• Tidak ada hasil yang ditemukan

LEMBAR EVALUASI SISWA Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Alam (SAINS)

Kelas/ Semester : III (Tiga)/ I (Satu)

SK : Memahami sifat-sifat, perubahan sifat benda, dan kegunaannya dalam kehidupan sehari-hari

No. KD Indikator

a. sesuatu yang ada di sekitar kita

b. sesuatu yang hidup dan berkembangbiak

c. peristiwa berubahnya bentuk sesuatu menjadi bentuk lain d. kemampuan untuk melakukan kerja

Kunci jawaban: a

a. benda padat, benda cair, dan benda plastik b. benda padat, benda kertas, dan benda gas c. benda padat, benda cair, dan benda gas d. benda padat, benda cair, dan benda berat Kunci jawaban: c

Menyebutkan b. minyak goreng, gelas, kaca

c. karet, pisang goreng, minyak tanah d. air mineral, bensin, cuka

Kunci jawaban: d

a. dapat meresap melalui celah-celah kecil b. bentuk berubah sesuai wadahnya

c. bentuk tetap karena tidak mengikuti wadahnya d. memenuhi seluruh ruang yang ditempatinya Kunci jawaban: c

 7. Apabila dimasukkan ke dalam air, karet penghapus memiliki ....

a. bentuk tetap, ukuran berubah b. bentuk berubah, ukuran tetap c. bentuk dan ukuran berubah d. bentuk dan ukuran tetap Kunci jawaban: d

Menyebutkan sifat benda cair

 8. Salah satu sifat benda cair, yaitu ....

a. mengalir dari tempat yang tinggi ke tempat yang rendah b. tidak dapat mengalir

c. dapat memuai bila dipanaskan

d. bentuk tetap karena tidak mengikuti wadahnya Kunci jawaban: a

 9. Jika air yang berada di dalam gelas dipindahkan ke dalam botol, maka yang berubah adalah ....

a. rasa air

b. bentuk air di dalam botol c. bentuk gelas

d. bentuk botol Kunci jawaban: b Menyebutkan sifat

benda gas

 10. Yang bukan merupakan sifat benda gas, yaitu ....

a. tidak berwarna, tidak berbau, dan tidak dapat dilihat b. mendesak ke segala arah

c. mengalir dari tempat yang tinggi ke tempat yang rendah d. memenuhi seluruh ruang yang ditempatinya

Kunci jawaban: c Keterangan:

C1 : Pengetahuan/ ingatan, C3 : Penerapan, C5 : Sintesis.

C2 : Pemahaman, C4 : Analisis,

Kegiatan Siklus I Pertemuan ke-2

LEMBAR KERJA SISWA ILMU PENGETAHUAN ALAM

BENDA DAN SIFATNYA Nama Kelompok:

1. ...

2. ...

3. ...

4. ...

5. ...

Percobaan 1

 Alat dan bahan:

- Air secukupnya - Pewarna atau sumba

- Beberapa wadah yang berbeda seperti gelas, botol plastik, piring, dan mangkuk

 Cara Kerja:

1. Dengan menggunakan gelas, campurlah air dengan pewarna atau sumba lalu aduklah.

2. Amati bentuk air di dalam gelas.

3. Sekarang, tuangkan air dari gelas ke botol, amati lagi bentuk air.

4. Setelah dari botol, tuangkan lagi ke piring.

5. Kemudian dari piring tuang ke mangkuk.

6. Lalu dari mangkuk, tuang lagi ke botol. Amati yang terjadi.

 Pertanyaan:

1) Bagaimana bentuk air ketika berada di dalam wadah-wadah yang berbeda tadi? Tulis hasil pengamatanmu pada tabel berikut!

Nomor Air dalam Bentuk air seperti

1

2) Sifat apa yang kamu temukan dari air tadi?

...

...

Percobaan 2

 Alat dan bahan:

2 buah balon, sebatang pensil, dan 3 utas benang

 Cara Kerja:

1. Tiuplah kedua balon menjadi sama besar.

2. Ikatlah masing-masing mulut balon dengan benang.

3. Gantungkan balon pada masing-masing ujung pensil.

4. Ikatlah seutas benang di tengah-tengah pensil. Tariklah benang itu dan usahakan agar kedudukan kedua balon seimbang.

5. Tusukkan jarum ke salah satu balon.

 Pertanyaan:

1. Setelah salah satu balon ditusuk jarum, bagaimana kedudukan kedua balon?

apakah masih seimbang atau berat sebelah?

...

2. Apa kesimpulanmu?

...

...

Kunci Jawaban Kegiatan Siklus I Pertemuan ke-2

Percobaan 1

1. Bagaimana bentuk air ketika berada di dalam wadah-wadah yang berbeda tadi?

Tulis hasil pengamatanmu pada tabel berikut! (poin 20)

Nomor Air dalam Bentuk air seperti

1 2 3 4

gelas piring mangkuk botol

gelas piring mangkuk botol 2. Sifat apa yang kamu temukan dari air tadi? (poin 30)

Jawaban: Sifat air yang ditemukan yaitu bentuknya berubah sesuai wadah/

tempatnya.

Percobaan 2

1. Setelah salah satu balon ditusuk jarum, bagaimana kedudukan kedua balon?

apakah masih seimbang atau berat sebelah? (poin 20) Jawaban: Berat sebelah

2. Apa kesimpulanmu? (poin 30)

Jawaban: Benda gas mempunyai berat.

Soal Evaluasi Siklus I Pertemuan ke-2

LEMBAR EVALUASI SISWA Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Alam (SAINS)

Kelas/ Semester : III (Tiga)/ I (Satu)

SK : Memahami sifat-sifat, perubahan sifat benda, dan kegunaannya dalam kehidupan sehari-hari

No. KD Indikator

Kemampuan Kognitif

Butir Soal C1 C2 C3 C4 C5

1. Mengidentifikasi sifat-sifat benda berdasarkan pengamatan meliputi benda padat, cair dan gas

Menjelaskan pengertian benda padat, cair, dan gas

 1. Benda yang mempunyai sifat tetap, padat, dan tidak berubah mengikuti wadahnya disebut ....

a. benda padat c. gas b. benda cair d. udara Kunci jawaban: a

Menyebutkan contoh benda gas yang ada di

lingkungan sekitar

 2. Seorang tukang balon membawa perlengkapan seperti gambar berikut ini.

Dari gambar tersebut, benda yang berwujud gas adalah ...

a. isi tabung dan isi balon b. tukang balon dan topinya c. roda gerobak dan tali balon d. tabung gas dan gerobak Kunci jawaban: a

Menyebutkan sifat benda padat

 3. Walaupun berpindah tempat, benda padat mempunyai sifat ....

a. berubah b. tetap

c. tidak tetap d. selalu datar Kunci jawaban: b Menyebutkan sifat

benda cair

 4. Ketika diangkat, gelas yang berisi air terasa ...

dibandingkan gelas kosong.

a. lebih panjang c. lebih ringan b. lebih tinggi d. lebih berat Kunci jawaban: d

 5. Yang menunjukkan bahwa aliran air selalu menuju ke tempat yang rendah adalah ....

a. air botol c. air terjun b. air akuarium d. air kolam Kunci jawaban: c

Membedakan sifat benda padat dan cair

 6. Benda cair berbeda dengan benda padat. Bentuk benda cair ....

a. selalu tetap sesuai dengan tempatnya b. selalu berubah sesuai dengan tempatnya c. lebih besar dari tempatnya

d. lebih kecil dari tempatnya Kunci jawaban: b

Menyebutkan sifat benda gas

 7. Karena bocor, bau gas memenuhi ruangan. Sifat gas tersebut adalah ....

a. memiliki berat b. menempati ruangan c. memuai jika dipanaskan d. tidak berbau

Kunci jawaban: b

Membandingkan sifat-sifat benda padat (keras, lunak, lentur, kuat, rapuh)

 8. Benda padat yang tidak berubah bentuk setelah ditekan jari tangan adalah ...

a. plastisin c. kayu b. tanah liat d. nasi Kunci jawaban: c

Membandingkan sifat-sifat benda cair (kental, encer)

 9. Semakin kental benda cair, maka semakin ...

benda cair itu mengalir.

a. cepat c. deras b. lambat d. banyak Kunci jawaban: b

 10. Perhatikan nama-nama benda cair berikut:

1) kecap manis 3) minyak 2) air 4) madu

Benda cair yang paling cepat mengalir adalah ....

a. 1 c. 3 b. 2 d. 4 Kunci jawaban: b

Keterangan:

C1: Pengetahuan/ ingatan, C3: Penerapan, C5: Sintesis.

C2: Pemahaman, C4: Analisis,

Dokumen terkait