Melaksanakan berbagai kegiatan yang menggunakan dana operasional yaitu antara lain sebagai berikut:
1. Mengikuti Seminar, Workshop, Rakor, Raker dan Diklat kearsipan dan profesi kearsipan yang dilaksanakan oleh Arsip Nasional Republik Indonesia (ANRI) atau instansi lain terkait;
2. Melakukan pembinaan kearsipan beberapa unit kerja di lingkungan IPB; 3. Melakukan pemeliharaan sarana dan prasarana kearsipan;
4. Melakukan pembinaan pejabat fungsional arsiparis di lingkungan IPB; 5. Memelihara sistem kearsipan yang sudah digunakan selama ini;
6. Melanggan Cloud System di PT Telkom/ANRI dalam keikutsertaan serta partisipasi aktif dalam Sistem Informasi Kearsipan Nasinal (SIKN) dan Jaringan Informasi Kearsipan Nasional (JIKN);
7. Melaksanakan kegiatan operasional sehari-hari di unit kerja;
8. Memberikan layanan kearsipan bagi pengguna arsip di lingkungan IPB;
9. Menerima rombongan tamu kunjungan studi banding kearsipan ke Unit Arsip IPB; 10. Menerima mahasiswa PKL dari UHAMKA Jakarta;
11. Menerima siswa magang prakerin dari SMK sekitar kampus IPB; 12. Mengolah arsip Sekretariat Rektor;
13. Bekerjasama dengan Direktorat Sumberdaya Manusia IPB dan Pusdiklat ANRI melaksanakan Diklat Tematik Persuratan dan Kearsipan untuk 32 orang arsiparis dan pengelola arsip di lingkungan IPB selama 32 jam tanggal 11 April sampai dengan 06
24
Juni 2016 dengan silabus dari Pusdiklat ANRI serta narasumber dari Pusdiklat ANRI ditambah narasumber dari Unit Arsip IPB;
14. Bekerjasama dengan Direktorat Sumberdaya Manusia IPB dan Pusdiklat ANRI melaksanakan Diklat Pengangkatan Arsiparis Ahli selama 285 jam tanggal 11 April sampai dengan 24 Juli 2016 dengan silabus dari Pusdiklat ANRI serta narasumber dari Pusdiklat ANRI ditambah narasumber dari Unit Arsip IPB;
15. Menjadi anggota tim penguji Ujian Dinas Golongan II PNS IPB;
16. Menugaskan Drs. B. Mustafa, M.Lib sebagai Juri Pegawai Berprestasi tingkat IPB untuk kategori Arsiparis;
17. Menjadi tempat praktek prakerin siswa (Praketek Kerja Industri) siswa dari SMK Pelita Ciampea, SMK Pandu 2 Cibungbulang, dan SMK Informatika dan Telekomunikasi Bogor. Daftar peserta prakerin siswa di unit Arsip tahun 2016 terlampir;
18. Menerima sejumlah rombongan tamu kunjungan studi banding dari Unit Arsip luar IPB. Daftar peserta kunjungan tamu riombongan studi banding ke Unit Arsip tahun 2016 terlampir;
19. Menjadi tempat penelitian kearsipan oleh mahasiswa Universitas Hamka (UHAMKA) Jakarta;
20. Menugaskan Drs. B. Mustafa, M.Lib untuk menjadi narasumber dalam workshop Pengembangan Kearsipan Perguruan Tinggi dengan topik Pengelolaan Arsip Perguruan Tinggi di Universitas Lampung (UNILA) Lampung;
21. Menugaskan Drs. B. Mustafa, M.Lib untuk menjadi narasumber dalam workshop Pengembangan Kearsipan Perguruan Tinggi dengan topik Otomasi Pengelolaan Arsip Perguruan Tinggi di Universitas Lampung (UNILA) Lampung;
22. Menungaskan Drs. B. Mustafa, M.Lib dan Ir. Setyo Edy Soesanto, S.Th.I, M.Pd untuk menjadi pesertra Bimtek dan Sertifikasi Calon Tim Penilai Arsiparis Fungsional yang dilaksanakan oleh Kemenristek Dikti dbekerja sama dengan ANRI di Jakarta;
23. Mengikuti Seleksi Tendik Berprestasi tingkat IPB tahun 2016, dengan peserta adalah Ir. Anita Handayani yang memperoleh prestasi predikat Juara 1 tingkat IPB;
24. Mengirimkan Ir. Setyo Edy Soesanto, S.Th.I, M.Pd mengikuti Lomba Arsiparis Teladan Tingkat Nasional yang diselenggarakan oleh ANRI Jakarta dan mendapat predikat Juara 3;
25
25. Mengikutkan Dra. Sri Nooryani sebagai peserta kegiatan Bimbingan Teknis Pengawasan Kearsipan di ANRI Jakarta;
26. Mengikutkan Dra. Sri Nooryani sebagai pesarta dalam kegiatan Internalisasi tentang Sertifikasi Jabatan Fungsional Arsiparis dan Standar Kualitas Hasil Kerja Jabatan Fungsional Arsiparis di ANRI Jakarta;
27. Menugaskan Dra. Sri Nooryani untuk Mengajar Diklat Tematik Kearsipan untuk topik "Pola Klasifikasi" yang diselenggarakan oleh Direktorat SDM IPB untuk lingkungan IPB;
28. Menugaskan Dra. Sri Nooryani untuk Mengajar Diklat Tematik Kearsipan untuk topik "Pengelolaan Arsip Inaktif" yang diselenggarakan oleh Direktorat SDM IPB untuk lingkungan IPB;
29. Menugaskan Dra. Sri Nooryani untuk Mengajar Diklat Tematik Kearsipan untuk topik "Akuisisi Arsip Statis" yang diselenggarakan oleh Direktorat SDM IPB untuk lingkungan IPB;
5. PEMANFAATAN HASIL
Setelah melaksanakan kegiatan tersebut diatas maka hasilnya dapat dimanfaatkan sebagai berikut:
1. Media berupa brosur, booklet, map arsip serta panel-panel informasi kearsipan kiranya dapat menjadi media promosi keberadaan dan manfaat Unit Arsip di lingkungan IPB dan lebih luas lagi dapat dikenal oleh masyarakat luas.
2. Unit Arsip dapat bekerja sama dengan unit kerja lain di lingkungan IPB untuk lebih memperkenalkan keberadaan dan manfaat Unit Arsip di IPB dan untuk masyarakat pada umumnya.
3. Unit Arsip IPB dapat bekerja sama dengan instansi lain terkait di luar IPB secara nasional sehingga keberadaan Unit Arsip IPB dapat lebih dikenal;
4. Instrumen pengelolaan arsip dan persuratan berupa pedoman yang telah tersusun kiranya dapat digunakan sebagai acuan pengelolaan persuratan dan arsip secara standar dan sesuai dengan peraturan yang berlaku.
5. Sarana dan peralatan kearsipan yang sudah diadakan dan dimanfaatkan diharapkan dapat lebih meningkatkan mutu pengelolaan dan pelayanan kearsipan di IPB;
6. Dengan mengikuti berbagai kegiatan berupa seminar/workshop/rakor/diklat/bimtek/ magang, maka arsiparis dan pengelola arsip di lingkungan IPB dapat mempunyai
26
wawasan dan pengetahuan serta keterampilan dalam bidang kearsipan dan pengelolaan serta pelayanan arsip yang standar, modern serta sesuai dengan ketentuan yang berlaku;
7. Dengan ikut sertanya staf Unit Arsip IPB dalam berbagai kegiatan kearsipan skala nasional terutama sebagai narasumber atau sebagai peserta maka Unit Arsip secara khusus dan IPB pada umumnya mempunyai reputasi yang baik dalam bidang ini secara nasional;
6. HAMBATAN PELAKSANAAN DAN UPAYA MENGATASINYA
Beberapa hambatan dalam melaksanakan kegiatan yang direncanakan serta kegiatan yang sudah dilaksanakan adalah sebagai berikut:1. Nama Unit Arsip maupun manfaat langsung arsip belum merata dikenal oleh berbagai pihak, terutama stakeholder di lingkungan IPB. Masih perlu perjuangan panjang, terus menerus dan konsisten untuk memperkenalkan berupa advokasi dan promosi keberadaan dan manfaat arsip bagi semua kalangan;
2. Trust atau “Kepercayaan” dari bebagai kalangan terutama pihak pemilik arsip untuk menitipkan arsipnya di Unit Arsip IPB belum merata dimiliki oleh banyak kalangan, sehingga menyulitkan dalam kegiatan akuisisi arsip; Perlu promosi dan advokasi manfaat dan keberadaan Unit Arsip IPB sebagai pusat penyimpanan arsip statis dan arsip inaktif yang berumur diatas 10 tahun. Untuk itu Unit Arsip IPB perlu dilengkapi dengan sarana dan prasarana yang memadai untuk melaksanakan tugas-tugas tersebut;
3. Keterbatasan SDM yang handal baik dari segi jumlah maupun kualifikasi serta kualitas masih jauh dari ideal untuk mengelola arsip secara modern dan profesional dengan jumlah arsiparis tingkat terampil hanya 25 orang dan arsipars tingkat ahli hanya dua orang untuk melayani sekitar 140 lebih unit kerja di lingkungan IPB yang sudah mempunyai banyak sekali arsip dari puluhan tahun lalu yang sama sekali belum diolah dengan cara standar sesuai pertauran yang berlaku; Dalam waktu tiga tahun ke depan akan segera pensiun 10 orang arsiparis terampil;
27
4. Keterbatasan ruangan penyimpanan arsip yang semakin hari semakin banyak jumlahnya setelah diakuisisi dari unit kerja merupakan persoalan besar yang sudah dirasakan saat ini; Perlu segera menambah ruang penyimpanan arsip statis dan arsip inaktif yang saat ini sudah tidak tertampung dalam ruangan yang ada;
5. Instrumen dan SOP serta peraturan-peraturan yang mendukung kearsipan IPB belum lengkap dimiliki, sehingga ruang gerak pengembangan arsip belum leluasa; Perlu dibuat lagi dan direvisi beberapa peraturan tentang kearsipan dalam lingkup IPB dan SOP untuk melengkapai SOP yang sudah ada;
6. Keterbatasan dana dan semakin berkurangnya dana (dana operasional hanya 72 juta dalam satu tahun sedangkan tahun 2015 sebelumnya berjumlah 100 juta rupiah dan dana BPPTN hanya sekitar 110 juta dalam satu tahun yang sebelumnya tahun 2015 sebesar 200 juta rupiah) juga tidak bisa dipungkiri sangat membatasi ruang gerak pengembangan kearsipan di IPB pada tahun 2016. Sehubungan dengan itu di masa datang diharapkan dana operasional maupun dana program/kegiatan kearsipan dapat lebih ditingkatkan.
Tantangan Unit Arsip IPB
Tantangan ke depan kearsipan di IPB adalah terkait SDM, ruangan dan depo arsip, sarana dan prasarana kearsipan, khasanah arsip yang tersebar dan trust dari unit kerja untuk menyerahkan arsipnya ke Unt Arsip.
1) SDM
Kondisi SDM Kearsipan di IPB saat ini belum memadai dan belum mecukupi kebutuhan. Dengan jumlah unit kerja di lingkungan IPB sebanyak lebih dari 140 unit kerja, yang terdiri dari fakultas, departemen, lembaga dan pusat-pusat, direktorat dan kantor-kantor serta unit penunjang, namun hanya terdapat 25 orang arsiparis fungsional tingkat terampil dan dua orang arsiparis fungsional tingkat ahli. Bahkan dalam waktu tiga tahun, ada sepuluh orang tenaga fungsional arsiparis tingkat terampil yang akan pensiun. Daftar lengkap kondisi fungsional arsiparis IPB dapat dilihat pada lampiran buku laporan tahunan ini. Idealnya setiap unit kerja terdapat satu tenaga fungsional arsiparis. Sehingga masih dibutuhkan sekitar lebih dari 100 lagi tambahan tenaga fungsional arsiparis, serta masih dibutuhkan tambahan 10 arsiparis tingkat ahli.
28
2) Ruangan Depo Arsip
Depo penyimpanan arsip IPB merupakan hal lain yang juga menjadi kendala saat ini. Saat ini Unit Arsip IPB belum mempunyai depo arsip secara khusus dan memadai luasnya untuk menyimpan sejumlah besar arsip yang ada dan akan terkumpul. Beberapa unit kerja sudah mau menitipkan atau menyerahkan arsipnya ke Unit Arsip, namun Unit Arsip sendiri belum punya ruang depo penyimpanan arsip yang memadai untuk menyimpan arsip tersebut. Gedung arsip di Jalan Bungur Kampus Darmaga IPB saat ini diisi dengan koleksi arsip peta kartografi dan koleksi gambar-gambar proyek pembangunan gedung di IPB. Namun gedung ini belum dilengkapi dengan sarana lemari penyimpanan peta yang memadai. Selain itu pengelolaannya masih dibawah Direktorat Sarpras.
3) Arsip yang tersebar
Banyak sekali arsip statis dan inaktif yang berumur diatas 10 tahun yang tersimpan tersebar di berbagai tempat tanpa pengelolaan yang baik sesuai dengan aturan yang berlaku dan tidak disimpan secara khusus sehingga bercampur-baur dengan barang-barang lain yang nonarsip. Arsip-arsip tersebut perlu didata dan dikelola dengan sistem yang baik agar dapat terselamatkan dan dapat dilayankan dengan baik secara terpadu.
4) Trust
Trust atau kepercayaan unit kerja dan warga IPB pada umumnya masih kurang untuk
menyerahkan dan menyimpan arsip statis dan arsip inaktifnya ke lembaga kearsipan yang telah dibentuk di IPB yaitu Unit Arsip. Hal ini antara lain disebabkan karena masih kurangnya sosialisasi atas tupoksi Unit Arsip IPB.
5) Sarana dan prasarana kearsipan
Unit Arsip IPB belum mempunyai sarana dan prasarana kearsipan yang memadai untuk melakukan pengelolaan dan layanan arsip. Bahkan sampai saat ini kebanyakan peralatan yang digunakan adalah pinjaman inventaris milik Perpustakaan IPB. Pada tahun 2016 ada tambahan beberapa peralatan namun masih sangat kurang dibandingkan dengan kebutuhan. Sebagian dari peralatan tersebut diserahkan ke Record Center di beberapa fakultas. Daftar penambahan peralatan dan daftar peralatan yang diserahkan ke Record Center terlampir.
29
7. RENCANA KEBERLANJUTAN
Dalam rangka keberlanjutan kegiatan dan layanan kearsipan di Unit Arsip IPB, hal-hal berikut perlu dilakukan:
1. Perlu segera disusun Grand Design Pengembangan dan Penyelenggaraan Kearsipan IPB yang dapat menjadi Blue Print dan Road Map program-program pengembangan dan penyelenggaraan Kearsipan di IPB ke depan;
2. Perlu segera menambah jumlah SDM kearsipan dan meningkatkan kualitas SDM yang sudah ada. Salah satu cara yang dapat dilakukan untuk mempercepat penambahan SDM kearsipan adalah dengan melaksanakan Diklat Pengangkatan Arsiparis Terampil dan Arsiparis Ahli yang dilaksanakan di dalam IPB dengan bekerja sama dengan Direktorat SDM IPB dan Pusdiklat ANRI, karena harus menggunakan Kurikulum dan Modul Standar yang sudah dibuat oleh ANRI serta atas bantuan instruktur kompeten dari ANRI;
3. Perlu penambahan dana operasional dan dana BPPTN untuk melaksanakan program-program dan kegiatan yang sangat diperlukan dalam pengelolaan dan penyelenggaraan kearsipan yang modern dan profesional sesuai standar kearsipan;
4. Perlu dan sangat mendesak penambahan ruangan penyimpanan (depo arsip) dan pengolahan serta layanan arsip yang sudah sangat terbatas;
Dalam tahun 2017 setidaknya direncanakan dan diharapkan disetujui akan dilaksanakan kegiatan berikut dengan menggunakan dana BPPTN dan DM yaitu:
1. Promosi dan pengembangan layanan kearsipan; 2. Pembuatan SOP Kearsipan;
3. Pemusnahan arsip;
4. Penyusunan buku pedoman Grand Design Kearsipan IPB; 5. Mengikuti Seminar/Magang/Rakor/Workshop Kearsipan;
6. Serta berbagai kegiatan kearsipan lain yang mungkin dilaksanakan dengan menggunakan dana dan kemampuan yang ada misalnya : pemeliharaan website dan konten website, Lomba Kearsipan Unit Kerja; Mengikuti Pemilihan Arsiparis Berprestasi tingkat IPB dan Tingkat Nasional, melaksanakan seminar dan sebagainya.
30
Berdasarkan matriks pada SIMAKER IPB, rencana kegiatan Unit Arsip hanya terdapat pada kolom berikut:
E133 Persentase kenaikan jabatan fungsional tertentu tenaga kependidikan
Capaian usulan DUPAK tendik fungsional tertentu yang disetujui
2,00
Jumlah Tendik Fungsional Tertentu 7,00
% kenaikan jabatan fungsional tertentu tenaga
kependidikan
28,57
E134 Rata-rata jumlah pelatihan yang diikuti oleh tenaga kependidikan
Capaian Jumlah Pelatihan yang diikuti Tendik 1,00
Capaian Jumlah Pelatihan bagi Tendik 1,00
Rata-rata capaian jumlah pelatihan yang
diikuti oleh tenaga kependidikan
1,00
Dalam rangka mengukur capaian dari akuisisi dan layanan arsip dan terintegrasi dengan SIMAKER IPB, Unit Arsip IPB mengusulkan untuk menambahkan pada MATRIKS SIMAKER IPB kolom berikut:
Dxxx Jumlah arsip statis yang diakuisisi Capaian jumlah arsip statis yang diakuisisi
Dxxx Jumlah arsip statis yang digunakan Capaian jumlah arsip statis yang digunakan
8. PENUTUP
Seluruh kegiatan dan program yang direncanakan dan dilaksanakan oleh Unit Arsip IPB sepanjang tahun 2016 telah dituangkan dalam buku Laporan Akhir Unit Arsip IPB tahun 2016 ini, yang tahun ini digabung menjadi satu buku dengan Laporan Pelaksanaan Kegiatan Bantuan Pengembangan Perguruan Tinggi Negeri (BPPTN). Secara garis besar program kegiatan dikelompokkan menjadi program dan kegiatan yang dilaksanakan menggunakan dana dari BPPTN, program kegiatan yang dilaksanakan menggunakan dana operasional dari Dana Masyarakat (DM) serta kegiatan lain yang dikerjakan berdasarkan kerjasama dengan unit kerja lain. Laporan tahunan ini diterbitkan dalam rangka memenuhi pertanggungjawaban aktivitas dan program-program kerja Unit Arsip IPB yang dilaksanakan selama kurang lebih setahun, sepanjang tahun 2016. Laporan ini juga dapat
31
dijadikan sebagai alat kendali atau alat penilaian kinerja Unit Arsip IPB dan pegawai yang bekerja di unit ini.
Semoga laporan ini dapat bermanfaat dan memberikan kontribusi positif bagi peningkatan kinerja Unit Arsip khususnya dan IPB secara keseluruhan, bahkan dapat menjadi salah satu kontribusi kecil bagi pengembangan sistem kearsipan nasional. Diharapkan penyelenggaraan kegiatan pengelolaan dan pelayanan arsip di IPB secara bertahap dan berkesinambungan dapat lebih baik, memenuhi standar nasional dan internasional dalam pengelolaan dan layanan arsip serta sesuai dengan peraturan yang berlaku. Sehingga dapat lebih bermanfaat bagi warga IPB dan masyarakat pada umunya.
9. LAMPIRAN OUTPUT PELAKSANAAN KEGIATAN
Lampiran 1 : DATA ARSIPARIS DI LINGKUNGAN IPB TAHUN 2016 No Nama/NIP Unit Kerja Pangkat/ Gol/TMT Jabatan/ TMT Tahun Mulai Pensiun
1. Ir. Setyo Edy Susanto, S.Th.I
196711221993031003
UNIT ARSIP Penata Tk I/IIId/2009 Arsiparis Muda Agustus 2014
2025
2 Sri Handini Suprihati 196201141982112001
UNIT ARSIP PenataTk. I/IIId/2013 Arsiparis Penyelia 2013
2020 3 Wartono
195912151987031002
UNIT ARSIP Penata/IIId/2014 Arsiparis Penyelia 2014
2017 4 Ikhwan
196402251985031001
UNIT ARSIP Penata/IIIc/2013 Arsiparis Penyelia 2013
2022 5 Siti Juhroh
196502081986022001
UNIT ARSIP Penata/IIIc/2013 Arsiparis Penyelia 2014
2023 6 Sunartin
196504241986032001
UNIT ARSIP Penata/IIIc/2013 Arsiparis Penyelia 2013
2013 7 Roesdi Trijadhi
196410041989031001
UNIT ARSIP Penata/IIIc/2013 Arsiparis Penyelia 2013
2022 8 Dahlan
196309161985031003
UNIT ARSIP Penata Muda Tk. I /IIIb/2008 Arsiparis Pelaksana Lanjutan 2008 2021 9 Minarni 196503151987022002
DIT. MAWA Penata Tk.I/IIId/2013 Arsiparis Penyelia 2014 2023 10 RE. Mawardi 196002081989021002 Direktorat SDM Penata Muda Tk I /IIIb/2009 Arsiparis Pelaksana Lanjutan 2008 2018 11 Suwarni 196108171981032002 Dep.t. PSP-FPIK
Penata/IIIc/2011 Arsiparis Penyelia 2011 2019 12 Dian Hartatiati 196408101987032001 Direktorat SDM
Penata/IIIc/2011 Arsiparis Penyelia 2011
2022 13 Encep Supriatna
196807021990031002
FPIK Penata Muda Tk. I /IIIb/2011
Arsiparis Pelaksana
32
Lanjutan 2011 14 Acep Haerul Yunus
196102201981031001
Fateta Penata Muda Tk. I /IIIb/20013 Arsiparis Pelaksana Lanjutan 2013 2019 15 Siti Rustini 196407171987022001
YTSL, Faperta Penata Muda Tk. I /IIIb/2008 Arsiparis Pelaksana Lanjutan 2008 2022 16 Agus Ridwan 196408231987031002
Fahutan Penata Muda Tk. I /IIIb/2004 Arsiparis Pelaksana Lanjutan 2008 2022 17 Siti Sofah 196503031986032002
DPT Faperta Penata/IIIc/2013 Arsiparis Penyelia 2013
2023 18 Suparman
196001021981031007
ITSL- Faperta Penata Muda Tk. I /IIIb/2001 Arsiparis Pelaksana Lanjutan 2008 2018 19 Mansyur 196206291987021001 FMIPA Pengatur Tk. I /IId/2004 Arsiparis Pelaksana 2008 2020 20 Lina Meliantina 197105201993032001
Fahutan DHH Penata Muda / IIIa/2005 Arsiparis Pelaksana Lanjutan 2008 2029 21 Soelarsih / 196202041987032001 DMNH/Fahut an
Penata/IIIc/2013 Arsiparis Penyelia 2013 2020 22 Titin Martini 196005031983032001 DKSHE Fahutan
Penata/IIIc/2013 Arsiparis Penyelia 2013
2018 23 Karna
196003171986031001
SPS Penata/IIIc/2013 Arsiparis Penyelia 2013
2018 24 Satriyadi
1966611221987031001
Fapet Penata Muda Tk. I /IIIb/2007 Arsiparis Pelaksana Lanjutan 2008 2024 25 Tuti Yuneliah 196106301981032001 DITSL Faperta Penata Muda Tk. I /IIIb/2009 Arsiparis Pelaksana Lanjutan 2009 2019 26 Miniarsih 196509181987022001
DAH Faperta Penata Muda Tk. I /IIIb/2007
Arsiparis Pelaksana Lanjutan 2009
2023
27 Dra. Sri Nooryani 196701141993032001 Unit Arsip IPB Penata Tk. I III/d Arsiparis Pertama 2025
Lampiran 2 : DAFTAR INVENTARIS PENGADAAN BPPTN 2016
No. Uraian Volume
1.
Lemari peta/kartografi
Plan File Alba PF-360, 6 laci, ukuran A0, Ukuran: H830xW1300 xD 990
5 Unit
2.
Lemari Arsip
VIP V602 Lemari Sliding Kaca 2 pintu, tebal 0,6mm, 1830x900x450, buah, plat 0,6mm
5 Unit
3.
Lemari gambar gantung
L52A-Vertical; Double Elephant, Size (WxDxH): 915x508x1321 mm
2 Unit 4. Rak arsip
P100xL40xT200Cm, Tebal siku tiang 1 mm, Ukuran siku 4x6, tebal nampan rak 0,8 mm, tiang siku tanpa sambungan
33
Lampiran 3 : DAFTAR NAMA SEKOLAH YANG PKL DI UNIT ARSIP 2016
No. Nama Sekolah Tanggal Keterangan
1. SMK PELITA CIAMPEA 5 Januari s/d 5 April
4 (empat) angkatan masing-masing 6 (enam) orang 18 April s/d 17 Juni 20 Juni s/d 16 September 19 September s/d 30 Desember
2. SMK PANDU 2 KAB. BOGOR 4 Januari s/d 4 Maret 1 angkatan/ 5 orang
3. SMK INFORMATIKA dan TELEKOMUNIKASI
28 September s/d 28
Nopember 1 angkatan/ 3 orang
Lampiran 4 : DAFTAR TAMU ROMBONGAN STUDI BANDING KE UNIT ARSIP 2016
No. Tanggal Asal Instansi Jumlah
1. 22 Januari Telkom University Bandung 2 orang 2 16 Juli Arsip Universitas UPI Bandung 5 orang 3. Agustus s/d
November 2016
Dosen Muda Dikti 10 orang
4. 16 Novemebr Direktorat jendral Minyak dan Gas Bumi Jakarta