• Tidak ada hasil yang ditemukan

Bab ini mengungkapkan kesimpulan dan saran yang diajukan berdasarkan temuan dari pembahasan yang berkaitan dengan penelitian yang dilakukan. Lebih jelasnya diuraikan berikut ini:

A. Kesimpulan

Berdasarkan hasil pengolahan dan analisis data terhadap data hasil penelitian yang telah dilakukan di salah satu SMPN di kota Bandung mengenai penerapan pembelajaran pemecahan masalah (PPM) dengan metode Gasing untuk meningkatkan penguasaan konsep dan minat belajar fisika siswa pada pokok bahasan gerak, diperoleh kesimpulan:

1. Peningkatan penguasaan konsep fisika pada Pembelajaran Pemecahan Masalah (PPM) menggunakan metode Gasing lebih signifikan dibandingkan dengan PPM tanpa metode Gasing.

2. Peningkatan minat belajar siswa terhadap pelajaran fisika pada Pembelajaran Pemecahan Masalah (PPM) menggunakan metode Gasing lebih signifikan dibandingkan dengan PPM tanpa metode Gasing.

83

Mimin Sukarmin, 2013

Model Pembelajaran Pemecahan Masalah Dengan Metode Gasing Untuk Meningkatkan Penguasaan Konsep Dan Minat Belajar Siswa

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu B. Saran

Berdasarkan temuan dan kenyataan yang diperoleh dari penelitian ini, dikemukakan saran-saran sebagai berikut:

1. Model pembelajaran pemecahan masalah dengan metode gasing membutuhkan waktu yang cukup untuk demonstrasi, diskusi, penekanan konsep dan melatih siswa dalam menyelesaikan soal-soal yang terkait hitungan, sehingga tidak hanya penguasaan konsep pada jenjang C1 saja yang mengalami peningkatan yang signifikan tetapi juga terjadi pada tingkat C2 dan C3, serta tes penguasaan konsep sebaiknya menggunakan komposisi soal yang seimbang antara hitungan dengan bukan hitungan supaya pengukuran penguasaan konsep lebih mewakili.

2. Peningkatan minat belajar siswa sangat signifikan terjadi pada aspek perhatian, percaya diri dan kepuasan, sedangkan pada aspek semangat dan pengorbanan belum terlihat peningkatan yang signifikan, maka penelitian selanjutnya bisa dikembangkan untuk meningkatkan minat belajar fisika siswa khususnya aspek semangat dan pengorbanan.

3. Untuk penelitian selanjutnya, hasil penelitian ini dapat dijadikan referensi untuk sampel yang lebih tinggi jenjangnya seperti jenjang SMA.

84

Mimin Sukarmin, 2013

Model Pembelajaran Pemecahan Masalah Dengan Metode Gasing Untuk Meningkatkan Penguasaan Konsep Dan Minat Belajar Siswa

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

DAFTAR PUSTAKA

Arikunto, S. (2006). Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: Rineka Cipta.

Arikunto, S. (2007). Dasar-Dasar Evaluasi Pendidikan (Edisi Revisi). Jakarta: Bumi Aksara.

Alwi dan Hasan. (2005). Kamus Besar Bahasa Indonesia, Edisi Ketiga. Jakarta: Pusat Bahasa, DEPDIKNAS Balai Pustaka

Arti, Yuni. (2011). Upaya Meningkatkan Minat Siswa Pada Pembelajaran Ipa Fisika Dengan Metode Hypnoteaching Menggunakan Pendekatan Kontekstual Pada Siswa Kelas VIID Mts.Al-Asror Patemon Kec. Gunungpati Semarang Tahun Pelajaran 2010/2011. Skripsi Ikip PGRI Semarang.

Byun, Taejin. et al. (2008). Identifying Student Difficulty in Problem Solving Process via The Framework of The House Model (HM). Dept. of Physics Education, Seoul national University, Korea. AIP 2008 Physics Education Research

Budiriyanto, S.Pd. (2011). Metode Fisika Gasing untuk Gerak Lurus Berubah Beraturan. Tersedia: http://ypk.or.id/in/berita-a-artikel/artikel/168-metode-fisika-gasing.html [26 September 2011].

Dahar. (1996). Model – Model Mengajar, Bandung: CV. Diponegoro.

Dahar. (2003). Aneka Wacana Pemdidikan Ilmu Pengetahuan Alam, Bandung: CV. Dipoenegoro.

Ellys, J. (2006). Kiat-Kiat Meningkatkan Potensi Belajar Anak. Bandung: Pustaka Hidayah.

Gie, The Liang. (2004). Cara Belajar yang Baik bagi Mahasiswa. Yogyakarta: Gajah Mada Press.

Hake, R. R. (1998). Interactive Engagement Versus Traditional Methode: A Six Thousand Student Survey Of Mechanics Test Data For Introdictory

85

Mimin Sukarmin, 2013

Model Pembelajaran Pemecahan Masalah Dengan Metode Gasing Untuk Meningkatkan Penguasaan Konsep Dan Minat Belajar Siswa

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

Physics Courses” Journal Of American Association of Physics Teachers. 66, (1), 64-74.

Hayatsyah. (2005). Pengaruh Model Pembelajaran Pemecahan Masalah dan Motivasi Berprestasi terhadap Hasil Belajar Kimia Siswa MAN 2 Medan. Tesis Universitas Negeri Medan. Diterbitkan di http://digilib.unimed.ac.id/UNIMED-Master-91/91 [31 Desember 2012].

Kurniawan,Agus. (2010). Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Numbered Head Together (NHT) dalam Pembelajaran Fisika untuk Meningkatkan Keterampailan Berpikir Kritis dan Hasil Belajar Siswa SMA. Skripsi Universitas Pendidikan Indonesia. Diterbitkan di http://repository.upi.edu/skripsiview. [10 Juli 2013].

Mahjardi (2000). Analisis Kesulitan Siswa Kelas I MAN dalam Pemahaman Konsep Fisika Pokok Bahasan Suhu dan Kalor. Tesis UPI Bandung. Tidak diterbitkan.

Mcmillan, H. James. (2008). Educational Research. New York: Pearson. Munaf, Syambasri. (2001). Evaluasi Pendidikan Fisika. Jurusan Pendidikan

Fisika FPMIPA UPI.

Nurseto, Tejo. (2011). Pembelajaran yang Efektif dan Menyenangkan. Pelatihan Guru SMP Muhammadiyah Depok.

Permatasari. (2012). Efektifitas Penggunaan Peta Konsep dalam Pembelajaran Contextual Teaching and Learning (CTL) untuk meningkatkan Prestasi Belajar Siswa. [Online]. Diterbitkan di Repository.upi.edu. [30 Januari 2013].

Poerwadarminta, W. J. S. (1982). Kamus Umum Bahasa Indonesia. Ensiklopedi Indonesia.

Rahmi, Wifqi. (2011). Pembelajaran IPA dengan Peta Konsep untuk Meningkatkan Hasil Belajar serta Minat Siswa terhadap Pembelajarn IPA. Tesis Sekolah Pasca Sarjana Universitas Pendidikan Indonesia Bandung. Tidak diterbitkan.

86

Mimin Sukarmin, 2013

Model Pembelajaran Pemecahan Masalah Dengan Metode Gasing Untuk Meningkatkan Penguasaan Konsep Dan Minat Belajar Siswa

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

Rao, Vasudeva dan Heard, John W. (2010). Physics by Simulation: Teaching Circular Motion using Applets. Physics Department, Clarion University of Pennsylvania, Clarion, PA 16214, USA.

Ridwan, Muhammad Irwan. (2009). Hubungan Hasil Belajar dengan Sikap Siswa terhadap Pembelajaran Metode Gasing (Gampang, Asyik, dan Menyenangkan) pada Materi Pokok Getaran dan Gelombang. Skripsi Universitas Islam Negeri Sunan Gunung Djati Bandung. Tidak diterbitkan.

Rokhayati. (2010). Peningkatan Penguasaan Konsep Matematika melalui Model Pembelajaran Guided Discovery-Inquiry pada Siswa kelas VII SMPN 1 Sleman. Skripsi UNY Yogyakarta. Diterbitkan die print.uny.ac.id/2012/Skripsi_Nuri_Rokhayati. [10 Januari 2013]. Sadirman. (2004). Interaksi dan Motivasi Belajar. Jakarta: PT Rineka Cipta. Sadirman. (2008). Interaksi dan Motivasi Belajar Mengajar. Jakarta: CV

Rajawali Press.

Sanjaya, Wina. (2008). Kurikulum dan Pembelajaran Teori dan Praktik Pengembangan KTSP. Jakarta: Kencana, Prenada Media Group. Santyasa, I. Wayan. (2004). Model Problem Solving dan Reasoning sebagai

Alternatif Pembelajaran Inovatif. Surabaya: Konvensi Nasional Pendidikan Indonesia.

Slameto. (1991). Belajar dan Faktor Faktor yang Mempengaruhinya. Jakarta: PT Rineka Cipta.

Syamrilaode. (2010). Pembelajaran dengan Pendekatan Pemecahan Masalah. http://id.shvoong.com/writing-and-speaking/presenting/2063169-pembelajaran-dengan-pendekatan-pemecahan-masalah/ [31 Desember 2012].

Sudjana, Nana. (2009). Penilaian Hasil Proses Belajar Mengajar. Bandung: PT Remaja Rosda Karya.

Sukmadinata, N.S. (2012). Metode Penelitian Pendidikan. Bandung: PT Remaja Rosdakarya.

87

Mimin Sukarmin, 2013

Model Pembelajaran Pemecahan Masalah Dengan Metode Gasing Untuk Meningkatkan Penguasaan Konsep Dan Minat Belajar Siswa

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

Sugiharti, Piping. (2005). Penerapan Teori Multiple Inteligence dalam Pembelajaran Fisika. Jurnal Pendidikan Penabur. 05. 29-42.

Sugiyono. (2008). Metode Penelitian Pendidikan. Bandung: Alfabeta.

Sukmadinata, N.S. (2009). Pengembangan Kurikulum Teori dan Praktek. Bandung: Remaja Rosda Karya.

Surapranata, Sumarna. (2005). Analisis Validitas, Reliabilitas, dan Interpretasi Hasil Tes Implementasi Kurikulum 2004. Bandung. Remaja Rosda Karya.

Supranogi. (2009). Metode Belajar Fisika yang Menarik dan Menyenangkan. [Online] http://supranogi.blogspot.com/2009/01/metode-belajar-fisika-yang-menarik-dan.html [15 Maret 2013].

Surya, Yohanes. (2007). Buku Peserta Fisika Gasing, Semua untuk Fisika. Jakarta : Surya Institute

Surya, Yohanes. (2008). IPA Fisika Gasing Jilid 1. Jakarta : PT Kandel dan PT Grasindo.

Suwito. (2009). Pengaruh Penggunaan Media Pembelajaran Laboratorium Kimia dan Video Compact Disc terhadap Prestasi Belajar Kimia ditinjau dari Minat Belajar Siswa. Tesis Magister Pascasarjana Universitas Negeri Semarang.

Syah, Muhibbin. (2006). Psikologi Pendidikan dengan Pendekatan Baru. Bandung. Rosda.

Vicka, Afianty. (2011). Metode Pembelajaran Gasing [Online].

Tersedia:http://fisikasma-online.blogspot.com/2011/03/metode-pembelajaran-gasing.html [26 September 2011].

Whidiarso, W. (2007). Uji Hipotesis Komparatif. [Online] http://elisa.ugm.ac.id/files/wahyu_psy/maaio0d2/membaca_t-tes.pdf [2 Februari 2011].

Winastiti, D.D. dkk. (2012). Peningkatan Motivasi Belajar Fisika Melalui Pemanfaatan Media Pembelajaran Animasi Yang Diproduksi Pustekkom Pada Siswa Kelas VIII SMP Setya Budi Purworejo Tahun Pelajaran 2011/2012. Radiasi. 1, 1, 28-33.

88

Mimin Sukarmin, 2013

Model Pembelajaran Pemecahan Masalah Dengan Metode Gasing Untuk Meningkatkan Penguasaan Konsep Dan Minat Belajar Siswa

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

Yurneti, J. (2002). Pembelajaran Kooperatif Sebagai Model Alternatif dalam Pembelajaran Fisika. Jurnal Fisika HFI. B5, (0561), 1-4.

Dokumen terkait