• Tidak ada hasil yang ditemukan

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

4.1 Implementasi

Pada aplikasi media pembelajaran interaktif gerak parabola ini, memiliki beberapa implementasi yaitu kebutuhan system, kebutuhan simpanan (basis data), dan implementasi interface (antar muka).

4.1.1 Kebutuhan Sistem

Aplikasi Media Pembelajaran Interaktif Gerak Parabola menggunakan Flash berbasis Web ini diimplementasikan pada system computer dengan spesifikasi sebagai berikut.

Sistem Operasi : Microsoft Windows 7 Profesional Jenis Komputer : Laptop Compaq 510

Prosesor : Intel ® Core ™2 Duo CPU T5870 @2.00 GHz

RAM : 1 GB

Hard Disk : 250 GB

VGA : 256 MB

Aplikasi Media Pembelajaran Interaktif Gerak Parabola menggunakan Flash berbasis Web ini juga dapat diimplementasikan pada system computer dengan spesifikasi minimum sebagai berikut.

Sistem Operasi : Microsoft Windows XP Jenis Komputer : PC / dekstop

Prosesor : Pentium 4

RAM : 512 MB

Hard Disk : 250 GB

VGA : 64 MB

Perangkat lunak yang digunakan untuk membuat Aplikasi media Pembelajaran Gerak Parabola menggunakan Flash berbasis Web ini adalah sebagai berikut :

a. Windows 7 Profesional 32bit

Sistem Operasi yang digunakan untuk membuat Aplikasi Media Pembelajaran Gerak Parabola ini yaitu dengan Windows 7 Profesional 32bit.

b. Adobe Flash Profesional CS 3

Adobe Flash Profesional CS 3 merupakan software utama yang digunakan untuk pembuatan animasi gerak parabola ini.

c. Notepad++

Notepad++ digunakan untuk mendesain tampilan pada website Media Pembelajaran ini.

d. Apache Friends Xampp for Windows 1.7.1

Software ini berguna untuk penyimpanan database pada website. Apache Friend Xampp 1.7.1 merupakan paket software yang dibutuhkan seperti phpmyadmin 3.1.3.1, PHP 5.2.9, dan MySQL.

4.1.2 Kebutuhan Simpanan (Basis Data)

Tabel-tabel basis data yang dibuat di dalam sistem website gerak parabola terdapat 11 tabel antara lain tabel poling, tabel templates, tabel main menu, tabel sekilas info, tabel materi belajar, tabel soal, tabel komentar, tabel modul, tabel buku tamu, tabel identitas, dan tabel users.

Tabel poling merupakan tabel yang digunakan untuk menyimpan data poling. Struktur data tabel poling dapat dilihat pada Tabel 4.1.

Tabel 4. 1 Tabel Poling Nama Kolom Type Extr a Keter angan

Id_poling Integer (5) Auto

Increment

Untuk menyimpan data id poling.

Pilihan Varchar (100) - Untuk menyimpan data pilihan poling.

Status Varchar (20) - Untuk menyimpan status data poling.

Rating Integer (5)

- Untuk menyimpan jumlah rating dari beberapa pilihan user.

Aktif Enum (‘Y’,’N’)

- Untuk menyimpan data poling

ditampilkan atau tidak.

Tabel templates merupakan tabel yang digunakan untuk menyimpan data templates pada isi website. Struktur data tabel templates dapat dilihat pada Tabel 4.2.

Tabel 4. 2 Tabel Templates Nama Kolom Type Extr a Keter angan

Id_templates Integer (5) Auto

Increment

Untuk menyimpan data id templates.

Judul Varchar (100) - Untuk menyimpan judul templates.

Pembuat Varchar (50)

- Untuk menyimpan data pembuat

templates.

Folder Varchar (50) - Untuk menyimpan data folder templates.

Aktif Enum (‘Y’,’N’)

- Untuk menyimpan templates ditampilkan

Tabel main menu merupakan tabel yang digunakan untuk menyimpan data menu utama pada website. Struktur data tabel main menu dapat dilihat pada Tabel 4.3.

Tabel 4. 3 Tabel Main Menu Nama Kolom Type Extr a Keter angan

Id_main Integer (5) Auto

Increment

Untuk menyimpan data id main menu.

Nama_menu Varchar (50) - Untuk menyimpan data nama menu.

Link Varchar (100) - Untuk menyimpan data link di tiap menu.

Aktif Enum (‘Y’,’N’)

- Untuk menyimpan data menu ditampilkan atau tidak.

Tabel sekilas info merupakan tabel yang digunakan untuk menyimpan data sekilas info. Struktur data tabel sekilas info dapat dilihat pada Tabel 4.4.

Tabel 4. 4 Tabel Sekilas Info Nama Kolom Type Extr a Keter angan

Id_sekilas Integer (5) Auto

Increment

Untuk menyimpan data id sekilas info.

Info Varchar (100) - Untuk menyimpan data sekilas info.

Tgl_posting Date

- Untuk menyimpan tanggal data tersebut di

posting.

Gambar Varchar (100)

- Untuk menyimpan data gambar pada

sekilas info.

Tabel materi merupakan tabel yang digunakan untuk menyimpan data materi. Struktur data tabel materi dapat dilihat pada Tabel 4.5

Tabel 4. 5 Tabel Materi Nama Kolom Type Extr a Keter angan

Id_materi Integer (5) Auto

Increment

Untuk menyimpan data id materi.

Judul Varchar (100) - Untuk menyimpan data judul materi.

Isi_materi Text - Untuk menyimpan data materi.

Tgl_posting Date

Nama Kolom Type Extr a Keter angan

Gambar Varchar (100)

- Untuk menyimpan data gambar pada materi.

Tabel soal merupakan tabel yang digunakan untuk menyimpan pembahasan soal. Struktur data tabel soal dapat dilihat pada Tabel 4.6.

Tabel 4. 6 Tabel Soal Nama Kolom Type Extr a Keter angan

Id_soal Integer (5) Auto

Increment

Untuk menyimpan data id soal.

Username Varchar (50)

- Untuk menyimpan data username pada

komentar di pembahasan soal.

Judul Varchar (100) - Untuk menyimpan judul data soal.

Judul_seo Varchar (100)

- Untuk pembahasan soal. menyimpan data judul dari

Headline Enum (‘Y’,’N’)

- Untuk menyimpan data soal ditampilkan

atau tidak.

Isi_soal Text

- Untuk menyimpan data pembahasan soal.

Hari Varchar (20)

- Untuk menyimpan hari pada pembahasan soal.

Tanggal Date

- Untuk menyimpan tanggal data

pembahasan soal di posting.

Jam Time

- Untuk pembahasan soal di posting. menyimpan waktu data

Gambar Varchar (100)

- Untuk menyimpan data gambar

pembahasan soal.

Dibaca Integer (5)

- Untuk menyimpan berapa kali data pembahasan dibaca oleh user.

Tabel komentar merupakan tabel yang digunakan untuk menyimpan data komentar user. Struktur data tabel komentar dapat dilihat pada Tabel 4.7.

Tabel 4. 7 Tabel Komentar Nama Kolom Type Extr a Keter angan

Id_komentar Integer (5) Auto

Increment

Untuk menyimpan data id komentar.

Id_soal Integer (5)

- Untuk menyimpan data id soal yang di komentar oleh user.

Nama_komentar Varchar (100) - Untuk menyimpan data nama komentar.

Url Varchar (100)

- Untuk menyimpan data url atau email

Nama Kolom Type Extr a Keter angan

Isi_komentar Text - Untuk menyimpan data komentar user.

Tgl Date

- Untuk menyimpan data tanggal user

memasukkan komentar.

Jam_komentar Time

- Untuk memasukkan komentar. menyimpan data jam user

Aktif Enum (‘Y’,’N’)

- Untuk menyimpan data komentar

ditampilkan atau tidak.

Tabel modul merupakan tabel yang digunakan untuk menyimpan data modul pada website. Struktur data tabel modul dapat dilihat pada Tabel 4.8.

Tabel 4. 8 Tabel Modul

Nama Kolom Type Extr a Keter angan

Id_modul Integer (5) Auto

Increment

Untuk menyimpan data id modul.

Nama_modul Varchar (50) - Untuk menyimpan data nama modul.

Link Varchar (100) - Untuk menyimpan data link modul.

Static_content Text - Untuk menyimpan isi data modul.

Gambar Varchar (100) - Untuk menyimpan data gambar modul.

Publish Enum (‘Y’,’N’)

- Untuk menyimpan data modul

ditampilkan atau tidak.

Status Enum(‘user’,’admin’)

- Untuk menyimpan data modul diakses user atau admin.

Aktif Enum (‘Y’,’N’)

- Untuk menyimpan data modul

ditampilkan atau tidak.

Urutan Integer (5) - Untuk menyimpan urutan data modul.

Link_seo Varchar (50)

- Untuk menyimpan data link dari modul.

Tabel buku tamu merupakan tabel yang digunakan untuk menyimpan data buku tamu pengunjung website. Struktur data tabel buku tamu dapat dilihat pada Tabel 4.9.

Tabel 4. 9 Tabel Buku Tamu Nama Kolom Type Extr a Keter angan

Id_bukutamu Integer (5) Auto

Increment

Untuk menyimpan data id buku tamu.

Nama Varchar (50) - Untuk menyimpan data nama buku tamu.

Nama Kolom Type Extr a Keter angan

Subjek Varchar (100) - Untuk menyimpan data subjek buku tamu.

Pesan Text - Untuk menyimpan data pesan buku tamu.

Tanggal Date

- Untuk menyimpan data tanggal buku tamu di isi oleh user.

Tabel identitas merupakan tabel yang digunakan untuk menyimpan data identitas website. Struktur data tabel identitas dapat dilihat pada Tabel 4.10.

Tabel 4. 10 Tabel Identitas Nama Kolom Type Extr a Keter angan

Id_identitas Integer (5) Auto

Increment

Untuk menyimpan data id identitas website.

Nama_website Varchar (100) - Untuk menyimpan data nama website.

Alamat_website Varchar (100) - Untuk menyimpan alamat data website.

Meta_deskripsi Varchar (250) - Untuk menyimpan data gerak parabola.

Meta_keyword Varchar (250)

- Untuk menyimpan data kata kunci website.

Favicon Varchar (50) Untuk menyimpan data ikon website.

Tabel users merupakan tabel yang digunakan untuk menyimpan data users termasuk admin. Struktur data tabel users dapat dilihat pada Tabel 4.11.

Tabel 4. 11 Tabel Users Nama Kolom Type Extr a Keter angan

Username Varchar (50) Auto

Increment

Untuk menyimpan data username.

Password Varchar (50)

- Untuk menyimpan data password

username.

Nama_lengkap Varchar (100)

- Untuk menyimpan nama lengkap data

user.

Email Varchar (100) - Untuk menyimpan data email user.

No_telp Varchar (20)

- Untuk menyimpan data nomor telpon user.

Level Varchar (20) - Untuk menyimpan data level user.

Blokir Enum (‘Y’,’N’)

- Untuk menyimpan data user di blokir atau

tidak.

Pada Gambar 4.1 merupakan pembuatan animasi gerak parabola terdiri dari enam button yang pertama button hitung, button reset, button play, button pause, button stop, button hitung lagi, satu bola movie clip, dan lima dinamic text terdiri dari kecepatan vx, kecepatan vy, jarak, tinggi, dan waktu untuk perhitungan rumus gerak parabola.

Gambar 4. 1 Tampilan Animasi Gerak Parabola dalam Adobe Flash CS3

Dalam pembuatan animasi gerak parabola ini terdapat beberapa teknik dalam pembuatan aplikasi media pembelajaran interaktif gerak parabola menggunakan adobe flash cs3, antara lain sebagai berikut.

1) Button Hitung

Button hitung pada Gambar 4.2 digunakan untuk menghitung dan menjalankan animasi dari hasil inputan dari sudut, kecepatan awal, dan ketetapan gravitasi=10.

Gambar 4. 2 Button Hitung 2) Button Reset

Button reset pada Gambar 4.3 digunakan untuk menghapus input text pada animasi yaitu sudut dan kecepatan awal secara otomatis.

Gambar 4. 3 Button Reset 3) Button Hitung lagi

Button hitung lagi pada Gambar 4.4 digunakan untuk kembali ke tampilan awal animasi apabila ingin melakukan perhitungan lagi dengan memasukkan angka yang berbeda pada animasi yaitu sudut dan kecepatan awal.

4) Movie clip Bola

Movie clip bola pada Gambar 4.5 merupakan objek yang akan bergerak secara parabola sesuai dengan proses dan hasil perhitungan rumus gerak parabola.

Gambar 4. 5 Objek Movie Clip

5) Dinamic Text

Pada Gambar 4.6 merupakan hasil dari perhitungan rumus gerak parabola yang meliputi kecepatan Vx, kecepatan Vy, jarak Xe, tinggi Yc, dan waktu.

Gambar 4. 6 Variabel Text Hasil Perhitungan

Pada Gambar 4.7 merupakan penjelasan animasi gerak parabola yaitu kita deklarasikan terlebih dahulu jarak, tinggi, waktu, kecepatan bola dan waktu yang melibatkan nilai gravitasi. Untuk menentukan jarak dan tinggi yang disesuaikan berjalannya waktu dapat dilihat pada deklarasi rumus pada nomor 13 dan 14 sehingga untuk mencapai jarak dan tinggi yang sesuai hasil perhitungan dapat dilihat pada nomor 26 dan 27, sedangkan pergerakan waktu yang terus bertambah mulai animasi berjalan sampai berhenti dapat dilihat pada nomor 16 dan fungsi kondisi pada nomor 28.

1.stop(); 2.//balik = false; 3.//bullet._visible=true; 4.x = 0; 5.y = 0; 6.t = 0;

7.ttambahs = 0.08; //melanjutkan gerak bola stelah di pause 8.ttambah = 0.08; 9.//kecepatan bola 10.//waktu 11.gefs = g/100; 12.gef = g/100; 13.x = v0x*t; 14.y = (v0y*t)-(0.5*g*t*t); 15._root.onEnterFrame = function() { 16. t += ttambah; 17. vx = v0x; 18. vy = -v0y; //-= gef; 19. a = vx/100; 20. b = vy/100; 21. c = vx; 22. d = vy; 23. //kcptn msng2 sumbu 24. //_root.bola3._x += a; 25. //_root.bola3._y -= b; 26. x = Math.abs(v0x*t); 27. y = (v0*Math.sin(teta)*t)-(0.5*g*t*t); 28. if (t>=tmax ) { 29. draw.clear(); 30. delete init.draw.onEnterFrame; 31. _root.gotoAndStop(4); 32. x = 0; 33. t=0; 34. ttambah = 0; 35. ttambahs = 0; 36. gef = 0; 37. gefs = 0; 38. } 39.};

Gambar 4. 7 Action Script Yang Menggerakkan Bola 4.1.3 Implementasi Inter face (Antar Muka)

Pada sub-bab 4.1.3 ini akan dibahas mengenai implementasi dari rancangan penelitian yang telah dibuat pada sub-bab sebelumnya. Bagian implementasi interface kali ini meliputi : login admin, halaman admin, halaman utama user pada menu home,

halaman materi user pada menu materi, halaman isi materi, halaman soal pembahasan pada menu soal pembahasan, halaman isi soal pembahasan, dan halaman buku tamu.

Administrator harus login terlebih dahulu sehingga dapat mengakses halaman administrator. Halaman login terlihat seperti Gambar 4.8.

Gambar 4. 8 Halaman Login Admin

Pada halaman login admin memasukkan username dan password terlebih dahulu untuk administrator, setelah login berhasil admin memasuki halaman administrator dan dapat memilih salah satu layanan yang disediakan yaitu manajemen user, manajemen modul, identitas website, sekilas info, templates, menu utama, materi belajar, soal pembahasan, komentar, buku tamu, dan poling. Antarmuka halaman administrator setelah login admin (sukses) terlihat seperti Gambar 4.9.

Gambar 4. 9 Halaman (Antar Muka) Admin

Saat user pertama membuka website Gerak Parabola maka langsung tampil seperti Gambar 4.10 Pada halaman home ini memberikan berbagai informasi seperti animasi gerak parabola, komentar dari user pada soal pembahasan, sekilas info, dan poling.

Gambar 4. 10 Halaman (Antar Muka) User

Pada Gambar 4.11 menu ini merupakan menu materi, memberikan informasi materi secara ringkas tentang gerak parabola. Sehingga pada sub-bab penjelasan gerak parabola di sendiri – sendirikan dimaksud agar user lebih mengerti maksud gerak parabola.

Gambar 4. 11 Halaman Materi

Berikut ini adalah lanjutan dari menu materi, setelah melihat sub-bab masing-masing pada menu materi untuk lebih jelas nya user dapat meng-klik selengkap nya untuk melihat isi materi lebih lengkap dapat dilihat pada Gambar 4.12.

Gambar 4. 12 Halaman Soal Pembahasan

Gambar 4.13 di menu soal pembahasan yaitu menjelaskan tentang pembahasan macam-macam soal dan animasi gerak parabola pada website.

Gambar 4. 13 Halaman Contoh-Contoh Soal

Pada menu buku tamu user dapat mengisi nama, email, subjek, dan pesan di buku tamu untuk menyampaikan aspirasi berupa kritikan, saran, usulan, dan pertanyaan untuk admin mengenai informasi pembahasan di website gerak parabola pada Gambar 4.14.

Dokumen terkait