• Tidak ada hasil yang ditemukan

Implementasi dan Upaya Mendukung Germas SAPA dalam rangka Penyediaan Pangan sehat dan Percepatan Perbaikan Gizi

41MINUTES OF MEETING

Sesi 1. Implementasi dan Upaya Mendukung Germas SAPA dalam rangka Penyediaan Pangan sehat dan Percepatan Perbaikan Gizi

- upaya apa saja yang sudah

diimplementasikan oleh Badan POM untuk membangun kesadaran masyarakat melalui Germas SAPA,

sehingga nantinya benar-benar dapat menginisiasi

kemandirian masyarakat kita?

Dra. Rita Endang, Apt., M.Kes, Badan POM

- BPOM memiliki BB/BPOM di Ibukota Provinsi dan 40 Kabupaten kota untuk mengawasi peredaran pangan di Indonesia

- BPOM memiliki tugas post market antara lain sampling dan melakukan pengujian

- Data PJAS sebanyak 20% TMS untuk es, bakso, siomay, cilok, kerupuk

- Parameter yang diuji siklamat, boraks, formalin, staphylo coccus dll

- Hasil sampling pangan yang paling banyak saat ini tahun 2019 TMS ada pada tahu, manisan buah, mie basah, keripik buah dan roti tawar dinilai dari identifikasi pewarna, ALT, siklamat

- Terkait KLB BPOM tahun 2019 ada keracunan pangan diantaranya yang paling jelas terlihat adalah sakit perut jika terus berlangsung bisa dehidrasi, hasil pengawasan KLB pangan tersebut menunjukan perlu adanya sesuatu yang ditingkatkan dantaranya pangan yang memenuhi syarat, batas BTP dan bahan berbahaya (rhodamine, formalin, boraks dll)

- Presiden sendiri menegaskan fungsi penguatan BPOM termasuk obat, Jamu, Suplemen Kesehatan dan Pangan Olahan termasuk bahan berbahaya yang sering disalah gunakan. Ada di Inpres nomor 3 tahun 2019 tentang penguatan pengawasan BPOM

45

Pertanyaan Moderator Komentar/Jawaban Narasumber

- BPOM menginisiasi pengawasan berbasis komunitas, tidak bisa lagi BPOM melakukan pengawasan sendiri tapi membutuhkan kerjasama antara Kementerian/Lembaga dengan masyarakat yang dilakukan secara terkoordinir, tanggal 26 November 2017 sudah di launching oleh Menko PMK

- Program Germas Sapa telah dilakukan oleh Kementerian/Lembaga untuk program Desa Paman, PABB, PJAS dan dilombakan setiap tahun

- Inilah dasarnya program Germas Sapa menjadi penting di BPOM

- Kami melakukan lomba untuk Desa, Pasar, PJAS, untuk meningkatkan prestasi pimpinan daerah dan membenahi diri

- BPOM juga melakukan pendampingan izin edar dan pemberdayaan UMKM pangan, apalagi dimasa ciovid ini BPOM terus berupaya memberikan izin edar bagi UMKM Germas Sapa untuk

mendorong masyarakat hidup sehat bagaimana

germas sapa diterjemahkan oleh Kementerian Kesehatan

-

dr. Imran Agus Nurali, Sp.KO, Kemenkes

- Implementasi Germas Sapa sudah dikaitkan Inpres Germas nomor 1 tahun 2017 ada 6 unsur diantaranya adalah penyediaan pangan sehat, aktivitas fisik, lingkungan sehat, edukasi hidup sehat, perilaku sehat, dan deteksi dini.

- Kami juga punya program pasar sehat bekerjasama dengan Kementerian Perdagangan mereka menyiapkan infrastruktur dan kami memberikan pembinaan kesehatan, sudah cukup banyak pasar tradisional kita yang bisa dijadikan contoh

- Pangan siap saji , hasil surveilance tahun 2019 urutan pertama sumber KLB adalah dari rumah tangga, kemudian jasa boga dan Jajanan Anak sekolah, Jajanan Kaki Lima. Pembinaannya adalah stikerisasi bila sudah

46

Pertanyaan Moderator Komentar/Jawaban Narasumber

memenuhi syarat, kami melalui Dinas kesehatan melakukan sertifikasi.

- Kami membuat aplikasi Germas Pas pangan aman sehat sejak tahun 2018, kita bisa melihat misalnya kita datang kesuatu kota kita bisa lihat restauran mana yang sudah memiliki sertifikat. Sehingga kalau turis kesana akan aman. Aplikasi ini sudah dijalankan dan menjadi motivasi bagi restaurant untuk mengkondisikan restaurannya aman dan memenuhi syarat dan akan muncul melalui aplikasi tadi

- Kami sudah mengeluarkan regulasi ada Permenkes nomor 23 tahun 2015 tentan GGL untuk pangan olahan dan pangan siap saji

- Jadi masyarakat harus diedukasi makanan yang dia makan tidak hanya enak tapi jugaa haru seimbang

- Tahun ini dalam rangka hari Kesehatan Nasional kami melakukan lomba untuk restaurant atau jasa boga yang sudah menerapkan protokol kesehatan di era covid-19. Pesertanya ada 197 restaurant dan jasa boga seluruh Indonesia, begitu juga dengan terminal

- Bagaimana peran nyata Kementerian Dalam Negeri untuk menyerukan program Germas SAPA ini agar

didukung penuh dan diimplementasikan oleh Pemerintah Daerah?

Gunawan Novianto MM, Kemendagri

- Kemendagri tidak akan melakukan pembinaan teknis, pembinaan teknis dilakukan oleh Kemenkes dan BPOM - Sesuai Inpres nomor 1 tahun 2017 kami memfasilitasi dan

menguatkan PEMDA untuk dapat melakukan GERMAS SAPA, bagaimana kami melakukan penguatan GERMAS SAPA

- Kami melihat germas tidak bisa dilihat dari satu sisi saja, melalui UU No 23 kami membagi wilayah-wilayah kewenangan dari berbagai sisi dari mulai pertanian sampai menjadi pangan. Kemendagri menyiapkan infrastruktur melalui kebijakan.

47

Pertanyaan Moderator Komentar/Jawaban Narasumber

- Dalam pelaksanaan koordinasi dan fasilitasi PEMDA kami membuat regulasi untuk mengintegrasikan kegiatan GERMAS SAPA

- Integrasi mulai dari penganggaran kami focus untuk tahapan penganngaran

- Permendagri No 40 Tahun 2020 ini kami menjadikan acuan PEMDA untuk menyusun rencana anggaran di tahun berjalan. Salah satu kebijakannya adalah:

1. Penguatan Gerakan Masyarkat Hidup Sehat

2. Pemantapan penyediaan pangan utama dalam negeri 3. Peningkatan keterjangkauan dan kualitas konsumsi

pangan dan gizi masyarakat

- Dari sisi pedoman APBD, melalui Permendagri No. 64 tahun 2020 pelaksanaan Germas bisa diintervensi PEMDA melalui program Pengawasan Pangan, program pemenuhan upaya kesehatan, program peningkatan kualitas SDM Kesehatan, program pemberdayaan masyarakat bidang kesehatan

- Secara tidak langsung kami sudah membuat payung-payung untuk PEMDA artinya tidak ada alasan PEMDA untuk tidak melakukan GERMAS, termasuk Germas SAPA, menginat sudah diinstruksikan oleh Presiden melalui Inpres No. 1/ 2017

- PEMDA diharapkan menyusun kebijakan daerah melakukan penguatan pengawasan distribusi pangan IRT dan Bahan Berbahaya

sharing langsung seputar

program pengembangan Sekolah Aman yang dilakukan Pemerintah Daerah Kota Palu selama ini. Dan juga kegiatan-kegiatan Germas SAPA yang sudah berjalan di Kota Palu, supaya dapat ditiru

Sigit Purnomo Said, Plt. Walikota Palu

- MIN 1 Palu menjadi Agent of Change dalam mewujudkan duta pangan aman sekolah

- Pemda kota Palu melalui Dinas Pendidikan membangun kantin sehat di sekolah-sekolah untuk menciptakan generasi sehat dimasa mendatang

- Kegaiatan keamanan pangan di sekolah akan dilakukan kolaborasi melalui pemeriksaan secara intens bersama

48

Pertanyaan Moderator Komentar/Jawaban Narasumber

atau direplikasi oleh daerah lainnya.

BBPOM di Palu terhadap jajanan anak sekolah dan jajanan siap saji

- Mengurangi penggunaan bahan plastik di sekolah karena dinilai dapat menganggu kesehatan

- Mudah-mudahan melalui GERMAS SAPA ini para orangtua, kepala sekolah, guru dapat meningkatkan keamanan pangan di sekolah

success story dari Plt.

Bupati Kab. Berau (Kalimantan Timur) mengenai program Desa

Pangan di desa wisata Kampung Pulau Derawan

Ir. Muhammad Gazali, S.IP, MM (Sekretaris Daerah Kab. Berau)

- Ada beberapa Gerakan yang sudah dilakukan pada tahun 2019, yaitu GKPD di Gunung Panjang, Tanjung Redep dan Kampung Melua, melalui advokasi kampung dinyatakan untuk melakukan replikasi GKPD di Kampung Derawan, untuk mengamankan makanan mulai dari prses produksi pengangkutan sampai siap dikonsumsi

- Kegiatannya meliputi advokasi kelembagaan desa, melibatkan lintas sektor. Pada kegiatan tersebut dibentuk advokasi, pelatihan kader keamanan pangan desa, pada tgl 26 oktober akan dilakukan bimtek komunitas untuk 60 orang, bulan November akan dilakukan fasilitasi kedua untuk dilakukan monev agar bisa mengikuti lomba desa paman selanjutnya

- Sudah dibuat SK tim Desa Paman

- Saya berharap kampung lain dikampung berau dapat melaksanakan kegiatan Desa Paman ini sehingga dapat meningkatkan pemasukan daerah di desa wisata ini, dan dapat juga dilakukan di desa-desa lainnya

49

Pertanyaan Moderator Komentar/Jawaban Narasumber

SESI 2. Germa SAPA dalam Masa New Normal

Saya ingin bertanya pada Ibu Rita Endang, bagaimana dengan Badan POM? Strategi apa yang sudah disiapkan Badan POM menghadapi situasi pandemi ini?

Dra. Rita Endang, Apt., M.Kes, Badan POM

- Kondisi di era new normal pokok utama yang kami lakukan adalah menggunakan alat berbasis IT, sistem online yang kami kembangkan yaitu ; Juknis New Normal untuk Desa Paman, PABB dan PJAS. Pendampingan penerapan CPPOB bagi UMKM dengan menggunakan sistem IT dan sosialisasi kemanan pangan kepada fasilitator UMKM dan KIE secara online

- pengawasan new normal melalui buku Pedoman Produksi Dan Distribusi Pangan Oalahan Pada Masa Status Keadaan Darurat Kesehatan Covid-19

- Produk informasi buku serba covid 19, komik POMPI bentuknya infografis sehingga menarik untuk dibaca, buku tips keamanan pangan dimasa covid

- Diseminasi informasi - Pada strategi Kementerian Kesehatan dalam menjalankan program Germas SAPA di masa pandemi Covid-19. Apa yang akan dilakukan bila kondisi ini terus berlanjut ?

dr. Imran Agus Nurali, Sp.KO, Kemenkes

- Kemenkes telah mengeluarkan regulasi kemenkes 328 berskala besar bagaimana kantor dan buruh melakukan protokol kesehatan, 382 di tempat umum di hotel, restaurant dan terminal kami bekerjasama dengan kementerian pariwisata dan kementerian lainnya untuk penerapannya tidak boleh ada bentuk prasmanan/buffe - Dilakukan melalui media KIE

- Masyarakat dapat melakukan protokol kesehatan dan melakukan sanitasi yang baik dapat melindungi masyarakat

- Pada Kementerian Dalam Negeri, mengenai strategi atau terobosan yang sudah disiapkan

Gunawan Novianto MM, Kemendagri

- Menerbitkan beberapa pedoman dan kebijakan terutama untuk refocusing anggaran untuk mendapatkan kekhususan dari sisi ketersediaan dan keamanan di PEMDA dapat terjaga

- Kemendari 40/2020 terkait penganggaran juga disesuaikan dengan era new normal

50

Pertanyaan Moderator Komentar/Jawaban Narasumber

dalam era new

normal ini.

- Sistem informasi Pemerintah Daerah terkait anggaran, PEMDA dapat melakukan konsultasi dalam melakukan penganggaran

Dokumen terkait