• Tidak ada hasil yang ditemukan

Menggunakan Kata dan Kalimat

A. MEMBUAT RINGKASAN BUKU

1. Menggunakan Kata dan Kalimat

1. Menggunakan Kata dan

Kalimat

Tugas Kelompok!

Carilah kata-kata yang berhubungan dengan lapangan kerja sebanyak-banyaknya! Kamu dapat mencarinya di buku, majalah, atau surat kabar. Kemudian, buatlah kalimat dengan kata-kata tersebut!

Contoh:

1. Pengangguran => Saat ini, jumlah pengang-

guran semakin meningkat.

2. Montir => Pak Danu bekerja sebagai montir di bengkel Tunas Jaya

Tugas Mandiri 3!

Gabungkanlah dua kalimat berikut dengan kata hubung dan, atau, dan tetapi!

1. Ayahku bekerja sebagai pilot. Ibuku bekerja sebagai editor.

2. Agung lulus dari perguruan tinggi dengan nilai terbaik. la malas mencari pekerjaan. 3. Pedagang itu menjajakan dagangannya sejak

pagi. Pedagang itu tidak kelihatan lelah. 4. Dimas tidak bercita-cita sebagai pilot. la juga

tidak bercita-cita sebagai arsitek.

5. Pak Damar bingung ingin membuka bengkel motor. Pak Damar bingung ingin membuka

Uji Kompetensi 4!

1. Bacalah cuplikan cerita berikut!

Kak Zulfah dan Raihan ingin tahu cara membuat kompos. Dia pernah membaca ar- tikel tentang kompos di majalah anak-anak. Namun, mereka kurang memahami penjela- san tersebut. Mereka bertanya kepada ayah tentang cara membuat kompos.

Simpulan isi cerita tersebut adalah . . . a. Zulfah dan Raihan rajin membaca artikel

tentang kompos di majalah anak-anak. b. Zulfah dan Raihan ingin tahu lebih jelas

cara membuat kompos.

c. Zulfah dan Raihan bertanya kepada ayahnya tentang pembuatan kompos. d. Cara membuat kompos terdapat dalam

majalah anak-anak.

2. Di sebuah desa tinggallah seorang nenek dengan dua cucunya, yaitu Melati dan Mawar. Melati dan Mawar selalu pergi ke sungai untuk mencuci pakaian. Namun, di sungai Melati tidak mengerjakan apa-apa. la menyuruh Mawar mengerjakan semua pekerjaannya. Mawar selalu baik kepada Melati. Akan tetapi, Melati tidak pernah membalasnya dengan kebaikan. Melati justru tambah menyakiti Mawar.

Simpulan yang tepat berdasarkan isi cerita anak di atas adalah...

a. Mawar dan Melati selalu membantu ne- neknya.

b. Mawar dan Melati patuh kepada nasihat neneknya.

c. Mawar dan Melati memiliki sifat yang bertentangan.

d. Mawar dan Melati selalu bekerja sama untuk menyelesaikan pekerjaan.

3. Perhatikan cerita anak berikut ini!

Tersebutlah seekor kera yang tinggi hati. la seorang diri berada di atas pohon di dekat sebuah tepian sungai. Kera itu ditinggalkan kawan-kawannya karena ia sombong dan mementingkan diri sendiri.

Suatu hari datanglah seekor itik ke tepian sungai itu. Itik tersebut mandi dengan gem- bira. Selesai mandi, ia mencari makan. Kera sangat marah dan memaki-maki itik tersebut. Dengan tabah, ia pergi meninggalkan kera yang belum berhenti memakinya.

Simpulan cerita anak di atas adalah... a. Kera tidak punya teman karena sombong. b. Sifat sombong tidak akan membawa ke-

baikan.

c. Si itik rendah hati sehingga mau mendeka- ti kera.

d. Si itik dan kera tidak pernah berteman. 4. Di sebuah desa kecil, terdapat keluarga yang

sangat bahagia. Di rumah tersebut dihuni oleh seorang Ayah, Ibu, dan seorang anak laki-laki yang bernama Hasan. Hasan terma- suk anak yang pintar di sekolahnya. Selain pintar, ia juga anak yang baik. Hasan selalu membantu orang tua dan juga teman-teman- nya sehingga ia mempunyai banyak teman. Hasan berusia 8 tahun dan kini ia duduk di bangku kelas III, di SD Negeri Neglasari. Simpulan kutipan isi cerita anak tersebut adalah...

a. Hasan anak yang pintar dan rajin mem- bantu orang lain.

b. Sebuah keluarga yang harmonis. c. Hasan anak yang kurang pintar.

d. Hasan dijauhi teman-temannya karena sombong.

5. Pulang sekolah, Mia berlari-lari girang. Bude Warni akan datang. Bude memang sering datang karena tempat kerjanya melewati rumah Mia. Yang istimewa, Bude selalu membawa oleh-oleh.

Ketika Mia asyik makan slang, datanglah Mas Nano, kakak Mia yang duduk di kelas dua SMP.

“Bude belum datang, Bu?” tanya Mas Nano. “Nanti sore. Kamu makan sana, bareng adik- mu,” jawab Ibu.

“Coba tebak, nanti Bude bawa oleh-oleh apa?” ucap Mas Nano sambil mengunyah tahu goreng panas.

Mia dan Mas Nano pernah dibawakan apel, sate ayam, pastel, dan macam-macam lagi. Simpulan kutipan isi cerita anak tersebut

adalah . .

a. Mia dan Nano sangat girang ketika men- getahui Bude Warni datang.

b. Mas Nano menanyakan oleh-oleh yang dibawa oleh Bude Warni.

c. Mia dan Nano membicarakan oleh-oleh yang akan dibawa oleh Bude Warni. d. Bude Warni selalu membawa oleh-oleh

saat datang ke rumah Mia dan Nano. 6. Keputusan sudah diambil Rehan. la tidak

mau terus-terusan diejek teman-temannya karena nilai-nilainya tidak pernah lebih dari enam. Selama ini waktunya lebih banyak ia gunakan membantu ayahnya di bengkel. Sepulang sekolah sampai sore ia berada di bengkel ayahnya. Pada malam hari ia lebih senang menonton acara televisi dan bermain daripada belajar. Sebetulnya, ayahnya sudah melarang Rehan mem¬bantunya di bengkel. Namun, Rehan tidak menuruti kata¬kata ayahnya. Kini ia bertekad untuk membagi waktu. la tetap akan membantu ayahnya hanya sampai pukul 14.00. Sore dan malam harinya Rehan akan fokus belajar.

Ringkasan yang tepat paragraf tersebut adalah

a. Rehan memutuskan untuk membagi wak- tu antara membantu ayahnya dan belajar. b. Rehan ingin nilai ulangannya meningkat

agar ia naik kelas dengan nilai baik. c. Rehan tidak ingin diejek teman-temannya

karena nilainya tidak pernah lebih dari enam.

d. Rehan ingin tetap membantu orang tuan- ya walaupun sudah dilarang ayahnya. 7. Waktu itu, jarum panjang jam dinding di ru-

mah Rinsa menunjuk angka sembilan. Jarum kecil menjelang angka lima. Rinsa sudah bangun dari tidur siang. Sehabis mandi, ia salat, lalu duduk-duduk di ruang tengah. Di tangannya, ada buku pelajaran. Terkadang ia membuka buku itu, lalu menutupnya, membuka lagi, dan menutupnya sampai berulang-ulang. Mulutnya yang mungil komat-kamit mengucapkan rentetan kalimat yang ada di buku itu. la sedang belajar. Besok pagi ulangan.

Ringkasan yang tepat kutipan teks tersebut adalah

a. Rinsa mempersiapkan diri untuk meng- hadapi ulangan besok pagi.

b. Rinsa bangun dari tidur siang, mandi, salat, lalu ia belajar.

c. Rinsa sibuk mempersiapkan diri untuk menghadapi ulangan.

d. Rinsa rajin beribadah dan belajar.

8. Puluhan anak belajar bersama di kolong Jalan Tol Grogol, Jakarta, Minggu, 7 Ok-

tober 2012. Sebagian anak-anak ini adalah anak jalanan dan anak kurang mampu yang ingin mendapat tambahan belajar gratis. Mereka diajar oleh para relawan umumnya mahasiswa dan karyawan. Diana, salah satu relawan di kolong tol di kawasan Grogol, Jakarta, adalah seorang arsitek. Diana dan rekan-rekannya memutuskan untuk menjadi relawan karena ingin berbagi bersama anak- anak dengan menyisihkan waktu setiap hari Minggu pagi.

Ringkasan paragraf tersebut adalah...

a. Puluhan relawan yang bekerja sebagai arsitek mengajar puluhan anak jalanan dan kurang mampu di kolong Jalan Tol Grogol, Jakarta.

b. Puluhan anak jalanan dan kurang mampu belajar bersama para relawan pengajar di kolong Jalan Tol Grogol, Jakarta, Ming- gu, 7 Oktober 2012.

c. Puluhan anak jalanan dan kurang mampu kini mendapatkan pendidikan gratis dari para relawan pengajar.

d. Diana dan relawan pengajar memutuskan untuk mengajar karena ingin berbagi bersama anak-anak jalanan dan kurang mampu.

9. Musim penghujan di Kota Cirebon sudah ber-langsung tiga bulan lebih. Curah hujan pada musim penghujan kali ini benar-benar tinggi. Curah hujan tinggi disertai angin yang bertiup kencang mengakibatkan banjir di be- berapa tempat. Selain itu, curah hujan tinggi menyebabkan pohon tumbang dan beberapa bangunan terendam banjir.

Bencana-bencana tersebut sangat meresah- kan masyarakat. Walaupun Pemerintah Kota Cirebon sudah membangun dan memperbaiki irigasi, banjir masih terjadi. Oleh karena itu, masyarakat harus tetap waspada dan siaga saat musim penghujan.

Ringkasan yang tepat pada paragraf tersebut adalah . . .

a. Bencana banjir di beberapa tempat. b. Musim penghujan mengakibatkan ben-

cana alam dan tanah longsor.

c. Pemerintah telah membangun dan mem- perbaiki irigasi.

d. Curah hujan yang tinggi mengakibatkan beberapa bencana.

10. Pemerintah Indonesia dewasa ini semakin menyadari pentingnya pendidikan bagi ke- majuan suatu bangsa. Program pemberian dana BOS untuk SD/MI dan SMP/MTs menjadi salah satu bukti kepedulian Pemer- intah di dunia pendidikan. Oleh karena itu, Pemerintah harus segera menuntaskan pro- gram wajib belajar 9 tahun menuju program

wajib belajar 12 tahun. Hal tersebut memu- ngkinkan semua Warga Negara Indonesia (WNI) mengenyam pendidikan tanpa harus terbebani biaya sekolah.

Ringkasan yang tepat untuk bacaan tersebut adalah

a. Pemerintah Indonesia memberikan dana BOS kepada satuan pendidikan dasar un- tuk menuntaskan program wajib belajar 9 tahun.

b. Pemerintah memberikan dana BOS kepada satuan pendidikan dasar untuk menentukan program wajib belajar 12 tahun.

c. Pemerintah Indonesia menyadari pentin- gnya dana BOS bagi warga negara yang mengalami kesulitan dalam masalah biaya pendidikan.

d. Pemerintah Indonesia menyadari pentin- gnya program wajib belajar 9 tahun bagi warga negara yang mengalami kesulitan biaya.

11. Ramon . . . Erlang akan bermain layang- layang di lapangan.

Kata hubung yang tepat untuk melengkapi kalimat di atas adalah . . .

a. tetapi c. atau

b. lalu d. dan

12. Sari anak yang cantik, ... ia selalu malas belajar.

Kata gabung yang tepat untuk melengkapi kalimat rumpang tersebut adalah . .

a. Dan c. atau

b. Tetapi d. Karena

13. Liburan besok enaknya kemana ya? Ke dunia fantasi .... Bali.

Kata gabung yang tepat untuk melengkapi kalimat rumpang tersebut adalah . .

a. Dan c. atau

b. Tetapi d. Karena

14. Pak Huda bekerja sebagai .... di SDN 1 Ke- towan.

Profesi yang tepat untuk mengisi titik-titik di atas adalah ....

a. Masinis c. Manager

b. Kondektur d. Guru

15. Bu Desi bertugas untuk membantu orang melahirkan. Bu Desi adalah seorang ....

a. Koki c. Bidan

b. Pembantu d. Perawat

B. Isilah titik-titik di bawah ini dengan jawa- ban singkat dan benar!

Bacaan untuk soal nomor 1 s.d. 5

Liburan sekolah telah tiba. Yeni dan kedua orang tuanya berencana pergi berlibur ke Muse- um Jogja Kembali. Sebenarnya, Yeni sudah dari

dulu ingin mengunjungi Museum Jogja Kembali, tapi belum kesampaian. Nah, pada liburan se- kolah kali ini, Yeni sudah tidak sabar lagi untuk pergi ke Museum Jogja Kembali. Yeni sangat senang dengan pelajaran sejarah, apalagi dengan benda-benda bersejarah. Pada liburan kali ini, ia sudah mempersiapkan kamera untuk memotret barang-barang peninggalan para pahlawan yang terdapat di Museum Jogja Kembali.

1. Apa judul yang tepat untuk teks di atas? 2. Ke mana Yeni akan berlibur?

3. Pelajaran apa yang paling disenangi Yeni? 4. Untuk apa Yeni membawa kamera? 5. Berilah kesimpulan dari teks di atas! 6. Risa membaca puisi yang berjudul Aku.

Tanda petik seharusnya di letakkan untuk mengapit kata ....

7. Seseorang yang bekerja untuk mengatur lalu lintas di jalan adalah ....

8. Aril melakukan operasi bedah untuk mengo- bati pasiennya. Aril bekerja sebagai .... 9. Akbar anak yang pandai .... taat pada orang

tua. Kata hubung yang tepat untuk meleng- kapi kalimat di atas adalah ....

10. Ridlo anak yang pintar .... tidak sombong. Kata hubung yang tepat untuk melengkapi kalimat di atas ...

C. Uraian

Bacaan untuk nomor 1 s.d. 4 Benalu

Di pematang sawah, tumbuh sebatang po- hon mangga. Pada pohon mangga itu tumbuh benalu. Benalu sering mengejek padi. Menurut benalu, padi itu bodoh. Padi hidup di sawah berdesak-desakan, mencari makan sendiri-sendi- ri, diinjak-injak kerbau, dipotong, lalu dimakan manusia. Mendengar ejekan itu padi tidak marah, ia tetap sabar.

Suatu hari angin bertiup kencang. Dahan po- hon mangga bergerak ke sana kemari.Tiba-tiba dahan pohon pun patah dan benalu pun jatuh. Benalu jatuh dan tertindih lagi. Ibarat sudah jatuh tertimpa tangga pula.

A. LANGKAH-LANGKAH

Dokumen terkait