• Tidak ada hasil yang ditemukan

(pertemuan kedua)

Satuan Pendidikan : SMA Mata Pelajaran : Matematika Kelas / Semester : X / 1

Alokasi Waktu : 2 X 45 menit

A.

StandarKompetensi

Memecahkan masalah yang berkaitan dengan sistem persamaan linear dan pertidaksamaan satu variabel.

B.

KompetensiDasar

Menyelesaikan sistem persamaan linear dan sistem persamaan campuran linear dan kuadrat dalam dua variabel.

C.

Indikator

Menentukan penyelesaian sistem persamaan linear tiga variabel.

D.

TujuanPembelajaran

1. Siswa dapat mengidentifikasikanlangkah-langkah penyelesaian sistem persamaan linier tiga variabel dengan metode substitusi dan eliminasi substitusi.

2. Siswa dapat menggunakan sistem persamaan linear tiga variabel untuk menyelesaikan soal dengan metode substitusi dan eliminasi substitusi.

E. Materi Ajar

1. Materi ajar : Sistem Persamaan Linear.

2. Sub materi pokok : Sistem Persamaan Linear Tiga Variabel. F. ALAT DAN SUMBER BELAJAR

1. Media/Alat : Papan Tulis, Lembar Kerja Siswa. 2. Sumber Belajar : Matematika untuk SMA Kelas X

Kompetensi Matematika 1A.

G.

Modeldan Metode Pembelajaran

Model pembelajaran : pembelajaran kooperatif tipe jigsaw.

H.

LANGKAH

-LANGKAH PEMBELAJARAN 1. Pendahuluan(10 menit)

a. Guru menyiapkan kondisi fisik kelas.

b. Guru memberikan acuan kepada siswa mengenai tujuan pembelajaran. c. Apersepsi

Peserta didik diminta mengingat kembali materi SPLDV pada pertemuan sebelumnya.

2. Kegiantan inti (75 menit)

Fase ke-1: Pembentukan kelompok asal

· Guru membagi kelas menjadi beberapa kelompok belajar. Setiap kelompok beranggotakan 4 orang siswa yang heterogen.

Fase ke-2: Pemberian materi

· Guru memberikan materi ajar dalam bentuk teks yang telah terbagi menjadi beberapa sub materi untuk dipelajari secara khusus oleh setiap anggota kelompok. Setiap anggota kelompok asal mempelajari sub materi yang berbeda.

· Terdapat 4 sub materi diantaranya menyelesaikan SPLTV dengan metode substitusi serta gabungan eliminasi subtitusi dengan variasi soal yang berbeda.

Fase ke-3: Penyelidikan individual

· Sebagai proses eksplorasi, semua kelompok mempelajari materi ajar yang telah diberikan oleh guru.

· Setiap anggota kelompok mencoba mengerjakan LKS secara individual. Fase ke-4: Pengorganisasian kelompok ahli

· Sebagai proses elaborasi, kelompok ahli bertemu dan membahas LKS yang menjadi tanggung jawabnya.

· Guru berkeliling ke setiap kelompok dan memberikan arahan apabila siswa mengalami kesulitan.

Fase ke-5 : Diskusi kelompok asal

· Sebagai proses elaborasi, anggota kelompok ahli kembali ke kelompok asal masing-masing untuk membantu kelompoknya.

Fase ke-6 : Presentasi hasil final

· Sebagai proses elaborasi, guru menunjuk perwakilan dari salah satu kelompok untuk mempresentasikan hasil diskusi (presentasi hasil diskusi). Siswa diminta untuk mempresentasikan bagaimana cara mendapatkan jawaban.

· Guru memberikan kesempatan siswa lain untuk bertanya, menyampaikan gagasan atau sanggahan terhadap presentasi kelompok.

Fase ke-7: Evaluasi

· Sebagai proses konfirmasi, guru mengevaluasi hasil belajar siswa secara individual dengan cara memberikan kuis untuk dikerjakan masing-masing individu.

I.

PENILAIAN

1. Tes awal : Ada, dilakukan secara lisan dalam menjawab materi prasyarat.

2. Tes dalam proses : Ada, secara lisan dalam pembelajaran dan secara tertulis dalam bentuk Lembar Kerja Siswa.

3. Tes akhir : Ada,berupa tes tertulis, dalam bentuk uraian.

Aspek yang dinilai

Aspek yang dinilai : 1.Kognitif

Ditunjukkan dengan kemampuan dalam menyelesaikan pertanyaan yang diberikan guru serta mempresentasikan didepan kelas.

2.Afektif

Ditunjukkan dengan sikap siswa yang antusias saat mengikuti pelajaran. 3.Psikomotorik

Ditunjukkan dengan kemampuan siswa dalam mengungkapkan pertanyaan dan gagasan.

J. Contoh Instrumen

Tentukan himpunan penyelesaian dari sistem persamaan

ï î ï í ì = -= -+ = + -10 6 7 4 2 3 6 2 z y x z y x z y x Peneliti Ferry Andriyanto 4101406576 Mengetahui,

Dosen Pembimbing I Dosen Pembimbing II

Dr. Iwan Junaedi, M.Pd. Drs. Sugiman, M.Si

Lampiran 17

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

KELAS JIGSAW

(pertemuan ketiga)

Satuan Pendidikan : SMA Mata Pelajaran : Matematika Kelas / Semester : X / 1

Alokasi Waktu : 2 X 45 menit

A.

StandarKompetensi

Memecahkan masalah yang berkaitan dengan sistem persamaan linear dan pertidaksamaan satu variabel.

B.

KompetensiDasar

Menyelesaikan sistem persamaan linear dan sistem persamaan campuran linear dan kuadrat dalam dua variabel.

C.

Indikator

Menentukan penyelesaian sistem persamaan campuran linear dan kuadrat dalam dua variabel.

D.

TujuanPembelajaran

1. Siswa dapat mengidentifikasikanlangkah-langkah penyelesaian sistem persamaan campuran linier dan kudrat dalam dua variabel dengan metode substitusi.

2. Siswa dapat menggunakan sistem persamaan campuran linier dan kudrat dalam dua variabel untuk menyelesaikan soal.

E. Materi Ajar

1. Materi ajar : Sistem Persamaan Linear.

2. Sub materi ajar : Sistem Persamaan Campuran Linier dan Kudrat Dalam Dua Variabel.

F. ALAT DAN SUMBER BELAJAR

1. Media/Alat : Papan Tulis, Lembar Kerja Siswa. 2. Sumber Belajar : Matematika untuk SMA Kelas X

Kompetensi Matematika 1A.

H.

LANGKAH

-LANGKAH PEMBELAJARAN 1. Pendahuluan(10 menit)

a. Guru menyiapkan kondisi fisik kelas.

b. Guru memberikan acuan kepada siswa mengenai tujuan pembelajaran. c. Apersepsi

Siswa diminta mengingat kembali materi SPLTV pada saat pertemuan sebelumnya.

2. Kegiantan inti (75 menit)

Fase ke-1: Pembentukan kelompok asal

· Guru membagi kelas menjadi beberapa kelompok belajar. Setiap kelompok beranggotakan 4 orang peserta didik yang heterogen.

Fase ke-2: Pemberian materi

· Guru memberikan materi ajar dalam bentuk teks yang telah terbagi menjadi beberapa sub materi untuk dipelajari secara khusus oleh setiap anggota kelompok. Setiap anggota kelompok asal mempelajari sub materi yang berbeda.

· Terdapat 4 sub materi diantaranya menyelesaikan SPLK dengan dengan berbagai variasi soal.

Fase ke-3: Penyelidikan individual

· Sebagai proses eksplorasi, semua kelompok mempelajari materi ajar yang telah diberikan oleh guru.

· Setiap anggota kelompok mencoba mengerjakan LKS secara individual.

Fase ke-4: Pengorganisasian kelompok ahli

· Sebagai proses elaborasi, kelompok ahli bertemu dan membahas LKS yang menjadi tanggung jawabnya.

· Guru berkeliling ke setiap kelompok dan memberikan arahan apabila siswa mengalami kesulitan.

Fase ke-5 : Diskusi kelompok asal

· Sebagai proses elaborasi, anggota kelompok ahli kembali ke kelompok asal masing-masing untuk membantu kelompoknya.

Fase ke-6 : Presentasi hasil final

· Sebagai proses elaborasi, guru menunjuk perwakilan dari salah satu kelompok untuk mempresentasikan hasil diskusi (presentasi hasil diskusi). Siswa diminta untuk mempresentasikan bagaimana cara mendapatkan jawaban.

· Guru memberikan kesempatan siswa lain untuk bertanya, menyampaikan gagasan atau sanggahan terhadap presentasi kelompok. Fase ke-7: Evaluasi

· Sebagai proses konfirmasi, guru mengevaluasi hasil belajar siswa secara individual dengan cara memberikan kuis untuk dikerjakan masing-masing individu.

3. Penutup (5 menit)

I.

PENILAIAN

1. Tes awal : Ada, dilakukan secara lisan dalam menjawab materi prasyarat.

2. Tes dalam proses : Ada, secara lisan dalam pembelajaran dan secara tertulis dalam bentuk Lembar Kerja Siswa.

3. Tes akhir : Ada,berupa tes tertulis, dalam bentuk uraian.

Aspek yang dinilai

Aspek yang dinilai : 1.Kognitif

Ditunjukkan dengan kemampuan dalam menyelesaikan pertanyaan yang diberikan guru serta mempresentasikan didepan kelas.

2.Afektif

Ditunjukkan dengan sikap siswa yang antusias saat mengikuti pelajaran. 3.Psikomotorik

Ditunjukkan dengan kemampuan siswa dalam mengungkapkan pertanyaan dan gagasan.

J. Contoh Instrumen

Tentukan himpunan penyelesaian dari sistem persamaan

î í ì = + = 2 2 x y x y Peneliti Ferry Andriyanto 4101406576 Mengetahui,

Dosen Pembimbing I Dosen Pembimbing II

Dr. Iwan Junaedi, M.Pd. Drs. Sugiman, M.Si

Lampiran 18

Menyelesaikan SPLDV dengan metode

Dokumen terkait