• Tidak ada hasil yang ditemukan

Assalammualaikum Wr. Wb.

“Dengan nama Allah SWT yang Maha Pengasih lagi Maha Penyayang”. Segala puji dan syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT, yang telah melimpahkan Rahmat dan Hidayah-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan Laporan Tugas Akhir dengan judul “PERANCANGAN SISTEM INFORMASI AKUNTANSI LAPORAN KEUANGAN NERACA PADA DINAS PERTASIH (PERUMAHAN, PENATAAN RUANG DAN KEBERSIHAN) KAB. BANDUNG MENGGUNAKAN SOFTWARE VISUAL BASIC 6.0 BERBASIS CLIENT SERVER”.

Penyusunan Tugas Akhir ini dimaksudkan untuk menempuh program studi Diploma III Jurusan Komputerisasi Akuntansi, Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer, Univesitas Komputer Indonesia.

Penulis menyadari bahwa Laporan Tugas Akhir ini masih jauh dari sempurna, baik dari segi isi materi maupun susunan tata bahasanya, hal ini dikarenakan keterbatasan kemampuan dan pengetahuan yang penulis miliki. Oleh karena itu saran dan kritik yang membangun dari semua pihak sangatlah penulis harapkan demi kemajuan kualitas Laporan Tugas Akhir ini di masa yang akan datang.

Dengan selesainya Laporan Tugas Akhir ini, penulis banyak mengucapkan terima kasih dan penghargaan yang sebesar - besarnya kepada semua pihak yang memberikan dukungan moril maupun materil sehingga penulis dapat menyelesaikan Laporan Tugas Akhir ini tanpa mengalami kendala yang berarti, dan juga penulis haturkan terima kasih kepada:

1. Dr. Ir. Eddy Soeryanto Soegoto selaku Rektor Universitas Komputer Indonesia Bandung.

2. Dr. Arry Akhmad Arman selaku Dekan Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer Universitas Komputer Indonesia Bandung.

x

3. Rio Yunanto, S.Kom. selaku Dosen Penguji dan Ketua Program Studi Komputerisasi Akuntansi. Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer. Universitas Komputer Indonesia

4. Dony Waluya Firdaus, S.E. selaku Dosen Pembimbing Tugas Akhir bidang Akuntansi.

5. Hery Dwi Yulianto, S.T selaku Dosen Pembimbing Tugas Akhir bidang Sistem Informasi.

6. Ony Widilestariningtyas,S.E,M.Si. selaku Dosen Penguji dan Dosen tetap Pogram Studi Akuntansi.

7. Supriyati, S.E. selaku Dosen Tetap Program Studi Komputerisasi Akuntansi. 8. Apriani Puti P., S.Kom. selaku Dosen Tetap Program Studi Komputerisasi

Akuntansi.

9. Bapak Kusnadi selaku Pembimbing teknis pada DISPERTASIH.

10. Ibu Nina Kurniasih serta pembina lain pada DISPERTASIH yang telah meluangkan waktunya dalam penelitian penulis.

11. Kedua orang tua terutama Ibu yang tidak bosannya memberikan kasih sayang dan motivasi kepada penulis.

12. Kakak dan Adik yang terus memberikan dukungan kepada penulis. 13. Dosen - dosen lain Program Studi Komputerisasi Akuntansi.

14. Teman-teman SCKA dan HIMA yang selalu memberikan semangat.

15. Devi Yulfira, Ratna Ria G. Leni S, Atep, dan Pujiman, serta Sahabat dan teman-teman kelas 07KA, 08KA, 09KA yang telah memotivasi penulis dalam pembuatan Laporan Tugas Akhir.

Akhir kata semoga Tuhan yang maha pengasih dan penyayang membalas segala kebaikan dari semua pihak yang telah membantu dalam penyusunan Tugas Akhir Ini, dan semoga kita dapat mencapai kebahagiaan dan kesuksesan dimasa yang akan datang. Amien.

Bandung, Februari 2011

Dadan Komarudin NIM. 11007017

xi

DAFTAR ISI

Halaman

LEMBAR JUDUL BAHASA INDONESIA ... i

LEMBAR JUDUL BAHASA INGGRIS ... ii

PERNYATAAN KEASLIAN ... iii

LEMBAR PENGESAHAN PEMBIMBING ... iv

LEMBAR PENGESAHAN PENGUJI ... v

ABSTRAK ... vi

ABSTRACT... vii

MOTTO ... viii

KATA PENGANTAR ... ix

DAFTAR ISI ... xi

DAFTAR TABEL ... xvii

DAFTAR GAMBAR ... xxi

DAFTAR SIMBOL ... xxx

DAFTAR LAMPIRAN ... xxxi

BAB I PENDAHULUAN ... 1

1.1 Latar Belakang Masalah... 1

1.2 Identifikasi Masalah ... 2

1.3 Batasan Masalah ... 2

1.4 Maksud dan Tujuan ... 3

1.4.1 Maksud Penelitian ... 3

1.4.2 Tujuan Penelitian ... 3

1.5 Objek dan Metode Penelitian ... 3

1.5.1 Unit Analisis ... 3

1.5.2 Populasi dan Sampel ... 4

1.5.3 Objek Penelitian ... 4

1.5.4 Desain Penelitian ... 5

1.5.4.1 Jenis Penelitian ... 5

1.5.4.2 Jenis Data ... 6

xii

Halaman

1.5.6 Metode Penelitian ... 7

1.5.7 Teknik Pengumpulan Data ... 8

1.6 Rekayasa Perangkat Lunak ... 9

1.6.1 Metodologi Pengembangan Sistem... 9

1.6.2 Model Pengembangan Sistem ... 11

1.7 Kegunaan Penelitian ... 12

1.8 Lokasi dan Waktu Penelitian ... 12

1.8.1 Lokasi Penelitian ... 12

1.8.2 Waktu Penelitian ... 13

1.9 Sistematika Penulisan ... 13

BAB II LANDASAN TEORI ... 15

2.1 Perancangan Sistem Informasi Akuntansi Laporan Keuangan Neraca ... 15

2.1.1Perancangan ... 15

2.1.2Sistem ... 15

2.1.3Informasi ... 16

2.1.4Sistem Informasi ... 16

2.1.5Akuntansi... 17

2.1.5.1 Metode Pencatatan Akuntansi ... 17

2.1.5.2 Proses Akuntansi ... 18

2.1.5.3 Siklus Akuntansi ... 19

2.1.5.3.1 Jurnal Umum ... 20

2.1.5.3.2 Buku Besar Umum ... 22

2.1.5.3.3 Neraca Saldo ... 27

2.1.5.3.4 Laporan Keuangan ... 28

2.1.6Sistem Akuntansi ... 30

2.1.7Sistem Informasi Akuntansi ... 30

2.1.8Laporan Keuangan Neraca ... 31

xiii

Halaman 2.1.10 Perancangan Sistem Informasi Akuntansi

Laporan Keuangan Neraca... 31

2.1.10.1 Definisi ... 31

2.1.10.2 Fungsi Yang Terkait ... 31

2.1.10.3 Dokumen Yang Digunakan ... 32

2.1.10.4 Catatan Yang Digunakan ... 32

2.1.10.5 Standar Akuntansi SIA Laporan Keuangan Neraca ... 33

2.1.10.5 .1 Aset ... 33

2.1.10.5.2 Kewajiban ... 34

2.1.10.5.3 Ekuitas Dana ... 35

2.1.10.6 Kebutuhan Peerangkat Lunak SIA Laporan Keuangan Neraca ... 36

2.2 Bentuk, Jenis dan Bidang Perusahaan ... 37

2.3 Alat Pengembangan Sistem ... 37

2.3.1 Diagram Konteks ... 37

2.3.2 Diagram Arus Data ... 37

2.3.3 Kamus Data ... 38

2.3.4 Bagan Alir/Flowchart ... 38

2.3.5 Normalisasi ... 41

2.3.6 Diagram Relasi Entitas ... 41

2.4 Software ... 45

2.4.1 Software Sistem Operasi ... 45

2.4.2 Software Interpreter ... 45

2.4.3 Software Compiler ... 46

2.4.4 Software Aplikasi ... 46

BAB III ANALISIS SISTEM YANG BERJALAN ... 48

3.1 Sejarah Singkat Instansi ... 48

3.2 Tujuan Perusahaan (Visi dan Misi Instansi) ... 48

xiv

Halaman

3.2.2 Misi Instansi ... 49

3.3 Struktur Organisasi Instansi ... 49

3.4 Deskripsi Jabatan (Job Description) ... 50

3.5 Kebijakan Instansi Tentang Sistem Berjalan ... 52

3.6 Fungsi yang Terkait... 55

3.7 Formulir/Dokumen yang Digunakan ... 56

3.8 Catatan yang Berjalan ... 56

3.9 Sistem yang Berjalan ... 57

3.9.1Diagram Konteks yang Berjalan ... 57

3.9.2Data Flow Diagram yang Berjalan ... 59

3.9.2.1 Diagram Arus Data Level 0 (over view diagram) ... 59

3.9.2.2 Diagram Arus Data Level 1Proses 1 ... 62

3.9.2.3 Diagram Arus Data Level 1Proses 2 ... 63

3.9.2.4 Diagram Arus Data Level 1Proses 3 ... 64

3.9.2.5 Diagram Arus Data Level 2Proses 1.3 ... 64

3.9.2.6 Diagram Arus Data Level 2Proses 2.1 ... 65

3.9.2.7 Diagram Arus Data Level 2Proses 2.2 ... 66

3.9.3Kamus Data yang Berjalan ... 66

3.9.4Bagan Alir yang Berjalan ... 69

3.10 Kelemahan Sistem yang Berjalan ... 74

BAB IV PERANCANGAN SISTEM INFORMASI AKUNTANSI LAPORAN KEUANGAN NERACA ... 75

4.1 Sistem Informasi Akuntansi yang diusulkan ... 75

4.1.1 Kebijakan Sistem Informasi Akuntansi Laporan Keuangan Neraca dan Pengendalian Intern Yang Diusulkakn ... 75

4.1.2 Fungsi Yang Terkait Yang Diusulkan ... 75

4.1.3 Formulir/Dokumen Yang Diusulkan ... 76

xv

Halaman

4.1.5 Kode Rekening yang Diusulkan ... 76

4.2 Perancangan Model Sistem yang diusulkan ... 77

4.2.1 Diagram Alur Data yang diusulkan ... 77

4.2.1.1Diagram Konteks yang Diusulkan ... 77

4.2.1.2Data Flow Diagram Level 0 sistem yang Diusulkan ... 79

4.2.1.3Data Flow Diagram Level 1 Proses 1 sistem yang Diusulkan ... 80

4.2.1.4Data Flow Diagram Level 1 Proses 2 sistem yang Diusulkan ... 81

4.2.1.5Data Flow Diagram Level 1 Proses 3 sistem yang Diusulkan ... 82

4.2.1.6Data Flow Diagram Level 2 Proses 1.3 Sistem yang Diusulkan ... 82

4.2.1.7Data Flow Diagram Level 2 Proses 2.1 Sistem yang Diusulkan ... 83

4.2.1.8Data Flow Diagram Level 2 Proses 2.2 Sistem yang Diusulkan ... 83

4.2.2 Bagan Alir (Flowchart) Sistem yang Diusulkan ... 84

4.2.3 Perancangan Basis Data ... 89

4.2.3.1Kode pada Kunci Utama ... 89

4.2.3.2Normalisasi yang Diusulkan ... 91

4.2.3.3Perancangan Struktur Menu Tabel ... 108

4.2.3.4Diagram Relasi Entitas yang diusulkan ... 116

4.3 Perancangan Struktur Menu ... 117

4.3.1 Struktur Menu Pada Bagian Kuasa Pengguna Anggaran ... 118

4.3.2 Struktur Menu Pada Bagian Bendahara Pengeluaran .... 118

4.3.3 Struktur Menu Pada Bagian PPK-SKPD ... 118

4.4 Perancangan Antarmuka dan Laporan ... 119

xvi

Halaman

4.4.2 Perancangan Proses ... 132

4.4.3 Perancangan Laporan ... 133

4.5 Tampilan dan Kode Program ... 134

4.5.1 Tampilan Menu Utama ... 139

4.5.2 Tampilan Inputan ... 137

4.5.3 Tampilan Proses ... 140

4.6 Konversi Komponen Sistem ... 173

4.6.1 Pengguna (Brainware) ... 173

4.6.2 Perangkat Keras (Hardware) ... 173

4.6.3 Perangkat Lunak (Software) ... 173

4.6.3.1 Perangkat Lunak Sistem ... 173

4.6.3.2 Perangkat Lunak Pemograman ... 174

4.6.3.3 Perangkat Lunak Aplikasi ... 174

4.7 Jaringan Komputer Client Server ... 174

4.7.1 Model Jaringan Client Server ... 174

4.7.2 Koneksi Jaringan Client Server ... 174

4.8 Kelebihan dan Kelemahan Sistem yang Diusulkan ... 176

4.8.1 Kelebihan Sistem ... 176

4.8.2 Kekurangan Sistem ... 177

BAB V SIMPULAN DAN SARAN ... 178

5.1 Simpulan ... 178

5.2 Saran ... 179

180

Dokumen terkait