• Tidak ada hasil yang ditemukan

BAB 6 KESIMPULAN DAN SARAN

6.2 Saran

Setelah melakukan penelitian ini, maka ditemukan beberapa hal yang dapat dilakukan untuk perbaikan di penelitian selanjutnya. Berikut ini adalah saran untuk penelitian selanjutnya:

1. Pada semua aspek dari dimensi Tangible, Reliability, Responsiveness, Assurance dan Empathy yang tingkat pelaksanaannya telah sesuai dengan harapan pasien perlu dipertahankan atau diperbaik untuk memastikan pasien tetap puas dan loyal terhadap Klinik Diabetes Puskesmas Sering Kecamatan Medan Tembung. Hal ini juga penting dalam memastikan compliance dari pasien yang kemudiannya mengarah ke pengontrolan penyakit diabetes pasien.

2. Aspek berhubungan dengan dimensi Tangibles seperti kenyamanan dan privasi pasien di ruang pemeriksaan pasien, dan kondisi ruang tunggu harus ditingkatkan sehingga rata-rata pasien merasakan lebih nyaman berobat. Hal ini mungkin bisa dilaksanakan dengan menyediakan lebih tempat duduk, memperbolehkan satu pasien sahaja di ruang pemeriksaan atau dengan menutup pintu ketika pasien sedang konsultasi. Upaya ini dilakukan dengan harapan kesenjangan antara persepsi dan harapan pasien lebih kecil, malah mungkin melebihi harapan pasien di masa depan.

3. Menekankan dimensi Assurance dalam upaya meningkatkan tingkat kepuasan pasien karena didapatkan bahwa dimensi ini paling kuat berhubungan terhadap tingkat kepuasan keselurhan rata-rata pasien. Aspek

seperti penjelasan dokter kepada pasien tentang alasan timbulnya penyakit yang dideritanya harus ditingkatkan untuk memastikan pasien merasakan lebih puas berobat di Klinik Diabetes Puskesmas Sering Kecamatan Medan Tembung.

4. Klinik Diabetes Puskesmas Sering juga bisa mempertimbangkan usul untuk membuka klinik tersebut lebih dari sehari dalam seminggu. Hal ini mungkin bisa menarik lebih ramai pasien diabetes ke klinik selain memberi alternatif kepada pasien untuk datang berobat.

5. Melakukan follow-up terhadap pasien-pasien untuk memastikan kesinambungan dari terapi yang diterima sehingga penyakit diabetesnya terkontrol. Hal ini bisa dilakukan dengan mengingatkan pasien untuk datang berobat setiap dua minggu atau memberikan kartu kunjungan kepada pasien untuk memastikan pasien tidak lewat tanggal untuk berobat. Dengan ini, pasien bisa merasakan bahwa Klinik Diabetes Puskesmas Sering peduli dan prihatin terhadap pasiennya. Dengan ini, persepsi pasien terhadap pelayanan kesehatan dari klinik bisa melebihi harapannya karena pasien merasa dihargai. Dengan upaya ini juga lebih ramai pasien akan termotivasi untuk datang berobat ke Klinik Diabetes Puskesmas Sering.

DAFTAR PUSTAKA

Alexander, J. & Hill, N., 2006. Customer Satisfaction and Loyalty Measurement, 3rd Edition. USA: Gower Publishing.

Amjeriya, D. & Malviya, R.K., 2012. Measurement Of Service Quality In Healthcare Organization, International Journal of Engineering

Research & Technology (IJERT), ISSN: 2278-0181, Volume 1 Issue 8. Badan Penelitian dan Pengembangan Kesehatan Departemen Kesehatan Republik

Indonesia, 2008. Riset Kesehatan Dasar, 2007

Basuki, E.S., 2009. Konseling Medik: Kunci Menuju Kepatuhan Pasien. Majalah Kedokteran Indonesia, Volume: 59, Nomor: 2, Pebruari 2009.

Boden-Albala B et al., 2008. Diabetes, fasting glucose levels, and risk of ischemic stroke and vascular events: findings from the Northern Manhattan Study (NOMAS). Diabetes Care, 31:1132–1137

Caballero, E., Kitabchi A.E.,, Umpierrez, G., Zisman, A., 2007. Prediabetes. The Journal of Clinical Endocrinology & Metabolism.

Centers for Disease Control and Prevention (CDC), 2012. Prediabetes. Centers for Disease Control and Prevention. Available from:

http://www.cdc.gov/diabetes/consumer/prediabetes.htm [Accessed 20 May 2013]

Daniel, C.N. & Berinyuy, L.P., 2010. Using the SERVQUAL Model to assess Service Quality and Customer Satisfaction; An Empirical study of grocery stores in Umea. Umea School of Business.

Dehghan, A., 2006. Relationship between Service Quality and Customer Satisfaction; In the case of CCG (Customer Centric group) CO. Department of Business Administration and Social Sciences, Division of Industrial Marketing and E-Commerce, Lulea University of

Technology. 2006:56 – ISSN: 1653-0187 – ISRN: LTU-PB-EX— 06/56—SE

Departemen Kesehatan Republik Indonesia, 2009. Bentuk dan Cara Penyelenggaraan Pembangunan Kesehatan. Sistem Kesehatan Nasional.

Dubina, M.I., O’Neill, J.L., Feldman, S.R., 2009. Effect of patient satisfaction on outcomes of care. Expert Review. Pharmacoeconomics Outcomes Res. 9(5), 393-395 (2009)

Evans, J.R. & Lindsay, W.M., 2007. Managing for Quality and Performance Excellence, 7th Edition. USA: Thomson South-Western.

Icks A et al., 2009. Incidence of lower-limb amputations in the diabetic compared to the non-diabetic population. Findings from nationwide insurance data, Germany, 2005-2007. Experimental and Clinical Endocrinology & Diabetes, 117:500–504

International Diabetes Foundation Diabetes Atlas, 5th Edition, 2012. International Diabetes Foundation (IDF). Available from:

http://www.idf.org/sites/default/files/5E_IDFAtlasPoster_2012_EN.pdf [Accessed 13 April 2013]

International Diabetes Foundation (IDF), 2012. About Diabetes. International Diabetes Foundation. Available from: http://www.idf.org/about-diabetes [Accessed 25 May 2013]

Jeon CY, Murray MB., 2008. Diabetes mellitus increases the risk of active tuberculosis: a systematic review of 13 observational studies. PLoS Medicine, 5:e152.

Kementerian Kesehatan Republik Indonesia, 2010. Indikator Kesehatan Indonesia 2005 – 2009. Pusat Data dan Surveilans Epidemiologi, p.39.

Kementerian Kesehatan Republik Indonesia, 2012. Data Dasar Puskesmas. Departemen Kesehatan.

Kotler, P., 2000, Marketing Management, 10th edition. New Jersey: Prentice-Hall. Laksono, I.N., 2008. Analisis Kepuasan Dan Hubungannya Dengan Loyalitas

Pasien Rawat Inap di Rumah Sakit Dedi Jaya Kabupaten Brebes. Universitas Diponegoro, Semarang.

Negi, R., 2009. Determining customer satisfaction through perceived service quality: A study of Ethiopian mobile users. International Journal of Mobile Marketing; Vol.4, Number 1.

Parasuraman, A., Zeithaml, V. A., & Berry, L. L., 1985. A conceptual model of service quality and its implications for future research. Journal of Marketing, Vol. 49.

Parasuraman, A., Zeithaml, V. A., & Berry, L. L., 1988. SERVQUAL: A multiple-item scale for measuring consumer perceptions of service quality. Journal of Retailing, Vol. 64, Number 1.

Perkumpulan Endokrinologi Indonesia (PERKENI), 2011. Konsensus

Pengelolaan dan Pencegahan Diabetes Melitus Tipe 2 di Indonesia. Resnikoff S et al., 2004. Global data on visual impairment in the year 2002.

Bulletin of the World Health Organization, 82:844.

Saravanan, R. & Rao, K. S. P., 2007. Measurement of service quality from the

customer’s perspective – An empirical study. Total Quality

Management, Vol.18. No. 4.

Sudhakar, K.F., Rao, M.K., Rahul, T., 2012. A study of gap analysis in hospitals and the relationship between patient satisfaction and quality of service in health care services. IJRIM, Vol.2. Issue 1.

Lampiran 1

RIWAYAT HIDUP PENELITI (Curriculum Vitae)

Nama : Suphontri Bon Pelum

Tempat / Tanggal lahir : Kuala Lumpur / 2 Oktober 1991 Pekerjaan : Mahasiswa

Agama : Buddha

Alamat : Jalan Dr Mansyur, Gang Sehat, No 26, Medan. Nomor Telpon : 087867770883

Orang Tua : Bon Pelum A/L Din Kam Neng

Riwayat Pendidikan : SRK Bandar Sunway, Selangor (1998 – 2003) SMK Bandar Sunway, Selangor (2004 – 2008) INTI College Subang Jaya (2009 – 2010)

Riwayat Organisasi : 1. Anggota Persatuan Kebangsaan Pelajar-pelajar Malaysia di Indonesia, Cawangan Medan (PKPMI-CM)

2. Anggota Perwakilan Mahasiswa Universitas Sumatera Utara (PM USU)

3. Anggota Divisi Mahasiswa Asing, Pemerintahan Mahasiswa FK USU (2011 – 2012)

4. EXCO Multimedia & Publikasi PKPMI-CM (2012 – 2013)

Lampiran 5

Lembar Penjelasan

Kepada Yth, Dengan hormat,

Saya yang bertanda tangan di bawah ini : Nama : Suphontri Bon Pelum NIM : 100100199

Alamat : Jl. Dr. Mansyur, Gang Sehat, No.26

Adalah mahasiswa Fakultas Kedokteran Universitas Sumatera Utara, Medan yang sedang melakukan penelitian berjudul “Analisis Tingkat Kepuasan Pasien Diabetes Tipe-2 Terhadap Pelayanan Kesehatan Di Klinik Diabetes Puskesmas Sering Kecamatan Medan Tembung”.

Informasi yang akan diambil untuk penelitian ini akan dirahasiakan dan hanya digunakan untuk kepentingan penelitian saja. Penelitian ini tidak akan mendatangkan akibat yang merugikan bagi saudara / saudari sebagai responden. Jika tidak bersetuju untuk menjadi responden, maka tiada ancaman bagi saudara /saudari tetapi jika bersetuju, maka saya mohon kesediaannya untuk menandatangani persetujuan dan menjawab pertanyaan-pertanyaan yang saya ajukan. Atas perhatian dan kesediaan saudara /saudari menjadi responden, saya ucapakan terima kasih.

Medan, 5 Juni 2013 Peneliti,

Lampiran 6

Persetujuan Penelitian

Saya yang bertanda tangan di bawah ini, menyatakan bersedia untuk menjadi responden penelitian yang dilakukan oleh mahasiswa Fakultas Kedokteran Universitas Sumatera Utara yang bernama Suphontri, NIM 100100199, dengan judul penelitian “Analisis Tingkat Kepuasan Pasien Diabetes Tipe-2 Terhadap Pelayanan Kesehatan Di Klinik Diabetes Puskesmas Sering Kecamatan Medan Tembung”.

Saya mengerti bahawa penelitian ini tidak akan berakibat buruk terhadap saya. Kerahasiaan semua informasi yang diberikan akan dijaga oleh peneliti dan hanya digunakan untuk kepentingan penelitian.

Medan , ____ Agustus 2013 Responden,

Lampiran 8

Lampiran 8.1 Frekuensi karakteristik sampel Statistics

JENIS KELAMIN USIA STATUS SIPIL PENDIDIKAN TERAKHIR PEKERJAAN N

Valid 70 70 70 70 70

Missing 0 0 0 0 0

Lampiran 8.2 Frekuensi sampel berdasarkan jenis kelamin JENIS KELAMIN

Frequency Percent Valid Percent Cumulative

Percent

Valid

LAKI-LAKI 28 40.0 40.0 40.0

PEREMPUAN 42 60.0 60.0 100.0

Total 70 100.0 100.0

Lampiran 8.3 Frekuensi sampel berdasarkan usia USIA

Frequency Percent Valid Percent Cumulative Percent

Valid

>60 23 32.9 32.9 32.9

41-50 15 21.4 21.4 54.3

51-60 32 45.7 45.7 100.0

Total 70 100.0 100.0

Lampiran 8.4 Frekuensi sampel berdasarkan status sipil STATUS SIPIL

Frequency Percent Valid Percent Cumulative Percent

Lampiran 8.5 Frekuensi sampel berdasarkan pendidikan terakhir PENDIDIKAN TERAKHIR

Frequency Percent Valid Percent Cumulative

Percent Valid DIPLOMA 21 30.0 30.0 30.0 SARJANA 15 21.4 21.4 51.4 SD 5 7.1 7.1 58.6 SMA 20 28.6 28.6 87.1 SMP 9 12.9 12.9 100.0 Total 70 100.0 100.0

Lampiran 8.6 Frekuensi sampel berdasarkan pekerjaan PEKERJAAN

Frequency Percent Valid Percent Cumulative

Percent

Valid

IBU RUMAH TANGGA 36 51.4 51.4 51.4

PEGAWAI NEGERI/TNI/POLRI 12 17.1 17.1 68.6 PEGAWAI SWASTA 6 8.6 8.6 77.1 PENSIUN 10 14.3 14.3 91.4 WIRASWASTA 6 8.6 8.6 100.0 Total 70 100.0 100.0

Lampiran 8.7 Rata-rata nilai kesenjangan setiap butir pertanyaan Statistics

N Mean Std. Deviation Minimum Maximum

Valid Missing F1 70 0 -.07 .354 -1 1 F2 70 0 -.04 .359 -2 1 F3 70 0 -.33 .717 -3 2 F4 70 0 -.03 .168 -1 0 F5 70 0 -.39 .767 -3 0 K1 70 0 -.01 .120 -1 0 K2 70 0 -.01 .208 -1 1 K3 70 0 .00 .170 -1 1 K4 70 0 .00 .341 -1 2 K5 70 0 -.10 .302 -1 0 K6 70 0 -.11 .401 -2 0 K7 70 0 -.09 .329 -2 0 D1 70 0 -.01 .120 -1 0 D2 70 0 -.07 .310 -2 0 D3 70 0 -.06 .376 -1 2 D4 70 0 -.04 .397 -2 2 J1 70 0 -.01 .120 -1 0 J2 70 0 -.03 .168 -1 0 J3 70 0 -.04 .266 -1 1 J4 70 0 -.03 .168 -1 0 J5 70 0 -.13 .536 -4 0 E1 70 0 -.13 .414 -2 0 E2 70 0 -.04 .316 -2 1 E3 70 0 -.03 .168 -1 0 E4 70 0 -.03 .168 -1 0 E5 70 0 -.14 .572 -4 0 E6 70 0 -.06 .289 -2 0 E7 70 0 -.01 .208 -1 1

Lampiran 8.8 Frekuensi sampel berdasarkan tingkap kepuasan Patient SatisfactionBaru

Frequency Percent Valid Percent Cumulative

Percent Valid Kurang memuaskan 33 47.1 47.1 47.1 Memuaskan 35 50.0 50.0 97.1 Sangat memuaskan 2 2.9 2.9 100.0 Total 70 100.0 100.0

Lampiran 8.9 Rata-rata Nilai Kesenjangan dari setiap dimensi pelayanan Statistics N Mean Std. Deviation Valid Missing Tangibles 70 0 -.1714 .31629 Reliability 70 0 -.0469 .16802 Responsiveness 70 0 -.0464 .23426 Assurance 70 0 -.0486 .17507 Empathy 70 0 -.0633 .23027 Patient satisfaction 70 0 -.0753 .18315

Lampiran 9 Correlations Tangible s Reliabilit y Responsivene ss Assuranc e Empath y Patient Satisfactio n Tangibles Pearson Correlatio n 1 .431** .419** .371** .298* .678** Sig. (2-tailed) .000 .000 .002 .012 .000 N 70 70 70 70 70 70 Reliability Pearson Correlatio n .431** 1 .720** .836** .870** .895** Sig. (2-tailed) .000 .000 .000 .000 .000 N 70 70 70 70 70 70 Responsivene ss Pearson Correlatio n .419** .720** 1 .845** .636** .854** Sig. (2-tailed) .000 .000 .000 .000 .000 N 70 70 70 70 70 70 Assurance Pearson Correlatio n .371** .836** .845** 1 .847** .902** Sig. (2-tailed) .002 .000 .000 .000 .000 N 70 70 70 70 70 70 Empathy Pearson Correlatio n .298* .870** .636** .847** 1 .839** Sig. (2-tailed) .012 .000 .000 .000 .000 N 70 70 70 70 70 70 Patient Satisfaction Pearson Correlatio n .678** .895** .854** .902** .839** 1 Sig. (2-tailed) .000 .000 .000 .000 .000 N 70 70 70 70 70 70

**. Correlation is significant at the 0.01 level (2-tailed). *. Correlation is significant at the 0.05 level (2-tailed).

Dokumen terkait