• Tidak ada hasil yang ditemukan

BAB V PENUTUP

5.2 Saran

Laporan keuangan sangat penting bagi sebuah perusahaan untuk mengetahui perkembangan dan kondisi keuangan perusahaan. Untuk menyajikan hal tersebut, perlu adanya media yang membantu proses penyusunan laporan

keuangan agar cepat dan akurat, salah satunya adalah aplikasi Microsoft Excel 2007, sekarang banyak dijual aplikasi-aplikasi yang siap pakai dengan harga murah dan cara pengoperasiannya juga lebih mudah. Dalam hal ini penulis menyarankan agar perusahaan terutama CV Mocicom Batam dapat menggunakan aplikasi berbasis Excel sebagai salah satu pilihan untuk dapat dimanfaatkan sebagai media untuk menyusun laporan keuangan dengan lebih mudah.

Hanafi, Mamduh M., & Abdul Halim. (2007). Analisis Laporan Keuangan. Edisi Ketiga. Yogyakarta: Unit Penerbit dan Percetakan Sekolah Tinggi Ilmu Manajemen YKPN.

Jusup, Al Haryono. (2005). Dasar – Dasar Akuntansi. Edisi 6.

Yogyakarta: Bagian Penerbitan Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi YKPN.

Komite Standar Akuntansi Keuangan. (2007). Standar Akuntansi Keuangan No. 1 (Revisi 1998). Jakarta: Ikatan Akuntansi Keuangan.

Sugiri, Slamet. (2005). Akuntansi Keuangan Menengah. Yogyakarta: Unit Penerbit dan Percetakan Akademi Manajemen Perusahaan YKPN.

Sulistiyowati, Leny. (2010). Memahami Laporan Keuangan. Jakarta: PT.

Elex Media Komputindo.

Tofik, Mochmad. (2008). Membuat Aplikasi Akuntansi dengan Microsoft Office Excel 2007. Jakarta: PT. TransMedia.

Umar, Husein. (2000). Riset Akuntansi. Jakarta: PT. Gramedia Pustaka Utama.

1. Apakah CV Mocicom Batam menerapkan siklus akuntansi?

2. Bagaimana penerapan siklus akuntansi pada CV Mocicom?

3. Akun-akun apa saja yang biasa digunakan dalam pencatatan laporan keuangan perusahaan?

4. Bagaimanakah bentuk laporan keuangan pada CV Mocicom Batam?

1.

Uraian Kegiatan

Magang Industri merupakan salah satu mata kuliah di semester VI yang ada pada setiap jurusan di Politeknik Batam. Pelaksanaan magang industri ini merupakan alternatif yang digunakan kampus untuk mengenalkan dunia kerja kepada setiap mahasiswa. Dengan begitu, setiap mahasiswa diharapkan mampu meresponi ilmu terapan yang didapatkan dan mampu beradaptasi dengan baik di

Selama kegiatan magang dilakukan, penulis ditempatkan di bagian kasir. Adapun tugas sehari-hari yang dipercayakan kepada penulis yaitu:

a) Menerima, menyimpan, dan mengawasi operasional keuangan perusahaan.

b) Memantau dan mengesahkan pengajuan biaya sesuai dengan ketentuan yang telah ditetapkan.

c) Memastikan tersedianya dana yang cukup untuk kegiatan operasional dengan memantau aliran dana (cash flow).

2. Sistem dan Prosedur Untuk Menyelesaikan Pekerjaan

Pengunjung datang pada kasir menanyakan komputer yang tidak sedang dipakai, lalu kasir dalam hal ini adalah penulis melihat pada komputer server untuk meyakinkan komputer yang tidak sedang dipakai. Pada saat penggunaan pengunjung harus memasukkan kata sandi apapun untuk mengaktifkan aksesnya

untuk membayar berapa total pemakaiannya. Untuk tahu berapa besar pemakaiannya cukup dengan melihat Billing pada komputer server, setelah pengunjung membayar kemudian uang tersebut disimpan dalam laci penyimpanan uang, begitu seterusnya sampai warnet tutup. Kemudian setelah warnet telah tutup total pendapatan dihitung dan di catat pada buku kas dan meng-entry ke sistem, setelah itu semua pendapatan diserahkan kepada pengelola.

3. Flowchart Sistem dan prosedur Kegiatan Magang

bagian Kasir yaitu:

a) Billing

b) Kwitansi pembayaran listrik, air dan telpon c) Struk bukti pembelian

Adapun kendala yang dihadapi penulis dalam menyelesaikan pekerjaan adalah:

a) Keterbatasan fasilitas yang memadai, sehingga terkadang kehilangan pengunjung.

b) Terbatasnya penyediaan dana kas dalam bagian kasir.

Minggu

ke- Uraian Kegiatan Tanda Tangan PIC

I Melayani pelanggan yang akan memakai internet Menerima dan meg-entry pemasukan atas kas yang diterima

Membuat laporan penerimaan dan pengeluaran kas Mengecek komputer yang telah dipakai

Menjaga dan mengawasi server

II Melayani pelanggan yang akan memakai internet Menerima dan meg-entry pemasukan atas kas yang diterima

Mengecek komputer yang telah dipakai Menjaga dan mengawasi server

III Melayani pelanggan yang akan memakai internet Menerima dan meg-entry pemasukan atas kas yang diterima

Menyetorkan uang pemasukan ke Bank Mengecek komputer yang telah dipakai Menjaga dan mengawasi server

IV Melayani pelanggan yang akan memakai internet Menerima dan meg-entry pemasukan atas kas yang diterima

Membuat laporan penerimaan dan pengeluaran kas Mengecek komputer yang telah dipakai

Menjaga dan mengawasi server

Mengecek semua dokumen CV

V Melayani pelanggan yang akan memakai internet Menerima dan meg-entry pemasukan atas kas yang diterima

Membuat rincian data pelanggan Mengecek komputer yang telah dipakai Menjaga dan mengawasi server

VI Melayani pelanggan yang akan memakai internet Menerima dan meg-entry pemasukan atas kas yang diterima

Membuat file atas data billing

Mengecek komputer yang telah dipakai Menjaga dan mengawasi server

Membuat laporan penerimaan dan pengeluaran kas Mengecek komputer yang telah dipakai

Menjaga dan mengawasi server

VIII Melayani pelanggan yang akan memakai internet Menerima dan meg-entry pemasukan atas kas yang diterima

Mengecek komputer yang telah dipakai Menjaga dan mengawasi server

IX Melayani pelanggan yang akan memakai internet Mengecek komputer yang telah dipakai

Menjaga dan mengawasi server

X Melayani pelanggan yang akan memakai internet Menerima dan meg-entry pemasukan atas kas yang diterima

Membuat laporan penerimaan dan pengeluaran kas Mengecek komputer yang telah dipakai

Menjaga dan mengawasi server

XI Melayani pelanggan yang akan memakai internet Menerima dan meg-entry pemasukan atas kas yang diterima

Menyusun file-file ke folder

Mengecek komputer yang telah dipakai Menjaga dan mengawasi server

XII Melayani pelanggan yang akan memakai internet Menerima dan meg-entry pemasukan atas kas yang diterima

Membuat laporan penerimaan dan pengeluaran kas Mengecek komputer yang telah dipakai

Menjaga dan mengawasi server

Mengetahui,

Dosen Pembimbing Pembimbing Lapangan

SINARTI, Msc.Ak YUSUF

Dokumen terkait