah setiap orang yang namanya tercantum
√ Surat keputusan pengangkatan karyawan telah dibuat bagian HRD saat karyawan resmi dinyatakan sebagai karyawan tetap perusahaan dan surat tersebut diotorisasi oleh HRD dan juga ditandatangani oleh karyawan yang bersangkutan.
4 Apakah setiap perubahan gaji karyawan didasarkan pada surat keputusan dari pejabat yang berwenang?
√ Perubahan gaji karyawan
didasarkan pada surat keputusan dari HRD dengan persetujuan dari direktur.
5 Apakah formulir keterlambatan/
meninggalkan pekerjaan dan pernyataan tidak masuk kerja harus dengan persetujuan pihak yang berwenang?
√ formulir keterlambatan/
meninggalkan pekerjaan dan pernyataan tidak masuk kerja harus mendapat persetujuan dari kepala bagian. Nantinya surat form terseut akan diberikan ke HRD untuk ditindaklanjuti.
Lampiran 2 : Tabel Hasil Checklist Penerapan Pengendalian Internal Menurut PD Meteor Motor Sanggau (Lanjutan)
Aktivitas Pengendalian
NO Pertanyaan YA TIDAK Keterangan
6 Apakah perintah lembur diotorisasi oleh kepala bagian yang
bersangkutan?
√ Perintah lembur diperusahaan menggunakan surat perintah kerja lembur yang
ditandatangani oleh kepala bagian yang memerintah dengan persetujuan dari manajer umum.
7 Apakah daftar gaji selalu diotorisasi?
√ Sebelum gaji dicairkan, daftar gaji harus diotorisasi oleh direktur.
8 Apakah surat perintah transfer untuk membayar gaji diotorisasi oleh pejabat yang berwenang?
√ Surat perintah transfer diotorisasi oleh kasir yang bertanggungjawab dalam membuat surat kuasa pencairan kas untuk pembayaran gaji.
9 Apakah formulir-formulir yang berhubungan
dengan penggajian memiliki nomor urut tercetak dan tanggal yang jelas?
√ Setiap form memiliki nomor urut tercetak dan tertera tanggal, bulan, dan tahun untuk
memudahkan dalam proses
√ Untuk menyimpan catatan atau dokumen, perusahaan
menggunakan tempat
penyimpanan lemari kaca yang kuncinya hanya dipegang oleh bagian akuntansi. Jadi tidak bisa sembarangan orang membuka lemari tersebut.
Lampiran 2 : Tabel Hasil Checklist Penerapan Pengendalian Internal Menurut PD Meteor Motor Sanggau (Lanjutan)
Aktivitas Pengendalian
NO Pertanyaan YA TIDAK Keterangan
11 Apakah dilakukan pengawasan terhadap presensi karyawan?
dengan mengarsipkannya dengan google drive.
√ Presensi karyawan
menggunakan bantuan teknologi berupa mesin fingerprint, hanya ada satu diperusahaan yang letaknya dekat dengan ruang produksi dan diawasi pula dengan CCTV. Hal ini dilakukan untuk menghindari tindakan kecurangan seperti karyawan titip absen.
12 Apakah pembayaran gaji dilakukukan secara manual?
√ Pembayaran gaji dilakukan dengan sistem transfer dari Bank.
13 Apakah dilakukan backup data mengenai penggajian untuk mengantisipasi jika terjadi bencana alam?
√ Mengenai arsip penggajian, terdapat bukti fisik yang disimpan didalam lemari kaca dikantor. Terdapat pula backup data dikomputer bagian yang terlibat dalam sistem penggajian.
Selain itu untuk mencegah hal hal yang tidak diinginkan maka perusahaan melakukan backup data
(Sumber: Geovani Putri Hardiyanti, 2018)
Lampiran 2 : Tabel Hasil Checklist Penerapan Pengendalian Internal Menurut PD Meteor Motor Sanggau
Informasi dan Komunikasi
NO Pertanyaan YA TIDAK Keterangan
1 Apakah organisasi memperoleh atau
√ Data dan informasi diolah dan digunakan secara baik. Dengan penggunaan komputer dalam mengelola data membuat informasi yang dihasilkan dapat dengan cepat dan mudah
diperoleh karena semua data telah terprogram dengan baik dalam komputer.
2 Apakah organisasi berkomunikasi
dengan pihak eksternal mengenai hal-hal yang mempengaruhi fungsi pengendalian internal?
√ Perusahaan melakukan
komunikasi mengenai hal-hal yang mempengaruhi
pengendalian internal kepada pihak eksternal, yang dimaksud dari pihak eksternal adalah pemilik PD Meteor Motor Sanggau atau owner.
3 Apakah organisasi berkomunikasi dengan pihak internal mengenai hal-hal yang mempengaruhi fungsi pengendalian internal?
√ Perusahaan melakukan
komunikasi mengenai tanggung jawab dan tujuan pengendalian internal kepada pihak internal.
Pihak internal yang dimaksud adalah karyawan yang ada di PD Meteor Motor Sanggau.
(Sumber: Geovani Putri Hardiyanti, 2018)
Lampiran 2 : Tabel Hasil Checklist Penerapan Pengendalian Internal Menurut PD Meteor Motor Sanggau
Aktivitas Pemantauan
NO Pertanyaan YA TIDAK Keterangan
1 Apakah organisasi
memilih,mengembangkan
√ Perusahaan sudah melakukan proses pemilihan,
karyawan melakukan tugas dan fungsi mereka dengan baik.
Misalnya pada pembagian gaji, pemilik yang langsung
memeriksa dan memantau proses pembagian gaji.
2 Apakah terdapat perubahan prosedur setelah dilakukan evaluasi?
√ Tidak ada terjadi perubahan prosedur apapun jika prosedur dianggap masih layak dan berfungsi dengan baik dalam pengendalian internal, tetapi jika ada beberapa prosedur yang mengalami kelemahan maka pengelola membuat suatu tindakan atau kebijakan untuk mengatasi kelemahan yang ditemukan tersebut.
(Sumber: Geovani Putri Hardiyanti, 2018)
Lampiran 3 – Slip Gaji Karyawan
Lampiran 4 – Surat Izin
Lampiran 5 – Surat Izin Cuti Melahirkan
Lampiran 6 – Daftar Gaji Karyawan
Lampiran 7 – Daftar Hadir Karyawan
Lampiran 8 – Peraturan Perusahaan