• Tidak ada hasil yang ditemukan

8. Peraturan perundangan yang mengatur tentang pertahanan negara adalah.... a. UU No. 2 Tahun 2002 c. UUD 1945 pasal 30 ayat (1) b. UU No. 3 Tahun 2002 d. UUD 1945 pasal 27 ayat (1) 9. Berikut ini yang tidak termasuk keikutsertaan warga negara dalam upaya

pembelaan negara menurut UU No. 3 tahun 2002 pasal 9 ayat (2) adalah.... a. Pendidikan Kewarganegaraan

b. pendidikan sosial

c. pelatihan dasar kemiliteran secara wajib d. pengabdian sesuai dengan profesi

10. Berikut ini yang tidak termasuk peranan TNI sebagai alat negara dalam mewujudkan pertahanan dan keamanan adalah....

a. mempertahankan kedaulatan negara dan keutuhan wilayah b. melindungi keamanan dan keselamatan bangsa

c. menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat

d. ikut memelihara perdamaian regional dan internasional

11. Berikut ini yang tidak termasuk bentuk partisipasi masyarakat dalam menjaga lingkungan adalah....

a. mengatasi konflik komunal

b. mengatasi penyalahgunaan narkoba c. mengadakan kegiatan siskamling d. menanggulangi bencana alam

12. Unsur kekuatan rakyat yang bertugas membantu Polri dalam bidang keamanan dan ketertiban adalah....

a. hansip c. wanra

b. kamra d. linmas

13. Berikut ini yang tidak termasuk bentuk partisipasi warga masyarakat dalam menjaga lingkungan adalah....

a. mengatasi konflik komunal

b. mengatasi penyalahgunaan narkoba c. kegiatan siskamling

d. menanggulangi bencana alam

14. Untuk mencegah terjadinya kesenjangan sosial yang dapat mengakibatkan munculnya gejolak sosial, negara harus melaksanakan fungsi....

a. keadilan c. kesejahteraan dan kemakmuran

b. penertiban d. pertahanan dan keamanan

15. Dalam menjaga kelancaran dan ketenteraman, serta mencegah bentrokan dan tindakan kriminal yang meresahkan masyarakat, negara melaksanakan fungsi....

a. keadilan c. kesejahteraan dan kemakmuran

b. penertiban d. pertahanan dan keamanan

16. Sistem pertahanan dan keamanan yang mengikutsertakan seluruh warga negara disebut....

a. bela negara c. perlawanan negara

b. perlawanan rakyat d. sistem hankamrata 17. Luas laut teritorial suatu negara pantai adalah....

a. 3 mil c. 12 mil

b. 10 mil d. 200 mil

18. Pemerintah berhak mengatur kepentingan rakyat tanpa campur tangan negara lain, merupakan pelaksanaan kedaulatan....

a. rakyat dan negara c. ke dalam

b. keluar d. ke dalam dan ke luar

19. TNI dan Polri dalam sistem pertahanan dan keamanan negara merupakan komponen....

a. utama c. cadangan

b. pendukung d. wajib

20. Belajar giat dan menaati peraturan di sekolah merupakan bukti keikutsertaan siswa dalam bela negara melalui....

a. pertahanan dan keamanan c. pengabdian sesuai profesi b. pendidikan kewarganegaraan d. pelatihan secara wajib

21. Segala usaha untuk mempertahankan kedaulatan negara dan keutuhan wilayah NKRI serta segenap bangsa dari ancaman dan gangguan terhadap keutuhan bangsa disebut....

a. hankamrata c. pertahanan negara

b. hankam d. ketahanan nasional

22. Berikut ini yang tidak termasuk tiga nilai dasar otonomi daerah adalah....

a. kebebasan c. efektivitas dan efisiensi

23. Agar mendapat dukungan dari negara lain dalam pertahanan dan keamanan negara, Indonesia melaksanakan....

a. pembentukan pangkalan militer c. melaksanakan politik bebas aktif b. bantuan agresi militer d. bersahabat dengan negara adikuasa 24. Negara Indonesia telah memenuhi syarat-syarat berdirinya negara sejak tanggal....

a. 17 Agustus 1945 c. 27 Desember 1949

b. 18 Agustus 1945 d. 17 Agustus 1950

25. Terbentuknya organisasi pergerakan nasional merupakan bentuk perjuangan bangsa Indonesia dalam rangka....

a. mempertahankan kemerdekaan c. mendirikan negara

b. mengisi kemerdekaan d. menentang dan mengusir penjajah 26. Penyerahan wewenang pemerintahan oleh Pemerintah kepada daerah otonomi untuk mengatur dan mengurus urusan pemerintahan dalam sistem Negara Kesatuan Republik Indonesia disebut....

a. otonomi daerah c. dekonsentrasi

b. desentralisasi d. sentralisasi

27. Otonomi daerah mendorong pemerintah daerah untuk memberdayakan masyarakat dan....

a. menumbuhkan masyarakat makmur

b. meningkatkan partisipasi perangkat daerah c. memberdayakan kepala daerah

d. meningkatkan peran dan fungsi DPRD

28. Pasal 27 ayat (3) hasil perubahan UUD 1945, berisi tentang hak dan kewajiban warga negara untuk....

a. menjunjung hukum dan pemerintahan b. melakukan pembelaan negara

c. memeluk agama dan kepercayaan d. mendapat pendidikan dan pengajaran

29. Salah satu bentuk partisipasi warga negara dalam keamanan dan ketertiban adalah....

a. melaksanakan siskamling sesuai jadwal b. ikut serta dalam kegiatan kerja bakti c. ikut serta dalam pemilihan umum

30. Hubungan antara Wilayah Administrasi Provinsi dengan daerah kabupaten/ kota bersifat....

a. hierarkis c. mitra kerja

b. koordinatif d. konsultatif

31. Sebagai salah satu unsur pemerintahan daerah, DPRD merupakan lembaga. . .

a. daerah c. eksekutif

b. otonom d. legislatif

32. Salah satu hak DPRD adalah hak inisiatif, artinya.... a. meminta pertanggungjawaban Kepala Daerah b. meminta keterangan kepada Pemerintah Daerah c. mengadakan penyelidikan

d. mengajukan rancangan undang-undang

33. Undang-undang yang mengatur tentang perimbangan keuangan antara pemerintah pusat dan pemerintahan daerah adalah....

a. UU No. 22 Tahun 1999 c. UU No. 32 Tahun 2004 b. UU No. 23 Tahun 1999 d. UU No. 33 Tahun 2004

34. Serangkaian keputusan dan tindakan yang diambil oleh Pemerintah Daerah yang berhubungan dengan kepentingan umum disebut....

a. Peraturan Daerah c. Kebijakan Pemerintah Daerah b. Kebijakan Publik Daerah d. Keputusan Pemerintah Daerah 35. Para petani, buruh, nelayan dan pedagang lebih banyak berpartisipasi dalam

bentuk....

a. tenaga c. harta benda

b. keuangan d. buah pikiran

36. Apabila Pemerintah Daerah membuat kebijakan publik di luar wewenangnya, akan terjadi....

a. kesenjangan sosial dan pertikaian masyarakat b. demonstrasi masyarakat dan tindakan anarkitis c. kepastian hukum dan ketertiban masyarakat

d. ketidakpastian hukum dan ketidaktertiban masyarakat 37. Otonomi daerah sebenarnya lebih dititikberatkan pada daerah....

a. provinsi c. kecamatan

38. Urusan pemerintahan yang secara nyata ada dan berpotensi untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat sesuai dengan kondisi, kekhasan, dan potensi unggulan daerah yang bersangkutan merupakan urusan pemerintahan kabupaten/ kota yang bersifat....

a. wajib c. sukarela

b. pilihan d. khusus

39. Penyelenggaraan pendidikan dan alokasi sumber daya manusia potensial merupakan urusan wajib yang menjadi kewenangan pemerintah....

a. daerah provinsi c. daerah kota

b. daerah kabupaten d. kelurahan

40. Pelaku utama pelaksanaan otonomi daerah adalah....

a. masyarakat c. pemerintah daerah

b. kepala daerah d. DPRD

B. Jawablah pertanyaan berikut ini!

1. Bagaimana hubungan antara tujuan negara dengan fungsi negara?

2. Deskripsikan unsur-unsur negara baik dilihat secara konstitutif maupun deklaratif! 3. Mengapa setiap warga negara berkewajiban melakukan upaya pembelaan

negara? Sebutkan alasannya!

4. Bagaimana keikutsertaan warga negara dalam pembelaan negara? 5. Sebutkan partisipasi warga sekolah dalam upaya bela negara! 6. Apa yang dimaksud dengan otonomi daerah?

7. Bagaimana wujud partisipasi warga masyarakat dalam perumusan, pelaksanaan, dan pengawasan kebijakan publik daerah?

8. Jelaskan sistem pemerintahan daerah menurut UU No. 32 Tahun 2004!

9. Bagaimana langkah-langkah aktif dalam memecahkan masalah-masalah berkenaan pelaksanaan otonomi daerah?

10. Jelaskan akibat dari ketidakaktifan masyarakat dalam perumusan, pelaksanaan, dan pengawasan kebijakan publik daerah!

B a b

Dampak Globalisasi