• Tidak ada hasil yang ditemukan

BAB IV PENUTUP

B. Saran

Pada skripsi ini telah dibahas mengenai proses pembentukan model nonlinear untuk rata-rata produksi tanaman pangan di kota Magelang serta penyelesaiannya dengan menggunakan pemrograman kuadratik dan metode fungsi penalti eksterior (metode penalty). Penyelesian akhir pemrograman kuadratik menggunakan metode wolfe. Menurut Tabel 3.4 dari tahun 1994 sampai 2014 belum pernah dicapai rata-rata produksi dari tanaman padi, ketela pohon dan jagung yang optimal. Selain itu luas panen ketela pohon dan jagung setiap tahunnya semakin menurun. Oleh karena itu bagi pemerintah dan masyarakat disarankan bekerjasama untuk meningkatkan rata-rata produksi tanaman pangan di kota Magelang, misalnya dengan melakukan sosialisasi cara budidaya tanaman pangan yang baik dan benar terutama ketela pohon dan jagung. Kemudian perlu diproduksi kembali jenis tanaman pangan yang lainnya seperti, ketela rambat, kacang tanah dan kedelai agar diperoleh rata-rata produksi tanaman pangan yang lebih banyak.

Bagi pembaca yang tertarik untuk menganalisa metode optimasi model nonlinear, ada banyak metode, yaitu metode Karush Kuhn Tucker, metode

Separable, metode Zoutendijk, metode Fungsi Penalti Interior (metode Barrier)

dan lain sebagainya. Ada pula metode modern seperti Algoritma Genetika dan Ant

Colony Optimization (ACO). Penyelesaian pemrograman kuadratik juga dapat

diselesaikan dengan algoritma Primal- Dual Interior Point, selain itu pembentukan fungsi tujuan selain dengan metode kuadrat terkecil juga bisa menggunakan metode Singular Value Decomposition (SVD). Aplikasi dari masalah nonlinear tidak hanya di bidang produksi pertanian, bisa juga diaplikasikan pada bidang industri, portofolio saham, penjadwalan kerja, dan lain sebagainya.

OPTIMASI TANAMAN PANGAN DI KOTA MAGELANG DENGAN PEMROGRAMAN KUADRATIK DAN

METODE FUNGSI PENALTI EKSTERIOR

SKRIPSI

Diajukan kepada Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Negeri Yogyakarta

untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan guna Memperoleh Gelar Sarjana Sains

Oleh : Sativa Nurin Insani NIM. 13305141006

PROGRAM STUDI MATEMATIKA JURUSAN PENDIDIKAN MATEMATIKA

FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA

DAFTAR PUSTAKA

Anton, Howard. (1995). Aljabar Linear Elementer. Jakarta: Erlangga.

Asti Rahmatika. (2015). Analisis Regresi Ridge Robust (RR) Untuk Mengatasi

Masalah Multikolinieritas Dan Pencilan Pada Data Proksimat Di Muara Niru, Jelawatan Dan Enim. Bandung: Skripsi FMIPA UNISBA .

B.Susanta. (1994). Program Linear. Yogyakarta: Departemen Pendidikan dan Kebudayaan Direktori Jenderal Pendidikan Tinggi.

Balai Pustaka. (1989). Kamus Besar Bahasa Indonesia. Jakarta: Balai Pustaka. Bazaraa, M. S., Sherali, H. D., & Shetty, C. (2006). Nonlinear Programming. USA: John Wiley & Sons.

BPS Kota Magelang. (1995-2015). Kota Magelang Dalam Angka. Magelang: BPS Kota Magelang.

BPS Provinsi Jawa Tengah. (2013). Produksi Padi dan Palawija. Semarang: BPS Provinsi Jawa Tengah.

Chong, E. K. (2001). An Introduction To Optimization Second Edition. New York: John Wiley & Sons, Inc.

Efria Lemadona. (2015). Penyelesaian Program Nonlinear Dengan Metode

Kuadratik Pada Portofolio Saham. Yogyakarta: FMIPA Universitas Negeri

Yogyakarta.

Hillier, F. S., & Lieberman, G. J. (2001). Introduction to Operations Research. New York: McGraw-Hill.

Maria Martini L K. (2008). Metode Fungsi Penalti Eksterior. Yogyakarta: Fakultas Sains dan Teknologi Universitas Sanata Dharma.

Peressini, A. L., Sullivan, F. E., & Uhl, J. J. (1988). The Mathematics of

Nonlinear Programming. New York: Springer-Verlag Inc.

Rao, S. S. (2009). Engineering Optimization : Theory and Practice, Fourth

Edition. USA: John Wiley & Sons, Inc.

Setijo Bismo. (2008). Intellectual Property Modul 3 : Regresi Linear dengan

Metode Kuadrat Terkecil. Jakarta: Universitas Indonesia.

Siswanto. (2007). Operation Research Jilid 1. Jakarta: Erlangga.

Suyadi Prawirosentono. (2005). Riset Operasi dan Ekonofisika. Jakarta: PT Bumi Aksara.

Taha, H. A. (2007). Operation Research And Introduction. USA: New Jersey. Tri Wahyu Agung Nugroho. (2006). Optimisasi Program Nonlinear Dengan

Kendala Menggunakan Metode Penalty dan Metode Barrier. Yogyakarta: FMIPA

Universitas Negeri Yogyakarta.

Varberg, Purcell. (2010). Kalkulus Jilid 1 Edisi Kesembilan. Jakarta: Binarupa Aksara.

Varberg, Purcell. (2011). Kalkulus Jilid 2 Edisi Kesembilan. Jakarta: Erlangga. Vina Puspita Dewi; Parhusip, Hanna Arini; Linawati, Lilik. (2013). Analisis Hasil

Panen Padi Menggunakan Pemodelan Kuadratik. Semarang: Seminar Nasional

Matematika VII UNNES.

Winston, W. L. (2003). Operations Research : Application. Boston: Duxbury Press.

Yuni Embriana D U. (2015). Efektivitas Penyelesaian Model Nonlinear

Untuk Optimasi Biaya Produksi Pada Industri Bakpia 716. Yogyakarta: FMIPA

Universitas Negeri Yogyakarta.

Zulian, Y. (1991). Linear Programming. Yogyakarta: FE Universitas Islam Indonesia.

LAMPIRAN 1

Input data dan Script untuk Membentuk Fungsi Tujuan Tanaman Padi

Tampilan datax.data pada Matlab clear all;close all;

%cari beta dengan menyusun matriks Ax=Y dan x=[beta] dengan metode kuadrat terkecil

load 'datax.dat'%untuk memanggil data yang sudah

disimpan dengan nama datax [m,n]=size(datax)

x=datax(:,1); y=datax(:,2); %menyusun matriks A

%matriks A hanya digunakan untuk fungsi kuadratik 2 variabel untuk fungsi yang lain dapat disusun matriks A yang lain juga

a11=sum(x.^4);a12=sum(x.^3);a13=sum(x.^2); a21=sum(x.^3);a22=sum(x.^2);a23=sum(x); a31=sum(x.^2);a32=sum(x);a33=n;

A=[a11 a12 a13; a21 a22 a23; a31 a32 a33;] %Y adalah ruas kanan

Y=[sum(y.*x.^2);sum(y.*x);sum(y)] beta=inv(A)*Y

%hasil yang diperoleh

hasil=beta(1)*x.^2+beta(2)*x+beta(3); Script MKTX untuk Tanaman Padi

Input data dan Script untuk Membentuk Fungsi Tujuan Tanaman Ketela Pohon

Tampilan datay.data pada Matlab

clear all;close all;

%cari beta dengan menyusun matriks Ax=Y dan x=[beta] dengan metode kuadrat terkecil

load 'datay.dat'%untuk memanggil data yang sudah disimpan

dengan nama datay

[m,n]=size(datay) x=datay(:,1); y=datay(:,2);

%menyusun matriks A

%matriks A hanya digunakan untuk fungsi kuadratik 2 variabel untuk fungsi yang lain dapat disusun matriks A yang lain juga

a11=sum(x.^4);a12=sum(x.^3);a13=sum(x.^2); a21=sum(x.^3);a22=sum(x.^2);a23=sum(x); a31=sum(x.^2);a32=sum(x);a33=n;

A=[a11 a12 a13; a21 a22 a23; a31 a32 a33;]

%Y adalah ruas kanan

Y=[sum(y.*x.^2);sum(y.*x);sum(y)] beta=inv(A)*Y

%hasil yang diperoleh

hasil=beta(1)*x.^2+beta(2)*x+beta(3);

Input Data dan Script untuk Membentuk Fungsi Tujuan Tanaman Jagung

Tampilan dataz.data pada Matlab

clear all;close all;

%cari beta dengan menyusun matriks Ax=Y dan x=[beta] dengan metode kuadrat terkecil

load 'dataz.dat'%untuk memanggil data yang sudah disimpan

dengan nama dataz

[m,n]=size(dataz) x=dataz(:,1); y=dataz(:,2);

%menyusun matriks A

%matriks A hanya digunakan untuk fungsi kuadratik 2 variabel untuk fungsi yang lain dapat disusun matriks A yang lain juga

a11=sum(x.^4);a12=sum(x.^3);a13=sum(x.^2); a21=sum(x.^3);a22=sum(x.^2);a23=sum(x); a31=sum(x.^2);a32=sum(x);a33=n;

A=[a11 a12 a13; a21 a22 a23; a31 a32 a33;]

%Y adalah ruas kanan

Y=[sum(y.*x.^2);sum(y.*x);sum(y)] beta=inv(A)*Y

%hasil yang diperoleh

hasil=beta(1)*x.^2+beta(2)*x+beta(3);

LAMPIRAN 2

Iterasi Simpleks Metode Wolfe pada Pemrograman Kuadratik Iterasi 1

Iterasi 2

LAMPIRAN 3

Script dan Output untuk Mencari Conditional Number Padi Script File

Script dan Output untuk Mencari Conditional Number Ketela Pohon Script File

Script dan Output untuk Mencari Conditional Number Jagung Script File

LAMPIRAN 4

Penyelesaian Model dengan software Matlab Langkah- langkah :

1. Membuat M-File untuk fungsi tujuan yang disimpan dengan nama myfun.m. Fungsi tujuan yang dimasukkan ditulis dalam bentuk – karena masalah yang diselesaikan adalah masalah maks- min

2. Membuat M-File untuk fungsi kendala sekaligus syntac fminimax yang disimpan dengan nama main.m. Dipilih nilai awal (100,10,1)

3. Memanggil program main pada command window maka muncul output berikut

Diperoleh hasil , , , dan

Dokumen terkait