• Tidak ada hasil yang ditemukan

Penelaahan Usulan Program dan Kegiatan Masyarakat Tabel 2.4

Usulan Program dan Kegiatan dari Para Pemangku Kepentingan Tahun 2015 Nama SKPD : Dinas Pelayanan Pajak

NO. PROGRAM / KEGIATAN LOKASI INDIKATOR KINERJA PROGRAM/KEGIATAN TARGET CAPAIAN KINERJA CATATAN PENTING 1 2 3 4 5 6 NON URUSAN I Program Pelayanan Administrasi Perkantoran DISYANJAK KOTA BANDUNG Cakupan pelayanan Administrasi Perkantoran 100% dan 1 Tahun Terpenuhinya pelayanan administrasi perkantoran pada Disyanjak

1 Penyediaan jasa surat menyurat

DISYANJAK KOTA BANDUNG

Tersampaikannya surat menyurat kepada Wajib Pajak

1 Dokumen 100%

2 Penyediaan jasa komunikasi,

sumber daya air dan listrik

DISYANJAK KOTA BANDUNG

Tersedianya sarana komunikasi, air dan listrik

12 bulan, 100%

3 Penyediaan jasa peralatan

dan perlengkapan kantor

DISYANJAK KOTA BANDUNG

Tersedianya jasa peralatan dan perlengkapan kantor

2 Dokumen, 100%

4 Penyediaan jasa

pemeliharaan dan perizinan kendaraan

dinas/operasional

DISYANJAK KOTA BANDUNG

Terpenuhinya jasa service, pelumas, suku cadang, BBM dan jasa STNK

10 Dokumen 100%

5 Penyediaaan jasa kebersihan kantor

DISYANJAK KOTA BANDUNG

Tersedianya jasa kebersihan kantor Dinas Pelayanan Pajak

8 Dokumen, 100%

6 Penyediaan alat tulis kantor DISYANJAK

KOTA BANDUNG

Tersedianya alat tulis kantor

1 Dokumen, 100%

7 Penyediaan barang cetakan

dan penggandaan

DISYANJAK KOTA BANDUNG

Tersedianya barang cetakan dan penggandaan sebagai sarana pendukung administrasi perkantoran Disyanjak 3 Dokumen, 100% 8 Penyediaan komponen instalasi listrik/penerangan bangunan kantor DISYANJAK KOTA BANDUNG Tersedianya komponen, instalasi listrik dan Peralatan Listrik Disyanjak

3 Dokumen, 100%

9 Penyediaan peralatan dan perlengkapan kantor

DISYANJAK KOTA BANDUNG

Tersedianya jasa peralatan dan perlengkapan kantor Disyanjak

18 Dokumen, 100%

10 Penyediaan peralatan rumah

tangga

DISYANJAK KOTA BANDUNG

Tersedianya peralatan rumah tangga dan alat kebersihan kantor

6 Dokumen, 100 %

Rencana Kerja (Renja) Disyanjak 2016 41

NO. PROGRAM / KEGIATAN LOKASI INDIKATOR KINERJA PROGRAM/KEGIATAN TARGET CAPAIAN KINERJA CATATAN PENTING 1 2 3 4 5 6

11 Penyediaan bahan bacaan dan peraturan perundang-undangan

DISYANJAK KOTA BANDUNG

Tersedianya bahan bacaan pada Disyanjak ( majalah dan surat kabar serta buku)

60 Surat Kabar, 100%

12 Penyediaan makanan dan

minuman

DISYANJAK KOTA BANDUNG

Tersedianya makanan dan minuman

gedung/tempat/ruang pertemuan untuk kegiatan rapat

4 Dokumen, 100%

13 Rapat-rapat koordinasi dan konsultasi ke luar daerah

DISYANJAK KOTA BANDUNG

Terlaksanannya rapat koordinasi dan konsultasi Disyanjak dengan instalasi lain

5 Dokumen, 100%

14 Belanja jasa pengamanan kantor DISYANJAK KOTA BANDUNG Tersedianya jasa pengamanan kantor Disyanjak 1 Dokumen, 100% II Program Peningkatan

Sarana dan Prasarana Aparatur

DISYANJAK KOTA BANDUNG

Cakupan sarana dan Prasarana Aparatur 100% dan 1 Tahun Terpenuhinya sarana dan prasarana aparatur 15 Pengadaan Kendaraan Dinas/Operasional DISYANJAK KOTA BANDUNG Tersedianya kendaraan operasional sehingga lancarnya kegiatan operasional Disyanjak 1 Dokumen, 100%

16 Pengadaan mebeulair DISYANJAK KOTA BANDUNG Tersedianya meubelair sebagai penunjang pelayanan operasional Kantor Disyanjak 5 Dokumen, 100% 17 Pemeliharaan rutin/berkala gedung kantor DISYANJAK KOTA BANDUNG Terpeliharanya Gedung Disyanjak, Gedung Kantor PBB, Kantor UPP Disyanjak

17 Dokumen, 100%

18 Pemeliharaan rutin/berkala

perlengkapan gedung kantor

DISYANJAK KOTA BANDUNG

Terpeliharanya peralatan dan perlengkapan kantor serta tersedianya akses jaringan lokal pada sistem komputer 12 BULAN, 100% 19 Pemeliharaan rutin/berkala mebeulair DISYANJAK KOTA BANDUNG Terpeliharanya mebeulair Kantor Disyanjak dan Kantor UPP

1 Dokumen, 100%

III Program Peningkatan

Disiplin Aparatur DISYANJAK KOTA BANDUNG Cakupan Peningkatan Disiplin Aparatur 100% dan 1 Tahun Meningkatnya kedisiplinan dan kepatuhan PNS di lingkungan Disyanjak

20 Pengadaan pakaian dinas beserta perlengkapannya

DISYANJAK KOTA BANDUNG

Tersedianya Pakaian Dinas Beserta Perlengkapannya

3 Dokumen 100%

Rencana Kerja (Renja) Disyanjak 2016 42

NO. PROGRAM / KEGIATAN LOKASI INDIKATOR KINERJA PROGRAM/KEGIATAN TARGET CAPAIAN KINERJA CATATAN PENTING 1 2 3 4 5 6 IV Program Peningkatan

Kapasitas Sumber Daya Aparatur

DISYANJAK KOTA BANDUNG

Prosentase Pegawai yang memiliki kopentensi sesuai bidangnya 100% dan 1 Tahun Meningkatnya kompetensi PNS di lingkungan Disyanjak 21 Sosialisasi peraturan perundang-undangan DISYANJAK KOTA BANDUNG

Sosialisasi dan pemahaman Peraturan Pajak Daerah bagi PNS Disyanjak 4 Dokumen, 100% 22 Bimbingan teknis implementaasi peraturan perundang-undangan DISYANJAK KOTA BANDUNG Terselenggarakannya Bimtek dan Pengembangan Karakter PNS untuk Peningkatan Kemampuan PNS Disyanjak 5 Dokumen, 100% V Program Peningkatan Pengembangan Sistem Pelaporan Capaian Kinerja dan Keuangan

DISYANJAK KOTA BANDUNG

Nilai kewajaran Lapkeu SKPD dan Nilai Lakip

100% dan 1 Tahun Tersedianya Laporan Kinerja Akuntabilitas Pemerintahan SKPD

23 Penyusunan laporan capaian kinerja dan ikhtisar realisasi kinerja SKPD

DISYANJAK KOTA BANDUNG

Dokumen LAKIP dan Dokumen Laporan Keuangan SKPD Disyanjak 1 Dokumen, 100% URUSAN WAJIB

VI Program Peningkatan dan

Pengembangan Pengelolaan Keuangan Daerah

DISYANJAK KOTA BANDUNG

Penerimaan Pajak Daerah dan IKM Bidang Pelayanan Pajak Darah 100% dan 1 Tahun Optimalisasi Penerimaan Pajak Daerah untuk meningkatkan PAD 24 Penyusunan rancangan peraturan daerah tentang pajak daerah dan retribusi

DISYANJAK KOTA BANDUNG

Jumlah kajian dan rancangan peraturan perundang-undangan yang mengatur pajak daerah

2 Dokumen 100%

25 Intensifikasi dan ekstensifikasi sumber-sumber pendapatan daerah

DISYANJAK KOTA BANDUNG

Terlaksananya kajian tentang metedologi penetapan target Pajak dan data potensi pajak

2 Dokumen 100%

26 Peningkatan sumber pendapatan daerah dengan pengembangan sistem informasi manajemen

DISYANJAK KOTA BANDUNG

Sistem on line pajak dan modul penerimaan pajak daerah 9 Dokumen, 100% Sistem Informasi perpajakan online 27 Penyusunan data base pajak

daerah

DISYANJAK KOTA BANDUNG

Tersusunnya Data potensi PBB

5 Dokumen Wajib Pajak Bumi dan Bangunan 28 Peningkatan penerimaan PBB melalui informasi teknologi DISYANJAK KOTA BANDUNG Tersediannya aplikasi pengelolaan pemungutan PBB 8 Dokumen, 100% 29 Pengendalian Partisipasi

Aktif Wajib Pajak

DISYANJAK KOTA BANDUNG

Jumlah pastisipasi aktif wajib pajak

1 Tahun, 100% 30 Intensifikasi dan

Ekstensifikasi pajak bumi dan bangunan DISYANJAK KOTA BANDUNG Terlaksanannya kegiatan Operasi Terpadu PBB 6 Dokumen, 100%

Rencana Kerja (Renja) Disyanjak 2016 43

NO. PROGRAM / KEGIATAN LOKASI INDIKATOR KINERJA PROGRAM/KEGIATAN TARGET CAPAIAN KINERJA CATATAN PENTING 1 2 3 4 5 6 31 Penyusunan evaluasi tahunan pendapatan DISYANJAK KOTA BANDUNG Tersusunnya Laporan realisasi pendapatan sektor pajak. 1 Dokumen, 100% 32 Fasilitasi penyelesaian piutang pendaftaran DISYANJAK KOTA BANDUNG Terkendalinya piutang pajak daerah 1 Dokumen, 100%

VII Program Perencanaan dan

Pengembangan Pengelolaan Pajak Daerah DISYANJAK KOTA BANDUNG Jumlah kelompok sasaran/jenis yang mendapatkan insentif pajak dan kebijakan pajak daerah serta pengawasan pajak daerah 1 sasaran dan 1 Tahun Tersusunnya kajian dan perumusan kebijakan pajak daerah serta pengawasan pajak daerah 33 Perencanaan Penerimaan Pajak Daerah dan perubahannnya DISYANJAK KOTA BANDUNG Tersusunnya kajian perencanaan penerimaan pajak daerah dan perubahannya

2 Dokumen, 100%

34 Penetapan NJOP klasifikasi Bumi dan Bangunan setiap kelurahan

DISYANJAK KOTA BANDUNG

Penetapan NJOP Klasifikasi Bumi dan Bangunan per kelurahan

1 Dokumen, 100%

35 Survei/Pendataan Potensi Penerimaan Pajak Daerah

DISYANJAK KOTA BANDUNG

Terpenuhinya Data Potensi Pajak Daerah

1 Dokumen, 100%

36 Penyuluhan Tertib

Administrasi Pajak Daerah

DISYANJAK KOTA BANDUNG

Terlaksananya

penyampaian/sosialisasi peraturan pajak daerah

1 tahun, 100%

37 Analisa dan evaluasi

pemungutan pajak

daerah/Survei Kepuasan WP atas Pelayanan Pajak

DISYANJAK KOTA BANDUNG

Tersediannya data dan dokumen survey kepuasan wajib pajak atas pelayanan pajak

1 Dokumen, 100%

38 Monitoring dan

penyelesaian tindak lanjut temuan hasil pemeriksaan pajak

DISYANJAK KOTA BANDUNG

Terlaksananya penindakan terhadap wajib pajak daerah

1 tahun, 100%

VIII Program Perencanaan

Pembangunan Daerah DISYANJAK KOTA BANDUNG Dokumen Perencanaan Pembangunan Daerah Tersusunnya Dokumen Perencanaan Pembangunan Daerah Disyanjak 39 Penyusunan rencana strategis dan rencana kegiatan

DISYANJAK KOTA BANDUNG

Tersusunnya Dokumen Renja tahun 2016, dan Pelaporan Program Kegiatan Dinas Pelayanan Pajak

3 Dokumen, 100 %

Rencana Kerja (Renja) Disyanjak 2016 44

NO. PROGRAM / KEGIATAN LOKASI INDIKATOR KINERJA PROGRAM/KEGIATAN TARGET CAPAIAN KINERJA CATATAN PENTING 1 2 3 4 5 6 IX Program Pemeliharaan

Rutin/berkala sarana dan prasarana kearsipan

DISYANJAK KOTA BANDUNG

Presentase dokumen pajak daerah yang dapat diarsipkan 100 % dan 1 tahun tersusunnya kegiatan pengarsipan pajak daerah 40 Pemeliharaan rutin/berkala sarana pengolahan dan penyimpanan arsip

DISYANJAK KOTA BANDUNG

Terpeliharannya sarana pengolahan arsip dan penyimpanan arsip dinas pelayanan pajak 12 bulan, 100% 41 Pemeliharaan rutin/berkala arsip daerah DISYANJAK KOTA BANDUNG Terpeliharannya dokumen /arsip pada dinas pelayanan pajak

1 Dokumen, 100%

Khusus untuk Dinas Pelayanan Pajak, tidak ada usulan program/kegiatan yang diusulkan para pemangku kepentingan, baik dari kelompok masyarakat terkait langsung dengan pelayanan SKPD, LSM, asosiasi-asosiasi, maupun berdasarkan hasil pengumpulan informasi Dinas Pelayanan Pajak dari penelitian lapangan dan pengamatan, serta dari pelaksanaan Musrenbang tahun ini.

Rencana Kerja (Renja) Disyanjak 2016 45

BAB III

TUJUAN, SASARAN, PROGRAM DAN KEGIATAN

Dokumen terkait