• Tidak ada hasil yang ditemukan

FORMAT PENILAIAN KINERJA PROFESIONAL GURU

Isilah dengan huruf kapital pada tempat yang telah disediakan. Isian Anda harus benar dan mudah dibaca.

Petunjuk pengisian format adalah sebagai berikut:

Nama calon mahasiswa Diisi dengan nama guru yang dinilai sesuai yang tercantum pada ijazah yang dilampirkan Nama Ibu Kandung Diisi dengan nama ibu kandung guru yang dinilai

Tempat /Tanggal Lahir Diisi dengan tempat dan tanggal lahir guru yang dinilai sesuai yang tercantum pada ijazah yang dilampirkan

Pendidikan Terakhir Diisi dengan pendidikan terakhir (SLTA atau Perguruan Tinggi) guru yang dinilai Nomor Ijazah Diisi dengan nomor yang tertera pada ijazah guru yang dinilai

Nama PT Asal Diisi dengan nama Perguruan Tinggi Negeri/Swasta asal yang menerbitkan ijazah atau tempat guru yang dinilai pernah belajar

Nama Prodi Asal Diisi dengan nama program studi tempat guru menyelesaikan studi

Akreditasi Prodi Asal Diisi dengan akreditasi program studi tempat guru menyelesaikan studi (A/B/C) Status Guru Diisi dengan status guru pada tempat mengajar (tetap/honorer)

Nomor SK Mengajar Diisi dengan no Surat Keputusan pengangkatan guru

Lama Mengajar Diisi dengan lama guru yang dinilai mengajar (dalam tahun). Lama mengajar dihitung mulai tanggal SK mengajar sampai dengan saat guru yang dinilai meregistrasi pertama di UT dan hasil penghitungannya dibulatkan ke bawah

Sekolah tugas mengajar Diisi dengan tempat guru yang dinilai mengajar saat ini. Contoh: SD Darmaraja 3

Kinerja Profesional Guru Diisi dengan angka 3/2/1/0, sesuai dengan penjelasan pada rubrik penilaian kinerja profesional guru

48 Lampiran 7. Rubrik Penilaian Kinerja Guru PGSD

Rubrik Penilaian Kinerja Profesional Guru

S1 PGSD

NO Indikator Penilaian

Penjelasan Kategori

BOBOT

BAIK SEKALI BAIK KURANG TIDAK

TERSEDIA 1 Variasi diklat

kependidikan

Jika satu atau beberapa sertifikat diklat yang dimiliki bertaraf internasional atau nasional dan sesuai tugas mengajar calon mahasiswa

Jika satu atau beberapa sertifikat diklat yang dimiliki bertaraf provinsi atau kabupaten dan sesuai tugas mengajar calon mahasiswa

Jika satu atau beberapa sertifikat diklat yang dimiliki bertaraf kecamatan atau di bawahnya dan sesuai tugas mengajar calon mahasiswa

Tidak Tersedia 10

2 Keterampilan PBM Jika memiliki variasi RP/RPP/SP untuk satu mata pelajaran lebih dari 3 (tiga) buah yang berbeda dan telah melaksanakan pembelajaran sesuai RP/RPP/SP yang telah dibuat

Jika memiliki variasi RP/RPP/SP untuk satu mata pelajaran sebanyak 3 (tiga) buah yang berbeda dan telah melaksanakan pembelajaran sesuai dengan RP/RPP/SP yang telah dibuat

Jika memiliki variasi RP/RPP/SP untuk satu mata pelajaran kurang dari 3 (tiga) buah yang berbeda dan telah melaksanakan pembelajaran sesuai dengan RP/RPP/SP yang telah dibuat

Tidak Tersedia 30

49 NO Indikator Penilaian

Penjelasan Kategori

BOBOT

BAIK SEKALI BAIK KURANG TIDAK

TERSEDIA 3 Kinerja mengajar sesuai

bidang

Jika guru telah menunjukkan kepribadian, kedisiplinan, integritas dan etos kerja yang tinggi

Jika guru telah menunjukkan kepribadian, kedisiplinan, integritas dan etos kerja yang cukup tinggi

Jika guru dinilai tidak baik untuk salah satu atau lebih dari aspek kepribadian, kedisiplinan, integritas dan etos kerja

Tidak Tersedia 20

4 Prestasi akademik sesuai bidang

Jika guru memiliki prestasi akademik (sertifikat) bertaraf Internasional atau nasional dan mampu menjadi pembimbing (instruktur, guru inti, penelaah atau penilai karya ilmiah) bagi teman sejawat

Jika guru memiliki prestasi akademik (sertifikat) bertaraf provinsi atau di bawah dan mampu menjadi pembimbing (instruktur, guru inti, penelaah atau penilai karya ilmiah) bagi teman sejawat

Jika guru hanya mampu melaksanakan satu dari dua aspek, yaitu prestasi akademik bertaraf provinsi atau di bawah (sertifikat) atau sebagai pembimbing (instruktur, guru inti, penelaah atau penilai karya ilmiah) bagi teman sejawat

Tidak Tersedia 15

5 Karya keguruan sesuai bidang

Jika guru mampu memiliki karya ilmiah yang diterbitkan dalam media publikasi ilmiah terakreditasi

Jika guru mampu memiliki karya ilmiah yang diterbitkan dalam media publikasi ilmiah tidak terakreditasi

Jika guru mampu memiliki karya ilmiah tetapi tidak diterbitkan dalam media publikasi ilmiah

Tidak Tersedia 10

50 NO Indikator Penilaian

Penjelasan Kategori

BOBOT

BAIK SEKALI BAIK KURANG TIDAK

TERSEDIA 6 Aktivitas dalam forum

ilmiah sesuai bidang

Jika guru pernah menjadi pemakalah pada seminar internasional atau nasional

Jika guru pernah menjadi pemakalah pada seminar provinsi atau di bawah

Jika guru ikut dalam forum ilmiah hanya sebagai peserta

Tidak Tersedia 6

7 Pengalaman mengelola organisasi keguruan

Jika guru pernah menjadi pengurus

Jika guru pernah menjadi pengurus organisasi ATAU mendapat tugas tambahan (Kepala sekolah, pengawas, pembina kesiswaan)

Jika guru TIDAK pernah menjadi pengurus

8 Penghargaan sesuai bidang

Jika guru memiliki penghargaan tingkat internasional atau nasional

Jika guru memiliki penghargaan tingkat provinsi atau kabupaten

Jika guru memiliki penghargaan tingkat kecamatan dan di bawah

Tidak Tersedia 4

51 Lampiran 8. Rubrik Penilaian Kinerja Guru PGPAUD

Rubrik Penilaian Kinerja Profesional Guru

S1 PGPAUD

NO Indikator Penilaian

Penjelasan Kategori BAIK SEKALI

Penjelasan Kategori BAIK

Penjelasan Kategori KURANG diikuti oleh guru

Jika satu atau beberapa sertifikat diklat yang dimiliki bertaraf internasional atau nasional dan sesuai tugas mengajar calon mahasiswa

Jika satu atau beberapa sertifikat diklat yang dimiliki bertaraf provinsi atau kabupaten dan sesuai tugas mengajar calon mahasiswa

Jika satu atau beberapa sertifikat diklat yang dimiliki bertaraf kecamatan atau dibawahnya dan sesuai tugas mengajar calon mahasiswa

TIDAK TERSEDIA

2 Keterampilan guru dalam melaksanakan PBM di sekolah

Jika menghasilkan Program Semester (Prosem), Rencana Program Pembelajaran Mingguan (RPPM), Rencana Program Pembelajaran Harian (RPPH) dan telah

melaksanakan pembelajaran sesuai RPPH yang telah dibuat

Jika menghasilkan Rencana Program Pembelajaran Mingguan (RPPM), Rencana Program Pembelajaran Harian (RPPH) dan telah melaksanakan pembelajaran sesuai RPPH yang telah dibuat

Jika menghasilkan Rencana Program Pembelajaran Harian (RPPH) dan telah melaksanakan pembelajaran sesuai RPPH yang telah dibuat

TIDAK TERSEDIA

52 NO Indikator

Penilaian

Penjelasan Kategori BAIK SEKALI

Penjelasan Kategori BAIK

Penjelasan Kategori KURANG

Jika guru telah menunjukkan kepribadian, kedisiplinan, integritas dan etos kerja yang tinggi

Jika guru telah menunjukkan

kepribadian, kedisiplinan, integritas dan etos kerja yang cukup tinggi

Jika guru dinilai tidak baik untuk salah satu atau lebih dari aspek kepribadian, kedisiplinan, integritas dan etos kerja

TIDAK TERSEDIA

4 Prestasi akademik yang diraih guru

Jika guru memiliki prestasi akademik (sertifikat) bertaraf Internasional atau nasional dan mampu menjadi pembimbing (instruktur, guru inti, penelaah atau penilai karya ilmiah) bagi teman sejawat

Jika guru memiliki prestasi akademik (sertifikat) bertaraf provinsi atau dibawah dan mampu menjadi pembimbing (instruktur, guru inti, penelaah atau penilai karya ilmiah) bagi teman sejawat

Jika guru hanya mampu melaksanakan satu dari dua aspek, yaitu prestasi akademik bertaraf provinsi atau dibawah (sertifikat) atau sebagai pembimbing (instruktur, guru inti, penelaah atau penilai karya ilmiah) bagi teman sejawat

TIDAK TERSEDIA

5 Karya keguruan diraih oleh guru

Jika guru menghasilkan produk berupa karya ilmiah yang diterbitkan dalam media publikasi ilmiah terakreditasi / Alat Permainan Edukatif (APE)/karya inovatif lainnya

Jika guru menghasilkan produk berupa karya ilmiah yang diterbitkan dalam media publikasi ilmiah tidak terakreditasi/

Alat Permainan Edukatif (APE)/karya inovatif lainnya

Jika guru menghasilkan produk berupa karya ilmiah tetapi tidak diterbitkan dalam media publikasi ilmiah/ Alat Permainan Edukatif (APE)/karya inovatif lainnya

TIDAK TERSEDIA IA

53 NO Indikator

Penilaian

Penjelasan Kategori BAIK SEKALI

Penjelasan Kategori BAIK

Penjelasan Kategori KURANG

Penjelasan Kategori TIDAK TERSEDIA 6 Aktivitas profesi

yang diikuti oleh guru

Jika guru pernah menjadi pemakalah pada seminar internasional atau nasional

Jika guru pernah menjadi pemakalah pada seminar provinsi atau dibawah

Jika guru ikut dalam forum ilmiah hanya sebagai peserta

Jika guru pernah menjadi pengurus organisasi DAN mendapat tugas tambahan (Kepala sekolah, pengawas, pembina kesiswaan)

Jika guru pernah menjadi pengurus organisasi ATAU mendapat tugas

tambahan (Kepala sekolah, pengawas, pembina kesiswaan)

Jika guru TIDAK pernah menjadi pengurus organisasi TETAPI pernah mendapat tugas tambahan (Kepala sekolah, pengawas, pembina kesiswaan)

TIDAK TERSEDIA

8 Penghargaan pengabdian guru selama bertugas di sekolah

Jika guru memiliki penghargaan dalam bidang olahraga/seni /bidang lainnya di tingkat internasional atau nasional

Jika guru memiliki penghargaan dalam bidang olahraga/seni /bidang lainnya di tingkat provinsi atau kabupaten

Jika guru memiliki penghargaan dalam bidang olahraga/seni /bidang lainnya di tingkat kecamatan dan di bawah

TIDAK TERSEDIA

54 Lampiran 9. Contoh Isian Form Penilaian Kinerja Guru

CONTOH

Format Penilaian Kinerja Profesional Guru (Diisi oleh Kepala Sekolah) NIM : _________________ (DIISI PETUGAS UT)

Nama Calon Mahasiswa : DHARMANATA Nama Prodi Asal : PENDIDIKAN MIPA

Nama Ibu Kandung : MARIAM Akreditasi Prodi Asal : A

Tempat Tanggal Lahir : SUMEDANG, 01-01-71 Status Guru : HONORER Pendidikan Terakhir : D2 PENDIDIKAN IPA Nomor SK Mengajar : 01/SK/21/2010 Nomor Ijazah : 61000010000111 Lama Mengajar : 9 TAHUN Nama PT Asal : UNIVERSITAS CONTOH Sekolah tugas Mengajar: SD DARMARAJA 3

NO Kinerja Profesional Guru Baik Sekali (3)

Baik (2)

Kurang (1)

Tidak Tersedia (0) 1 Beragam diklat bidang pendidikan yang

diikuti oleh guru √

2 Keterampilan guru dalam melaksanakan

PBM di sekolah √

55

NO Kinerja Profesional Guru Baik Sekali (3)

Baik (2)

Kurang (1)

Tidak Tersedia (0)

3 Kinerja mengajar guru selama bertugas di

sekolah √

4 Prestasi akademik yang diraih guru √

5 Karya keguruan diraih oleh guru √

6 Aktivitas profesi yang diikuti oleh guru √

7 Pengalaman organisasi dibidang

kependidikan √

8 Penghargaan diraih guru selama bertugas di

sekolah √

Yang bertanda tangan di bawah ini adalah:

Nama : WIJAYA ATMANATA

NIP (Jika Ada) : 197001111980111001

Nama Sekolah : SD DARMARAJA 3

Jabatan : KEPALA SEKOLAH

Alamat Sekolah : DARMARAJA, KAB. SUMEDANG

56 Seluruh dokumen penyerta

penilaian kinerja guru disimpan oleh Kepala Sekolah di tempat

kerja masing-masing.

Menyatakan bahwa telah memeriksa seluruh dokumen kinerja professional guru atas nama dalam formulir ini, dan menyatakan bahwa penilaian yang diberikan adalah benar dan sesuai dengan kinerja guru yang bersangkutan.

Apabila di kemudian hari ternyata dokumen yang periksa merupakan hasil manipulasi maka saya siap bekerja sama untuk mengklarifikasi kebenarannya.

DARMARAJA, 03 JUNI 2015

Kepala Sekolah,

Winata

Wijaya Atmanata

NIP 197001111980111001

57 Lampiran 10. Tabel Konversi AKPMM

Tabel Konversi

Nilai Ijazah, Kinerja, dan Lama Mengajar Guru

PGSD

58

Maks pengakuan TIDAK Linier = 41% [Berdasarkan Permendiknas No 58/2008, ps 5 (8)}:

Maksimum pengakuan 65%]

Maks pengakuan Linier D2 PGSD = 51%

PGPAUD

59

Lampiran 11. Surat Pernyataan Keabsahan Dokumen SURAT PERNYATAAN

KEBENARAN DATA DAN KEABSAHAN DOKUMEN

Dokumen terkait