• Tidak ada hasil yang ditemukan

PENDIDIKAN IPS

E. Rancangan Kurikulum Program Doktor Pendidikan IPS

4. Keterampilan Khusus

1) mampu mengembangkan teori bidang pendidikan dan pembelajaran IPS yang sesuai bidang kajian dan keterkaitannya dengan teori bidang lain secara komprehensif dan kontekstual, melalui riset dengan pendekatan multi- inter-, atau transdisiplin;

2) mampu menyelesaikan masalah pendidikan dan pembelajaran IPS dalam konteks yang lebih luas sehingga menghasilkan karya yang kreatif, original, teruji yang bermanfaat bagi pengembangan ilmu kependidikan dan kemaslahatan umat manusia;

3) mampu mengevaluasi dan menyusun kebijakan, model atau program pendidikan IPS untuk meningkatkan mutu, relevansi, atau akses pendidikan melalui pendekatan interdisipliner dan multidisipliner, transdisipliner,serta memecahkan persoalan pendidikan IPS di sekolah, Penddikan Tinggi, dan fenomena sosial dan problem-problem sosial dalam masyarakat.

4) mampu mengkomunikasikan hasil penelitian dalam publikasi ilmiah di jurnal internasional bereputasi dan pertemuan ilmiah internasional dan mengelola berkala ilmiah

Tabel 3 Matriks keterkaitan CPL dengan Profil Lulusan

CPL Profil 1 Profil 2 Profil 3

Sikap

S-1 Menginternalisasi nilai keimanan dan ketakwaan kepada Tuhan Yang Maha Esa, kesadaran tinggi sebagai warga negara yang berkepribadian Pancasila dan profesional dalam menjalankan amanah sebagai pendidik, peneliti, dan pengembang bidang Pendidikan IPS.

S2-2 Menginternalisasi nilai dan karakter konservasi, menghargai seni dan budaya, serta memelihara sumber daya alam dan lingkungan dalam lingkup global.

Pengetahuan

P-1menguasai filsafat IPS dan pendidikan IPS, teori-teori dan model pendidikan IPS berbasis pendidikan sekolah, pendidikan tinggi, dan kehidupan masyarakat;

P-2 Mengembangkan konsepsi, teori dan model pendidikan IPS yang terkini, termaju dan terdepan berbasis pendidikan sekolah, pendidikan tinggi, dan kehidupan di masyarakat.;

Kurikulum Unnes 2020 Sesuai KKNI- SN Dikti BERBASIS CAPAIAN (OBE) 26 P-3 menguasai metode penelitian interdisiplin,

multidisiplin dalam menghasilkan konsep dan teori ilmu pendidikan IPS dan ilmu-ilmu sosial;

Keterampilan Umum

KU-1 menemukan atau mengembangkan

teori/konsepsi/gagasan ilmiah, dan memberikan kontribusi padapengembangan, serta pengamalan ilmu pengetahuan dan/atau teknologi di bidang keahliannyapenelitian ilmiah

berdasarkanmetodologi ilmiah, pemikiranlogis, kritis, sistematis, dan kreatif;

KU-2 menyusun disertasihasil penelitian inter, multi atau transdisipliner yang telah dilakukan termasuk kajian teoritis dan/atau eksperimental dalam bidang keilmuan, teknologi, seni serta inovasi yang dihasilkannya;

KU-3 mempublikasikan hasil penelitian di bidang keilmuannya pada jurnal ilmiah yang terakreditasi dan berjuri, kecuali ada batasan khusus dari pemberi hibah penelitian yang mewajibkan pengamanan data dan hasil penelitian karena tingkatkerahasiaan yang tinggi,

KU-4 memilih penelitian yang tepat guna, terkini dan termaju dan memberikan kemaslahatan pada umat manusia melalui pendekatan inter, multi, atau transdisipliner, untuk mengembangkan dan/atau menghasilkan penyelesaian masalah di bidang keilmuan, teknologi, seni, atau kemasyarakatan, berdasarkan hasil kajian tentang ketersediaan sumberdaya internal maupun eksternal.

KU-5 mengembangkan peta jalan penelitian dengan pendekatan inter, multi, atau transdisipliner, berdasarkan kajian tentang sasaran pokok penelitian serta kontelasinya dengan sasaran yang lebih luas

KU-6 menyusun dan mengkomunikasikan argumen dan solusi keilmuan, teknologi atau seni kepada masyarakat melalui media masa atau secara langsung kepada masyarakat, berdasarkan pandangan kritis atas fakta, konsep, prinsip, atau teori dan dapat dipertanggungjawabkan secara ilmiah dan etika akademik.

KU-7 menunjukkan kepemimpinan akademik dalam pengelolaan,pengembangan dan pembinaan sumberdaya serta organisasi yang berada dibawah tanggungjawabnya.

KU-8mengelola, termasuk menyimpan, mengaudit, mengamankan, danmenemukankembali data dan informasi hasilpenelitian yang berada dibawah tanggung jawabnya.

KU-9 mengembangkan dan memelihara hubungan

kolegial dan kesejawatan di dalam lingkungan

Kurikulum Unnes 2020 Sesuai KKNI- SN Dikti BERBASIS CAPAIAN (OBE) 27 sendiri atau melalui jaringan kerjasama dengan

komunitas peneliti di luar lembaga.

Keterampilan Khusus

KK-1 mampu mengembangkan teori bidang pendidikan dan pembelajaran IPS yang sesuai bidang kajian dan keterkaitannya dengan teori bidang lain secara komprehensif dan kontekstual, melalui riset dengan pendekatan multi- inter-, atau transdisiplin;

KK-2 mampu menyelesaikan masalah pendidikan dan pembelajaran IPS dalam konteks yang lebih luas sehingga menghasilkan karya yang kreatif, original, teruji yang bermanfaat bagi pengembangan ilmu kependidikan dan kemaslahatan umat manusia;

KK-3 mampu mengevaluasi dan menyusun kebijakan, model atau program pendidikan IPS untuk meningkatkan mutu, relevansi, atau akses

pendidikan melalui pendekatan interdisipliner dan multidisipliner, transdisipliner, serta memecahkan persoalan pendidikan IPS di sekolah, Penddikan Tinggi, dan fenomena sosial dan problem-problem sosial dalam masyarakat.

KK-4 mampu mengkomunikasikan hasil penelitian dalam publikasi ilmiah di jurnal

internasionalbereputasi dan pertemuan ilmiah internasional dan mengelola berkala ilmiah

Kurikulum Unnes 2020 Sesuai KKNI- SN Dikti BERBASIS CAPAIAN (OBE) 28 3. Bahan Kajian dan Pembentukan Matakuliah

Tabel 4. Matriks CPL dengan Bahan Kajian dan Pembentukan Mata Kuliah

CPL Bahan Kajian Mata Kuliah

Sikap

memiliki integritas kepribadian tinggi sebagai ilmuwan dan pakar Pendidikan IPA yang dilandasi iman dan taqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa, berjiwa Pancasila dan memiliki kepemimpinan akademik yang dapat menjadi teladan dalam menjalankan tugas tanggung jawabnya dan kehidupan bermasyarakat.

Diinternalisasikan dalam setiap matakuliah, proses pembimbingan akademik, dan pembimbingan Disertasi serta ditunjukkan dengan kepatuhan terhadap peraturan, ketentuan, etika ilmiah yang diatur Program Pasca Sarjana UNNES

Terinegras dalam semua matakuliah

Pengetahuan

P-1 menguasai filsafat IPS dan pendidikan IPS, teori-teori dan model pendidikan IPS berbasis pendidikan sekolah, pendidikan tinggi, dan kehidupan masyarakat;

1. Filsafat IPS

2. Filsafat pendidikan IPS

A.Filsafat Pendidikan IPS

B.Teori dan Model Pendidikan IPS C.Pendidikan Karakter Bangsa

Indonesia P-2 menguasai perkembangan keilmuan pendidikan IPS yang terkini,

termaju dan terdepan;

3. Kependidikan Sosial 4. Kurikulum pendidikan IPS 5. Inovasi Pembelajaran IPS 6. Masalah Sosial

7. Transformasi Sosial Budaya

D.Pemetaan Masalah

SosialKebhinekaan dalam Studi Sosial

E.Perekonomian Global

F.Pendidikan Lingkungan Sosial G.Pendidikan Sejarah dan Memori H.Perubahan Sosial Budaya I.Demokrasi dan HAM P-3 menguasai metode penelitian interdisiplin, multidisiplin dalam

menghasilkan konsep dan teori ilmu pendidikan IPS dan ilmu-ilmu sosial;

8. Metodologi Penelitian 9. Teori Pendidikan IPS

10. Perkembangan Riset Pendidikan IPS

J.Metodologi Penelitian IPS

Keterampilan Umum

KU-1 menemukan atau mengembangkan teori/konsepsi/gagasan ilmiah, dan memberikan kontribusi padapengembangan, serta

Disertasi K.Disertasi

Kurikulum Unnes 2020 Sesuai KKNI- SN Dikti BERBASIS CAPAIAN (OBE) 29 pengamalan ilmu pengetahuan dan/atau teknologi di bidang

keahliannyapenelitian ilmiah berdasarkanmetodologi ilmiah, pemikiranlogis, kritis, sistematis, dan kreatif;

KU-2 menyusun disertasihasil penelitian inter, multi atau

transdisipliner yang telah dilakukan termasuk kajian teoritis dan/atau eksperimental dalam bidang keilmuan, teknologi, seni serta inovasi yang dihasilkannya;w

Disertasi Disertasi

KU-3 mempublikasikan hasil penelitian di bidang keilmuannya pada jurnal ilmiah yang terakreditasi dan berjuri, kecuali ada batasan khusus dari pemberi hibah penelitian yang mewajibkan

pengamanan data dan hasil penelitian karena tingkatkerahasiaan yang tinggi,

11. Publikasi dan komunikasiilmiah, academic writing, EtikaIlmiah, Pencegahan Plagiarisme

L.Berpikir Kritis dan Penulisan dalam Publikasi IPS

KU-4 memilih penelitian yang tepat guna, terkini dan termaju dan memberikan kemaslahatan pada umat manusia melalui pendekatan inter, multi, atau transdisipliner, untuk

mengembangkan dan/atau menghasilkan penyelesaian masalah di bidang keilmuan, teknologi, seni, atau kemasyarakatan, berdasarkan hasil kajian tentang ketersediaan sumberdaya internal maupun eksternal.

Disertasi Disertasi

KU-5 mengembangkan peta jalan penelitian dengan pendekatan inter, multi, atau transdisipliner, berdasarkan kajian tentang sasaran pokok penelitian serta kontelasinya dengan sasaran yang lebih luas

12. Metode penelitian interdisipliner M.Rancangan Penelitian Disertasi

KU-6 menyusun dan mengkomunikasikan argumen dan solusi keilmuan, teknologi atau seni kepada masyarakat melalui media masa atau secara langsung kepada masyarakat, berdasarkan pandangan kritis atas fakta, konsep, prinsip, atau teori dan dapat dipertanggungjawabkan secara ilmiah dan etika akademik.

13. Publikasi dan Komunikasi Ilmiah

KU-7 menunjukkan kepemimpinan akademik dalam

pengelolaan,pengembangan dan pembinaan sumberdaya serta organisasi yang berada dibawah tanggungjawabnya.

14. Evaluasi, supervisi danpengembangan programpendidikan

Kurikulum Unnes 2020 Sesuai KKNI- SN Dikti BERBASIS CAPAIAN (OBE) 30 KU-8mengelola, termasuk menyimpan, mengaudit, mengamankan,

danmenemukankembali data dan informasi hasilpenelitian yang berada dibawah tanggung jawabnya.

15. Teknologi informasiData meaning, logicalcomputer

KU-9 mengembangkan dan memelihara hubungan kolegial dan kesejawatan di dalam lingkungan sendiri atau melalui jaringan kerjasama dengan komunitas peneliti di luar lembaga.

16. Pengembangan karir danprofesi 17. Kepemimpinan Akademik Keterampilan Khusus

KK-1 mampu mengembangkan teori bidang pendidikan dan

pembelajaran IPS yang sesuai bidang kajian dan keterkaitannya dengan teori bidang lain secara komprehensif dan kontekstual, melalui riset dengan pendekatan multi- inter-, atau transdisiplin;

18. Pengembangan petajalan,metode, instrumen, dananalisis penelitianinterdisipliner Pendidikan IPA

KK-2 mampu menyelesaikan masalah pendidikan dan pembelajaran IPS dalam konteks yang lebih luas sehingga menghasilkan karya yang kreatif, original, teruji yang bermanfaat bagi pengembangan ilmu kependidikan dan kemaslahatan umat manusia;

19. Pengembangan perangkatpembelajaran inovatif, LMS,MOOCs dengan memanfaatkanteknologi informasi dankomputer

N.Kurikulum Pendidikan IPS

KK-3 mampu mengevaluasi dan menyusun kebijakan, model atau program pendidikan IPS untuk meningkatkan mutu, relevansi, atau akses pendidikan melalui pendekatan interdisipliner dan multidisipliner, transdisipliner, serta memecahkan persoalan pendidikan IPS di sekolah, Penddikan Tinggi, dan fenomena sosial dan problem-problem sosial dalam masyarakat.

20. Evaluasi dan SupervisiPendidikan, Tinjauan KritisKebijakan Pendidikan,Pengembangan ProgramPendidikan

KK-4 mampu mengkomunikasikan hasil penelitian dalam publikasi ilmiah di jurnal internasional bereputasi dan pertemuan ilmiah internasional dan mengelola berkala ilmiah

Publikasi dan KomunikasiIlmiah

Kurikulum Unnes 2020 Sesuai KKNI- SN Dikti BERBASIS CAPAIAN (OBE) 31 4. Keterkaitan Matakuliah Dengan Bahan Kajian

Tabel 5. Matriks Keterkaitan Matakuliah Dengan Bahan Kajian

No Kode CPL Bahan Kajian

SKS 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 SIKAP

1 S1 Diinternalisasikan dalam setiap matakuliah, proses pembimbingan akademik, dan pembimbingan Disertasi serta ditunjukkan dengan kepatuhan terhadap peraturan, ketentuan, etika ilmiah yang diatur

Program Pasca Sarjana UNNES Pengetahuan (P)

1 P1 6

A B C

2 P2 15

D E F G H I

3 P3 9

J Ketrampilan Umum

(KU)

1 KU-1 K - Disertasi

2 KU-2

3 KU-3

L

3

4 KU-4

5 KU-5

M

3

Kurikulum Unnes 2020 Sesuai KKNI- SN Dikti BERBASIS CAPAIAN (OBE) 32

6 KU-6 3

7 KU-7 3

8 KU-8 3

9 KU-9 6

Ketrampilan Khusus (KK)

1 KK-1 3

2 KK-2

N

3

3 KK-3 3

4 KK-4

Kurikulum Unnes 2020 Sesuai KKNI- SN Dikti BERBASIS CAPAIAN (OBE) 33 5. Struktur Kurikulum

Tabel 6.Struktur Kurikulum Program Doktor Pendidikan IPS

No .

Kode MK Mata Kuliah Jenis Matakuliah

(U=Universitas, F=

4 20P00987 Berpikir Kritis dan Penulisan dalam Publikasi IPS

20P00994 Pendidikan Karakter Bangsa

Indonesia* P

Kurikulum Unnes 2020 Sesuai KKNI- SN Dikti BERBASIS CAPAIAN (OBE) 34

Semester 1 Semester 2

Kode MK Nama Mata Kuliah sks Kode MK Nama Mata Kuliah sks

Indonesia English Indonesia English

20P00896 Filsafat Pendidikan IPS

Philosophy of Social Studies Education

3 20P00990 Rancangan Penelitian Disertasi

Dissertation Research Design

3 20P00946 Pemetaan Masalah

Sosial

Mapping of Social Problems 3 20P00991 Kebhinekaan dalam Studi Sosial*

Diversity in Social Studies* 3 20P00986 Berpikir Kritis dan

Penulisan dalam Publikasi IPS

Critical Thinking and Writing in Social Studies Publication

3 20P00441 Kurikulum Pendidikan IPS *

Curriculum in Social Studies Education *

3

20P00987 Teori dan Model Pendidikan IPS

Theory and Model of Social Studies Education

3 20P00708 Perekonomian Global * Global Economy * 3 20P00988 Metodologi

Penelitian IPS

Methodology of Social Studies Research

3 20P00989 Pendidikan Lingkungan Sosial *

Social Environment Education *

3 20P00995 Perubahan Sosial

Budaya

Socio Cultural Change 3 20P00993 Pendidikan Karakter Bangsa Indonesia*

Indonesian National Character Education*

3 20P00994 Pendidikan Sejarah dan

Memori*

History and Memory Education*

3 20P00996 Demokrasi dan HAM * Democracy and Human

Rights*

3

Total sks = 18 Total sks = 24

Semester 3 Semester 4

Kode

Dokumen terkait