• Tidak ada hasil yang ditemukan

KESIMPULAN DAN SARAN

Berdasarkan hasil penelitian yang dilakukan di poli paru RSU Dr. Pirngadi Medan dapat disimpulkan bahwa terdapat hubungan antara penggunaan obat bronkodilator pada pasien PPOK terhadap terjadinya xerostomia. Prevalensi terjadinya xerostomia pada pasien PPOK sebesar 64,9%. Frekuensi terjadinya xerostomia tergantung pada jenis obat dan lama pemberian obat.

Penelitian yang dilakukan hanya melihat terjadinya xerostomia berdasarkan jenis obat dan lama pemberian obat bronkodilator pada pasien PPOK dengan menggunakan kuesioner. Diharapkan adanya penelitian lanjutan untuk mengevaluasi lebih lanjut terjadinya xerostomia akibat penggunaan obat bronkodilator pada pasien PPOK.

Disarankan kepada tenaga kesehatan maupun dokter gigi agar mengedukasi pasien PPOK untuk senantiasa menjaga kesehatan rongga mulut agar efek samping yang dapat ditimbulkan penggunaan obat bronkodilator seperti xerostomia tidak memperburuk kesehatan pasien, khususnya kesehatan rongga mulutnya. Dokter gigi juga disarankan untuk bekerja sama dengan ahli paru dalam merawat pasien PPOK yang menggunakan obat bronkodilator. Penting diketahui dokter gigi mengenai obat-obatan yang meningkatkan risiko xerostomia dan diharapkan dengan hal ini tenaga kesehatan, khususnya dokter gigi dapat mengatur rencana perawatan yang tepat bagi setiap gejala xerostomia yang timbul pada pasien tersebut sehingga dapat meningkatkan kualitas hidup pasien.

DAFTAR PUSTAKA

1. Benn A. Xerostomia among adult New Zealanders: a national survey. Thesis. New Zealand: University of Otago, 2012: 1-27.

2. Sultana N, Sham ME. Xerostomia: an overview. International Journal of Dental Clinics 2011; 3(2): 58-61.

3. Stipetic MM. Xerostomia-diagnosis and treatment. Rad 514 Medical Sciences 2012; 38: 69-81.

4. Putten van der GJ, Brand HS, Schols JMGA, Baat C de. The diagnostic suitability of a xerostomia questionnaire and the association between xerostomia, hyposalivation and medication use in a group of nursing home residents. Clin Oral Invest 2011; 15: 185-92.

5. Hudoyo A. Penatalaksanaan asma & PPOK pada orang dewasa berdasar pedoman GINA (Global Initiative for Asthma) & GOLD (Global Initiative for Chronic Obstructive Lung Disease). http://www.rspondokindah.co.id/public/files /events/Dr.Ahu_SIMPOS_RSPI_10_05_2014.pdf (5 September 2014).

6. Senior RM, Atkinson JJ. Chronic obstructive pulmonary disease: epidemiology, pathophysiology, and pathogenesis. In: Fishman AP, eds. Fishman’s Pulmonary

Diseases and Disorders. 4th ed. United States: McGraw-Hill, 2008: 707-08. 7. Wise RA. Chronic obstructive pulmonary disease: clinical course and

management. In: Fishman AP, eds. Fishman’s Pulmonary Diseases and Disorders. 4th ed. United States: McGraw-Hill, 2008: 729-30,737-40.

8. Perhimpunan Dokter Paru Indonesia. Penyakit paru obstruktif kronik (PPOK). Jakarta 2003: 2-12.

9. Susanto AD, Prasenohadi, Yunus F. 2010: The year of the lung. http://jurnalrespirologi.org/jurnal/Jan10/Lung%20of%20the%20year-2.pdf (1 September 2014).

10. Badan Penelitian dan Pengembangan Kesehatan Kementerian Kesehatan RI. Riset kesehatan dasar. Jakarta 2013: 85-6,137.

11. Putra IGN PW, Artika I DM. Diagnosis dan tata laksana penyakit paru obstruktif

kronis. http://ojs.unud.ac.id/index.php/eum/article/download/4872/3658 (1 September 2014).

12. Wise RA. Chronic obstructive pulmonary disease (copd). http://www.merckmanuals.com/professional/pulmonary_disorders/chronic_obstr uctive_pulmonary_disease_and_related_disorders/chronic_obstructive_pulmonar y_disease_copd.html (1 September 2014).

13. Montuschi P. Pharmacological treatment of chronic obstructive pulmonary disease. International Journal of COPD 2006; 1(4): 409-13.

14. Godara N, Godara R, Khullar M. Impact of inhalation therapy on oral health. Medknow Publications 2011; 28(4): 272-75.

15. Tashkin DP, Fabbri LM. Long-acting beta-agonists in the management of chronic obstructive pulmonary disease: current and future agents. Respiratory Research 2010; 11: 1-8.

16. Ryberg M, Moller C, Ericson T. Effect of beta 2-adrenoceptor agonists on saliva proteins and dental caries in asthmatic children. Pubmed 1987; 66(8): 1. (abstrak) 17. Najafizadeh K, Pour HS, Ghadyanee M, Shiehmorteza M, Jamali M, Majdzadeh S. A randomised, double-blind, placebo-controlled study to evaluate the role of formoterol in the management of acute asthma. Emerg Med J 2007; 24: 317-21. 18. Casaburi R, Briggs DD, Donohue JF, Serby CW, Menjoge SS, Witek TJ. The

spirometric efficacy of once-daily dosing with tiotropium in stable COPD: a 13-week multicenter trial. The US Tiotropium Study Group. Pubmed 2000; 118(5): 1294-302. (abstrak)

19. Boehringer Ingelheim International GmbH. Highlights of prescribing information. Ridgefield: Boehringer Ingelheim Pharmaceuticals Inc, 2014: 1-9. 20. Sutoyo DK. Bronkitis kronis dan lingkaran yang tak berujung pangkal (vicious

circle). http://jurnalrespirologi.org/jurnal/Jan09/File%20dr.%20Titi%20JRI.pdf (1 September 2014).

21. Whittemore S. The respiratory system. United States: Chelsea House Publishers, 2009: 83,86-8.

22. Bender L, Harding D, Kennedy D, Lee G, Parker S, Stokes J, eds. The facts on file illustrated guide to the human body respiratory system. United States: The diagram group, 2005: 94.

23. American Thoracic Society. Patient information series medicines used to treat copd. Am J Respir Crit Care Med 2005; 172: 3-4.

24. Larocca N, Moreno D, Garmendia JV, De Sanctis JB. Role of beta 2 agonists in respiratory medicine with particular attention to novel patents and effects on endocrine system and immune response. Recent Patents on Endocrine, Metabolic & Immune Drug Discovery 2011; 5: 1-3.

25. Loukeri AA, Kampolis CF, Tatsis I, Loukeri PSN, Tzagaraki A, Kythreotis P. Inhaled beta2-agonists and beta-blockers in patients with chronic obstructive pulmonary disease and cardiovascular cormobidities: therapeutic dilemmas, myths ad realities. Pneumon 2013; 26(1): 59-61.

26. Haveles E. Applied pharmacology for dental hygienist. 6th ed. United States: Elsevier, 2010: 34-45.

27. Sreebny LM, Vissink A. Dry mouth the malevolent symptom: a clinical guide. Singapore: Wiley-Blackwell, 2010: 4-6,40-1,64-75,114.

28. Kelly C. Did you know? anticholinergics: how do they work. The British Journal of Primary Care Nursing 2007; 2(1): 222-5.

29. Moulton BC, Fryer AD. Muscarinic receptor antagonists, from folklore to pharmacology; finding drugs that actually work in asthma and COPD. BJP 2011; 163: 44-8.

30. Mortazavi H, Baharvand M, Movahhedian A, Mohammadi M, Khodadoustan A. Xerostomia due to systemic disease: a review of 20 conditions and mechanisms. Annals of Medical and Health Sciences Research 2014; 4(4): 503-08.

31. Scully C, Felix DH. Oral Medicine-Update for the dental practitioner: dry mouth and disorders of salivation. British Dental J 2005; 199: 423-7.

32. Neville BW, Damm DD, Allen CM, Bouquot JE. Oral&maxillofacial pathology. 2nd ed. United States: W.B. Saunders Company, 2002: 398-9.

33. Fox PC, Ship JA. Salivary gland diseases. In: Greenberg MS, Glick M, Ship JA,

eds. Burket’s oral medicine. 11th

ed. India: BC Decker Inc, 2008: 191-5,516. 34. Al-Maskari AY, Al-Maskari MY, Al-Sudairy S. Oral manifestations and

complications of diabetes mellitus. SQU Med J 2011; 11(2): 181-2.

35. Singh M, Singh RT. Xerostomia: etiology, diagnosis, and management. Dentistry Today 2012: 1-4.

36. National Cancer Institute. Oral complications of chemotherapy and head/neck radiation (PDQ®). http://www.cancer.gov/cancertopics/pdq/supportivecare/oral complications /HealthProfessional/page16 (7 September 2014).

37. Regezi JA, Sciubba JJ, Jordan RCK. Oral pathology clinical pathologic correlations. 6th ed. United States: Elsevier, 2012: 200-1.

38. Thomson WM, Chalmers JM, Spencer AJ, Williams SM. The xerostomia inventory: a multi-item approach to measuring dry mouth. Community Dental Health 1999; 16:12-7.

39. Fox PC. Xerostomia: recognition and management. Adha 2008: 2-7.

40. Naresh Y, Kiranmayi VS, Bitla AR, Kumar VS, Rao PVLN S. Saliva as an emerging diagnostic biological fluid. J Clin Sci Res 2013; 2: 243-4.

41. Scully C. Salivary glands and saliva number 10 drug effects on salivary glands: dry mouth. Oral Diseases 2003; 9: 165-8.

42. Sastroasmoro S, Ismael S. Dasar-dasar metodologi penelitian klinis. Jakarta: Sagung Seto, 2011: 99,131.

43. Dinas Kominfo Medan. Sekilas info profil rumah sakit umum Dr.Pirngadi Medan. http://www.rsudpirngadi.pemkomedan.go.id/statis-1-profil.html (26 Oktober 2014).

44. Kasjono HS, Yasril. Teknik sampling untuk penelitian kesehatan. Yogyakarta: Graha Ilmu, 2009: 8-10,26-7.

45. Aditya D. Variabel penelitian & definisi operasional. https://adityasetyawan.

46. Chang L, Tonner BB, Fukudo S, et al. Gender, age, society, culture, and the

patient’s perspective in the functional gastrointestinal disorders.

Gastroenterology 2006; 130: 1436.

47. Siregar S. Statistik parametrik untuk penelitian kuantitatif. Jakarta: Bumi Aksara, 2014: 142-3.

48. Sidabutar P, Rasmaliah, Hiswani. Karakteristik penderita penyakit paru obstruktif kronik (PPOK) yang dirawat inap di RSUP H. Adam Malik Medan tahun 2012. Jurnal Gizi, Kesehatan Reproduksi dan Epidemiologi 2013; 2(6): 1. (abstrak)

49. Rycroft CE, Heyes A, Lanza L, Becker K. Epidemiology of chronic obstructive pulmonary disease: a literature review. Pubmed 2012; 7: 457-94. (abstrak)

50. Weiberger SE, Cockrill BA, Mandel J. Principles of pulmonary medicine. 5th ed. United States: Saunders, 2008: 91-2.

51. Tayde P, Kumar S. Chronic obstructive pulmonary disease in the elderly: evaluation and management. Asian J Gerontol Geriatr 2013; 8(2): 92.

52. Ameida PDV de, Johann ACBR, Alanis LR de A, Lima AAS de, Gregio AMT. Antidepressants: side effects in the mouth. In: Virdi M, ed. Oral health care - pediatric, research, epidemiology and clinical practices. Croatia: Intech, 2012: 113-23.

53. Amerongen van Nieuw. Influence of beta-adrenergic antagonists and agonists on dental caries development: an overview. Pubmed 1990; 97(9): 382-5. (abstrak) 54. Borgnakke WS, Taylor GW, Patricia F, Anderson MILS, Shannon MC. Oral and

general health exploring the connection - dry mouth (xerostomia): diagnosis, causes, complications and treatment research review. https://www.deltadentalnj.com/dentists/downloads/DryMouthDentalProfessional s.pdf (21 Februari 2015).

Lampiran III

LEMBAR PENJELASAN KEPADA CALON SUBYEK PENELITIAN

Selamat Pagi,

Saya Jennifer mahasiswa yang sedang menjalani pendidikan dokter gigi di Fakultas Kedokteran Gigi Universitas Sumatera Utara. Saya akan mengadakan penelitian dengan judul “Hubungan Penggunaan Obat Bronkodilator Terhadap Terjadinya Xerostomia Pada Pasien Penyakit Paru Obstruktif Kronik di RSU

Dr.Pirngadi Medan”. Saya mengikutsertakan Bapak/Ibu dalam penelitian yang

bertujuan untuk mengetahui hubungan penggunaan obat bronkodilator terhadap terjadinya xerostomia (mulut kering). Manfaat penelitian ini adalah memberi pengetahuan kepada Bapak/Ibu tentang mulut kering yang terjadi dan dapat menjaga kesehatan rongga mulut agar tidak terjadi lagi mulut kering.

Bapak/Ibu sekalian, pasien yang menggunakan obat bronkodilator yang dikonsumsi pasien penyakit paru obstruktif kronik (PPOK) dapat menyebabkan mulut kering. Hal ini dapat menyebabkan kesulitan menelan makanan, sulit berbicara, perubahan rasa kecap pada lidah, dan bila telah parah dapat menyebabkan rasa terbakar dalam mulut, sehingga memerlukan penjagaan kesehatan rongga mulut yang lebih baik.

Penelitian yang akan saya lakukan menggunakan kuesioner. Dalam penelitian ini, saya akan meminta Ibu/Bapak untuk mengisi kuesioner dengan memilih jawaban yang disediakan. Setelah pengisian kuesioner selesai, kembalikan kuesioner kepada saya.

Partisipasi Bapak/Ibu dalam penelitian ini bersifat sukarela, tidak akan terjadi perubahan mutu pelayanan dari dokter dan komunitas bila Bapak/Ibu tidak bersedia mengikuti penelitian ini. Bapak/Ibu akan tetap mendapat pelayanan kesehatan standar rutin sesuai dengan standar prosedur pelayanan.

Pada penelitian ini, identitas Bapak/Ibu akan disamarkan. Hanya dokter peneliti, anggota peneliti, dan anggota komis etik yang bisa melihat datanya. Kerahasiaan data Bapak/Ibu akan dijamin sepenuhnya. Bila data Bapak/Ibu dipublikasikan akan tetap dijaga.

Jika selama menjalankan penelitian ini akan terjadi keluhan pada Bapak/Ibu silahkan menghubungi saya Jennifer (HP : 08196002526).

Demikian informasi ini saya sampaikan. Atas bantuan, partisipasi dan kesediaan waktu Bapak/Ibu sekalian, saya ucapkan terima kasih.

Peneliti,

Lampiran IV

LEMBAR PERSETUJUAN SUBYEK PENELITIAN

Hubungan Penggunaan Obat Bronkodilator Terhadap Terjadinya Xerostomia Pada Pasien Penyakit Paru Obstruktif Kronik

di RSU Dr. Pirngadi Medan

Saya yang bertanda tangan dibawah ini :

Nama :

Umur :

Jenis Kelamin : Laki-laki/Perempuan*)

Alamat :

Setelah mendapat keterangan dan penjelasan secara lengkap, maka dengan penuh kesadaran dan tanpa paksaan saya menandatangani dan menyatakan bersedia berpartisipasi pada penelitian ini.

Mahasiswa peneliti Medan, 2015

Peserta Penelitian

(Jennifer) ( )

Lampiran V Nomor :

Tanggal : ..………. UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

FAKULTAS KEDOKTERAN GIGI

DEPARTEMEN ILMU PENYAKIT MULUT LEMBAR PEMERIKSAAN PASIEN

Hubungan Penggunaan Obat Bronkodilator Terhadap Terjadinya Xerostomia Pada Pasien Penyakit Paru Obstruktif Kronik

di RSU Dr. Pirngadi Medan A. DATA DEMOGRAFI Nama Lengkap : Umur : Jenis Kelamin : P/L Alamat : No. Hp/Telp :

B. DATA REKAM MEDIK

1. Jenis Obat bronkodilator yang dikonsumsi pasien PPOK : 1. Golongan Agonis beta 2 ……….

2. Golongan Antikolinergik ……….

2. Lamanya pemberian obat bronkodilator pada pasien PPOK :

1. < 1 tahun 2. 1-5 tahun 3. > 5 tahun 1 2

Lampiran VI

Kotak di bawah ini diisi oleh Peneliti KUESIONER (BASCD 1999)38

1. Apakah mulut Anda terasa kering saat ini ? Ya Tidak

2. Apakah saat mengkonsumsi makanan mulut Anda juga terasa kering ? Ya Tidak

3. Apakah Anda mengalami kesulitan dalam mengkonsumsi makanan yang kering?

Ya Tidak

4. Apakah Anda mengalami kesulitan saat menelan makanan ? Ya Tidak

5. Apakah Anda membutuhkan air minum saat menelan makanan ? Ya Tidak

6. Apakah Anda mengisap permen untuk meringankan mulut kering ? Ya Tidak

7. Apakah pada malam hari Anda bangun untuk minum ? Ya Tidak Skor : 0 = Tidak 1 = Ya Xerostomia : ≥ 5 Xerostomia Iya/Tidak Skor 3

Dokumen terkait