• Tidak ada hasil yang ditemukan

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN KELAS KONTROL

E. Langkah-Langkah Kegiatan Pembelajaran Pertemuan 1

Kegiatan

Pembelajaran Kegiatan Pembelajaran

Alokasi Waktu Nilai Karakter Kegiatan Awal 1. Orientasi 2. Motivasi 3. Apersepsi Pendahuluan Fase 1: Persiapan

1. Guru memasuki ruang kelas tepat waktu secara disiplin.

2. Guru menyiapkan fisik dan psikis siswa dengan memberi salam, berdoa dan menanyakan kabar serta mengecek kehadiran siswa; 3. Guru menyampaikan dan menulis

judul materi pelajaran.

4. Guru memberikan motivasi siswa tentang manfaat belajar kubus dan balok dalam kehidupan sehari – hari.

5. Guru mengomunikasikan tujuan dan hasil belajar yang diharapkan dicapai siswa dari pembelajaran hari ini.

6. Guru menyampaikan materi prasyarat dengan metode tanya jawab untuk menamamkan karakter komunikatif kepada siswa. (Eksplorasi) 8 menit  Disiplin  Komunikatif  Religius  Peduli  Tanggung Jawab  Disiplin  Rasa Ingin Tahu  Komunikatif

Kegiatan inti Fase 2 : Penyajian

1. Guru memberikan stimulus kepada siswa berupa pemberian materi kubus dan balok.

65 menit

155

2. Guru bersama dengan siswa mendiskusikan materi kubus dan balok dengan tanya jawab.

(eksplorasi)

Fase 3 : Korelasi

3. Guru membantu siswa memahami materi kubus dan balok dengan memberikan contoh luas permukaan kubus dan balok disertai tanya jawab saat menjelaskan.

(eksplorasi & elaborasi)

4. Siswa mendengarkan penjelasan guru dengan seksama dan mencatat materi yang disampaikan.

5. Guru memberi kesempatan kepada siswa untuk bertanya.

(eksplorasi)

Fase 4 : Menyimpulkan

6. Guru memberikan penjelasan untuk pertanyaan yang diajukan siswa dan membimbing siswa untuk menyimpulkan penjelasan guru. (konfirmasi)  Komunikatif  Rasa Ingin Tahu  Komunikatif  Tanggung jawab  Komunikatif

156

Fase 5 : Mengaplikasikan

7. Guru meminta siswa menyelesaikan soal latihan pada buku siswa, dan siswa dapat bertanya kalau belum mengerti cara menyelesaikannya.

(elaborasi)

8. Guru berkeliling memeriksa siswa bekerja dan bisa membantu siswa secara individual atau secara klasikal.

9. Setelah siswa selesai mengerjakan soal, guru meminta beberapa siswa untuk mengerjakannya di papan tulis.

(eksplorasi & elaborasi)

10. Guru memberi kesempatan kepada siswa lain untuk memberi tanggapan atau pembenaran jika ada jawaban yang salah.

(elaborasi & konfirmasi)

11. Guru memberikan konfirmasi atas jawaban siswa dengan memberikan penekanan dan penguatan. (konfirmasi)  Rasa Ingin Tahu  Komunikatif Penutup Membuat refleksi,

1. Guru membimbing siswa menarik kesimpulan dari kegiatan pembelajaran dengan mengajukan

157

simpulan, dan rangkuman

beberapa pertanyaan.

Dari kegiatan pembelajaran hari ini,

Apa rumus luas permukaan kubus?

Apa rumus luas permukaan balok?

2. Guru mengajak siswa melakukan refleksi materi yang telah dipelajari dengan mengajukan pertanyaan.

3. Guru memberikan pekerjaan rumah (PR) kepada siswa dan melanjutkan menyelesaikan soal di buku LTS dan meminta siswa mempelajari materi selanjutnya yaitu Volum kubus.

4. Guru memberikan motivasi agar siswa terus bersemangat untuk belajar.

5. Guru menutup kegiatan pembelajaran tepat waktu dengan mengucapkan salam.  Komunikatif  Tanggung Jawab  Tanggung Jawab  Disiplin  Religius Pertemuan 2 Kegiatan

Pembelajaran Kegiatan Pembelajaran

Alokasi Waktu Nilai Karakter Kegiatan Awal Pendahuluan Fase 1: Persiapan

1. Guru memasuki ruang kelas tepat

158

Orientasi

Motivasi

Apersepsi

waktu secara disiplin.

2. Guru menyiapkan fisik dan psikis siswa dengan memberi salam, berdoa dan menanyakan kabar serta mengecek kehadiran siswa; 3. Guru menyampaikan dan menulis

judul materi pelajaran.

4. Guru memberikan motivasi siswa tentang manfaat belajar volum kubus dalam kehidupan sehari – hari.

5. Guru mengomunikasikan tujuan dan hasil belajar yang diharapkan dicapai siswa dari pembelajaran Guru menyampaikan materi prasyarat dengan metode tanya jawab untuk menamamkan karakter komunikatif kepada siswa. (Eksplorasi)  Komunikatif  Religius  Peduli  Tanggung Jawab  Disiplin  Rasa Ingin Tahu  Komunikatif

Kegiatan inti Fase 2 : Penyajian

6. Guru memberikan stimulus kepada siswa berupa pemberian materi kubus.

7. Guru bersama dengan siswa mendiskusikan materi volum kubus dengan tanya jawab.

(eksplorasi)

Fase 3 : Korelasi

65 menit

159

8. Guru membantu siswa memahami materi volum kubus dengan memberikan contoh volum kubus disertai tanya jawab saat menjelaskan.

(eksplorasi & elaborasi)

9. Siswa mendengarkan penjelasan guru dengan seksama dan mencatat materi yang disampaikan.

10.Guru memberi kesempatan kepada siswa untuk bertanya.

(eksplorasi)

Fase 4 : Menyimpulkan

11. Guru memberikan penjelasan untuk pertanyaan yang diajukan siswa dan membimbing siswa untuk menyimpulkan penjelasan guru.

(konfirmasi)

Fase 5 : Mengaplikasikan

12. Guru meminta siswa menyelesaikan soal latihan pada buku siswa, dan siswa dapat bertanya kalau belum mengerti cara menyelesaikannya.

(elaborasi)

13. Guru berkeliling memeriksa siswa bekerja dan bisa membantu siswa

 Rasa Ingin Tahu  Komunikatif  Tanggung jawab  Komunikatif  Rasa Ingin Tahu

160

secara individual atau secara klasikal.

14. Setelah siswa selesai mengerjakan soal, guru meminta beberapa siswa untuk mengerjakannya di papan tulis.

(eksplorasi & elaborasi)

15. Guru memberi kesempatan kepada siswa lain untuk memberi tanggapan atau pembenaran jika ada jawaban yang salah.

(elaborasi & konfirmasi)

16. Guru memberikan konfirmasi atas jawaban siswa dengan memberikan penekanan dan penguatan. (konfirmasi)  Komunikatif Penutup Membuat refleksi, simpulan, dan rangkuman

1. Guru membimbing siswa menarik kesimpulan dari kegiatan pembelajaran dengan mengajukan beberapa pertanyaan.

Dari kegiatan pembelajaran hari ini,

Apa rumus volum kubus? 2. Guru mengajak siswa melakukan

refleksi materi yang telah dipelajari dengan mengajukan pertanyaan. 7 menit  Komunikatif  Tanggung Jawab  Tanggung

161

3. Guru memberikan pekerjaan rumah (PR) kepada siswa dan melanjutkan menyelesaikan soal di buku LTS dan meminta siswa mempelajari materi selanjutnya yaitu Volum balok.

4. Guru memberikan motivasi agar siswa terus bersemangat untuk belajar.

5. Guru menutup kegiatan pembelajaran tepat waktu dengan mengucapkan salam. Jawab  Disiplin  Religius Pertemuan 3 Kegiatan

Pembelajaran Kegiatan Pembelajaran

Alokasi Waktu Nilai Karakter Kegiatan Awal Orientasi Motivasi Pendahuluan Fase 1: Persiapan

1. Guru memasuki ruang kelas tepat waktu secara disiplin.

2. Guru menyiapkan fisik dan psikis siswa dengan memberi salam, berdoa dan menanyakan kabar serta mengecek kehadiran siswa; 3. Guru menyampaikan dan menulis

judul materi pelajaran.

4. Guru memberikan motivasi siswa

8 menit

 Disiplin

 Komunikatif

 Religius

162

Apersepsi

tentang manfaat belajar volum balok dalam kehidupan sehari – hari.

5. Guru mengomunikasikan tujuan dan hasil belajar yang diharapkan dicapai siswa dari pembelajaran Guru menyampaikan materi prasyarat dengan metode tanya jawab untuk menanamkan karakter komunikatif kepada siswa. (Eksplorasi)  Tanggung Jawab  Disiplin  Rasa Ingin Tahu  Komunikatif

Kegiatan inti Fase 2 : Penyajian

6. Guru memberikan stimulus kepada siswa berupa pemberian materi kubus.

7. Guru bersama dengan siswa mendiskusikan materi volum balok dengan tanya jawab.

(eksplorasi)

Fase 3 : Korelasi

8. Guru membantu siswa memahami materi volum balok dengan memberikan contoh volum balok disertai tanya jawab saat menjelaskan.

(eksplorasi & elaborasi)

9. Siswa mendengarkan penjelasan guru dengan seksama dan mencatat materi yang

65 menit  Komunikatif  Rasa Ingin Tahu  Komunikatif

163

disampaikan.

10.Guru memberi kesempatan kepada siswa untuk bertanya.

(eksplorasi)

Fase 4 : Menyimpulkan

11. Guru memberikan penjelasan untuk pertanyaan yang diajukan siswa dan membimbing siswa untuk menyimpulkan penjelasan guru.

(konfirmasi)

Fase 5 : Mengaplikasikan

12. Guru meminta siswa menyelesaikan soal latihan pada buku siswa, dan siswa dapat bertanya kalau belum mengerti cara menyelesaikannya.

(elaborasi)

13. Guru berkeliling memeriksa siswa bekerja dan bisa membantu siswa secara individual atau secara klasikal.

14.Setelah siswa selesai mengerjakan soal, guru meminta beberapa siswa untuk mengerjakannya di papan tulis. (eksplorasi & elaborasi)

15. Guru memberi kesempatan kepada siswa lain untuk memberi

 Tanggung jawab

 Komunikatif

 Rasa Ingin Tahu

164

tanggapan atau pembenaran jika ada jawaban yang salah.

(elaborasi & konfirmasi)

16. Guru memberikan konfirmasi atas jawaban siswa dengan memberikan penekanan dan penguatan. (konfirmasi)  Komunikatif Penutup Membuat refleksi, simpulan, dan rangkuman

17. Guru membimbing siswa menarik kesimpulan dari kegiatan pembelajaran dengan mengajukan beberapa pertanyaan.

Dari kegiatan pembelajaran hari ini,

Apa rumus volum balok? 18. Guru mengajak siswa melakukan

refleksi materi yang telah dipelajari dengan mengajukan pertanyaan.

19. Guru memberikan pekerjaan rumah (PR) kepada siswa dan melanjutkan menyelesaikan soal di buku LTS dan meminta siswa mempelajari materi selanjutnya yaitu prisma.

20. Guru memberikan motivasi agar siswa terus bersemangat untuk belajar.

21. Guru menutup kegiatan pembelajaran tepat waktu dengan mengucapkan salam. 7 menit  Komunikatif  Tanggung Jawab  Tanggung Jawab  Disiplin

165

 Religius

F. Penilaian Hasil Pembelajaran

Dokumen terkait