• Tidak ada hasil yang ditemukan

LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT UNIVERSITAS NEGERI SEMARANG

Dalam dokumen LEMBAR PENGESAHAN LAPORAN KKN (Halaman 25-39)

26 Sasaran dan Hasil:

Sasaran yang dituju yaitu warga RT 004 RW 016 Kelurahan wanasari khususnya Ibu-ibu Dawis. ibu-ibu dalam grup tersebut sangat antusias dalam merespon pdf yang diberikan. Hasil yang di capai adalah mendapatkan pengetahuan baru mengenai tentang covi-19 seperti pengertiannya, risiko penularan Covid19, usia rentan dan hal apa yang harus dilakukan ketika positif covid-19.

Evaluasi dan Saran:

Program ini membantu masyarakat mengetahui risiko penularan Covid19. Namun, karena berbentuk sosialisasi daring hasilnya kurang maksimal. Melakukan kegiatan sosialisasi secara rutih dan berkala supaya terus teredukasi. 1. Program Kerja Kelompok (Buku Saku)

Pelaksanaan:

Membuat buku saku tentang pencegahan covid-19 dan mempublikasikan secara daring melalui grup WA Dawis RT 004 RW 016 Kelurahan Wanasari.

27 Sasaran dan Hasil:

Sasaran yang di tuju adalah RSUD Cibitung Kabupaten Bekasi dengan hasil pihak dari RSUD sangat terbantu berkat donasi alat kesehatan yang telah diberikan oleh mahasiswa

Evaluasi dan Saran:

Program ini memberikan donasi kepada RSUD Cibitung Kabupaten Bekasi. menyediakan alat kesehatan untuk pencegahan covid-19 berupa masker, hand sanitizer, dll. Di lingkungan tempat tinggal mahasiswa atau ke tenaga medis. 2. Program Kerja Kelompok (Donasi Alat Kesehatan)

Pelaksanaan:

program kerja ini merupakan program kerja kelompok melakukan pengalangan dana atau mengajukan bantuan ke instasi pemerintah /swasta untuk menyediakan alat kesehatan untuk pencegahan covid-19 berupa masker, hand sanitizer, dll. Di lingkungan tempat tinggal mahasiswa atau ke tenaga medis yang berada di puskesmas atau RSUD

28 Sasaran dan Hasil:

Sasaran yang dituju yaitu masyarakat Kelurahan Wanasari. Hasilnya adalah mengetahui kegiatan Satgas Covid-19 di Kelurahan Wanasari.

Evaluasi dan Saran:

Program ini memberikan informasi kepada masyarakat tentang kegiatan Satgas Covid-19 bersama Mahasiswa KKN BMC UNNES 2020 di Kelurahan Wanasari.

3. Program Kerja Individu (Infografis Kegiatan Satgas Covid-19 Di Lingkungan Domisili Asal Mahasiswa)

Pelaksanaan:

Program kerja ini berupa pembuatan infografis Satgas Covid-19. Dalam proses pra-pembuatan mahasiswa berpartisipasi pada kegiatan Satgas Covid-19 Kelurahan waansari agar mendapatkan dokumentasi bahan pembuatan infografis.

29 Sasaran dan Hasil:

Sasaran yang dituju yaitu masyarakat terdampak Covid-19. sebanyak 1500 paket, lalu siap dibagikan kepada warga terdampak yang membutuhkan, juga membantu Satgas Covid-19 Kelurahan Wanasari.

Evaluasi dan Saran:

Program ini memberikan bantuan kepada masyarakat terdampak covid-19. Saran Komunikasi antara warga dan pihak RT/RW dapat diperbaiki supaya tidak ada kesalahan komunikasi ke depan.

4. Program Kerja Individu (Kegiatan Membantu Satgas Covid-19 Pada Kegiatan Pendistribusian Bansos Dari Pemerintah Jawa Barat Ke warga RT 004 RW 016 Kelurahan Wanasari)

Pelaksanaan:

Program kerja ini berupa partisipasi pada kegiatan pendistribusian bansos dari Pemerintah Jawa Barat Ke warga RT 004 RW 016 Kelurahan Wanasari.

30 Sasaran dan Hasil:

Sasaran yang dituju yaitu warga RT 004 RW 016 Kelurahan Wanasari. Hasil dari sosialisasi ini yaitu warga mengetahui adanya aplikasi inaRISK Personal dan sudah ada beberapa warga yang mencoba mengisi inaRISK sendiri dan memiliki risiko rendah.

Evaluasi dan Saran:

Program ini membantu masyarakat mengetahui risiko penularan Covid19. Namun, karena berbentuk sosialisasi daring hasilnya kurang maksimal, warga banyak yang belum mendownload aplikasi inaRISK sendiri dan harus diisikan lebih dulu oleh mahasiswa. Warga lebih baik diedukasi langsung agar dapat segera mengisi inaRISK sendiri. Kemudian beberapa kendala dari aplikasi tersebut seperti dalam melakukan mapping membutuhkan sinyal yang kuat.

5. Program Kerja Individu (Infografis Maping Data Covid-19)

Pelaksanaan:

Program kerja ini berupa sosialisasi dan pengisian aplikasi inaRISK Personal secara daring melalui grup WA Dawis RT 004 RW 016 Kelurahan Wanasari.

31 Sasaran dan Hasil:

Sasaran yang dituju yaitu anak-anak sekolah yang memerlukan pendampingan kegiatan belajar selama di masa sekolah daring di rumah saja pada masa pandemi Covid-19. Hasilnya anak-anak yang didampingi menjadi bisa melakukan hal-hal yang diajarkan

Evaluasi dan Saran:

Program ini membantu anak-anak tetap belajar selama sekolah daring di masa pandemi Covid-19 juga meringankan beban orang tua anak dalam mendampingi sekolah daring bagi anaknya. Mahasiswa dapat membimbing anak-anak sekolah, namun peran orang tua sebagai guru utama di rumah tetap diperlukan agar setelah KKN selesai tidak bergantung kepada mahasiswa dalam kegiatan mengajarkan anak-anaknya di rumah.

6. Program Kerja Individu (Pendampingan Belajar Dari Rumah Bagi Anak Sekolah)

Pelaksanaan:

Program kerja ini berupa pendampingan belajar dari rumah bagi anak sekolah. Program kerja ini dilaksanakan secara luring dan daring.

32 Sasaran dan Hasil:

Sasaran yang dituju yaitu warga RT 004 RW 016 Kelurahan wanasari khususnya Ibu-ibu Dawis dengan lahan terbatas agar dapat melakukan pembudidayaan dengan cara hidroponik di rumah, selain menjadi kegiatan selama di rumah saja juga dapat bermanfaat hasil panen tanamannya untuk bahan masakan sehari-hari.

Evaluasi dan Saran:

Sasaran yang dituju yaitu warga RT 004 RW 016 Kelurahan wanasari khususnya Ibu-ibu Dawis agar dapat melakukan pembudidayaan melalui media hidroponik, selain menjadi kegiatan selama di rumah saja juga dapat bermanfaat hasil panen tanamannya untuk bahan masakan sehari-hari. 7. Program Kerja Individu (Pelatihan Budidaya Sayuran atau Buah)

Pelaksanaan:

Program kerja ini berupa pelatihan budidaya tanaman dengan hidroponik secara daring melalui media Power Point Presentation di grup WA Dawis atau Dasawisma/PKK RT 004 RW 016. Program kerja ini dilaksanakan pada tanggal Agustus 2020.

33 Sasaran dan Hasil:

Saran dari kegiatan Edukasi Covid-19 adalah Darwis atau Dasawisma/PKK RT 004 RW 016. ibu-ibu dalam grup tersebut sangat antusias dalam merespon video dan poster, Vidio dan poster tersebut sangat bermanfaat untuk warga. Hasil Program Kerja tersebut adalah pengetahuan ibu-ibu Dasawisma/PKK mengenai covid-19 dapat bertambah lagi.

Evaluasi dan Saran:

Evaluasi dari kegiatan Edukasi Covid-19 sangat efektif untuk dilaksanakan karena dapat menambah pengetahuan, dan dapat dengan mudah dipahami. Saran yang didapat adalah apabila edukasi seperti ini rutin dilaksanakan karena jangkauan dari edukasi tersebut sangat luas dan warga akan mendapatkan informasi terbaru sehingga membuat mereka lebih menjaga diri dan keluarga di keadaan pandemik seperti sekarang ini.

8. Program Kerja Individu (Edukasi Covid-19)

Pelaksanaan:

Program kerja ini adalah Edukasi Covid-19 yang berbentuk poster dan video dari Kementerian Kesehatan yang berisi edukasi mengenai penjelasan tentang covid-19, tata cara isolasi dirumah dan tata cara kurangi resiko tertular covid-19. Poster dan video tersebut diunggah ke dalam grup WhatsApp Darwis atau Dasawisma/PKK RT 004 RW /016.

34 Sasaran dan Hasil:

Saran dari kegiatan Edukasi PSBB/Physical Distancing adalah Dawis atau Dasawisma/PKK RT 004 RW 016. ibu-ibu dalam grup tersebut sangat antusias dalam merespon video edukasi tersebut, Vidio edukasi sangat bermanfaat untuk warga. Hasil Program Kerja tersebut adalah pengetahuan ibu-ibu Dasawisma/PKK tentang PSBB/Physical Distancing dapat bertambah lagi dan dapat menerapkan di kehidupan.

Evaluasi dan Saran:

Evaluasi dari kegiatan Edukasi Covid-19 sangat efektif untuk dilaksanakan karena dapat menambah pengetahuan, dan dapat dengan mudah dipahami. Saran yang didapat adalah apabila edukasi seperti ini rutin dilaksanakan sehingga membuat warga akan mendapatkan informasi terbaru mengenai hal yang boleh dan tidak boleh dilakukan selama penerapan PSBB.

9. Program Kerja Individu (Edukasi PSBB/Physical Distancing)

Pelaksanaan:

Program kerja ini adalah Edukasi PSBB/Physical Distancing yang berbentuk video dari Kementerian Kesehatan membahas tentang pengertian tentang PSBB serta cara penerapannya. video tersebut diunggah ke dalam grup WhatsApp Dawis atau Dasawisma/PKK RT 004 RW 016.

35 Sasaran dan Hasil:

Saran dari kegiatan Edukasi New Normal adalah Dawis atau Dasawisma/PKK RT 004 RW 016. ibu-ibu dalam grup tersebut sangat antusias dalam merespon video edukasi tersebut, Vidio edukasi sangat bermanfaat untuk warga. Hasil Program Kerja tersebut adalah pengetahuan ibu-ibu Dasawisma/PKK adaptsi kebiasan baru dapat bertambah lagi.

Evaluasi dan Saran:

Evaluasi dari kegiatan Edukasi New Normal sangat efektif untuk dilaksanakan karena dengan keadaan New Normal yang saat ini diterapkan oleh pemerintah dapat menambah pengetahuan, dapat dengan mudah dipahami. Saran yang didapat adalah apabila edukasi seperti ini rutin dilaksanakan karena saat ini masih dalam keadaan pandemik dan dalam keadaan New Normal jadi dapat menambah pengetahuan ke pada warga tentang New Normal di berbagai kegiatan diluar rumah.

10. Program Kerja Individu (Edukasi New Normal)

Pelaksanaan:

Program kerja ini adalah Edukasi New Normal yang berbentuk video dari dari Kementerian Kesehatan dan Kementerian Koordinator Bidang Perekonomian yang berisi edukasi mengenai New Normal, kebiasaan baru di kendaraan umum, dan kebiasaan baru di tempat makan. video tersebut diunggah ke dalam grup WhatsApp Dawis atau Dasawisma/PKK RT 004 RW 016.

36 Sasaran dan Hasil:

Saran dari kegiatan PHBS adalah Dawis atau Dasawisma/PKK RT 004 RW 016 Kelurahan Wanasari khususnya Ibu-ibu Dawis agar dapat mengetahui PHBS dan mengedukasi keluarga serta menerapkannya sehari-hari. Hasil Program Kerja tersebut ibu-ibu Dasawisma/PKK PHBS dapat bertambah lagi dan memacu semangat untuk melakukan pola hidup baik dan sehat.

Evaluasi dan Saran:

Program ini mendapat respon baik dari Ibu-ibu Dawis atau Dasawisma/PKK RT 004 RW 016. Edukasi seperti ini perlu diperbanyak agar semakin banyak masyarakat yang tahu akan PHBS serta menerapkannya sehari-hari baik di masa pandemi Covid-19 maupun setelah pandemi berakhir

11. Program Kerja Individu (Edukasi PHBS/Pola Hidup Baik dan Sehat)

Pelaksanaan:

Program kerja ini berupa edukasi PHBS secara daring di grup WA Dawis atau Dasawisma/PKK RT 004 RW 016 di Kelurahan Wanasari dengan mengirimkan video edukasi PHBS saat Covid-19 yang bersumber dari Kementerian Kesehatan RI, Direktorat Promkes dan PM Kemenkes RI Kegiatan ini dilaksanakan pada tanggal

37 Sasaran dan Hasil:

Saran dari kegiatan sosialisasi makan bergizi adalah Dawis atau Dasawisma/PKK RT 004 RW 016 Kelurahan Wanasari khususnya Ibu-ibu Dawis agar dapat mengetahui makan bergizi dan mengedukasi keluarga serta menerapkannya sehari-hari. Hasil Program Kerja tersebut ibu-ibu Dasawisma/PKK sosialisasi makan bergizi dapat bertambah lagi dan memacu semangat untuk memakan baik dan sehat.

Evaluasi dan Saran:

Program ini mendapat respon baik dari Ibu-ibu Dawis atau Dasawisma/PKK RT 004 RW 016. Edukasi seperti ini perlu diperbanyak agar semakin banyak masyarakat yang tahu akan makan bergizi serta menerapkannya sehari-hari baik di masa pandemi Covid-19 maupun setelah pandemi berakhir 12. Program Kerja Individu (Sosialisasi Makanan Bergizi)

Pelaksanaan:

Program kerja ini berupa sosialisai makanan bergizi secara daring di grup WA Dawis atau Dasawisma/PKK RT 004 RW 016 di Kelurahan Wanasari dengan mengirimkan video sosialisasi makanan bergizi yang bersumber dari Direktorat Promkes dan PM Kemenkes RI Kegiatan ini dilaksanakan pada tanggal

38 INFOGRAFIS DAN PEMBAHASAN PROGRAM KERJA

KKN UNNES BERSAMA MELAWAN COVID-19

Dalam dokumen LEMBAR PENGESAHAN LAPORAN KKN (Halaman 25-39)

Dokumen terkait