• Tidak ada hasil yang ditemukan

BAB III PEMBAHASAN

B. Kegiatan Praktik Kerja

2. Pembuatan Rencana Pelaksanaan Pembelajaran

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) adalah rencana pembelajaran yang berisi rencana bahan ajar mata pelajaran tertentu pada jenjang dan kelas tertentu sebagai hasil dari seleksi, pengelompokan, pengurutan, dan penyajian materi kurikulum yang telah dipertimbangkan berdasarkan ciri dan kebutuhan setempat.

Dalam kegiatan belajar mengajar bahasa Mandarin di SDN 03 Jaten, guru praktikan mempersiapkan materi ajar sendiri. Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) dibuat 4 kali sesuai dengan materi ajar, dengan perinciannya sebagai berikut:

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN RPP

Sekolah : SDN 03 Jaten

commit to user

Judul : Pekerjaan / 工作

(gōngzuò)

Kelas/ semester : 1 B/ 2 Alokasi waktu : 1x 35 menit Pertemuan ke : 1 dan 2

1. Standar kompetensi:

Siswa mampu mengucapkan kosakata dalam Bahasa Mandarin dengan benar. 2. Kompetensi dasar :

Siswa mampu mengucapkan kata-kata dalam kalimat Bahasa Mandarin dengan pelafalan dan nada yang benar dengan materi pelajaran yang diajarkan oleh guru praktikan.

3. Indikator:

a) Mampu menulis huruf pinyin mengenai profesi. b) Mengenal kosakata bahasa Mandarin tentang profesi.

c) Mampu mengucapkan kosakata dengan pelafalan dan nada yang benar.

4. materi pelajaran: 1. Nada (shēng diào)

Nada baca bahasa Mandarin memiliki 4 nada, yaitu :

a. Nada 1, dengan simbol ( — ) :nada datar, dilafalkan dengan nada dibaca datar

commit to user

b. Nada 2, dengan simbol ( / ) :nada naik, dilafalkan seperti orang bertanya.

c. Nada 3, dengan simbol ( V ) :nada manja, dilafalkan dengan nada turun

kemudian naik.

d. Nada 4, dengan simbol ( \ ) :nada marah, dilafalkan dengan nada tinggi.

2. Kosakata 生词 (shengci)

PEKERJAAN gōng zuò 工作

commit to user 1. KEPALA SEKOLAH Xiào Zhǎng 校长 (Siao Cang) 2. GURU Lǎo Shī 老师 (Lao Se) 3. SATPAM Bǎoān Rén Yuán 保安人员

(Pao an Ren Yuen)

4. TUKANG KEBUN Yuán Dīng 园丁 (Yuen Ting) 5. PETANI Nóng Mín 农民 (Nong Min)

commit to user 6. POLISI Jǐng Chá 警察 (Cing Ca) 7. DOKTER Dài Fu 大夫 (Tai Fu) Yī Shēng 医生 (I Seng) 8. PERAWAT Hù Shi 护士 (Hu Se) 9. PILOT Fēi Xíng Yuán 飞行员 (Fei Sing Yuen)

10. SOPIR

Sī Jī 司机 (Se Ci)

commit to user

3. Pertanyaan:

1. a. zhè shì shén me tú huà?(ini gambar apa?)

zhè shì ... (ini adalah ...)

b. nà shì shén me tú huà?(itu gambar apa?)

nà shì ... (itu adalah ...) 5. Metode pembelajaran : Model Pembelajaran Ceramah

6. Media pembelajaran: a) Kertas kerja b) Power point

c) Papan Tulis (white board) 7. Sumber belajar:

Dari Pengajar

8. Pola pembelajaran :

No Kegiatan Belajar Waktu

1. 2.

1. 2.

PENDAHULUAN

Guru mengucapkan salam pada para siswa Guru mengabsen setiap siswa

KEGIATAN INTI

Guru melafalkan setiap kosakata

Guru menjelaskan arti setiap kata dalam bahasa Indonesia

5’

commit to user 3. 4. 5. 6. 1. 2.

Siswa menirukan setiap kosakata yang dilafalkan oleh guru Guru menunjukkan gambar berbagai macam profesi

Guru memerintahkan setiap siswa menyebutkan setiap kata sesuai gambar Setiap siswa menebak setiap gambar dalam bahasa Mandarin

KEGIATAN AKHIR

Guru bersama siswa menyimpulkan materi pelajaran Guru mengucapkan salam

5’

9. Penilaian

1) Indikator, Teknik, dan Bentuk Penilaian

Indikator teknik bentuk Contoh instruksi

Mampu menulis huruf pinyin mengenai profesi.

Tes tulis Menulis huruf pinyin

Terjemahkan kata-kata di bawah ini ke dalam bahasa China!

Mengenal kosakata bahasa Mandarin tentang profesi.

Tes tulis Menempelkan gambar

Tempelkanlah gambar pada kata yang tepat! Mampu mengucapkan

kata-kata dengan

pelafalan dan nada yang benar.

Tes lisan Mengucapkan setiap kosakata sesuai dengan gambar yang Sebutkanlah setiap kosakata dalam bahasa Mandarin!

commit to user

ditentukan guru.

2) Instrumen Penilaian

A. Terjemahkan kata-kata di bawah ini ke dalam bahasa China! 1. Perawat =

2. Kepala Sekolah= 3. Dokter = 4. Sopir = 5. Guru =

B. Tempelkanlah gambar pada kata yang tepat! 1. Bao An Ren Yuan (Pao An Ren Yuen) 2. Jing Cha (Cing Ca)

3. Yuan Ding (Yuen Ting)

4. Fei Xing Yuan (Fei Sing Yuen) 5. Nong Min (Nong Min)

No uraian Skor jumlah

I Pinyin benar

Pinyin kurang tepat Pinyin salah

II Gambar benar

commit to user

III Pelafalan benar Pelafalan kurang tepat Pelafalan salah

commit to user

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN RPP

Sekolah : SDN 03 Jaten

Mata pelajaran : Bahasa Mandarin

Judul : Tempat Umum /公共场所(gōng gòng chǎng suǒ)

Kelas/ semester : 1 B/ 2 Alokasi waktu : 1x 35 menit Pertemuan ke : 3 dan 4

1. Standar kompetensi:

Siswa mampu mengucapkan kosakata dalam Bahasa Mandarin dengan benar. 2. Kompetensi dasar :

Siswa mampu mengucapkan kata-kata dalam kalimat Bahasa Mandarin dengan pelafalan dan nada yang benar dengan materi pelajaran yang diajarkan oleh guru praktikan.

3. Indikator:

a) Mengenal kosakata bahasa Mandarin tentang tempat umum. b) Mampu menulis huruf pinyin mengenai tempat umum.

c) Mampu mengucapkan kata-kata dengan pelafalan dan nada yang benar. 4. materi pelajaran:

commit to user

Tempat Umum Public Places

gōng gòng chǎng suǒ 公共场所 (Kong Kong Cang Suo)

commit to user 1. Sekolah School Xué Xiào (学校) (Sue Siao) 2. Bank Bank Yín Háng 银行 (Yin Hang) 3. Kantor Pos Post Office Yóu Jú 邮局 (You Ji) 4. Pasar Market Shì Chǎng 市场 (Se Cang) 5. Mal

Mall / Department Store

Bǎi Huò Gōng Sī 货公司

commit to user 6. Rumah House Jiā (Cia) 7. Rumah Sakit Hospital Yī Yuàn 医院 (i yuen) 8. Terminal Bus Stasion Chē Zhàn 车站 (Ce Can) 9. Bandara Airport Fēi Jī Chǎng 飞机场 (Fei Ci Cang) 10.Stasiun Railway Station Huǒ Chē Zhàn 火车站 (Huo Ce Can)

commit to user

Model Pembelajaran Ceramah 6. Media pembelajaran:

a) Kertas kerja b) Power point

c) Papan Tulis ( white board ) 7. Sumber belajar:

Dari Pengajar menyesuaikan dengan materi pelajaran bahasa Inggris. 8. Pola pembelajaran :

No Kegiatan Belajar Waktu

1. 2. 1. 2. 3. 4. 5. 6. 1. 2. PENDAHULUAN

Guru mengucapkan salam pada para siswa Guru mengabsen setiap siswa

KEGIATAN INTI

Guru melafalkan setiap kosakata

Guru menjelaskan arti setiap kata dalam bahasa Indonesia Siswa menirukan setiap kosakata yang dilafalkan oleh guru Guru menunjukkan gambar berbagai macam tempat umum

Guru memerintahkan setiap siswa menyebutkan setiap kata sesuai gambar

Setiap siswa menebak setiap gambar dalam bahasa Mandarin KEGIATAN AKHIR

Guru bersama siswa menyimpulkan materi pelajaran Guru mengucapkan salam

5’

25’

commit to user

1) Indikator, Teknik, dan Bentuk Penilaian

Indikator teknik bentuk Contoh instruksi

Mampu menulis huruf pinyin mengenai profesi.

Tes tulis Menghubungkan kata

Artikanlah kata-kata di sebelah kiri kemudian hubungkanlah ke kata-kata yang ada di sebelah kanan dengan tepat!

Mengenal kosakata bahasa Mandarin tentang profesi.

Tes tulis Menulis huruf pinyin dan bahasa Indonesia

Gambar apakah ini? Tulislah dalam bahasa Indonesia dan bahasa China!

Mampu mengucapkan kosakata dengan

pelafalan dan nada yang benar.

Tes lisan Mengucapkan setiap kosakata sesuai dengan gambar yang ditentukan guru.

Sebutkanlah setiap kosakata dalam bahasa Mandarin!

2) Instrumen Penilaian

A. Artikanlah kata-kata di sebelah kiri kemudian hubungkanlah ke kata-kata yang ada di sebelah kanan dengan tepat!

a. Huǒ Chē Zhàn b. Yín Háng c. Jiā d. Xué Xiào e. Bǎi Huò Gōng Sī 1. Sekolah 2. Stasiun 3. Mal 4. Bank 5. Rumah

commit to user 1. zhè shì shén me tú huà? = = 2. zhè shì shén me tú huà? = = 3. zhè shì shén me tú huà? = = 4. zhè shì shén me tú huà? = = 5. zhè shì shén me tú huà? = =

commit to user

No uraian Skor jumlah

I Arti benar

Arti salah

II Arti dan pinyin benar Arti dan pinyin kurang tepat Arti dan pinyin salah

III Pelafalan benar Pelafalan kurang tepat Pelafalan salah

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN RPP

Sekolah : SDN 03 Jaten

Mata pelajaran : Bahasa Mandarin

Judul : Pekerjaan /

教学设备 (jiào xué shè bèi)

Kelas/ semester : 1 B/ 2

Alokasi waktu : 1x 35 menit Pertemuan ke : 5 dan 6

1. Standar kompetensi:

commit to user

2. Kompetensi dasar :

Siswa mampu mengucapkan kata-kata dalam kalimat Bahasa Mandarin dengan pelafalan dan nada yang benar dengan materi pelajaran yang diajarkan oleh guru praktikan.

3. Indikator:

a) Mampu menulis huruf pinyin mengenai alat-alat sekolah. b) Mengenal kosakata bahasa Mandarin tentang alat-alat sekolah.

c) Mampu mengucapkan kosakata dengan pelafalan dan nada yang benar. 4. materi pelajaran:

1. Kosakata 生词 (shengci)

ALAT – ALAT SEKOLAH

jiào xué shè bèi 教学设备

(ciao sue se pei)

1. Buku shū (shu) 2. Buku pelajaran 课本 kè běn (ke pen) 3. Pensil 铅笔

qiān bǐ (cien pi) 4. Bolpoin

commit to user

yuán zhū (yuen cu pi)

5. Penggaris

尺子

chĕ zi (ce ce)

6. Penghapus

橡皮

xiàng pí (xiang pi)

7. Tas Sekolah

书包

shū bāo (shu pao) 8. Meja

桌子

zhuō zi (chuo ce)

9. Kursi

椅子 yī zi (yi ce) 10.Papan Tulis

bǎi bān (pai pan)

commit to user

电脑 diàn nǎo (tien nao) 5. Metode pembelajaran :

Model Pembelajaran TPR (Total Physical Response) 6. Media pembelajaran:

a) Kertas kerja b) Power point

c) Papan Tulis ( white board ) 7. Sumber belajar:

Dari Pengajar

8. Pola pembelajaran :

No Kegiatan Belajar Waktu

1. 2. 1. 2. 3. 4. 5. 6. PENDAHULUAN

Guru mengucapkan salam pada para siswa Guru mengabsen setiap siswa

KEGIATAN INTI

Guru melafalkan setiap kosakata

Guru menjelaskan arti setiap kata dalam bahasa Indonesia Siswa menirukan setiap kosakata yang dilafalkan oleh guru Guru menunjukkan gambar berbagai macam profesi

Guru memerintahkan setiap siswa menyebutkan setiap kata sesuai gambar Setiap siswa menebak setiap gambar dalam bahasa Mandarin

KEGIATAN AKHIR

5’

commit to user

1. 2.

Guru bersama siswa menyimpulkan materi pelajaran Guru mengucapkan salam

5’

9. Penilaian

1) Indikator, Teknik, dan Bentuk Penilaian

Indikator teknik bentuk Contoh instruksi

Mampu menulis huruf pinyin mengenai alat-alat sekolah.

Tes tulis Menulis huruf pinyin

Terjemahkan kata-kata di bawah ini ke dalam bahasa China!

Mengenal kosakata bahasa Mandarin

tentang alat-alat sekolah.

Tes tulis Menulis huruf pinyin dan bahasa Indonesia

Gambar apakah ini? Tulislah dalam bahasa Indonesia dan bahasa China!

Mampu mengucapkan kosakata dengan

pelafalan dan nada yang benar.

Tes lisan Menyebutkan benda yang dimaksud guru dalam bahasa Mandarin

Sebutkan benda-benda tersebut dalam bahasa Mandarin!

2) Instrumen Penilaian

A. Terjemahkan kata-kata di bawah ini ke dalam bahasa China! 1. Papan Tulis =

2. Buku = 3. Bolpoin =

commit to user

4. Tas Sekolah = 5. Komputer =

B. Gambar apakah ini? Tulislah dalam bahasa Indonesia dan bahasa China! 1. = = 2. = = 3. = = 4. = = 5. = =

commit to user

No uraian Skor jumlah

I Pinyin benar

Pinyin kurang tepat Pinyin salah

II Arti dan pinyin benar Arti dan pinyin kurang tepat Arti dan pinyin salah

III Pelafalan benar Pelafalan kurang tepat Pelafalan salah

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN RPP

Sekolah : SDN 03 Jaten

Mata pelajaran : Warna-warna/

颜色 (yánsè)

Kelas/ semester : 1 B/ 2

Alokasi waktu : 1x 35 menit Pertemuan ke : 7 dan 8

1. Standar kompetensi:

Siswa mampu mengucapkan kosakata dalam Bahasa Mandarin dengan benar. 2. Kompetensi dasar :

commit to user

Siswa mampu mengucapkan kata-kata dalam kalimat Bahasa Mandarin dengan pelafalan dan nada yang benar dengan materi pelajaran yang diajarkan oleh guru praktikan.

3. Indikator:

a) Mampu menulis huruf pinyin mengenai berbagai macam warna. b) Mengenal kosakata bahasa Mandarin tentang berbagai macam warna. c) Mampu mengucapkan kosakata dengan pelafalan dan nada yang benar. 4. materi pelajaran: 1. Kosakata 生词 (shengci) WARNA-WARNA 颜色 yánsè (yen se) 1. merah red 红色 hóng sè (hong se) 2. hijau green 绿色 lǜ sè (lu se) 3. kuning yellow 黄色 huáng sè (huang se) 4. biru blue 蓝色

commit to user

lán sè (lan se)

commit to user 5. putih white bái sè (pai se) 6. hitam black 黑色 hēi sè (hei se) 7. jingga orange 橙色 chéng sè (ceng se) 8. ungu purple 紫色 zǐ sè (ce se)

commit to user

Model Pembelajaran TPR (Total Physical Response) 6. Media pembelajaran:

a) Kertas kerja b) Power point

c) Papan Tulis ( white board ) 7. Sumber belajar:

Dari Pengajar

8. Pola pembelajaran :

No Kegiatan Belajar Waktu

1. 2. 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. PENDAHULUAN

Guru mengucapkan salam pada para siswa Guru mengabsen setiap siswa

KEGIATAN INTI

Guru melafalkan setiap kosakata

Guru menjelaskan arti setiap kata dalam bahasa Indonesia Siswa menirukan setiap kosakata yang dilafalkan oleh guru Guru menunjukkan gambar berbagai macam warna

Guru memerintahkan setiap siswa menyebutkan setiap kata sesuai gambar

Setiap siswa menebak setiap gambar dalam bahasa Mandarin. Guru menyanyikan lagu tentang warna dalam bahasa Mandarin. Siswa menirukan menyanyikan lagu tersebut.

KEGIATAN AKHIR

5’

commit to user

2. Guru mengucapkan salam

9. Penilaian

1) Indikator, Teknik, dan Bentuk Penilaian

Indikator teknik bentuk Contoh instruksi

Mampu menulis huruf pinyin mengenai berbagai macam warna.

Tes tulis Menghubungkan kata

Artikanlah kata-kata di sebelah kiri kemudian

hubungkanlah ke kata-kata yang ada di sebelah kanan dengan tepat! Mengenal kosakata

bahasa Mandarin

tentang berbagai macam warna.

Tes tulis Menempelkan gambar

Tempelkanlah gambar pada kata yang tepat!

Mampu mengucapkan kosakata dengan

pelafalan dan nada yang benar.

Tes lisan Mengucapkan setiap kosakata sesuai dengan gambar yang ditentukan guru. Sebutkanlah setiap kosakata dalam bahasa Mandarin!

commit to user

2) Instrumen Penilaian

A. Artikanlah kata-kata di sebelah kiri kemudian hubungkanlah ke kata-kata yang ada di sebelah kanan dengan tepat!

a. Hitam b. Ungu c. Merah d. Putih e. Jingga 6. chéng sè (ceng se) 7. hēi sè (hei se) 8. bái sè (pai se) 9. hóng sè (hong se) 10. zǐ sè (ce se)

B. Tempelkanlah gambar pada kata yang tepat! 1. 绿色

lǜ sè (lu se) 2. 蓝色

lán sè (lan se) 3. 黄色

huáng sè (huang se) 4. 红色

hóng sè (hong se) 5. 黑色

commit to user

No uraian Skor jumlah

I Arti benar

Arti salah

II Gambar benar

Gambar salah III Pelafalan benar

Pelafalan kurang tepat Pelafalan salah

commit to user

Dokumen terkait