• Tidak ada hasil yang ditemukan

Pembuatan Papan Nama Jalan dan Petunjuk Tempat umum a Susunan Kegiatan

Gambar: Bapak Kepala Desa menghadir

C. Program Indonesia Tertib

II. Tertib Lingkungan Fisik

1. Pembuatan Papan Nama Jalan dan Petunjuk Tempat umum a Susunan Kegiatan

1) Waktu : Rabu, 24 Agustus 2016

2) Lokasi : Pancoran Br. Munggu, Br. Lebah Sari, Br. Babakan Kawan , Br. Batulumbung, Br. Dangin, Br. Ulun Uma Wedan, Gang Taman Sari 1 dan Gang Taman Sari 2

3) Tujuan : Memberikan kerapihan dan kemudahan melalui petunjuk- petunjuk jalan dan tempat umum di lingkungan masyarakat

4) Kelompok Sasaran : keluarga, masyarakat, dan lembaga sosial masyarakat 5) Pihak yang terlibat :

Tokoh Masyarakat Desa Gulingan  Masyarakat Desa Gulingan

 Mahasiswa KKN-RM UNUD Periode XIII Tahun 2016 Desa Gulingan

b. Pelaksanaan

Waktu Jenis Kegiatan Tempat Hasil/Kesimpulan

Minggu, 24 Juli 2016

Bertemu dengan bapak Kepala desa untuk mencari informasi terkait pembuatan papan nama jalan dan petunjuk tempat umum di desa Gulingan. Kantor Perbekel Desa Gulingan Mahasiswa KKN berhasil memperoleh informasi terkait pembuatan papan nama jalan dan petunjuk tempat umum di desa Gulingan. Senin, 25 Juli 2016 – Senin, 1 Agustus 2016 Melakukan survey sumber mata air di setiap banjar berdasarkan informasi dari Pancoran Br. Munggu, Br. Lebah Sari, Br. Babakan Kawan , Br. Batulumbung, Mahasiswa KKN berhasil menuju lokasi dan melakukan pengecekan sumber mata air tersebut.

kepala desa Br. Dangin, Br. Ulun Uma Wedan. Rabu, 17 Agustus 2016 Melakukan pembuatan design papan nama jalan dan petunjuk tempat umum

Posko KKN RM Desa Gulingan

Mahasiswa KKN berhasil membuat design dan siap untuk dicetak

Jumat, 19 Agustus 2016

Melakukan

pencetakan papan nama jalan dan petunjuk tempat umum yang telah di design Ambassador Letter, Darmasaba- Abiansemal. Kegiataan sosialisasi terlaksana dengan baik.

Dimana dengan

dilaksanakannya kegiatan ini, pemerintah dapat memperoleh data mengenai jaminan kesehatan yang dimiliki oleh masyarakat dan warga desa Gulingan mengetahui penggunaan Kartu Indonesia Sehat dan Kartu Indonesia Pintar Rabu, 24

Agustus 2016

Meberikan surat permohonan ijin memasang papan nama serta petunjuk umum kepada kepala desa dan meminta ijin kepada kelian dinas Br. Munggu, Br. Lebah Sari, Br. Babakan Kawan , Br. Batulumbung, Br. Dangin, Br. Ulun Uma Wedan.

Kantor Kepala Desa, Br.Munggu, Br. Lebah Sari, Br. Babakan Kawan , Br. Batulumbung, Br. Dangin, Br. Ulun Uma Wedan. Mahasiswa KKN diberikan ijin untuk melaksanakan kegiatan pemasangan papan nama jalan serta petunjuk tempat umum pada lokasi yang telah ditentukan di desa Gulingan. Rabu, 24 Agustus 2016 Melakukan pemasangan papan Pancoran Br. Munggu, Br. Mahasiswa KKN telah melakukan pemasangan

c. Permasalahan

Kesulitan yang dihadapi adalah sulitnya mencari nama pancoran yang akan dibuatkan papan nama tempat umum dan ada beberapa lokasi pancoran yang sulit untuk dijangkau tempatnya.

d. Solusi

Meningkatkan koordinasi antara mahasiswa dan kelian dari masing-masing banjar untuk memperoleh informasi mengenai nama-nama pancoran yang akan dibuatkan papan namanya.

e. Dampak

kegiatan ini memberikan dampak positif, diantaranya:

 Terciptanya suasana yang tertib dan rapi melalui pengelolaan lingkungan fisik.  Terciptanya lingkungan desa percontohan yang baik.

 Masyarakat Desa Gulingan dapat menikmati fasilitas sumber mata air untuk kebutuhan sehari-hari yang sebelumnya tidak diketahui keberadaannya.

 Meningkatkan rasa tanggung jawab masyarakat untuk mengelola fasilitas yang ada. nama jalan dan

petunjuk tempat umum sesuai tempat yang telah ditentukan Lebah Sari, Br. Babakan Kawan , Br. Batulumbung, Br. Dangin, Br. Ulun Uma Wedan.

papan nama jalan dan petunjuk tempat umum di tempat yang telah ditentukan.

Gambar: Pemasangan papan nama jalan di salah satu banjar

Gambar: Pemasangan papan nama pancoran disalah satu banjar

1 BAB IV

PENUTUP

A. Kesimpulan

Dalam pelaksanaannya seluruh program kerja dan kegiatan yang dilaksanakannya dalam KKN-RM UNUD Periode XIII Tahun 2016 di Desa Gulingan Kecamatan Mengwi berjalan dengan lancar walaupun dalam pelaksanannya terdapat beberapa kendala yang pada akhirnya dapat ditemukan solusinya. Respon masyarakat terhadap program kerja dan kegiatan yang dilaksanakanpun sangat baik.

Program kerja yang dilaksanakan dalam bidang Indonesia Melayani berupa, (1) Pembuatan Standar Operasional Prosedur (SOP) Keterbukaan Informasi Publik, direspon dengan sangat baik oleh bapak kepala desa dan perangkat desa lainnya di desa Gulingan. Hal ini ditunjukkan dari antusiasme bapak kepala desa dalam memberikan infrormasi mengenai peraturan yang akan dijadikan acuan dalam pembuatan SOP baik yang berbentuk hardcopy dan standing banner. (2) Sosialisasi program Kartu Indonesia Sehat dan Kartu Indonesia Pintar, dalam sosialisasi ini juga mendapat antusiasme yang cukup baik dari masyarakat desa gulingan walaupun terdapat banyak hambatan berupa sulitnya mencari orang yang ada di setiap rumahnya namun hal ini bisa teratasi dan terlaksana dengan baik dengan bantuan beberapa pihak salah satunya Puskesmas Mengwi I Kabupaten Badung dan para kelian dinas dari 13 bajar di desa Gulingan. (3) Pembuatan data base administrasi desa dan (4) Sosialisasi administrasi desa berbasis IT sudah terlaksana dengan baik, dimana harapan kami dengan diadakannya program ini aparatur desa Gulingan memiliki kelengkapan data base desa yang lebih baik dan keterampilan di bidang IT. Selanjutnya dalam bidang Indonesia Bersih, program yang telah terlaksana (1) Pengadaan tempat sampah dengan menggunakan 3 media, (2) Pemanfaatan lahan pekarangan untuk meningkatkan gizi keluarga dan keasrian lingkungan desa melalui penanaman TOGA dan tanaman hias, (3) Gerakan bersih-bersih dan gotong royong di 13 banjar Desa Gulingan mendapat respon yang baik dari aparat desa dan masyarakat hal tersebut ditunjukkan dari banyaknya warga yang megikuti kegiatan gotong royong dan pelaksanaan kegiatan gotong royong tersebut bertepatan dengan lomba kebersihan se-kecamatan Mengwi. Dan yang terakhir yaitu bidang Indonesia Tertib, program

2 yang sudah kami lakukan yaitu (1) Sosialisasi dan bahaya penyalahgunaan narkoba dan pencegahan kekerasan seksual dan HIV, pelaksanaanya acara ini mendapat respon yang baik dari tokoh masyarakat di desa Gulingan. Kami mahasiswa berharap dengan diadakannya sosilisasi ini penyalahgunaan narkoba yang terjadi di masyarakat terutama di kalangan generasi muda dapat berkurang karena seperti yang diketahui pernah terjadi kasus penyalahgunaan narkotika di desa Gulingan ini dan (2) Pembuatan papan nama sumber mata air dan petunjuk tempat umum, dengan diadakannya program ini, kami berharap masyarakat desa Gulingan dapat menikmati fasilitas-fasilitas yang ada di desa Gulingan yang belum tersentuh sebelumnya seperti sumber-sumber mata air.

B. Rekomendasi

Rekomendasi ditujukan kepada masyarakat Desa Gulingan dimana masyarakat Desa Gulingan dapat menggunakan program-program yang telah dibuat oleh mahasiswa KKN-RM UNUD Periode XIII Tahun 2016 sehingga dapat membantu masyarakat sesuai dengan tujuan pelaksanaan masing-masing program.

Rekomendasi juga ditujukan bagi mahasiswa KKN-RM UNUD periode selanjutnya untuk melanjutkan program yang telah dibuat dan juga melakukan pengembangan program-program inovatif yang dapat membantu masyarakat Gulingan karena masih banyak lagi terdapat potensi-potensi yang belum tersentuh sehubungan dengan terbatasnya waktu yang dimiliki oleh mahasiswa KKN-RM UNUD Periode XIII Tahun 2016.

3 LAMPIRAN

Lampiran 1. Penyerahan barang-barang hasil kegiatan KKN Tematik Revolusi Mental

Universitas Udayana

Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat Kuliah Kerja Nyata Tematik Revolusi Mental

Desa Gulingan, Kecamatan Mengwi, Kabupaten Badung, Provinsi Bali

Sehubungan telah selesainya pelaksanaan kegiatan KKN Tematik Revolusi Mental oleh mahasiswa Universitas Udayana di Desa Gulingan, Kecamatan Mengwi, Kabupaten Badung, maka bersama ini kami telah menyerahkan barang dan bahan sebagai berikut:

No. Jenis Barang Jumlah Penerima/Ditempatkan

1. Tong Sampah 3 Kategori 9 buah (3 set) - 1 set di Kantor Perbekel Desa Gulingan

- 1 set di Pura Desa lan Puseh Desa Gulingan - 1 set di Pura Dalem Prajapati Br. Tengah Gulingan

2. Tanaman Obat Keluarga (TOGA) 25 pohon Kantor Perbekel Desa Gulingan

3. Tanaman Hias 7 pohon Kantor Perbekel Desa

Gulingan

4. Standing Banner 2 buah Kantor Perbekel Desa

Gulingan

5. Standar Operasional Prosedur (SOP) 1 buah Kantor Perbekel Desa Gulingan

6. Sapu Lidi 13 buah 13 kelian dinas dari

masing-masing banjar di Desa Gulingan

4 Demikian daftar penerimaan barang tersebut dibuat dan dapat dipergunakan dengan sebagaimana mestinya.

Gulingan, 26 Agustus 2016

Mengetahui, Yang Menyerahkan,

Dosen Pembimbing Lapangan Desa Gulingan Koordinator Desa Gulingan

Dr. drh. I Nyoman Suartha, Msi (I Gede Wahyu Krisnanda)

NIP. 19680301199403100 NIM. 1306305176

Menyetujui, Kepala Desa Gulingan

(Ir. I Made Sudarsana)

7. Sapu Ijuk 13 buah 13 kelian dinas dari

masing-masing banjar di Desa Gulingan

8. Serok 13 buah 13 kelian dinas dari

masing-masing banjar di Desa Gulingan

9. Sticker Kebersihan, Narkoba, dan Pelayanan Publik

300 Lembar Masyarakat Desa Gulingan, Kelian dinas dari 13 Banjar.

Dokumen terkait