• Tidak ada hasil yang ditemukan

FAKULTAS ILMU KOMPUTER DAN TEKNOLOGI INFORMASI UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

MEDAN

2016

ii

SISTEM PAKAR DIAGNOSA DISLEKSIA PADA ANAK MENGGUNAKAN METODE NAIVE BAYESIAN BERBASIS ANDROID

SKRIPSI

Diajukan untuk melengkapi tugas akhir dan memenuhi syarat memperoleh ijazah Sarjana Ilmu Komputer

Oleh :

SASKIA MABRURA 131421019

PROGRAM STUDI EKSTENSI S1 ILMU KOMPUTER FAKULTAS ILMU KOMPUTER DAN TEKNOLOGI INFORMASI

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN

PERSETUJUAN

Judul : SISTEM PAKAR DIAGNOSA DISLEKSIA PADA

ANAK MENGGUNAKAN METODE NAIVE

BAYESIAN BERBASIS ANDROID

Kategori : SKRIPSI

Nama : SASKIA MABRURA

Nomor Induk Mahasiswa : 131421019

Program Studi : EKSTENSI S1 ILMU KOMPUTER

Fakultas : ILMU KOMPUTER DAN TEKNOLOGI INFORMASI UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

Diluluskan di

Medan, Februari 2016 Komisi Pembimbing :

Pembimbing 2 Pembimbing 1

Dian Rachmawati, S.Si,M. Prof. Dr. Iryanto, M.Si NIP. 198307232009122004 NIP. 194604041971071001 Diketahui/Disetujui oleh

Program Studi S1 Ilmu Komputer Ketua,

Dr. Poltak Sihombing, M.Kom NIP. 19620317 199103 1 011

PERNYATAAN

SISTEM PAKAR DIAGNOSA DISLEKSIA PADA ANAK MENGGUNAKAN METODE NAIVE BAYESIAN BERBASIS ANDROID

SKRIPSI

Saya menyatakan bahwa skripsi ini adalah hasil karya saya sendiri, kecuali beberapa kutipan dan ringkasan yang masing-masing telah disebutkan sumbernya.

Medan, Februari 2016

Saskia Mabrura 131421019

PENGHARGAAN

Alhamdulillah segala puji dan syukur atas nikmat yang luas kepada Allah SWT sehingga penulis dapat menyelesaikan penyusunan skripsi ini, sebagai syarat untuk memperoleh gelar Sarjana Komputer, pada Program Studi S1 Ilmu Komputer Fakultas Ilmu Komputer dan Teknologi Informasi Universitas Sumatera Utara.

Ucapan terima kasih Penulis sampaikan kepada semua pihak yang telah membantu Penulis dalam menyelesaikan skripsi ini baik secara langsung maupun tidak langsung, teristimewa orangtua yang sangat mengasihi dan menyayangi dan memberi dukungan tiada henti pada penulis. Pada kesempatan ini penulis ingin mengucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada:

1. Bapak Prof. Dr. Runtung Sitepu, SH, M.Hum selaku Rektor Universitas Sumatera Utara.

2. Bapak Prof. Dr. Muhammad Zarlis selaku Dekan Fakultas Ilmu Komputer dan Teknologi Informasi Universitas Sumatera Utara.

3. Bapak Dr. Poltak Sihombing, M.Kom selaku Ketua Program Studi S1 Ilmu Komputer Universitas Sumatera Utara.

4. Ibu Maya Silvi Lydia, B.Sc, M.Sc selaku Sekretaris Program Studi S1 Ilmu Komputer Universitas Sumatera Utara.

5. Bapak Prof. Dr. Iryanto, M.Si selaku Dosen Pembimbing I yang telah memberikan ilmu, bimbingan, saran, dan masukan kepada penulis dalam penyempurnaan skripsi ini.

6. Ibu Dian Rachmawati, S.Si, M.Kom selaku Dosen Pembimbing II yang telah memberikan ilmu, bimbingan, saran, dan masukan kepada penulis dalam penyempurnaan skripsi ini.

7. Bapak Dedy Arisandi, ST. M.Kom selaku Dosen Pembanding I yang telah memberikan kritik dan saran dalam penyempurnaan skripsi ini.

8. Bapak Rahmat Aulia, S.Kom, M.Sc.IT selaku Dosen Pembanding II yang telah memberikan kritik dan saran dalam penyempurnaan skripsi ini.

9. Ibu Debby Anggraini, M.Psi dari Fakultas Psikologi Departemen Perkembangan USU yang telah bersedia membimbing dan memberikan informasi yang terkait dengan Disleksia dalam penelitian ini.

10. Semua dosen dan pegawai di Program Studi S1 Ilmu Komputer Fakultas Ilmu Komputer dan Teknologi Informasi Universitas Sumatera Utara.

11. Keluarga besar penulis, Ibunda Rohani yang senantiasa mendoakan dan mendukung, serta keluarga besar Alauddin Junet, Rauzi Haristia, A.Md, Novika Fajriati, Aldis Cahya Maghfirah, Alm. Muda Abdul Razak dan keluarga lainnya.

12. Rizki Sulaiman, S.T yang telah banyak memberikan motivasi dan kontribusi berupa saran dan kritik kepada penulis dalam penyempurnaan aplikasi dan skripsi ini.

13. Teman-teman seperjuangan mahasiswa Ekstensi S1-Ilmu Komputer stambuk 2013, Dhita Pratiwi, Reiza Pahlawan, Rezi Fatullah Rahman, Rahmat Heriza, Denny PS, M.Khairul Ibaad Pohan, Nur Khasanah, Okta, Dessy Wulandari, Ledyana Fitriana, serta anak-anak Aceh Sepakat dan Medan Bersatu .

14. Teman-teman seperjuangan alumni Politeknik Negeri Lhokseumawe Teknik Telekomunikasi konsentrasi Teknik Komputer dan Jaringan stambuk 2008, Nurjannah, Yuny Wahyuny Angreany, dan Cut Anggi Diah Sari.

15. Semua pihak yang terlibat langsung ataupun tidak langsung yang tidak dapat penulis ucapkan satu per satu yang telah membantu penyelesaian skripsi ini.

Semoga semua kebaikan dan bantuan yang diberikan kepada penulis, mendapatkan balasan yang berlipat dari Allah SWT.

Penulis menyadari bahwa skripsi ini masih terdapat kekurangan. Oleh karena itu, kepada pembaca agar kiranya memberikan kritik dan saran yang bersifat membangun demi kesempurnaan skripsi ini. Sehingga dapat bermanfaat bagi kita semuanya.

Medan, Februari 2016 Penulis,

SISTEM PAKAR DIAGNOSA DISLEKSIA PADA ANAK MENGGUNAKAN METODE NAIVE BAYESIAN BERBASIS ANDROID

ABSTRAK

Disleksia merupakan dasar kelainan neurobiologist yang ditandai dengan kesulitan dalam mengenali kata dengan tepat, cepat, dan akurat, serta lemah dalam pengejaan atau lemah dalam kemampuan mengidentifikasi simbol bahasa. Kurangnya pengetahuan masyarakat terhadap disleksia dapat menghambat penderitanya (anak) untuk mencapai prestasi optimal dalam bidang akademis maupun profesional. Pada penelitian ini penulis membangun suatu sistem pakar yang mampu mendiagnosa disleksia pada anak usia 5 tahun keatas menggunakan metode Naive Bayesian (NB) yaitu system akan menampilkan daftar gejala kemudian user memberikan respon berupa jawaban (Ya-Tidak) pada sistem kemudian sistem akan membandingkan antara data disleksia dan tidak disleksia sehingga diperoleh suatu kesimpulan dan solusi penaganan yang dapat dilakukan user berupa informasi terapi yang dapat dilakukan orangtua/guru. Dari penelitian ini dihasilkan sebuah aplikasi sistem pakar berbasis Android yang dapat membantu seseorang dalam memperoleh informasi dalam mendiagnosa disleksia pada anak serta dapat digunakan dimana saja dan kapan saja.

EXPERT SYSTEM TO DIAGNOSIS DYSLEXIA FOR THE CHILD BY USING NAIVE BAYESIAN METHOD ANDROID BASED

ABSTRACT

Dyslexia is a basic neurological disorder characterized by difficulty in recognizing words accurately, quickly, and weak in spelling or weak in the ability to identify the language symbols. Lack of human public knowledge about dyslexia can impede the sufferers (child) to achieve optimal performance in both academic and professional field. In this study, the authors build an expert system application that aims to make the diagnosis of dyslexia by using Naive Bayesian (NB) method. The diagnosis is obtained based on the answers given user is currently consulting on the system that will be the basis for the calculation by comparing the data of dyslexia and dyslexia in order to obtain a conclusion and solution to do user. From this study will produced an expert system based Android that can help a person to diagnosing dyslexia early and can be use it anytime and anywhere.

DAFTAR ISI Halaman Persetujuan ii Pernyataan iii Penghargaan iv Abstrak viii Abstract ix Daftar Isi x

Daftar Tabel xiii

Daftar Gambar xiv

BAB I PENDAHULUAN

Dokumen terkait