• Tidak ada hasil yang ditemukan

Kemajuan teknologi informasi yang saat ini beragam dimanfaatkan oleh Pranata Public Relations Officer sebagai metode komunikasi yang dipilih PT. Indoneptune Net Manufacturing Bandung dengan menggunakan media atau sarana penyampaian informasi berupa Bulletin Elektronik dalam tampilan

Running text kepada karyawannya melalui teknik komunikasi informatif dengan tujuan tertentu dari perusahaan.

Dalam prakteknya terjadi proses yang dimana terdapat tahapan-tahapan untuk mencapai tujuan utama dari pembuatan media tersebut. Pada dasarnya tujuan pembuatan Running Text di PT. Indoneptune Net Manufacturing Bandung adalah agar dalam menyampaikan dan menyebarkan informasi yang ada di lingkungan perusahaan atau internal public agar mendapat pemahaman dari para karyawan tanpa terkecuali khususnya pihak-pihak yang memiliki keterkaitan dari informasi-informasi yang diterbitkan.

Sesuai dengan definisi efektifitas yang dijabarkan diawal dari Lindemann dimana ukuran kemampuan untuk memilih tujuan dengan memanfaatkan sarana dan prasarana yang tepat untuk mencapai tujuan yang direncanakan. (Lindemann dalam Djuarsa, 2004).

Dari fenomena diatas maka peneliti mengambil satu kesimpulan Running Text yang digunakan cukup efektif serta informatif untuk kalangan karyawan

5.1 Kesimpulan

Kesimpulan dari hasil wawancara yang didapat dari para karyawan PT. Indoneptune Net Manufacturing Bandung berdasar pada identifikasi masalah pada bab satu adalah sebagai berikut :

1. Target khalayak efektivitas Public Relations PT. Indoneptune Net Manufacturing Bandung dalam Komunikasi Informatif melalui Running Text untuk Meningkatkan Pemahaman Mengenai Informasi Perusahaan di Kalangan Karyawannya.

Dalam target khalayak yang begitu banyak dan beragam hanya 60 orang dari 591 orang karyawan secara keseluruhan yang mendapat dan bisa mengakses media informasi ini sesuai dengan jumlah computer yang ada di setiap kantor per departemen dan hanya diperuntukan bagi staf administrasi saja.

2. Ketepatan media yang digunakan dalam efektivitas Public Relations PT. Indoneptune Net Manufacturing Bandung dalam Komunikasi Informatif melalui Running Text untuk Meningkatkan Pemahaman Mengenai Informasi Perusahaan di Kalangan Karyawannya.

Ketepatan media pada penelitian ini sudah sangat baik mengingat dari tujuan perusahaan yang ingin mencapai efisiensi kerja dan efektivitas karena menggunakan sarana yang sudah ada dan hanya membuat software

sebagai aplikasinya. Selain itu dengan menggunakan Running Text

tersebut dapat menjangkau para karyawan dalam waktu yang cepat dalam beberapa detik tergantung dari kesigapan para karyawannya apakah

mereka tanggap atau tidak untuk selalu mencari informasi baru yang diterbitkan dalam Running Text tersebut.

3. Penerimaan karyawan mengenai efektivitas Public Relations PT. Indoneptune Net Manufacturing Bandung dalam Komunikasi Informatif melalui Running Text untuk Meningkatkan Pemahaman Mengenai Informasi Perusahaan di Kalangan Karyawannya.

Pada staf administrasi semua karyawan pada bagian ini menerima secara langsung informasi yang diterbitkan dalam Running Text karena memiliki fasilitas computer sedangkan untuk buruh, mekanik dan security

menerimanya dari pihak kedua yaitu para staf administrasi melalui obrolan interpersonal sehingga masih banyak karyawan yang tidak menerima informasi karena tidak bertemu dengan staf administrasi.

4. Kesadaran karyawan dalam efektivitas Public Relations PT. Indoneptune

Net Manufacturing Bandung dalam Komunikasi Informatif melalui

Running Text untuk Meningkatkan Pemahaman Mengenai Informasi Perusahaan di Kalangan Karyawannya.

Para karyawan staf administrasi sadar bahwa mereka membutuhkan informasi yang terbaru karena merasa informasi tersebut bermanfaat bagi mereka dan dengan kesadaran sendiri juga selalu membaca informasi tersebut. Berbeda dengan karyawan lain walaupun mereka tahu bahwa mereka membutuhkan informasi tapi ketebatasan sarana yang menghambat mereka untuk bisa mendapatkannya.

5. Pengingatan karyawan dalam efektivitas Public Relations PT. Indoneptune

Net Manufacturing Bandung dalam Komunikasi Informatif melalui

Running Text untuk Meningkatkan Pemahaman Mengenai Informasi Perusahaan di Kalangan Karyawannya.

Pengingatan dalam penggunaan Running Text sangat baik karena format penyampaiannya tidak melebihi 20 kata yang memudahkan dalam penghapalan dan dengan durasi penerbitan yang lama, maka para karyawan dapat membacanya berulang-ulang walaupun hal tersebut menimbulkan sikap kurang memperhatikan dari para karyawan.

6. Pemahaman karyawan dalam efektivitas Public Relations PT. Indoneptune

Net Manufacturing Bandung dalam Komunikasi Informatif melalui

Running Text untuk Meningkatkan Pemahaman Mengenai Informasi Perusahaan di Kalangan Karyawannya.

Pemahaman mengenai informasi yang diterbitkan dalam Running Text berbeda pada diri setiap karyawan. Itu dapat terjadi karena pengaruh faktor lain seperti tingkat pendidikan, usia, budaya dan lain sebagainya. 7. Perubahan opini karyawan dalam efektivitas Public Relations PT.

Indoneptune Net Manufacturing Bandung dalam Komunikasi Informatif melalui Running Text untuk Meningkatkan Pemahaman Mengenai Informasi Perusahaan di Kalangan Karyawannya.

Perubahan opini pada karyawan di PT. Indoneptune Net Manufacturing Bandung dapat dilihat dari perilaku mereka yang biasanya

berbentuk pertanyaan, mendengarkan, meyampaikan kembali informasi dengan benar dan menjadi sumber informasi baru bagi rekan lainnya. 8. Perubahan kognitif karyawan dalam efektivitas Public Relations PT.

Indoneptune Net Manufacturing Bandung dalam Komunikasi Informatif melalui Running Text untuk Meningkatkan Pemahaman Mengenai Informasi Perusahaan di Kalangan Karyawannya.

Perubahan kognitif karyawan dilihat pada saat mereka mampu untuk menerangkan kembali informasi-informasi yang diterbitkan Running Text secara mendalam dengan uraian yang logis dan sesuai dengan kenyatan yang ada di lapangan.

9. Efektivitas Public Relations PT. Indoneptune Net Manufacturing Bandung dalam Komunikasi Informatif melalui Running Text untuk Meningkatkan Pemahaman Mengenai Informasi Perusahaan di Kalangan Karyawannya.

Efektivitas dari penelitian yang dilakukan yaitu tersebut dikatakan sesuai dangan yang diharapkan oleh perusahaan karena diukur dari The Public Relations Effektiveness Yardstick Model yang seseuai dengan kebutuhan dan tujuan perusahaan hanya saja terdapat kekurangan pada target khalayak sehingga hasilnya pada level advance karyawan selain staf administrasi yaitu buruh, mekanik dan security hanya sebagian yang mengalami peningkatan intelektualitas mengenai perusahaan tempat mereka bekerja hal tesebut dikarenakan mereka tidak memahami informasi-informasi tersebut.

5.2 Saran

Untuk lebih menyempurnakan dan memaksimalkan efektivitas komunikasi informatif yang dilakukan oleh Public Relations PT. Indoneptune Net Manufacturing untuk meningkatkan pemahaman karyawan mengeni informasi perusahaan maka penulis ikut memberikan saran kepada perusahaan sebagai berikut:

1. Untuk penggunaan Running Text dilingkungan internal public akan lebih baik apabila sekarang ini menggunakan media yang lebih besar seperti layar LCD atau slide yang ditempatkan di tiap departemen pada runga publik. Agar penerimaan, kesadaran, pengingatan dan pemahaman karyawan merata dan bisa merubah aspek kognitif karyawan atau inteltualitasnya.

2. Akan lebih baik lagi apabila isi pesan atau informasi yang ada dalam

Running Text durasi penyimpanannya dipersingkat agar karyawan tidak mengacuhkan isi beritanya yang sering membuat para karyawan tidak merespon dengan baik.

116 Aditya Bakti.

. 2000. Dasar-dasar Public Relations, Bandung : PT. Citra Aditya Bakti.

Ali, Muhammad. 2006. Kamus Lengkap Bahsa Indonesia Moderen, Jakarta : Pustaka Amani.

Cutlip, Scott M. 2007. Effective Public Relations, Edisi Kesembilan, Jakarta : Kencana Prenada Media Goup.

Echols, John M. 1996. Kamus Inggris Indonesia, Cetakan keduapuluh tiga, Bandung : PT. Gramedia Pustaka Utama.

Effendy, Onong Uchjana. 2000. Dinamika Komunikasi, Cetakan keempat, Bandung : PT. Remaja Rosdakarya.

. 1989. Kamus Komunikasi, Bandung : CV. Mandar Maju. . 1993. Ilmu, Teori dan Falsafat Komunikasi, Bandung : PT. Citra Aditya Bakti.

. 2004. Ilmu Komunikasi Teori dan Praktik, Cetakan kedelapan belas : PT. Remaja Rosdakarya.

Jafkins, Frank.2002. Public Relations, Bandung : PT. Remaja Rosdakarya.

Lattimore, Dan Baskin, Otis Heiman, Suzzete T. Toth, Elisabeth L. 2010. Public Relations Profesi dan Praktik, Jakarta : Salemba Humanika.

117 Remaja Rosdakarya.

Poerwadarmita, W. J. S. 1984. Kamus Umum Bahasa Indonesia, Jakarta : PN Balai Pustaka.

Rahmat, Jalaluddin. 2002. Metode Penelitian Komunikasi, Cetakan kesepuluh, Bandung : PT. Remaja Rosdakarya.

Rahmi, Dian. 2006. Efektivitas Media Informasi Mengenai K3 (Keselamatan dan Kesehatan Kerja) Terhadap Pengetahuan Karyawan tentang Keselamatan

Kerja di PT. Indonesia Power Unit Bisnis Pembangkit (UBP) Saguling, Bandung : Unversitas Komputer Indonesia.

Ruslan, Rosady. 2010. Metode Penelitian Public Relations dan Komunikasi,

Cetakan kelima, Bandung : PT. Rajagrafindo Persada.

Senjaja, Djuarsa. 1994. Teori Komunikasi, Jakarta : Universitas Terbuka.

. 2004. Pengukur Dari Komunikasi, Bandung : Universitas Terbuka.

Alamat

Tempat, Tanggal Lahi Tinggi Badan Berat Badan Golongan darah Hobi

Pendidikan Form

2008 – 2011 Universi 2005 – 2008 SMAN 1 2002 – 2005 SMPN 1 1996 – 2002 SD Inpre

Pendidikan Non F

2007 Kursus Bahasa