• Tidak ada hasil yang ditemukan

BAB VI : KESIMPULAN, SARAN DAN KETERBATASAN PENELITIAN

C. Keterbatasan Penelitian

Penelitian ini memiliki keterbatasan yang disebabkan oleh berbagai hal :

1. Ketidaklengkapan data yang diperoleh dari perusahaan misalnya data keuangan. 2. Item-item yang ditanyakan pada kuesioner terbatas.

3. Keakuratan dan kebenaran data keadaan rasio keuangan perusahaan dapat terjadi bersifat subyektif yaitu tergantung pada responden ( pimpinan perusahaan ) dalam menjawab kuesioner yang telah penulis berikan mengingat laporan keuangan terutama neraca dan laporan rugi laba tidak dapat diperoleh penulis karena menurut perusahaan laporan tersebut bersifat rahasia. Begitu juga untuk aspek utama selain keuangan : pemasaran, produksi, penyiaran, data tersebut diperoleh dari pernyataan empat orang pimpinan perusahaan dan bukan dari pengamatan langsung.

4. Hasil penelitian ini bersifat prediksi, jadi analisis hanya berdasarkan trend atau kecenderungan dari data-data tahun 2005 sampai 2007 dan prediksi tahun 2008, dengan demikian perubahan yang terjadi khususnya yang berkaitan dengan kondisi eksternal untuk tahun 2008 tidak dapat dinyatakan dengan pasti.

Akibat keterbatasan-keterbatasan tersebut maka hasil penelitian ini memiliki berbagai kelemahan :

a. Hasil penelitian ini hanya sesuai dengan kurun waktu data yang diperoleh penulis dan satu tahun kedepan mungkin tidak seluruhnya sesuai dengan

perusahaan )

b. Apabila ada ketidakbenaran terutama yang berkaitan dengan aspek keuangan dan aspek-aspek lainnya maka hasil penelitian ini tidak berlaku sepenuhnya.

c. Hasil penelitian ini hanya berlaku pada perusahaan yang diteliti.

d. Kebenaran data dan hasil analisis terhadap data sangat tergantung pada responden ( pihak perusahaan ) dalam menjawab kuesioner yang telah diberikan penulis.

e. Hasil analisis ini hanya bersifat perkiraaan, jadi gambaran kondisi eksternal yang akan datang hanya perkiraan dengan melihat kecenderungan-kecenderungan dari tahun-tahun sebelumnya. Dan hasil ini hanya sesuai dengan keadaan nyata saat ini.

Bila keadaan perusahaan mengambil kebijakan maka perlu memperhatikan keterbatasan-keterbatasan yang ada dan untuk peneliti selanjutnya agar menanggulangi keterbatasan-keterbatasan tersebut.

David, Fred R.( 2003 ) Manajemen Strategis. Jakarta : Penerbit Gramedia.

David, Fred R. (2004), Manajeman Strategis, Konsep-konsep, edisi sembilan, PT Indeks Kelompok Gramedia, Jakarta.

Simamora, Bilson,( 2004), Riset Pemasaran, PT Gramedia, Jakarta. Masduki (2001), Jurnalistik Radio, LKis, Yogyakarta.

Boyd, Walker, Larreche, Manajeman Pemasaran jilid 1, PT Erlangga, Jakarta.

Handoko, T. Hani.. (2003). Pengantar Manajemen.Edisi Kedelapan Belas. Yogyakarta : BPFE

Hunger, David & WheelenThomas. (2001). Manajemen Strategis. Yogyakarta. : Penerbit ANDI.

Hitt, Michael A & Ireland, R Duane & Hoskisson, Robert E. (2001). Strategic Management : Competitiveness and Gobalization 4th Edition. Ohio : South Western College Publishing.

Keown, Arthur J& Scott, David F & Martin, John D & Petty, William J. (2001). Dasar – Dasar Manajemen Keuangan Buku I.. Jakarta : Salemba Empat.

Kotler, Philip. (2005). Manajemen Pemasaran Jilid II 11th Edition.Jakarta : Penerbit Gramedia

Kuncoro., Mudrajad. (2005). Strategi : Bagaimana Meraih Keunggulan Kompetitif. Jakarta : Penerbit Erlangga.

Lumpkin, Dess. (2003). Strategic Management : creating competitive advantage. New York : The McGraw-Hill Companies,Inc.

Pedoman Penulisan Skripsi.(2004). Yogyakarta : Universitas Sanata Dharma.

Format Rasio Keuangan

Mohon berikanlah penilaian terhadap rasio keuangan pada perusahaan Bapak atau Ibu yang terdapat dalam format rasio keuangan berikut ini dengan cara memberikan tanda ( X ) pada setiap item pertanyaan yang menurut pilihan Bapak atau Ibu untuk kolom tahun 2005,2006,2007.

2005 2006 2007

Jenis Rasio Rumus Rasio naik tetap turun 1 naik tetap turun 2 naik tetap turun 3

CR (Current Ratio ) aktiva lancar hutang lancar X 0,62% X 1,2% X 0,72% QR ( Quick Ratio )

aktiva lancar - persediaan

hutang lancar X 0,46% X 0,98% X 0,69%

ROE EAT

total modal sendiri X 1,81% X 2,57% X 2,46%

ROA EAT total aktiva X 1,68% X 2,2% X 2,33% Perputaran Total Aktiva penjualan bersih total aktiva X 0,51% X 0,89% X 0,93%

1 = Selisih antara rasio keuangan tahun 2004 dengan tahun 2005 2 = Selisih antara rasio keuangan tahun 2005 dengan tahun 2006 3= Selisih antara rasio keuangan tahun 2006 dengan tahun 2007

Lampiran 2

Perhitungan Data

Kuesioner

Tabel perhitungan identifikasi strategi Radio Q tahun 2005-2007 Skor

No Uraian kegiatan strategi

M1 M2 M3 M4

1 Bagaimana strategi manajemen Radio Q untuk selalu meningkatkan jumlah pendengarnya dari segi penyiaran yang ditawarkan ?

1 1 1 1

2 Bagaimana strategi manajemen Radio Q mempromosikan Radio Q ?

1 1 1 1

3 Bagaimana strategi manajemen RadioQ menarik minat dari instansi lain untuk melakukan promosi produknya lewat Radio Q ?

1 1 1 1

4 Bagaimana strategi manajemen Radio Q melakukan penarikan Sumber Daya Manusia ( SDM ) ?

1 3 1 1

5 Bagaimana strategi manajemen Radio Q untuk mengelola kinerja Sumber Daya Manusianya ?

1 1 1 1

6 Bagaimana strategi manajemen Radio Q untuk menghadapi persaingan dari segi teknologi penyiarannya ?

1 1 1 2

Alternative untuk identifikasi Strategi Adaptif Pilihan 1 : Strategi Prospektor

Pilihan 2 : Strategi Defender Pilihan 3 : Strategi Analyzer Pilihan 4 : Strategi Reaktor

frekuensi dan persentase identifikasi strategi adaptif Strategi Prospektor : 22 / 24 = 0,916 atau 91,6 %

Strategi Defender : 1 / 24 = 0,0417 atau 4,17 % Strategi Analyzer : 1 / 24 = 0,0417 atau 4,17 % Startegi Reaktor : 0 / 24 = 0

Tabel perhitungan peningkatan daya saing Radio Q tahun 2005-2007

Skor Uraian kegiatan strategi

M1 M2 M3 M4

Bagaimana jumlah perusahaan yang ingin

mempromosikan produknya melalui Radio Q dari tahun 2005-2007 ?

5 5 5 5

Bagaimana jumlah permintaan menjadi sponsor acara diluar Radio Q dari tahun 2005-2007 ?

5 5 5 5

Bagaimana perkembangan jumlah pendengar Radio Q dari tahun 2005-2007 ? 5 5 4 5 P ro sp ec to r Total skor = 59 Nilai rata-rata =

59 3

 4 = 4,9

Bagaimana variasi siaran yang ditawarkan Radio Q di bandingkan radio lain yang ada di Yogyakarta dari tahun 2005-2007 ? 5 4 4 4 D ef en d er

Bagaimana perkembangan teknologi yang

digunakan oleh Radio Q disbanding radio lain yang

ada di Yogyakarta dari tahun 2005-2007 ? Bagaimana kinerja karyawan di Radio Q tahun 2005-2007 ?

5 5 4 4

Total skor = 52

Nilai rata-rata =

52 3

 4 = 4,33

Bagaimana bentuk promosi Radio Q dibandingkan radio lain yang ada di Yogyakarta tahun 2005-2007 ?

5 5 4 4

Bagaimana perkembangan kondisi kerja di radio Q tahun 2005-2007 ?

5 3 4 4

Bagaimana sikap Radio Q tentang aturan-aturan tentang penyiaran yang dikeluarkan pemerintah dari tahun 2005-2007 ? 5 4 5 4 A n al y ze r Total skor = 52 Nilai rata-rata =

52 3

 4 = 4,33

Bagaimana hubungan Radio Q dengan instansi lain yang mengiklankan produknya di Radio Q dari tahun 2005-2007 ?

5 4 4 4

Bagaimana hubungan Radio Q dengan para pendengarnya dari tahun 2005-2007 ?

5 4 4 4 R ea ct o r

dari tahun 2005-2007 ? Total skor = 50

Nilai rata-rata =

50 3

 4 = 4,16

Tabel penilaian prasyarat strategi adaptif Radio Q untuk tahun 2008

Skor Uraian prasyarat strategi

M1 M2 M3 M4

Radio Q akan mampu membuat acara yang selalu kreatif kepada konsumen atau pendengarnya

5 4 4 4

Radio Q akan mampu membuat bentuk promosi yang kreatif kepada pendengarnya

5 4 4 4

Radio Q akan mampu membuat bentuk promosi yang selalu unggul dengan bentuk yang kreatif untuk ditawarkan ke instansi lain.

5 4 4 4

Radio Q akan mampu membuat bentuk perekrutan yang baru untuk mendapatkan SDM yang profesional

5 4 4 4

Radio Q akan mampu memiliki dana dan membuat bentuk pengelolaan SDM dengan cara baru

4 4 4 4 P ro sp e ct o r

Radio Q akan mampu selalu menggunakan teknologi yang selalu baru

Total skor = 101

Nilai rata-rata =

101 6

 4 = 4,21

Radio Q akan mampu mempertahankan bentuk-bentuk siaran yang selama ini dijalankan

4 4 4 4

Radio Q akan mampu mempertahankan bentuk-bentuk promosi yang selama ini dijalankan

4 4 4 4

Radio Q akan mampu mempertahankan bentuk mempromosikan produk dari instansi lain yang selama ini dijalankan

4 4 4 4

Radio Q akan mampu mempertahankan cara-cara perekrutan karyawan yang selama ini dijalankan untuk mendapatkan SDM yang profesional

4 4 4 4

Radio Q akan mampu mempertahankan bentuk pengelolaan SDM yang selama ini dijalankan

4 4 3 4 D ef en d er

Radio Q akan mampu menghadapi persaingan dengan teknologi yang udah ada dengan sedikit modifikasi untuk melaksanakan siarannya

4 4 3 4 Total skor = 94 Nilai rata-rata =

94 6

 4 = 3,92 A n al y ze r

Radio Q akan mampu mengikuti bentuk-bentuk

siaran yang sedang menjadi trend

Radio Q akan mampu mengikuti bentuk promosi dari radio lain yang paling kreatif

3 4 4 4

Radio Q akan mampu menawarkan bentuk promosi yang sama dari radio lain yang paling kreatif kepada instansi lain yang ingin mempromosikan produknya

3 4 4 4

Radio Q akan mampu mengikuti car-cara perekrutan SDM dari radio lain yang melakukan perekrutan SDM dengan cara baru

3 4 4 4

Radio Q akan mampu mengikuti bentuk-bentuk pengelolaan SDM dari radio lain yang melakukan pengelolaan SDM dengan cara baru

3 4 4 4

Radio Q akan mampu mengikuti kemajuan teknologi penyiaran seperti radio lain yang menggunakan teknologi yang selalu baru

3 4 4 4

Total skor = 90

Nilai rata-rata =

90 6

 4 = 3,75

Radio Q akan mampu memiliki dana, kemauan dan kesediaan untuk mengikuti bentuk-bentuk siaran dari sebaguan besar radio lain

2 2 2 2

R

ea

to

r

Radio Q akan mampu memilki dana, kemauan untuk melakukan promosi dengan mengikuti bentuk promosi dari sebagian besar radio lain

Radio Q akan mampu memilki kesediaan dan kemauan untuk menawarkan bentuk-bentuk promosi produk ke instansi lain dengan mengikuti bentuk promosi seperti sebagian besar radio lain

2 2 2 2

Radio Q akan mampu memiliki dana, kemauan dan kesediaan untuk menarik SDM dengan mengikuti cara-cara perekrutan seperti sebagian besar radio lain

2 2 2 2

Radio Q akan mampu memiliki dana, kemauan dan kesediaan untuk mengikuti bentuk-bentuk pengelolaan SDM seperti sebagian besar radio lain.

2 2 2 2

Radio Q akan mampu memilki dana, kemauan dan kesediaan untuk mengikuti kemajuan teknologi seperi radio lain gunakan

2 2 2 2

Total skor = 48

Lampiran 3

Kuesioner

Kepada

Yth. Bapak/Ibu pimpinan RadioQ

Yogyakarta

Dengan hormat,

Saya mahasiswa Jurusan Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas Sanata Dharma angkatan 2003 akan melaksanakan penelitian yang berjudul “ Analisis Efektivitas Strategi Bersaing Adaptif dalam Bisnis Penyiaran Radio” Studi Kasus pada RadioQ Yogyakarta, maka saya mohon kesediaan Bapak/Ibu untuk membantu saya yaitu memberi tanggapan dan jawaban terhadap kuesioner ini.

Adapun tujuan dari penelitian ini semata-mata untuk tujuan ilmiah, dimana kuesioner ini saya gunakan sebagai data untuk penyusunan skripsi.

Akhir kata atas segala bantuan, kerjasama dan kesediaan Bapak/Ibu, saya mengucapkan banyak terima kasih.

Hormat saya,

A. Mohon diberi tanda silang (X) satu alternatif jawaban yang menurut Bapak atau Ibu paling sesuai, yaitu yang telah dilaksanakan oleh Radio Q tahun 2005-2007 yang lalu.

1. Bagaimana strategi manajemen RadioQ untuk selalu meningkatkan jumlah pendengarnya dari segi penyiaran yang ditawarkan ?

a. Membuat bentuk acara siaran yang baru hingga dapat menciptakan trend acara bagi radio lain.

b. Mempertahankan bentuk-bentuk penyiaran yang selama ini dijalankan. c. Membuat siaran dengan bentuk yang sedang menjadi trend penyiaran.

d. Membuat siaran radio dengan meniru bentuk siaran dari sebagian besar radio lain.

2. Bagaimana strategi manajemen RadioQ mempromosikan RadioQ ?

a. Melakukan promosi dengan bentuk baru, hingga dapat menciptakan trend promosi baru bagi radio lain.

b. Melakukan promosi dengan bentuk promosi yang sudah dijalankan selama ini c. Melakukan promosi dengan bentuk yang sedang menjadi trend promosi bsru.

d. Melakukan promosi dengan mengikuti bentuk promosi yang sudah dilakukan sebagian besar radio lain.

3. Bagaimana strategi manajemen RadioQ menarik minat dari instansi lain untuk melakukan promosi produknya lewat RadioQ ?

a. RadioQ menawarkan promosi dengan cara- cara yang selalu baru sesuai dengan selera dan perkembangan pasar.

b. RadioQ menawarkan promosi sesuai dengan kemampuannya dan cenderung mempertahankan cara-cara yang selama ini dijalankan.

c. RadioQ menawarkan dengan mengikuti bentuk promosi dari radio yang paling kreatif dalam membuat promosi.

d. RadioQ mengubah tawaran setelah hampir semua radio lain menawarkan cara-cara baru dalam mempromosikan produk.

4. Bagaimana strategi manajemen RadioQ melakukan penarikan Sumber Daya Manusia (SDM)? a. RadioQ membuat cara perekrutan yang baru, dengan berbagai cara untuk

mendapatkan SDM yang professional.

b. RadioQ melakukan perekrutan dengan cara yang selama ini sudah dijalankan c. RadioQ mengikuti cara perekrutan dari radio yang melakukan perekrutan SDM

dengan cara baru.

d. RadioQ mengikuti perubahan cara perekrutan SDM seperti sebagian besar radio lain.

5. Bagaimana strategi manajemen RadioQ untuk mengelola kinerja Sumber Daya Manusia ( SDM )? a. RadioQ membuat bentuk pengelolaan SDM dengan berbagai cara baru.

b. RadioQ mengelola SDM dengan cara-cara yang selama ini dijalankan c. RadioQ mengikuti bentuk cara pengelolaan yang baru

d. RadioQ merubah bentuk pengelolaan SDM dengan mengikuti bentuk-bentuk pengelolaan sebagian besar radio lain

6.Bagaimana strategi manajemen RadioQ untuk menghadapi persaingan dari segi teknologi penyiarannya ?

a. Menggunakan teknologi penyiaran yang selalu baru .

b. Menggunakan teknologi penyiaran yang sudah ada dengan sedikit modifikasi. c. Mengikuti teknologi penyiaran dari radio yang menggunakan teknologi baru d. Mengikuti kemajuan teknologi penyiaran setelah teknologi yang digunakan tidak

B. Mohon diberi tanda silang (X) satu alternatif jawaban yang menurut Bapak atau Ibu paling sesuai, yaitu peningkatan daya saing Radio Q tahun 2005-2007.

1. Bagaimana jumlah perusahaaan yang ingin mempromosikan produknya melalui RadioQ dari tahun 2005 – 2007 ? a. Sangat meningkat b. Meningkat c. Tetap d. Menurun e. Sangat menurun

2. Bagaimana jumlah permintaan menjadi sponsor acara diluar RadioQ dari tahun 2005 – 2007 ? a. Sangat meningkat

b. Meningkat c. Tetap d. Menurun e Sangat menurun

3. Bagaimana perkembangan jumlah pendengar radio RadioQ dari tahun 2005 – 2007 ? a. Sangat meningkat

b. Meningkat c. Tetap d. Menurun e. Sangat menurun

4. Bagaimana variasi siaran yang ditawarkan RadioQ dibandingkan radio lain yang ada di Yogyakarta dari tahun 2005-2007 ?

a. Sangat lebih banyak b. Lebih Banyak c. Sama

d. Lebih sedikit e. Sangat lebih sedikit

5. Bagaimana perkembangan teknologi yang digunakan oleh RadioQ dibanding radio lain yang ada di Yogyakarta dari tahun 2005-2007 ?

a. Sangat lebih maju b. Lebih maju c. Sama

d. Lebih sedikit e. Sangat lebih sedikit

6. .Bagaimana kinerja karyawan di RadioQ tahun 2005-2007 ? a. Sangat meningkat

b. Meningkat c. Tetap d. Menurun e. Sangat menurun

7. Bagaimana bentuk promosi RadioQ dibandingkan radio lain yang ada di Yogyakarta tahun 2005-2007 ?

a. Sangat lebih kreatif b. Lebih kreatif

c. Sama dengan pesaing d. Kurang kreatif e. Sangat kurang kreatif

8. Bagaimana perkembangan kondisi kerja di RadioQ tahun 2005-2007? a. Sangat lebih meningkat

b. Meningkat c. Tetap d. Menurun

9. Bagaimana sikap RadioQ tentang aturan- aturan tentang penyiaran yang dikeluarkan pemerintah dari tahun 2005-2007 ?

a. Melaksanakan sepenuhnya

b. Melakukan penyesuaian-penyesuaian c. Sedapat mungkin melaksanakan d. Kurang melaksanakan

e. Tidak melaksanakan.

10. Bagaimana hubungan RadioQ dengan instansi lain yang mengiklankan produknya di RadioQ dari tahun 2005-2007 ?

a. Terjalin sangat baik b. Terjalin baik

c. Terjalin cukup baik d. Kurang terjalin

e. Sangat kurang terjalin baik

11. Bagaimana hubungan RadioQ dengan konsumen atau pendengar dari tahun 2005-2007 ? a. Sangat baik

b. Baik c. Cukup baik d. Kurang baik e. Sangat kurang baik

12. Bagaimana jumlah peningkatan pendapatan RadioQ dari tahun 2005-2007 ? a. Sangat meningkat

b. Meningkat c. Tetap

e. Kurang meningkat

C. Berilah tanda silang ( X ) pada alternatif jawaban yang paling sesuai menurut Bapak atau Ibu, yaitu yang diperkirakan akan mampu dilaksanakan Radio Q tahun 2009-2011 yang akan datang.

1. RadioQ akan mampu membuat materi acara yang selalu kreatif kepada konsumen atau pendengarnya.

a. Sangat mampu b. Mampu c. Cukup mampu d. Kurang mampu e. Sangat kurang mampu

2. RadioQ akan mampu membuat bentuk promosi yang kreatif kepada pendengarnya a. Sangat mampu

b. Mampu c. Cukup mampu d. Kurang mampu e. Sangat kurang mampu

3. RadioQ akan mampu membuat bentuk promosi yang selalu unggul dengan bentuk yang kreatif untuk ditawarkan ke instansi lain

a. Sangat mampu b. Mampu c. Cukup mampu d. Kurang mampu e. Sangat kurang mampu

4. RadioQ akan mampu membuat bentuk perekrutan yang baru untuk mendapatkan SDM yang professional. a. Sangat mampu b. Mampu c. Cukup mampu d. Kurang mampu e. Sangat kurang mampu

5.. RadioQ akan mampu memiliki dana dan membuat bentuk pengelolaan SDM dengan cara baru a. Sangat mampu

b. Mampu c. Cukup mampu d. Kurang mampu e. Sangat kurang mampu

6. RadioQ akan mampu selalu menggunakan teknologi yang selalu baru a. Sangat mampu

b. Mampu c. Cukup mampu d. Kurang mampu e. Sangat kurang mampu

7. RadioQ akan mampu mempertahankan bentuk-bentuk siaran yang selama ini dijalankan a. Sangat mampu

b. Mampu c. Cukup mampu d. Kurang mampu e. Sangat kurang mampu

8. RadioQ akan mampu mempertahankan bentuk-bentuk promosi yang selama ini dijalankan a. Sangat mampu

b. Mampu c. Cukup mampu d. Kurang mampu e. Sangat kurang mampu

9. RadioQ akan mampu mempertahankan bentuk mempromosikan produk dari instansi lain yang selama ini dijalankan

a. Sangat mampu b. Mampu c. Cukup mampu d. Kurang mampu e. Sangat kurang mampu

10. RadioQ akan mampu mempertahankan cara-cara perekrutan karyawan yang selama ini dijalan-kan untuk mendapatdijalan-kan SDM yang profesional

a. Sangat mampu b. Mampu c. Cukup mampu d. Kurang mampu e. Sangat kurang mampu

11. RadioQ akan mampu mempertahankan bentuk pengelolaan SDM yang selama ini dijalankan a. Sangat mampu

b. Mampu c. Cukup mampu d. Kurang mampu e. Sangat kurang mampu

12. RadioQ akan mampu menghadapi persaingan dengan teknologi yang sudah ada dengan sedikit modifikasi untuk melaksanakan siarannya

a. Sangat mampu b. Mampu c. Cukup mampu d. Kurang mampu e. Sangat kurang mampu

13. RadioQ akan mampu mengikuti bentuk – bentuk siaran yang sedang menjadi trend a. Sangat mampu

b. Mampu c. Cukup mampu d. Kurang mampu e. Sangat kurang mampu

14. RadioQ akan mampu mengikuti bentuk promosi dari radio lain yang paling kreatif a. Sangat Mampu

b. Mampu c. Cukup mampu d. Kurang mampu e. Sangat kurang mampu

15. RadioQ akan mampu menawarkan bentuk promosi yang sama dari radio yang paling kreatif kepada instansi lain yang ingin mempromosikan produknya.

a. Sangat mampu b. Mampu c. Cukup mampu d. Kurang mampu e. Sangat kurang mampu

16. RadioQ akan mampu mengikuti cara-cara perekrutan SDM dari radio yan g melakukan perekrutan SDM dengan cara baru.

a. Sangat mampu b. Mampu c. Cukup mampu d. Kurang mampu

e. Sangat kurang mampu.

17. RadioQ akan mampu mengikuti bentuk-bentuk pengelolaan SDM dari radio lain yang melakukan pengelolaan SDM dengan cara baru

a. Sangat mampu b. Mampu c. Cukup mampu d. Kurang mampu e. Sangat kurang mampu

18 . RadioQ akan mampu mengikuti kemajuan teknologi penyiaran seperti radio lain yang menggunakan teknologi yang selalu baru

a. Sangat mampu b. Mampu c. Cukup mampu d. Kurang mampu e. Sangat kurang mampu

19. RadioQ akan mampu memiliki dana, kemauan dan kesediaan untuk mengikuti bentuk-bentuk siaran dari sebagian besar radio lain.

a. Sangat mampu b. Mampu c. Cukup mampu d. Kurang mampu e. Sangat kurang mampu

20 . RadioQ akan mampu memiliki dana, kemauan untuk melakukan promosi dengan mengikuti bentuk promosi dari sebagian besar radio lain

a. Sangat mampu b. Mampu c. Cukup mampu d. Kurang mampu e. Sangat kurang mampu

21. RadioQ akan mampu memiliki kesediaan dan kemauan untuk menawarkan bentuk –bentuk

promosi produk ke instansi lain dengan mengikuti bentuk promosi seperti sebagian besar radio lain a. Sangat mampu

b. Mampu c. Cukup mampu d. Kurang mampu e. Sangat kurang mampu

22. Geronimo akan mampu memiliki dana, kemauan dan kesediaan untuk menarik SDM dengan mengikuti cara-cara perekrutan SDM seperti sebagian besar radio lain

a. Sangat mampu b. Mampu c. Cukup mampu d. Kurang mampu e. Sangat kurang mampu

23. RadioQ akan mampu memiliki dana, kemauan dan kesediaan untuk mengikuti bentuk-bentuk pengelolaan SDM seperti sebagian besar radio lain.

a. Sangat mampu b. Mampu c. Cukup mampu d. Kurang mampu e. Sangat kurang mampu

24. RadioQ akan mampu memiliki dana, kemauan dan kesediaan untuk mengikuti kemajuan teknologi penyiaran seperti radio lain gunakan.

a. Sangat mampu b. Mampu c. Cukup mampu d. Kurang mampu e. Sangat kurang mampu

Kepada

Dosen Fakultas Ekonomi

Universitas sanata Dharma Yogyakarta

Dengan hormat Dengan surat ini :

Nama : Robertus Dadang M No Mhs : 032214110

Judul skripsi : ANALISIS EFEKTIVITAS STRATEGI BERSAING ADAPTIF DALAM BISNIS PENYIARAN RADIO, studi kasus pada Radio Q Yogyakarta.

Telah melakukan penelitian di Radio Q guna melengkapi jalannya penyusunan skripsi yang di lakukan sebagai syarat memperoleh gelar sarjana ekonomi di Universitas Sanata Dharma.

Demikian surat dari kami, atas perhatiannya kami ucapkan terima kasih.

Yogyakarta 13 Oktober 2008 Marketing Manager dan Promo

Lampiran 4

Daftar pertanyaan untuk gambaran umum RadioQ

Internal Perusahaan

A. Sejarah Berdirinya Perusahaan

1. Kapan RadioQ ini didirikan dan siapa pendirinya? 2. Apa visi, misi RadioQ dan tujuan radioQ?

3. Bagaimana perkembangan RadioQ dari awal berdiri sampai sekarang?

B. Structure

Bagaimana struktur organisasi RadioQ dan specification job dari masing-masing jabatan?

C. Strategy

Apa saja strategi yang dijalankan RadioQ didalam lingkungan persaingan yang kompetitif selama 2005-2007?

D. SharedValue

Apa nilai-nilai atau etos kerja RadioQ yang ditanamkan terhadap para karyawan?

E. Staff

Apakah karyawan sudah memiliki pengalaman kerja dan pelatihan serta tingkat pendidikan yang mendukung ?

F. Skill

Apa saja kemempuan – kemampuan yang harus dimilki karyawan RadioQ untuk menunjang strategi-strategi yang akan dijalankan RadioQ ?

G. System dan Prosedur

1. Apa saja faktor-faktor yang membuat RadioQ memilih lokasi perusahaan yang sekarang ?

2. Apa saja program penyiaran yang ditawarkan oleh RadioQ ?

3. Apakah sejauh ini RadioQ sudah melakukan promosi atau strategi publikasi yang efektif ? ( apa saja bentuk-bentuk promosinya)

4. Siapakah pasar sasaran RadioQ

5. Apa saja bentuk penawaran untuk memasang iklan di RadioQ ( harga, durasi waktu dll)

6. Kendala-kandala apa saja yang bisa menurunkan volume pendapatan RadioQ ?

7. factor-faktor apa saja yang bisa menaikkan pendapatan RadioQ 8. Bagaimana cara RadioQ untuk mengatasi persaing dalam persaingan

kompetitif ?

H. Keuangan dan Akuntansi

1. Darimana sumber dana parusahaan diperoleh ?

2. Untuk kegiatan dan kepentingan apa saja dana tersebut digunakan ? 3. Bagaimana laporan keuangan RadioQ dari tahun 2005-2007 ? 4. Apakah pencatatan keuangan ( akuntansi ) RadioQ sudah

terkomputerisasi? I. Sumber Daya Manusia

1. Berapa jumlah karyawan Radio Q saat ini ?

2. Berkaitan dengan status karyawan, berapa jumlah karyawan RadioQ yang berstatus sebagai pegawai tetap dan tidak tetap ?

3. Berkaitan dengan system penggajian, bagaimana system penggajian yang diterapkan RadioQ ?

4. Bagaimana pengaturan system kerja karyawan ?

5. Apakah ada kualifikasi khusus atau standar pendidikan trtentu untuk menjadi karyawan RadioQ ?

6. Apakah RadioQ memberikan penghargaan (reward) khusus kepada karyawan yang loyal dan berprestasi ?

J. Litbang

1. Apakah perusahaan memilki fasilitas pelatihan dan pengembangan karyawan ? jika Ya , apa sudah sesuai dengan kebutuhan ?

2. Apakah RadioQ melakukan riset atau penelitian pasar untuk kepentingan strategi yang akan dijalankan RadioQ ?

EKSTERNAL PERUSAHAAN A. Pesaing

1. Radio-radio mana saja yang saat ini menjadi pesaing utama bagi RadioQ ? 2. Apa saja kegiatan-kegiatan dari pesaing yang dapat diikuti

perkembangannya oleh RadioQ dalam hubungan dengan kebijakan perencanaan strategi RadioQ di masa datang ?

B. Pendatang baru

1. Apakah RadioQ sudah mapan dipasar dengan memiliki identitas nama

Dokumen terkait