• Tidak ada hasil yang ditemukan

TINJAUAN PUSTAKA

A. Gambaran Umum Perusahaan

1. Minggu Pertama

a) Perkenalan dengan seluruh staf dan karyawan perusahaan pada bagian Unit DATA dan VAS (Value Added Service). Unit DATA dan VAS yaitu merupakan unit yang menangani data dan layanan jasa nilai tambah yang menyediakan layanan tambahan kepada pelanggan dengan memanfaatkan perangkat tambahan di sisi sentral maupun sisi terminal pelanggan.

b) Penjelasan tentang gambaran secara umum PT.Telkom Speedy Kandatel Solo.

c) Penjelasan tentang struktur organisasi perusahaan. 2. Minggu Kedua.

a) Observasi ke seluruh bagian perusahaan.

Pada tahap ini mahasiswa dibimbing untuk melihat tentang seluruh bagian perusahaan baik itu opersaional maupun infrastruktur.

b) Mahasiswa pada minggu-minggu ini diberi tugas untuk meneliti sebuah brosur yang akan beredar pada bulan ini. Kemudian selanjutnya diberi tugas-tugas untuk menginput data dari survey.

3. Minggu Ketiga.

a) Pada minggu ketiga ini mahasiswa diajak untuk ikut membantu dalam suatu kegiatan yang diadakan oleh speedy yaitu yang bertepatan pada peringatan hari guru di Klaten. Adapun tujuan dari tugas tersebut yaitu agar mahasiswa dapat merasakan bagaimana secara langsung menangani konsumen yang mayoritas adalah guru.

4. Minggu Keempat.

a) Pada minggu keempat ini mahasiswa mulai menyebarkan survey dengan cara menelpon para pelanggan, dalam rangka mencari data mengenai tingkat segmentasi dan penetapan pasar sasaran terhadap produk Speedy.

b) Kemudian mahasiswa mulai mengumpulkan data yang telah diperoleh secara langsung melalui responden pelanggan Speedy.

c) Mahasiswa mulai mengevaluasi hasil data dan berdiskusi dengan staf bagian pemasaran.

C. Pembahasan

Pembahasan yang akan dipakai adalah pembahasan deskriptif (analisis deskriptif), dimana data akan disajikan dalam bentuk tabel distribusi frekuensi dan grafik (pie) yang akan membantu dalam memaparkan karaktersistik responden hasil dari penyebaran kuesioner. Jumlah responden pada penelitian ini disebarkan dan diterima kembali adalah sama, yaitu sebanyak 100 kuesioner. Karena saat responden menjawab kuesioner, penulis menunggu dan menulis secara langsung ke dalam kuesioner tersebut.

1. Karakteristik Konsumen. a. Jenis Pekerjaan Responden

Tabel 3.1

Distribusi Frekuensi Responden Berdasarkan Jenis Pekerjaan

No. Jenis Pekerjaan Frekuensi (orang) Frekuensi (persen) 1 PNS 16 16 2 Wiraswasta 50 50 3 BUMN 16 16 4 Guru / Dosen 8 8 5 Notaris / Pengacara 10 10 Jumlah 100 100

Seperti terlihat pada tabel 3.1 maka dapat diketahui dari 100 responden, jumlah responden yang berkerja sebagai wiraswasta lebih banyak dibandingkan dengan responden yang berkerja sebagai PNS, BUMN, Guru / Dosen dan Notarsis / Pengacara. Responden yang berkerja sebagai wiraswasta sebanyak 50 orang dari jumlah responden keseluruhan, sedangkan responden lain yang berkerja sebagai PNS, BUMN, Guru / Dosen dan Notaris / Pengacara hanya sekitar 8 hingga 16 responden / persen dari keseluruhan. 50% 16% 10% 8% 16% PNS Wiraswasta BUMN Guru/Dosen Notaris/Pengacara

Diagram 3.2 Jumlah Responden Berdasarkan Pekerjaan

Keterangan :

1) Jumlah responden yang bekerja sebagai PNS sebanyak 16% 2) Jumlah responden yang bekerja sebagai Wiraswasta sebanyak

50%

3) Jumlah responden yang bekerja sebagai BUMN sebanyak 5% 4) Jumlah responden yang bekerja sebagai Guru / Dosen sebanyak

8%

5) Jumlah responden yang bekerja sebagai Notaris / Pengacara sebanyak 10%

Tabel 3.2

Distribusi Frekuensi Responden Berdasarkan Tingkat Pendidikan Terakhir No Pendidikan Terakhir Frekuensi

(orang) Frekuensi (persen) 1 SD 1 1 2 SLTP 3 3 3 SLTA 16 16 4 DIPLOMA 21 21 5 S1 57 57 6 S2 2 2 Jumlah 100 100

Sumber : data yang diolah tahun 2010

Pada Tabel 3.2 di atas menunjukan bahwa berdasarkan tingkat pendidikan terakhir mayoritas tingkat pendidikan terakhir responden adalah Perguruan Tinggi S1 yaitu sebesar 57 orang atau 57% dari keseluruhan responden. Selain itu responden yang hanya tamat SD hanya 1 orang atau 1% saja, sedangkan responden yang tamat SLTP sebanyak 3 orang atau 3% dari keseluruhan responden. Dan responden yang brependidikan terakhir SLTA dan DIPLOMA berjumlah 16 dan 21 orang atau 16% dan 21%. Hanya 2 responden yang berpendidikan terakhir S2 atau 2% dari Keseluruhan responden. 1% 3% 2% 57% 16% 21% SD SLTP SLTA DIPLOMA S1 S2

Diagram 3.3 Jumlah Responden Berdasarkan Tingkat Pendidikan

1) Jumlah responden yang berpendidikan terakhir SD sebanyak 1%

2) Jumlah responden yang berpendidikan terakhir SLTP sebanyak 3%

3) Jumlah responden yang berpendidikan terakhir SLTA sebanyak 16%

4) Jumlah responden yang berpendidikan terakhir DIPLOMA sebanyak 21%

5) Jumlah responden yang berpendidikan terakhir S1 sebanyak 57%

6) Jumlah responden yang berpendidikan terakhir S2 sebanyak 2%

c. Tingkat Penghasilan Responden Tabel 3.3

Distribusi Frekuensi Responden Berdasarkan Tingkat Penghasilan No. Tingkat Penghasilan Frekuensi

(orang) Frekuensi (persen) 1 < Rp.500.000 8 8 2 Rp. 500.000 – Rp.1.000.000 17 17 3 Rp.1.000.000 – Rp.1.500.000 32 32 4 Rp.1.500.000 – Rp.2.000.000 27 27 5 > Rp.2.000.000 16 16 Jumlah 100 100

Berdasarkan tabel 3.3 di atas dapat menunjukan bahwa distribusi frekuensi responden berdasarkan lima tingkat penghasilan kurang dari Rp.500.000 hingga Lebih dari Rp.2.000.000, paling banyak didominasi oleh responden yaitu berpenghasilan Rp.1.000.000 – Rp.1.500.000 sebanyak 32 orang atau 32% dari keseluruhan responden. Dan yang berpenghasilan kurang dari Rp.500.000 dan lebih dari Rp.2.000.000 hanya 8 orang dan 16 orang atau berkisar 8% dan 16% dari keseluruhan responden. Sedangkan yang berpenghasilan Rp.1.500.000 – Rp.2.000.000 hanya sebanyak 27 orang atau 27% dari jumlah keseluruhan responden.

8% 32% 27% 16% 17% <Rp.500.000 Rp.500.000-Rp.1.000.000 Rp.1.000.000-Rp.1.500.000 Rp.1.500.000-Rp.2.000.000 >Rp.2.000.000

Diagram 3.4 Jumlah Responden Berdasarkan Penghasilan

Keterangan :

1) Jumlah responden yang berpenghasilan <Rp.500.000 sebesar 8% 2) Jumlah responden yang berpenghasilan Rp.500.000-Rp.1.000.000

sebesar 17%

3) Jumlah responden yang berpenghasilan Rp.1.000.000-Rp.1.500.000 sebesar 32%

4) Jumlah responden yang berpenghasilan Rp.1.500.000-Rp.2.000.000 sebesar 27%

5) Jumlah responden yang berpenghasilan >Rp.2.000.000 sebesar 16%

d. Standar Kualitas Pelayanan yang Dirasakan Responden Tabel 3.4

Distribusi Frekuensi Responden Berdasarkan Kualitas Pelayanan No. Kualitas Pelayanan Frekuensi

(orang) Frekuensi (persen) 1 Puas 39 39 2 Cukup 36 36 3 Kurang 25 25 Jumlah 100 100

Sumber : data yang diolah tahun 2010

Berdasarkan tabel 3.4 di atas dapat dilihat bahwa berdasarkan Kualitas Pelayanan yang diberikan oleh Speedy untuk konsumen menunjukan banyaknya responden yang merasa puas oleh pelayanan yang dirasaknya, yaitu sebanyak 39 orang atau 39% responden dari jumlah keseluruhan. Dan 36 orang atau 36% responden merasa cukup atas pelayanan yang dirasakan. Sedangkan 25 orang atau 25% responden merasa pelayanan yang diberikan merasa kurang memuaskan.

39% 36% 25% Puas Cukup Kurang

Diagram 3.5 Jumlah Responden Berdasarkan Kualitas Pelayanan

1) Jumlah responden yang merasakan pelayanan speedy memuaskan sebanyak 39%

2) Jumlah responden yang merasakan pelayanan speedy cukup sebanyak 36%

3) Jumlah responden yang merasakan pelayanan speedy kurang memusakan sebanyak 25%

e. Daerah Tempat Tinggal Responden Tabel 3.5

Distribusi Frekuensi Responden Berdasarkan Tempat Tinggal No. Tempat Tinggal Frekuensi

(orang) Frekuensi (persen) 1 Kampung Perkotaan 38 38 2 Komplek Perumahan 37 37 3 Luar Kota 25 25 Jumlah 100 100

Sumber : data yang diolah tahun 2010

Tabel 3.5 di atas menunjukan bahwa berdasarkan tempat tinggal responden paling banyak yang bertempat tinggal di Kampung Perkotaan yaitu sebanyak 38 orang atau 38% dari jumlah keseluruhan. Serta 37 orang atau 37% yang bertempat tinggal di Komplek Perumahan. Sedangkan responden yang bertempat tinggal di Luar Kota hanya 25 orang atau 25% dari jumlah keseluruhan.

38% 37% 25% Kamapung Perkotaan Komplek Perumahan Luar Kota

Diagram 3.6 Jumlah Responden Berdasarkan Tempat Tinggal

Keterangan :

1) Jumlah responden yang tinggal dikampung perkotaan sebanyak sebanyak 38%

2) Jumlah responden yang tinggal dikomplek perumahan sebanyak sebanyak 37%

3) Jumlah responden yang tinggal diluar kota sebanyak sebanyak 25%

f. Citra / Image PT.Telkom Speedy Menurut Responden Tabel 3.6

Distribusi Frekuensi Responden

Berdasarkan Citra / Image PT.Telkom Speedy No. Citra / Image Speedy Frekuensi

(orang)

Frekuensi (persen)

1 Mahal 23 23

3 Murah 20 20

Jumlah 100 100

Sumber : data yang diolah tahun 2010

Tabel 3.6 distribusi frekuensi responden berdasarkan Citra atau Image PT.Telkom Speedy Kandatel Solo, menunjukan bahwa yang menurut mereka mahal sebanyak 23 orang atau 23% responden dari jumlah keseluruhan. Sedangkan yang berpendapat terjangkau dan murah sebanyak 57 orang dan 20 orang atau 57% dan 20% dari jumlah keseluruhan responden.

23% 57% 20% Mahal Terjangkau Murah

Diagram 3.7 Jumlah Responden Berdasarkan Citra / Image

Keterangan :

1) Jumlah responden yang berpendapat image/citra speedy mahal sebanyak 23%

2) Jumlah responden yang berpendapat image/citra speedy terjangkau sebanyak 57%

3) Jumlah responden yang berpendapat image/citra speedy murah sebanyak 20%

g. Terminal yang Digunakan Responden Tabel 3.7

Distribusi Frekuensi Responden Berdasarkan Terminal yang Digunakan

(orang) (persen)

1 PC 45 45

2 Laptop 55 55

Jumlah 100 100

Sumber : data yang diolah tahun 2010

Dari tabel 3.7 di atas menunjukan bahwah berdasarkan terminal yang digunakan oleh responden paling banyak yaitu Laptop sebanyak 55 orang atau 55% dari jumlah keseluruhan. Sedangkan yang masih menggunkan terminal PC hanya 45 orang atau 45% dari jumlah responden keseluruhan.

45% 55%

PC Laptop

Diagram 3.8 Jumlah Responden Berdasarkan Terminal yang Digunakan

Keterangan :

1) Jumlah responden yang menggunakan PC sebanyak 45% 2) Jumlah responden yang menggunakan Laptop sebanyak 55%

h. Kegiatan Berinternet yang Sering Dilakukan Responden Tabel 3.8

Distribusi Frekuensi Responden

Berdasarkan Kegiatan Berinternet yang Sering Dilakukan No Kegiatan Berinternet Frekuensi

(orang)

Frekuensi (persen)

1 Game On Line 7 7

3 Bisnis 21 21

4 Chatting 9 9

5 E-Mail 12 12

6 Pertemanan 21 21

Jumlah 100 100

Sumber : data yang diolah tahun 2010

Dari tabel 3.8 di atas dapat menunjunkan kegiatan berinternet yang sering dilakukan oleh responden paling banyak yaitu browsing sebanyak 30 orang atau 30% dari jumlah keseluruhan responden dan kegiatan yang paling sedikit dilakukan oleh responden saat berinternet yaitu Game On Line sebanyak 7 orang atau 7% dari jumlah keseluruhan. Sedangkan kegiatan yang sering dilakukan responden sebanyak 21 orang atau 21% dari jumlah keseluruhan yaitu untuk bisnis dan pertemanan. Serta untuk kegiatan berinternet seperti chatting dan membuka E-mail hanya sebanyak 9 dan 12 orang atau 9% dan 12% saja dari jumlah keseluruhan.

7% 30% 21% 9% 12% 21% Game On Line Browsing Bisnis Chatting E-Mail Pertemanan

Diagram 3.9 Jumlah Responden Berdasarkan Kegiatan Berinternet

Keterangan :

1) Jumlah responden yang menggunakan internet untuk kegiatan Game On Line sebanyak 7%

2) Jumlah responden yang menggunakan internet untuk kegiatan Browsing sebanyak 30%

3) Jumlah responden yang menggunakan internet untuk kegiatan Bisnis sebanyak 21%

4) Jumlah responden yang menggunakan internet untuk kegiatan Chatting sebanyak 9%

5) Jumlah responden yang menggunakan internet untuk kegiatan E-Mail sebanyak 12%

6) Jumlah responden yang menggunakan internet kegiatan untuk Pertemanan sebanyak 21%

i . Akses Internet yang Pernah Digunakan Responden Tabel 3.9

Distribusi Frekuensi Responden

Berdasarkan Akses yang Digunakan Responden No Akses Yang Digunakan Frekuensi

(orang) Frekuensi (persen) 1 Speedy 58 58 2 Telkom Flash 10 10 3 IM-2 14 14 4 Telkom Net 7 7 5 Smart 11 11 Jumlah 100 100

Sumber : data yang diolah tahun 2010

Berdasarkan akses yang digunakan oleh reponden, tabel 3.9 di atas menunjukan bahwa 58 orang atau 58% responden dari jumlah keseluruhan tetap setia menggunakan speedy dan sebanyak 14 orang atau 14% dari jumlah keseluruhan pernah menggunkan Akses IM-2. Sedangkan 11 dan 10 orang pernah menggunakan akses internet Smart dan Telkom Flash,

sebanyak 11% dan 10% dari jumlah keseluruhan. Serta 7 orang atau 7% reponden pernah menggunakan Telkom Net Instan.

58% 10% 14% 7% 11% Speedy Telkom Flash IM-2 Telkom Net Smart Diagram 3.10 Jumlah Responden Berdasarkan Akses yang Pernah

Digunakan

Keterangan :

1) Jumlah responden yang pernah menggunakan aksas internet Speedy sebanyak 58%

2) Jumlah responden yang pernah menggunakan aksas internet Teklkom Flash sebanyak 10%

3) Jumlah responden yang pernah menggunakan aksas internet IM-2 sebanyak 4%

4) Jumlah responden yang pernah menggunakan aksas internet Telkom Net sebanyak 7%

5) Jumlah responden yang pernah menggunakan aksas internet Smart sebanyak 11%

Dokumen terkait