• Tidak ada hasil yang ditemukan

BAB IV. HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

4.2 Hasil Penelitian

4.2.1. Analisis Deskriptif Responden

Analisis deskriptif responden merupakan uraian atas hasil pengumpulan data primer berupa kuesioner yang menjelaskan mengenai karakteristik responden berdasarkan umur, jenjang pendidikan, jenis kelamin, dan lama bekerja serta distribusi jawaban responden terhadap masing – masing variable bebas dan variable terikat yang digunakan pada penelitian ini.

1. Karakteristik Responden Menurut Umur

Karakteristik responden menurut umur dapat dilihat seperti pada tabel berikut ini:

Tabel 4.1

Identitas Responden Berdasarkan Umur No Usia Responden Persentase (%)

1 2 < 30 31 – 40 41 – 50 > 50 9 20 8 3 22,50 50,00 20,00 7,50 Jumlah 40 100.00

Sumber : Data Primer Diolah

Berdasarkan pada tabel 4.1 diketahui bahwa jumlah usia < 30 tahun yang menjadi responden pada penelitian ini adalah 9 orang atau sama dengan sebesar 22,50%. Responden yang berusia 31 – 40 tahun adalah sebanyak 20 orang atau sama dengan 50,00%. Responden yang berusia dari tahun 41 – 50 tahun adalah sebanyak 8 orang atau sama dengan 20,00%, sedangkan responden yang berusia > 50 adalah sebanyak 3 orang atau sama dengan 7,50%. Ini menunjukkan bahwa yang menjadi PTPN IV lebih banyak mempekerjakan karyawan dengan usia 31 – 40 tahun. Hal ini dikarenakan usia tersebut dianggap produktiv.

2. Karakteristik Responden Menurut Jenjang Pendidikan

Karakteristik responden menurut jenjang pendidikan dapat dilihat seperti pada tabel berikut ini:

Tabel 4.2

Identitas Responden Berdasarkan Jenjang Pendidikan No Jenjang Pendidikan Responden Persentase (%) 1 2 3 SMA DIPLOMA S1/ S2 7 14 19 17.5 35.00 47.50 Jumlah 40 100.00

Sumber : Data Primer Diolah

Berdasarkan pada tabel 4.2 diketahui bahwa jumlah responden yang memiliki jenjang pendidikan SMA/SMK pada penelitian ini adalah sebanyak 7 orang responden atau sama dengan 17.50%, jumlah responden yang memiliki jenjang pendidikan Diploma (DI/DII/DIII) pada penelitian ini adalah sebanyak 14 orang atau sama dengan 35,00%, jumlah responden yang memiliki jenjang pendidikan Sarjana (S1/S2/S3) pada penelitian ini adalah sebanyak 19 orang atau sama dengan 47,50%. Hal ini menunjukkan bahwa responden yang berpendidikan sarjana lebih dominan dan memiliki integritas yang sesuai dengan kebutuhan perusahaan.

3. Karakteristik Responden Menurut Jenis Kelamin

Karakteristik responden menurut Jenis Kelamin dapat dilihat seperti pada tabel berikut ini:

Tabel 4.3

Identitas Responden Berdasarkan Jenis Kelamin No

Jenis Kelamin Responden Persentase (%) 1 2 Laki – Laki Perempuan 25 15 62,50 37,50 Jumlah 40 100.00

Berdasarkan pada tabel 4.3 diketahui bahwa jumlah laki – laki yang menjadi responden pada penelitian ini adalah 25 orang atau sebesar 62,50% sedangkan responden perempuan adalah sebanyak 15 orang atau sama dengan 37,50%. Hal ini menunjukkan bahwa karyawan PTPN IV lebih banyak berjenis kelamin laki – laki.

4. Karakteristik Responden Menurut Lama Bekerja

Karakteristik responden menurut lama bekerja dapat dilihat seperti pada tabel berikut ini:

Tabel 4.4

Identitas Responden Berdasarkan Lama Bekerja No

Masa Kerja Responden Persentase (%) 1 2 3 4 0 – 5 Tahun 6 – 10 Tahun 11 – 20 Tahun > 20 Tahun 3 9 11 17 7.50 22.50 27.50 42.50 Jumlah 40 100.00

Sumber : Data Primer Diolah

Berdasarkan pada tabel 4.3 diketahui bahwa jumlah responden yang masa kerjanya diantara 0 – 5 tahun adalah sebanyak 3 orang atau sama dengan 7.50%. Responden yang masa kerjanya diantara 6 – 10 tahun adalah sebanyak 9 orang atau sama dengan 22.50%. Responden yang masa kerjanya diantara 11 – 20 tahun adalah sebanyak 11 orang atau sama dengan 27.50%. Responden yang masa kerjanya diatas 20 tahun adalah sebanyak 17 orang atau sama dengan 42.50%. Hal ini menunjukkan bahwa tahun lama bekerja cukup mendominasi untuk pelaksanaan pekerjaan ini, karena sudah memiliki keahlian dan pengalaman yang

4.2.2. Analisis Deskripsi Variabel

Sehubungan dengan hasil tabulasi jawaban responden atas instrument penelitian dapat dijelaskan sebagai berikut:

1. Kebutuhan Aktualisasi Diri

Penjelasan sehubungan dengan variabel kebutuhan aktualisasi diri dapat dijelaskan seperti pada tabel berikut ini:

Tabel 4.5

Frekuensi Jawaban Responden terhadap Aktualisasi Diri (X1)

Sumber: Hasil Penelitian, 2014 (Data Diolah)

Berdasarkan tabel 4.5 , dapat diketahui:

1. Untuk pernyataan 1 (jika kondisi fasilitas tidak memadai saya sulit untuk menyelesaikan pekejaan), 10 responden (25,0%) menyatakan sangat setuju dan 20 responden (50,0%) menyatakan setuju. Hal ini menunjukkan karyawan merasa apabila kondisi fasilitas tidak memadai akan menyulitkan dalam menyelesaikan pekerjaan .

Item Perny ataan SS S KS TS STS Total Responden Total (%) F % F % F % F % F % 1 10 25.00 20 50.00 10 25.00 0 0 0 0 40 100 2 20 50.00 15 37.50 4 10.00 1 2.50 0 0 40 100 3 16 40.00 15 37.50 9 22.50 - 0 0 0 40 100 4 15 37.50 14 35.00 8 20.00 3 7.50 0 0 40 100 5 6 15.00 20 50.00 14 35.00 - 0 0 0 40 100 6 15 37.50 16 40.00 7 17.50 2 5.00 0 0 40 100 7 15 37.50 7 17.50 12 30.00 6 15.00 0 0 40 100 8 19 47.50 11 27.50 8 20.00 2 5.00 0 0 40 100 9 3 7.50 24 60.00 11 27.50 2 5.00 0 0 40 100 10 16 40.00 16 40.00 5 12.50 3 7.50 0 0 40 100 11 15 37.50 14 35.00 7 17.50 4 10.00 0 0 40 100 12 15 37.50 9 22.50 12 30.00 4 10.00 0 0 40 100

2. Untuk pernyataan 2 (hampir seluruh pekerjaan tidak akan selesai ketika saya mengalami depresi), 20 responden (50,0%) menyatakan sangat setuju, 15 responden (37.5%) menyatakan setuju. Hal ini menunjukkan bahwa depresi akan menghambat penyelesaian pekerjaan.

3. Untuk pernyataan 3 (saya mendapatkan kepuasan ketika bekerja), sebanyak 16 responden (40,0%) yang menyatakan sangat setuju. Dan 15 responden (37,5%) menunjukkan setuju. Hal ini menunjukkan bahwa karyawan puas dalam bekerja.

4. Untuk pernyataan 4 (saya memiliki keberanian mengemukakan ide – ide yang saya miliki) sebanyak 15 responden (37,5%) yang menyatakan sangat setuju, dan 14 responden (35,0%) menyatakan setuju. Hal ini menujukkan bahwa karyawan berani mengemukakan ide – ide yang mereka miliki.

5. Untuk pernyataan 5 (saya akan gusar jika pekerjaan saya belum selesai), sebanyak 6 responden (15,0%) menyatakan sangat setuju, 20 responden (50.0%) yang menyatakan setuju. Hal ini menunjukkan bahwa karyawan akan merasa gusar ketika pekerjaan – pekerjaan yang mereka kerjakan belum selesai.

6. Untuk pernyataan 6 (saya akan merasa kecewa jika pekerjaan saya banyak kesalahan), sebanyak 15 responden (37,5%) menyatakan sangat setuju, 16 responden (40,0%) menyatakan setuju. Hal ini menunjukkan bahwa karyawan akan kecewa serta banyak melakukan kesalahan.

7. Untuk pernyataan 7 (pekerjaan yang saya kerjakan memberikan saya kesempatan untuk menunjukkan kemampuan yang saya miliki), sebanyak 15 responden (37,0%) yang menyatakan sangat setuju dan 7 responden (17.5%) menyatakan setuju. Karena dengan menyelesaikan pekerjaan sesuai dengan upaya menunjukkan kualitas diri..

8. Untuk pernyataan 8 (jika saya gagal melakukan pekerjaan, saya merasa kacau), sebanyak 19 responden (47,5%) yang menyatakan akan sangat setuju, dan 11 responden (27,5%) menyatakan setuju. Hal ini menunjukkan kegagalan dalam melakukan pekerjaan membuat para karyawan kacau.

9. Untuk pernyataan 9 (Jika kondisi fasilitas tidak memadai saya sulit untuk menyelesaikan pekerjaan), 10 responden (25,0%) menyatakan sangat setuju dan 20 responden (50,0%) menyatakan setuju. Hal ini menunjukkan bahwa responden akan sulit untuk menyelesaikan pekerjaan mereka apabila fasilitas tidak memadai.

10. Untuk pernyataan 10 (Hampir seluruh pekerjaan tidak akan selesai ketika saya mengalami depresi), 20 responden (50,0%) menyatakan sangat setuju, dan 15 responden (37.5%) menyatakan setuju. Hal ini menunjukkan bahwa ketika mereka depresi maka pekerjaan mereka akan terhambat.

11. Untuk pernyataan 11 (saya mendapatkan kepuasan ketika bekerja), sebanyak 16 responden (40,0%) yang menyatakan sangat setuju. Dan 15 responden (37,5%) menyatakan setuju. Hal ini menunjukkan sebagian

responden merasa kepuasan diri dalam mengerjakan pekerjaan sangat diperlukan agar berprestasi.

12. Untuk pernyataan 12 (saya memiliki keberanian mengemukakan ide – ide yang saya miliki) sebanyak 15 responden (37,5%) yang menyatakan sangat setuju mengungkapkannya, dan 14 responden (35,0%) menyatakan setuju. Hal ini menujukkan bahwa karyawan berani mengemukakan ide – ide yang mereka miliki.

2. Kebutuhan Penghargaan

Tabel 4.6

Frekuensi Jawaban Responden terhadap Penghargaan (X2) Item Perny ataan SS S KS TS STS Total Respon den Total (%) F % F % F % F % F % 13 15 37.50 13 32.50 8 20.00 4 10.00 0 0 40 100 14 19 47.50 15 37.50 1 2.50 5 12.50 0 0 40 100 15 18 45.00 10 25.00 6 15.00 6 15.00 0 0 40 100 16 10 25.00 20 50.00 10 25.00 - 0 0 0 40 100 17 18 45.00 13 32.50 5 12.50 4 10.00 0 0 40 100 18 16 40.00 15 37.50 9 22.50 - 0 0 0 40 100 19 15 37.50 12 30.00 8 20.00 5 12.50 0 0 40 100 20 12 30.00 17 42.50 11 27.50 - 0 0 0 40 100 21 18 45.00 10 25.00 7 17.50 5 12.50 0 0 40 100 22 10 25.00 20 50.00 10 25.00 - 0 0 0 40 100 23 18 45.00 13 32.50 5 12.50 4 10.00 0 0 40 100 24 16 40.00 15 37.50 9 22.50 - 0 0 0 40 100 25 15 37.50 12 30.00 9 22.50 4 10.00 0 0 40 100 26 9 22.50 19 47.50 12 30.00 - 0 0 0 40 100

Sumber: Hasil Penelitian, 2014 (Data Diolah)

13. Untuk pernyataan 13 (Dalam bekerja saya berusaha untuk menjadi yang terbaik), 15 responden (37,5%) menyatakan sangat setuju dan 13

14. Untuk pernyataan 14 (Saya akan menjadi semakin bersemangat dan giat jika saya diakui sebagai karyawan terbaik), 19 responden (47,5%) menyatakan sangat setuju, 15 responden (37.5%) menyatakan setuju. Hal ini menunjukkan bahwa ketika kinerja mereka diakui oleh pimpinan maka mereka akan bersemangat untuk kerja .

15. Untuk pernyataan 15 (Perusahaan memberikan reward kepada karyawan jika karyawan dapat meningkatkan kinerja semakin baik), sebanyak 18 responden (45,0%) yang menyatakan sangat setuju. dan 10 responden (25,0%) menyatakan setuju. Hal ini menunjukkan reward adalah motivasi utama para reponden untuk meningkatkan kinerja mereka.

16. Untuk pernyataan 16 (Saya diberikan kesempatan untuk mengembangkan keahlian selama bekerja) sebanyak 10 responden (25,0%) yang menyatakan sangat setuju, dan 20 responden (50,0%) menyatakan setuju. 17. Untuk pernyataan 17 (Saya diberikan peluang untuk berpartisipasi dalam

menentukan metode dan prosedur perusahaan), sebanyak 18 responden (45,0%) menyatakan sangat setuju, 13 responden (32.5%) yang menyatakan setuju. Hal ini menyatakan bahwa karyawan diberikan banyak peluang.

18. Untuk pernyataan 18 (Saya mendapat kesempatan untuk dapat mengembangkan kemampuan), sebanyak 16 responden (40,0%) menyatakan sangat setuju, dan 15 responden (37,5%) menyatakan setuju. Hal ini menunjukkan bahwa karyawan mendapatkan kesempatan dalam mengembangkan kemampuan.

19. Untuk pernyataan 19 (Perusahaan memberikan kesempatan yang sama bagi karyawan untuk mendapatkan promosi jabatan), sebanyak 15 responden (37,0%) yang menyatakan sangat setuju dan 12 responden (30.0%) menyatakan setuju. Hal ini menunjukkan karena promosi menjadi motivasi utama bagi karyawan.

20. Untuk pernyataan 20 (Perusahaan mengadakan program pengembangan diri bagi karyawan yang berprestasi), sebanyak 12 responden (30,0%) yang menyatakan akan sangat setuju, dan 17 responden (42,5%) menyatakan setuju.

21. Untuk pernyataan 21 (Gaji yang diberikan sesuai dengan beban pekerjaan saya), 18 responden (45,0 %) menyatakan sangat setuju dan 10 responden (25,0%) menyatakan setuju. Hal ini karena gaji adalah imbalan yang diberikan karna gaji yang sesuai dengan pekerjaan karyawan membuat merka semakin termotivasi.

22. Untuk pernyataan 22 (Kenaikan gaji yang diberikan perusahaan cukup memuaskan bagi saya), 10 responden (50,0%) menyatakan sangat setuju, 20 responden (37.5%) menyatakan setuju. Hal ini menyatakan bahwa gaji yang puas membuat karyawan semakin termotivasi dalam meningkatkan prestasi kerjanya.

23. Untuk pernyataan 23 (Perusahaan memberikan bonus bagi karyawan yang berprestasi), sebanyak 18 responden (45,0%) yang menyatakan sangat setuju. Namun 13 responden (32,5%) menyatakan setuju. Hal ini karena

sebagian responden merasa bonus merupakan imbalan atas kinerja karyawan.

24. Untuk pernyataan 24 (Program pelatihan yang diberikan perusahaan menambah kesempatan karyawan untuk kemajuan kariernya) sebanyak 16 responden (40,0%) yang menyatakan sangat setuju mengungkapkannya, dan 15 responden (37,5%) menyatakan setuju.

25. Untuk pernyataan 25 (Tunjangan kesehatan yang diberikan perusahaan sesuai dengan yang diharapkan karyawan), sebanyak 15 responden (37,5%) menyatakan sangat setuju, 12 responden (30.0%) yang menyatakan setuju. Hal ini menyatakan bahwa tunjangan kesehatan sangat diperlukan karyawan agar keselamatan kerja karyawan terjamin.

26. Untuk pernyataan 26 (Besarnya insentif yang diberikan sesuai dengan prestasi kerja saya), sebanyak 9 responden (22,5%) menyatakan sangat setuju, 19 responden (47,0%) menyatakan setuju.

3. Prestasi Kerja

Tabel 4.7

Frekuensi Jawaban Responden terhadap Prestasi Kerja (Y) Item Pernyat aan SS S KS TS STS Total Respon den Total (%) F % F % F % F % F % 27 10 25.00 20 50.00 10 25.00 0 0 0 0 40 100 28 18 45.00 13 32.50 5 12.50 4 10.00 0 0 40 100 29 16 40.00 15 37.50 9 22.50 0 0 0 0 40 100 30 15 37.50 13 32.50 8 20.00 4 10.00 0 0 40 100 31 4 10.00 21 52.50 15 37.50 0 0 0 0 40 100 32 15 37.50 15 37.50 7 17.50 3 7.50 0 0 40 100 33 15 37.50 9 22.50 11 27.50 5 12.50 0 0 40 100 34 19 47.50 11 27.50 8 20.00 2 5.00 0 0 40 100 35 15 37.50 24 60.00 10 15.00 1 10.00 0 0 40 100 36 15 37.50 19 47.50 6 22.50 0 0 0 0 40 100 37 13 45.00 14 25.00 9 15.00 4 10.00 0 0 40 100 38 18 50.00 10 5.00 6 25.00 6 15.00 0 0 40 100 39 10 25.00 20 50.00 10 25.00 0 0 0 0 40 100 40 18 45.00 13 32.50 5 12.50 4 10.00 0 0 40 100 41 16 40.00 15 37.50 9 22.50 0 0 0 0 40 100 42 15 37.50 12 30.00 8 20.00 5 12.50 0 0 40 100 43 11 20.00 18 45.00 11 20.00 0 0 0 0 40 100 44 15 27.50 17 42.50 6 27.50 2 5.00 0 0 40 100 45 15 37.50 9 22.50 12 15.00 4 10.00 0 0 40 100 46 11 20.00 20 50.00 9 30.00 0 0 0 0 40 100 47 13 32.50 16 40.00 9 22.50 2 5.00 0 0 40 100 48 18 45.00 17 42.50 1 2.50 4 10.00 0 0 40 100 49 18 45.00 12 30.00 6 15.00 4 10.00 0 0 40 100 50 10 25.00 20 50.00 10 25.00 0 0 0 0 40 100

Sumber: Hasil Penelitian, 2014 (Data Diolah)

27. Untuk pernyataan 27 (Saya bertanggung jawab dalam menyelesaikan tugas), 10 responden (25,0%) menyatakan sangat setuju dan 20 responden (50,0%) menyatakan setuju. Hal ini karena responden memiliki kewajiban untuk menyelesaikan pekerjaan mereka.

(32.5%) menyatakan setuju. Hal ini menunjukkan bahwa responden bertanggung jawab atas tugasnya.

29. Untuk pernyataan 29 (Tugas yang saya kerjakan mempunyai standart penilaian yang cukup baik ), sebanyak 16 responden (40,0%) yang menyatakan sangat setuju. Namun 15 responden (37,5%) menyatakan setuju. Hal ini karena sebagian responden merasa kepuasan diri dalam mengerjakan pekerjaan sangat diperlukan agar berprestasi.

30. Untuk pernyataan 30 (Dalam melaksanakan tugas saya mampu bekerjasama dengan kelompok) sebanyak 15 responden (37,5%) yang menyatakan sangat setuju, dan 13 responden (32,5%) menyatakan setuju. Hal ini karena tugas dikerjakan secara bersama akan lebih bagus dan cepat.

31. Untuk pernyataan 31 (Saya jarang melakukan kesalahan dalam bekerja), sebanyak 4 responden (10,0%) menyatakan sangat setuju, 21 responden (52.5%) yang menyatakan setuju. Hal ini menunjukkan bahwa karyawan dalam selalu teliti dalam melaksakan pekerjaannya.

32. Untuk pernyataan 32 (Pekerjaan yang menjadi tanggung jawab saya dapat diselesaikan secara akurat), sebanyak 15 responden (37,5%) menyatakan sangat setuju, 15 responden (37,5%) menyatakan setuju. Hal ini dikarnakan dalam menyelesaikan tugas – tugas sebelumnya karyawan telah meneliti dengan benar.

33. Untuk pernyataan 33 (Saya melakukan tindakan yang konsisten dengan nilai dan keyakinan), sebanyak 15 responden (37,0%) yang menyatakan

sangat setuju dan 9 responden (22,5%) menyatakan setuju. Karena dengan menyelesaikan pekerjaan sesuai dengan upaya menunjukkan kualitas diri.. 34. Untuk pernyataan 34 (Saya mampu memastikan aktivitas pekerjaan sendiri

tercatat dengan jelas), sebanyak 19 responden (47,5%) yang menyatakan akan sangat setuju, dan 11 responden (27,5%) menyatakan setuju. Hal ini menunjukkan bahwa setiap karyawan harus memiliki perencanaan.

35. Untuk pernyataan 35 (Pekerjaan yang menjadi tanggung jawab saya dapat diselesaikan secara akurat), 15 responden (37,5%) menyatakan sangat setuju dan 24 responden (60,0%) menyatakan setuju.

36. Untuk pernyataan 36 (Saya tidak pernah menunda pekerjaan yang diberikan), 15 responden (37,5%) menyatakan sangat setuju, 19 responden (37.5%) menyatakan setuju.

37. Untuk pernyataan 37 (Saya bertanggung jawab dalam menyelesaikan tugaas), sebanyak 13 responden (45,0%) yang menyatakan sangat setuju. Namun 14 responden (25,0%) menyatakan setuju. Hal ini menunjukkan sebagian responden merasa memiliki kewajiban dalam mengerjakan pekerjaan.

38. Untuk pernyataan 38 (saya mampu menyelesaikan tugas dalam tepat waktu) sebanyak 18 responden (50,0%) yang menyatakan sangat setuju, dan 10 responden (5,0%) menyatakan setuju.

39. Untuk pernyataan 39 (saya mampu membuat solusi alternatif dalam pemecahan masalah), sebanyak 10 responden (25,0%) yang menyatakan

sangat setuju, 20 responden (50.0%) yang menyatakan setuju. Hal ini dikarenakan para responden memiliki tingkat inisiatif yang tinggi.

40. Untuk pernyataan 40 (Tanpa diperintah saya akan menyelesaikan tugas – tugas saya), sebanyak 18 responden (45,0%) menyatakan sangat setuju, 13 responden (32,5%) menyatakan setuju. Setiap responden harus memiliki inisiatif dan kemampuan dalam megambil keputusan yang baik.

41. Untuk pernyataan 41 (Saya berani membuat keputusan yang terbaik meskipun keputusan trersebut pasti akan menimbulkan penolakan), sebanyak 16 responden (40,0%) yang menyatakan sangat setuju dan 15 responden (37.5%) menyatakan setuju. Karena dengan menyelesaikan pekerjaan inisiatif dan kebijakan para responden membuat responden cepat dalam mengambil tindakan.

42. Untuk pernyataan 42 (Sebelum memutuskan saya mengenali peluang dan melakukan pendekatan untuk merealisasikannya), sebanyak 15 responden (37,5%) yang menyatakan akan sangat setuju, dan 12 responden (30,0%) menyatakan setuju. Hal ini berarti responden cepat tanggap akan situasi dan kondisi.

43. Untuk pernyataan 43 (Saya mampu menciptakan komunikasi yang baik dengan rekan kerja), 11 responden (20,0%) menyatakan sangat setuju dan 18 responden (45,0%) menyatakan setuju. Dalam lingkungan komunikasi hal yang penting untuk menciptakan suasana yang lebih dekat.

44. Untuk pernyataan 44 (Saya membantu rekan kerja lain yang mengalami kesulitan pekerjaan walaupun mereka tidak meminta), 15 responden

(27,5%) menyatakan sangat setuju, 17 responden (45,0%) menyatakan setuju.

45. Untuk pernyataan 45 (saya mampu beradaptasi dalam perubahan yang baru dengan rekan kerja), sebanyak 15 responden (37,5%) yang menyatakan sangat setuju. Namun 9 responden (22,5%) menyatakan setuju.

46. Untuk pernyataan 46 (saya mampu bekerja sama dengan team dan rekan lain) sebanyak 11 responden (20,0%) yang menyatakan sangat setuju mengungkapkannya, dan 20 responden (50,0%) menyatakan setuju

47. Untuk pernyataan 47 (saya selalu datang ketempat kerja tepat waktu), sebanyak 13 responden (32,5%) menyatakan sangat setuju, 16 responden (32,5%) yang menyatakan setuju. Hal ini menyatakan bahwa karyawan disiplin.

48. Untuk pernyataan 48 (saya belum pernah absen tanpa alasan yang tidak jelas), sebanyak 18 responden (45,0%) menyatakan sangat setuju, 17 responden (42,5%) menyatakan setuju.

49. Untuk pernyataan 49 (saya tidak pernah melakukan kesalahan yang melanggar peraturan perusahaan), sebanyak 18 responden (45,0%) yang menyatakan sangat setuju dan12 responden (17.5%) menyatakan setuju. Karena karyawan sangat taat pada peraturan yang berlaku.

50. Untuk pernyataan 50 (pekerjaan saya dapat diselesaikan secara tepat), sebanyak 10 responden (25,0%) yang menyatakan sangat setuju, dan 20

responden (50,0%) menyatakan setuju. Hal ini menunjukkan karyawan merupakan orang yang disiplin dan taat peraturan.

Dokumen terkait