• Tidak ada hasil yang ditemukan

PEDOMAN MENETAPKAN INDIKATOR KETERAMPILAN GURU DALAM PEMBELAJARAN IPS KELAS V A SD NEGERI KARANGAYU

02 SEMARANG DENGANMODEL COURSE REVIEW HORAY

BERBANTUAN MEDIA AUDIO VISUAL

Keterampilan Dasar Mengajar

Langkah-langkah Model Pembelajaran

Course Review Horey

berbantuan Media Audio Visual

Indikator Keterampilan Guru dalam pembelajaran melalui Model Pembelajaran Course Review Horey berbantuan Media

Audio Visual 1. Keterampilan bertanya. 2. Keterampilan memberi penguatan. 3. Keterampilan mengadakan variasi. 4. Keterampilan menjelaskan. 5. Keterampilan membuka dan menutup pelajaran. 6. Keterampilan membimbing diskusi kelompok kecil. 7. Keterampilan mengelola kelas. 8. Keterampilan mengajar kelompok kecil dan perorangan. 9. Keterampilan menggunaka n media pembelajaran 1. Siswa mengamati tayangan video.

2. Siswa melakukan tanya jawab dengan guru. 3. Siswa dibagi menjadi

beberapa kelompok kecil.

4. Siswa bekerjasama mengerjakan soal yang terdapat dalam balon kertas. 5. Siswa bersama kelompok menyelesaikan permasalahan dengan bimbingan guru. 6. Perwakilan kelompok

maju kedepan untuk menyajikan hasil diskusi.

7. Guru menguji pemahaman siswa dengan menerapkan model Course Review Horay.

8. Guru memberikan reward pada siswa.

1. Mengkondisikan siswa agar siap dan termotivasi dalam

mengikuti pelajaran (keterampilan membuka pelajaran). 2. Melakukan apersepsi (keterampilan membuka pelajaran). 3. Menyampaikan tujuan pembelajaran (keterampilan membuka pelajaran).

4. Menyampaikan materi dengan bantuan media Audio Visual (keterampilan menjelaskan, keterampilan mengadakan variasi, Keterampilan menggunakan media pembelajaran)

5. Membimbing siswa dalam diskusi dan penyampaian hasil diskusi (keterampilan mengelola kelas, keterampilan

membimbing diskusi kelompok kecil, keterampilan mengajar kelompok kecil dan perorangan) 6. Memberikan pertanyaan kepada

siswa tentang hasil diskusi untuk menggali pengetahuan siswa (keterampilan bertanya). 7. Mengelola kelas dalam

pembelajaran melalui Model Course Review Horey

(Keterampilan menggunakan media pembelajaran)

hasil kerja siswa (keterampilan memberi penguatan).

9. Menutup pelajaran (keterampilan menutup pelajaran).

PEDOMAN MENETAPKAN INDIKATOR AKTIVITAS SISWA DALAM PEMBELAJARAN IPS KELAS V A SD NEGERI KARANGAYU 02

SEMARANG DENGANMODEL COURSE REVIEW HORAY

BERBANTUAN MEDIA AUDIO VISUAL

Aktivitas Siswa

Langkah-langkah Model Pembelajaran Course

Review Horey berbantuan Media Audio Visual

Indikator Aktivitas Siswa dalam pembelajaran melalui Model Pembelajaran Course Review Horey berbantuan

Media Audio Visual

1.Visual activities, yang termasuk di dalamnya misalnya membaca, memerhatikan gambar demonstrasi, percobaan, pekerjaan orang lain. 2.Oral activities, seperti: menyatakan, merumuskan, bertanya, memberi saran, mengeluarkan pendapat, mengadakan wawancara, diskusi, interupsi. 3.Listening activities, sebagai contoh mendengarkan: uraian, percakapan, diskusi, musik, pidato. 4.Writing activities, seperti misalnya menulis cerita, karangan, laporan, angket, menyalin. 1. Siswa mengamati tayangan video.

2. Siswa melakukan tanya jawab dengan guru. 3. Siswa dibagi menjadi

beberapa kelompok kecil.

4. Siswa bekerjasama mengerjakan soal yang terdapat dalam balon kertas. 5. Siswa bersama kelompok menyelesaikan permasalahan dengan bimbingan guru. 6. Perwakilan kelompok

maju kedepan untuk menyajikan hasil diskusi. 7. Guru menguji

pemahaman siswa dengan menerapkan model Course Review Horay

8. Guru memberikan reward pada siswa.

1. Mempersiapkan diri untuk menerima pembelajaran (emotional activities);

2. Menanggapi apersepsi sesuai dengan materi (mental activities);

3. Memperhatikan/menyimak penjelasan dari guru

(listening activities);

4. Mempelajari materi yang disampaikan guru dari buku pelajaran (visual activities); 5. Mengajukan dan menjawab

pertanyaan tentang materi yang ditampilkan (oral activities);

6. Mempresentasikan hasil pemikiran siswa (oral activities dan mental activities);

7. Menanggapi hasil jawaban dari siswa lain (oral activities

dan mental activities);

8. Mampu menjawab

pertanyaan yang diterapkan pada model Course Review Horey (emotional activities)

9. Refleksi terhadap hasil pembelajaran (oral activities);

10.Mengerjakan soal evalusi

5.Drawing activities, misalnya: menggambar, menbuat grafik, peta, diagram. 6.Motor activities, yang termasuk di dalamnya antara lain: melakukan percobaan, membuat konstruksi, model mereparasi, bermain, berkebun, beternak. 7.Mental activities, sebagai contoh misalnya: menanggapi, mengingat, memecahkan soal, menganalisis, melihat hubungan, mengambil keputusan. 8.Emotional activities, seperti misalnya: manaruh minat, merasa bosan, gembira, bersemangat, bergairah, berani, tenang, gugup.

KETERKAITAN INDIKATOR KETERAMPILAN GURU DAN AKTIVITAS SISWA PEMBELAJARAN IPS KELAS V A SD NEGERI KARANGAYU 02 SEMARANG DENGANMODEL COURSE REVIEW

HORAY BERBANTUAN MEDIA AUDIO VISUAL

Langkah-langkah Pembelajaran dengan

Model Course Review Horey berbantuan media

Audio Visual.

Indikator keterampilan guru dalam pembelajaran dengan

model Course Review Horey berbantuan Media Audio Visual

Indikator aktivitas siswa dalam pembelajaran dengan model Course Review Horey berbantuan

Media Audio Visual

1. Siswa mengamati tayangan video. 2. Siswa melakukan

tanya jawab dengan guru. 3. Siswa dibagi menjadi beberapa kelompok kecil. 4. Siswa bekerjasama mengerjakan soal yang terdapat dalam balon kertas. 5. Siswa bersama kelompok menyelesaikan permasalahan dengan bimbingan guru. 6. Perwakilan kelompok maju kedepan untuk menyajikan hasil diskusi. 7. Guru menguji pemahaman siswa dengan menerapkan model Course Review Horay 8. Guru memberikan

reward pada siswa.

1. Mengkondisikan siswa agar siap dan termotivasi dalam mengikuti pelajaran (keterampilan membuka pelajaran). 2. Melakukan apersepsi (keterampilan membuka pelajaran). 3. Menyampaikan tujuan pembelajaran (keterampilan membuka pelajaran). 4. Menyampaikan materi dengan

bantuan media Audio- Visual (keterampilan menjelaskan,

keterampilan

mengadakan variasi) 5. Membimbing siswa

dalam diskusi dan penyampaian hasil diskusi (keterampilan mengelola kelas, keterampilan membimbing diskusi kelompok kecil, keterampilan mengajar kelompok kecil dan perorangan) 6. Memberikan

pertanyaan kepada siswa tentang hasil diskusi untuk 1. Mempersiapkan diri dalam menerima pembelajaran (emotional activities); 2. Menanggapi apersepsi sesuai dengan materi (mental activities);

3. Memperhatikan/menyima k penjelasan dari guru (listening activities);

4. Memperhatikan materi yang disampaikan oleh guru (visual activities); 5. Mengajukan dan

menjawab pertanyaan tentang materi yang ditampilkan (oral activities);

6. Mempresentasikan hasil pemikiran (oral activities

dan mental activities);

7. Menanggapi hasil jawaban dari siswa lain (oral activities dan mental activities);

8. Mampu menjawab pertanyaan yang diterapkan pada model

Course Review Horey

(emotional activities;

9. Refleksi terhadap hasil pembelajaran (oral activities);

10.Mengerjakan soal evalusi

menggali pengetahuan siswa (keterampilan bertanya). 7. Mengelola kelas dalam pembelajaran melalui model course review horay (keterampilan menggunakan media pembelajaran) 8. Memberikan penguatan terhadap hasil kerja siswa (keterampilan

memberi penguatan). 9. Menutup pelajaran

(keterampilan menutup pelajaran).

KISI-KISI INSTRUMEN PENELITIAN

Peningkatan Kualitas Pembelajaran IPS Melalui Model Course Review Horey Berbantuan Media Audio-Visual pada Siswa Kelas V A SDN Karangayu 02 Kota

Semarang

No Variabel Indikator Sumber

Data Alat/ Instrumen 1. Keterampilan guru dalam pembelajaran melalui Model Course Review Horey berbantuan Media Audio Visual

1. Mengkondisikan siswa agar siap dan termotivasi dalam mengikuti pelajaran (keterampilan membuka pelajaran). 2. Melakukan apersepsi (keterampilan membuka pelajaran). 3. Menyampaikan tujuan pembelajaran (keterampilan membuka pelajaran).

4. Menyampaikan materi dengan bantuan media Audio-Visual (keterampilan menjelaskan, keterampilan mengadakan variasi)

5. Membimbing siswa dalam diskusi dan penyampaian hasil diskusi (keterampilan

mengelola kelas, keterampilan membimbing diskusi kelompok kecil, keterampilan mengajar kelompok kecil dan perorangan) 6. Memberikan pertanyaan kepada

siswa tentang hasil diskusi untuk menggali pengetahuan siswa (keterampilan bertanya). 7. Mengelola kelas dalam

pembelajaran melalui Model Course Review Horey

(Keterampilan menggunakan media pembelajaran)

8. Memberikan penguatan terhadap hasil kerja siswa (keterampilan memberi penguatan). -Guru -Foto -Catatan Lapangan 1. lembar observasi 2. catatan lapangan 3. wawancara 4. dokumentasi

(keterampilan menutup pelajaran). 2. Aktivitas siswa dalam pembelajaran melalui Model Course Review Horay berbantuan Media Audio Visual

1. Mempersiapkan diri untuk menerima pembelajaran (emotional activities);

2. Menanggapi apersepsi sesuai dengan materi (mental activities);

3. Memperhatikan/menyimak penjelasan dari guru (listening activities);

4. Mempelajari materi yang disampaikan guru dari buku pelajaran (visual activities); 5. Mengajukan dan menjawab

pertanyaan tentang materi yang ditampilkan (oral activities);

6. Mempresentasikan hasil pemikiran siswa (oral activities

dan mental activities);

7. Menanggapi hasil jawaban dari siswa lain (oral activities dan

mental activities);

8. Mampu menjawab pertanyaan yang diterapkan pada model

Course Review Horey

(emotional activities)

9. Refleksi terhadap hasil pembelajaran (oral activities);

10.Mengerjakan soal evalusi

(writing activities). - Siswa - Foto - Catatan Lapanga n 1.lembar observasi 2.catatan lapangan 3.dokementasi

3. Hasil belajar IPS melalui Model Course Review Horey berbantuan Media Audio Visual

1. Menjelaskan sidang BPUPKI, PPKI dan Perumusan dasar negara.

2. Menjelaskan peranan tokoh kemerdekaan.

3. Menjelaskan sikap tokoh perjuangan dan cara menghargainya. Daftar hasil belajar siswa 1. Tes Tertulis

LEMBAR OBSERVASI KETERAMPILAN GURU

PADA PEMBELAJARAN IPS MELALUI MODEL COURSE REVIEW HORAY BERBANTUAN MEDIA AUDIO VISUAL

Siklus ke... Nama Guru : Ariani

Nama SD : SDN Karangayu 02 Kota Semarang Kelas/ Semester : V A/ 2`

Hari/ Tanggal : ....

Petunjuk :

1. Bacalah dengan cermat indikator dan deskriptor keterampilan guru! 2. Berilah tanda chek (√) pada kolom deskriptor yang tampak!

3. Berilah skor pada masing-masing deskriptor dengan kriteria sebagai berikut! a. Skor 4, jika semua deskriptor tampak

b. Skor 3, jika 3 deskriptor yang tampak c. Skor 2, jika 2 deskriptor yang tampak d. Skor 1, jika 1 deskriptor yang tampak

e. Skor 0, jika tidak ada deskriptor yang tampak

(Rusman, 2014:101) No Indikator Deskriptor Tanda Check (√) Skor 1. Mengkondisikan siswa agar siap dalam mengikuti pelajaran.

a. Memberi salam ketika masuk kelas b. Berdoa

c. Menanyakan kahadiran siswa d. Memusatkan perhatian siswa 2. Melakukan

apersepsi.

a. Sesuai dengan materi

b. Menanyakan materi yang sudah dipelajari pada pertemuan sebelumnya.

c. Menimbulkan motivasi

dipahami siswa 3. Menyampaikan

tujuan

pembelajaran

a. Menyampaikan tujuan pembelajaran b. Sesuai dengan indikator

c. Menggunakan kalimat yang baik dan benar d. Menyampaikan kegiatan pembelajaran yang

akan dilakukan 4. Menyampaikan materi berbantuan media Audio- Visual dengan jelas

a. Terkait dengan tujuan pembelajaran yang disampaikan

b. Menarik perhatian siswa sehingga siswa mampu membangun pengetahuannya sendiri c. Penyampaian materi terdengar jelas oleh siswa d. Penyampaian materi dengan kalimat mudah

dipahami 5. Membimbing

siswa dalam berdiskusi kelompok.

a. Membagi menjadi kelompok heterogen b. Membimbing semua kelompok secara

bergantian

c. Meningkakan partisipasi siswa d. Menutup diskusi kelas

6. Memberikan pertanyaan kepada siswa tentang hasil diskusi.

a. Pertanyaan sesuai dengan materi diskusi b. Pertanyaan sesuai dengan kemampuan berpikir

siswa

c. Pertanyaan dapat menarik perhatian siswa d. Pertanyaan dapat menggali kemampuan

analisis siswa 7. Mengelola kelas dalam pembelajaran melalui model Course Review Horay

a. Mengkondisikan siswa untuk siap menerima model pembelajaran

b. Menarik perhatian siswa untuk melaksanakan model Course Review Horey

c. Menimbulkan keaktifan siswa

8 . Memberikan penguatan terhadap hasil kerja siswa.

a. Penguatan diberikan jelas

b. Penguatan diberikan segera setelah perilaku yang baik ditunjukkan

c. Penguatan tidak menimbulkan semangat belajar pada siswa

d. Penguatan yang diberikan bervariasi 9.. Menutup

pelajaran.

a. Menyimpulkan materi yang sudah dipelajari b. Melakukan refleksi terhadap pembelajaran

yang sudah dilakukan

c. Memberikan soal evaluasi kepada siswa d. Memberikan kegiatan tindak lanjut

Jumlah Skor

Jumlah skor = Kriteria =

Kriteria Penilaian Skor Minimal (k) : 9 x 0 = 0 Skor Maksimal (m) : 9 x 4 = 36 Interval (i) : = = 9 k + 1 (i) = 0 + 1 (9) = 9 k + 2 (i) = 0 + 2 (9) = 18 k + 3 (i) = 0 + 3 (9) = 27

Kriteria Tingkat Keberhasilan Keterampilan Guru

Jumlah skor Kualifikasi

>27 s/d 36 Sangat Baik >18 s/d 27 Baik >9 s/d 18 Cukup 0 s/d 9 Kurang Semarang, 2015 Kolabolator ...

LEMBAR OBSERVASI AKTIFITAS SISWA

PADA PEMBELAJARAN IPS MELALUI MODEL COURSE REVIEW HORAY BERBANTUAN MEDIA AUDIO VISUAL

Siklus ke... Nama Guru : Ariani

Nama SD : SDN Karangayu 02 Kota Semarang Kelas/ Semester : V A/ 2`

Hari/ Tanggal : ....

Petunjuk :

1. Bacalah dengan cermat indikator dan deskriptor aktivitas siswa! 2. Berilah tanda chek (√) pada kolom deskriptor yang tampak!

3. Berilah skor pada masing-masing deskriptor dengan kriteria sebagai berikut! a. Skor 4, jika semua deskriptor tampak

b. Skor 3, jika 3 deskriptor yang tampak c. Skor 2, jika 2 deskriptor yang tampak d. Skor 1, jika 1 deskriptor yang tampak

e. Skor 0, jika tidak ada deskriptor yang tampak

(Rusman, 2014:101) N o Indikator Deskriptor Tanda Check (√) Skor 1. Mempersiapk an diri dalam menerima pembelajaran.

a. Sudah berada di kelas saat pelajaran akan dimulai b. Mempersiapkan peralatan belajar

c. Duduk di tempat duduknya masing-masing dengan tenang d. Memperhatikan guru 2. Menanggapi apersepsi yang disampaikan oleh guru

a. Aktif memberikan tanggapan

b. Tanggapan yang disampaikan sesuai dengan materi

c. Tanggapan disampaikan dengan bahasa yang jelas dan lantang

sesuai dengan materi.

d. Memperhatikan kesantunan berbahasa 3. Memperhatik

an/menyimak penjelasan dari guru.

a. Memusatkan perhatian pada guru

b. Bertanya tentang materi yang belum dimengerti c. Merangkum materi yang penting

d. Tidak berbicara dengan teman saat guru menjelaskan 4. Mempelajari materi yang akan dibahas pada model yang akan digunakan

a. Membaca dengan tenang b. Mencatat materi yang penting

c. Mencatat hal-hal penting dalam media yang ditampilkan guru

d. Tidak membuat gaduh dengan teman 5. Mengajukan

pertanyaan.

a. Pertanyaan sesuai dengan materi b. Pertanyaan mudah dipahami

c. Pertanyaan disampaikan dengan jelas dan lantang d. Tidak menimbulkan kegaduhan saat mengajukan

pertanyaan 6. Mempresenta

sikan hasil pemikiran siswa

a. Berani menyampaikan hasil pemikiran kepada teman-temannya

a. Hasil pemikiran yang disampaikan sesuai dengan konteks yang dibahas

b. Disampaikan dengan suara jelas dan lantang c. Percaya diri

7. Menanggapi hasil jawaban dari siswa lain

a.Mengangkat tangan b.Keberanian berpendapat c.Ketepatan tangapan

d.Tanggapan menciptakan motivasi siswa untuk semangat.

8. Mampu menjawab pertanyaan yang diterapkan pada model Course Review Horay

a. Berani menjawab pertanyaan saat kuis b. Menjawab dengan benar dan tepat

c. Siswa menjawab dengan benar berteriak horay d. Keaktivan siswa dalam kuis

9. Siswa melakukan refleksi terhadap hasil pembelajaran.

a. Menanyakan materi yang masih dianggap sulit b. Menyimpulkan hasil belajar bersama guru c. Mencatat kesimpulan dan materi

d. Menggunakan kalimat yang baik dan benar 10

.

Mengerjakan soal evalusi.

a. Bekerja secara mandiri b. Mengerjakan dengan teliti c. Mengerjakan soal tepat waktu

d. Berada ditempat duduk saat mengerjakan soal evaluasi

Jumlah Skor

Jumlah skor = Kriteria =

Kriteria Penilaian Skor Minimal (k) : 10 x 0 = 0 Skor Maksimal (m) : 10 x 4 = 40 Interval (i) : = = 10 k + 1 (i) = 0 + 1 (10) = 10 k + 2 (i) = 0 + 2 (10) = 20 k + 3 (i) = 0 + 3 (10) = 30

Kriteria Tingkat Keberhasilan Aktivitas Siswa

Jumlah skor Kualifikasi

>27 s/d 36 Sangat Baik >18 s/d 27 Baik >9 s/d 18 Cukup 0 s/d 9 Kurang Semarang, 2015 Observer

PEDOMAN PENILAIAN KARAKTER SISWA Siklus ...

Sekolah : SDN Karangayu 02 Kelas/Semester : VA / 2

Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Sosial Pokok bahasan : ... Hari/Tanggal :... Petunjuk :

1. Bacalah dengan cermat setiap indikator dan deskriptor yang ada pada lembar pengamatan ini!

2. Berikan tanda check ( √ ) pada kolom tingkat kemampuan yang sesuai dengan indikator pengamatan.

(Mulyasa, 2013: 147)

No Indikator Deskriptor Tampak

( √ ) Tidak Tampak ( √ ) 1 Bertanggung jawab

a. Melaksanakan tugas sesuai dengan kemampuan

b. Menaati tata tertib sekolah c. Memlihara fasilitas sekolah d. Menjaga kebersihan

sekolah

2 Percaya diri a. Pantang menyerah

b. Berani menyatakan pendapat

c. Berani bertanya

d. Mengutamakan usaha sendiri daripada bantuan 3 Saling a. Menerima pendapat orang

Menghargai lain

b. Memaklumi kekurangan orang lain

c. Mengakui kelebihan orang lain

d. Dapat bekerjasama

4 Bersikap santun

a. Menerima nasehat guru b. Menghindari permusuhan

dengan teman

c. Menjaga perasaan orang lain

d. Menjaga ketertiban

5 Kompetitif a. Menunjukan semangat berprestasi

b. Berusaha ingin lebih maju c. Memiliki keinginan untuk

tahu

d. Tampil beda dan unggul

6 Jujur

a. Mengemukakan apa adanya b. Berbicara secara terbuka c. Menghargai data

d. Mengakui kesalahanya Skor Total

Kategori

Skor penilaian :

skor 1, jika satu yang deskriptor tampak skor 2, jika dua deskriptor tampak skor 3, jika tiga deskriptor tampak skor 4, jika empat deskriptor tampak

Kriteria Penilaian Observasi Hasil Belajar Siswa Semarang, ...2015 Observer ... Kriteria Ketuntasan Skala Penilaian

>18 s/d 24 Sangat baik

>12 s/d 18 Baik

>6 s/d 12 Cukup

ANGKET SISWA

PEMBELAJARAN IPS MELALUI MODEL COURSE REVIEW HORAY

BERBANTUAN MEDIA AUDIO VISUAL

Siklus ke... Nama SD : SD N Karangayu 02 Semarang Hari / Tanggal : . . .

Nama Siswa : . . .

Kelas : V A

Pertanyaan :

1. Apakah kalian merasa senang dengan pembelajaran IPS melalui Model Course Review Horay berbantuan Media Audio Visual yang baru saja dilaksanakan?

a. Ya b. Tidak

2. Apakah kalian menjadi paham setelah mengikuti pembelajaran dengan Model Course Review Horay berbantuan Media Audio Visual seperti yang baru saja dilaksanakan?

a. Ya b. Tidak

3. Apakah kalian senang dengan cara ibu mengajar?

a. Ya b. Tidak

4. Apakah kalian mengalami kesulitan selama pembelajaran dengan Model Course Review Horay berbantuan Media Audio Visual yang baru saja dilaksanakan?

a. Ya b. Tidak

5. Apakah kalian bersedia jika diajar lagi dengan menggunakan pembelajaran seperti yang baru saja dilaksanakan?

a. Ya b. Tidak

Semarang, 2015 Peneliti

CATATAN LAPANGAN

PEMBELAJARAN IPS MELALUI MODEL COURSE REVIEW HORAY

BERBANTUAN MEDIA AUDIO VISUAL

Siklus ke...

Nama Guru : Nama SD : SD N Karangayu 02 Semarang Kelas/ Semester : V A/ 2 Tema/Subtema : ....

Hari/ Tanggal : ....

Petunjuk : Catatlah keadaan lapangan sesuai dengan kenyataan yang sesungguhnya! ... ... ... ... ... ... ... ... ... ... Semarang, 2015 Peneliti Ariani

Dokumen terkait