Beberapa saran untuk pengembangan penelitian berdasarkan keterbatasan penelitian adalah sebagai berikut:
a. Penelitian mendatang diharapkan menambahkan indikator-indikator yang dapat mempengaruhi pada kesuksesan sistem informasi. Jika dilihat dari nilai R² yang masih rendah banyak variabel yang potensial yang belum masuk ke model penelitian ini, sehingga dapat ditambahkan pada penelitian selanjutnya.
b. Penelitian mendatang diharapkan memperluas cakupan responden yang digunakan.
c. Menambahkan teori-teori baru sehingga referensi mengenai penelitian sistem informasi semakin luas dan bertambah.
d. Penelitian mendatang diharapkan dapat menghadirkan data dari pihak manajemen Go-jek sehingga memperkaya penelitian selanjutnya.
DAFTAR PUSTAKA
Ajzen, Icek. 1991. The Theory of Planned Behavior. Organizational Behavior and Human Decision Processes. Februari 12. Available at:
http://philosci40.unibe.ch/lehre/winter06/wtwg_sozwi/sozwi_quelle3.pdf Almutairi, H., and Subramanian, G. H. (2005).“An empirical application of the
Delone and Mclean model in the Kuwaiti private sector”. Journal of Computer Information Systems, 45(3), 113–122.
Bailey, J. E., and Pearson, S. W. (1983). “Development of a tool for measuring and analyzing computer user satisfaction.” Management Science, 29(5), 530–
545.
Ballantine, J., Bonner, M., Levy, M., Martin, A., Munro, I., dan Powell, P. L.1996.
The 3-D Model of Information Systems Success: the Search for the dependent variable continues. Information Resources Management Journal.
vol 9 no. 4. ABI/INFORM research pp.5-14
Camponovo, Giovanni. Pigneur,Yves. Business model analysis applied to Mobile Business. University of Lausanne.
Davis, F.D. 1989. “ Perceived Usefulness, Perceived Ease of Use and Acceptance of Information System Technology.”MIS Quarterly.Vol.13, No.3, h. 319-339.
DeLone,W., and McLean E.R.”Information System Success :The Quest for The Dependent Variable”. Information System Research, 1992, pp 60-95.
DeLone,W., and McLean E.R. “The DeLone and McLean Model of Information System Success:A Ten Year Update.” Journal of MIS (19,:4),2003,pp 9-30.
Dmovsek, M., Joakim, W., & Melissa S.C. (2010). Entrepreneurial Self-efficacy and Business Start-up: Developing a Multi-Dimensional Definition.
International Journal of Entrepreneurial Behaviour & Research.
Doll, W.J., and Torkzadeh, G. (1988). “The measurement of end-user computing satisfaction. ”MIS Quarterly, 12(2), 259–274.
Elpez, I. dan Fink, D. 2006. Information Systems Success in the Public Sector:
Stakeholders’ Perspectives and Emerging Alignment Model. Issues in Informing Science and Information Technology (Volume 3). pp. 219-231.
Fielden, Sandra L, et al (2000) Barriers encountered during micro and small business start-up in North-West.England: Journal of Small Business and Enterprise Development
Gatewood, Elizabeth J.(1995) A Longitudinal study of cognitive factors
influencing start-up behaviors and success at venture creation. Houston:
Journal of Business Venturing.
Ghozali, Imam. 2008. Structural Equation Modeling metode alternatif dengan Partial Least Square, edisi 2. Semarang. BP-Undip.
Goodhue, D.L., and Thompson R.L. “ Task Technology Fit and Individual Performance.” MIS Quarterly, Vol. 19, No. 2, 1995, pp 213-236 Gorla, N., Somers, T. M., and Wong, B. (2010). “Organizational impact of
system quality, information quality, and service quality”. Journal of Strategic Information Systems, 19, 207–228
Graham, Paul (2012). Essay Start-up=Growth.
Growth from Knowledge. (2015) Understanding Mobile Apps Market in Indonesia.
Hair J. F., Amderson R.E., Tatham R.L., and Black W.C., 1998. “Multivariate Data Analysis”. Fifth Edition. New Jersey : Prentice Hall Inc.
Hanmer, Lyn. 2004. Assessment of Success of a Computerised Hospital
Information System in a Public Sector Hospital in South Africa. MEDINFO.
IOS Press. Februari 12.
http://startupbisnis.com/data-statistik-mengenai-pertumbuhan-pangsa-pasar- e-commerce-di-indonesia-saat-ini/
Hussein, R., Selamat, H., Abdul Karim, N.S. 2005. The Impact of Technological Factors on Information Systems Success In The Electronic government Context. The Second International Conference on Innovations in
Information Technology (IIT’05). Februari 12. Available at:
www.itinnovations. ae/iit005/proceedings/.../F_3_IIT05_Hussein.pdf Jogiyanto. 2007a. Model Kesuksesan Sistem Teknologi Informasi. Yogyakarta.
Penerbit Andi. .2007b. Sistem Informasi Keperilakuan. Yogyakarta.
Penerbit Andi.
Lee, Y.E. and Benbasat, I. (2003). Interface Design for Mobile Commerce.
Communications of the ACM, 46 (12), 49-42.
Legner, C., Nolte, C. and Urbach, N. (2011). Evaluating Mobile Business
Applications in Service and Maintenance Processes: Results of Quantitative-Empirical Study, In Proceedings of the 9th European Conference on Information Systems (ECIS 2011),Helsinki, Finland.
Lin, H.-F. and Lee, G.-G. (2006). Determinants of Success for Online
Communities: An Empirical Study. Behaviour & Information Technology, 25 (6), 479-488.
Livari, J. 2005. An Empirical Test of the DeLone and McLean Model of
Information System Success. Data Base for Advances in Information Systems. ABI/INFORM global pp.8-27.
Mason, R. O., (1978). "Measuring Information Output: A Communication Systems Approach. "Information Management, 1, 5. 219-234.
Nazir, M. 2003. Metodologi Penelitian. Jakarta. Ghalia Indonesia.
Petter, S., DeLone, W., and McLean, E. (2008). “Measuring information
systems success: models, dimensions, measures,and interrelationships”.
European Journal of Information Systems, 17, 236-263
Petter, S., DeLone, W., & McLean, E.R. (2013). Information systems success:
The quest for independent variables. Journal of Management Information Systems, 29(4), 7-62.
Purwanto, Arie. 2007. Rancangan dan Implementasi Model Pemeriksaan Kinerja Badan Pemeriksa Keuangan Republik Indonesia Atas Aplikasi E-Government di Pemerintah Daerah: Studi Kasus Kabupaten Sragen.
Tesis Program Pasca Sarjana Universitas Gajah Mada. Yogyakarta.
Radityo, Dody dan Zulaikha. 2007. “Pengujian Model DeLone and McLean dalam Pengembangan Sistem Informasi Manajemen (Kajian Sebuah Kasus).” Paper disajikan pada Simposium Nasional Akuntansi X, Universitas Hassanudin, Makassar, 26-28 Juli 2007.
Roldan, J.L. dan Leal, A. 2003. A Validation Test of an Adaptation of the DeLone and McLean’s Model in Spanish EIS Field. Idea Group Publishing.
Februari 12. Available at: business.clemson.edu/ISE/04chap.pdf.
Poelmans, et. al. 2008. “Usability and Acceptance of E-learning in Statistics Education, Based on Compendium Platform.”
O’Brien, James A. 2006. Pengantar Sistem Informasi Perspektif Bisnis dan Manajeria edisi 12. Jakarta. Salemba Empat.
Seddon, P. B., &Kiew, M. Y. (1994). “A partial test and development of the Delone and Mclean model of Is success.” In Proceedings of the 15th international conference on information systems (ICIS 94), Vancouver.
Seddon, P. B. (1997). “A respecification and extension of the Delone and Mclean model of Is success.” Information Systems Research, 8(3), 240–253.
Sekaran, Uma. 2010. Research Methods for Busines. Jakarta. Salemba Empat.
Shannon, C. E. and Warren, W. (1949). “The Mathematical Theory of Communication.” University of Illinois Press. Urbana. IL.
Siagian, Sugiarto. (2000). Metode Statistika Untuk Bisnis Dan Ekonomi.
PT. Gramedia Pustaka Utama. Jakarta.
Sirsat Sanjay S, Manisha S. Sirsat (2016). “ A Validation of The Delone And Mclean Model On The Educational Information System Of The Maharashtra State (India)”. International Journal of Education and Learning Systems
Sitepu, Sri Nathasya Br.(2015) Pengaruh Faktor Keuangan dan
Non-Keuangan Mencapai Keberhasilan Start-up Bisnis. Indonesia:
DoReMa Jurnal Manajemen.
Strong, D.M., Lee, Y.W., and Wang, R.Y. (1997). “10 Potholes in the road to information quality.”IEEE Computer (August), 38–46.
Sugiyono. (2002). Statistika untuk Penelitian. IKAPI. Yogyakarta
Urbach, N. and Müller, B. (2012). “The Updated DeLone and McLean Model of Information Systems Success”. Information Systems Theory: Explaining and Predicting 1Our Digital Society, 1, Integrated Series in Information Systems 28
Venkatesh, V., Morris, M. G., Davis, G. B., & Davis, F. D. (2003). User acceptance of information technology: Toward a unified view. MIS Quarterly, 27(3), 425-278.
Wu, J. H., Wang, Y. M. 2006. Measuring KMS Success: A Respecification of the DeLone and McLean’s Model. Februari 12. Available at:
http://www.ecrc.nsysu.edu.tw/paper/Measuring%20KMS%20success. pdf.
Zaied, Abdul Nazer. (2012). “An Integrated Success Model for Evaluating
Information System in Public Sectors”. Journal of Emerging Trends in Computing and Information Sciences. VOL. 3, NO. 6, July 2012 ISSN 2079-8407
LAMPIRAN I
KUESIONER PENELITIAN
KUESIONER PENELITIAN
PENGARUH KUALITAS SISTEM, KUALITAS INFORMASI DAN KUALITAS LAYANAN TERHADAP KEBERHASILAN APLIKASI MOBILE DALAM BISNIS START-UP PADA PT.GO-JEK INDONESIA
Kepada Yth:
Bapak / Ibu Responden di- t e m p a t
Dengan hormat,
Dalam rangka memenuhi tugas tesis saya pada Pasca Sarjana Universitas Sanata Dharma Fakultas Ekonomi Program studi Manajemen, maka dengan segala kerendahan hati saya sangat menghargai tanggapan Bapak / Ibu terhadap beberapa pernyataan yang tersedia dalam kuesioner ini mengenai “Pengaruh Kualitas Sistem, Kualitas Informasi dan Kualitas Layanan terhadap Keberhasilan Aplikasi Mobile dalam E-business Start-up pada PT.Go-jek Indonesia ”.
Pengumpulan data ini akan digunakan untuk maksud penyusunan tesis dan akan dijamin kerahasiaannya.
Kesediaan dan kerja sama yang Bapak / Ibu berikan dalam bentuk informasi yang benar dan lengkap akan sangat mendukung keberhasilan penelitian ini. Selain itu jawaban yang Bapak / Ibu berikan juga akan merupakan masukan yang sangat berharga bagi saya.
Akhir kata saya mengucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya atas bantuan dan kesediaan Bapak / Ibu yang telah meluangkan waktunya dalam pengisian kuesioner ini.
Hormat saya,
Renny Mega Pristiyanti
KUESIONER PENELITIAN
I. IDENTITAS RESPONDEN
NAMA :
ALAMAT :
JENIS KELAMIN :
PEKERJAAN :
USIA :
PENGGUNA GOJEK : YA TIDAK II. PETUNJUK PENGISIAN
1. Mohon memberi tanda silang pada jawaban yang Bapak/Ibu anggap paling sesuai dan mohon mengisi bagian yang membutuhkan jawaban tertulis.
2. Setelah mengisi kuesioner ini mohon Bapak/ibu dapat memberikan kembali kepada penyebar kuesioner ini.
3. Keterangan alternatif jawaban dan skor:
a. STS = Sangat Tidak Setuju (1) b. TS = Tidak Setuju (2)
c. KS = Kurang Setuju (3) d. S = Setuju (4)
e. SS = Sangat Setuju (5)
III. PERNYATAAN PENELITIAN A. KUALITAS SISTEM
No Daftar Pernyataan Alternatif Jawaban
STS TS KS S SS
1 Sistem dari Aplikasi Go-jek mudah untuk digunakan.
2 Aplikasi Go-jek mudah didapatkan dan di-install pada perangkat pengguna.
3 Update aplikasi Go-jek tersedia dari waktu ke waktu.
4 Sistem dari Aplikasi Go-jek up to date dan bebas dari error (kesalahan).
5 Aplikasi Go-jek memiliki respon waktu yang cepat pada proses pemesanan.
6 Aplikasi Go-jek berguna untuk melakukan kegiatan sehari-hari.
B. Kualitas informasi
No Daftar Pernyataan Alternatif Jawaban
STS TS KS S SS
1 Informasi yang disediakan oleh Aplikasi Go-jek cukup lengkap.
2 Informasi yang diberikan oleh aplikasi Go-jek mudah untuk dimengerti.
3 Informasi yang dicari oleh pelanggan mudah didapatkan dari aplikasi Go-jek.
4 Informasi yang disediakan pada aplikasi Go-jek tepat dan dibutuhkan oleh pengguna.
5 Informasi dari pengguna dapat dijamin keamanan dan kerahasiaannya.
C. Kualitas layanan
No Daftar Pernyataan Alternatif Jawaban
STS TS KS S SS
1 Aplikasi Go-jek memberikan jaminan pada pengguna terhadap keamanan dalam
menggunakan jasa transportasi, baik keamanan dalam perjalanan maupun dalam transaksi pembayaran.
2 Help and support dari manajemen diberikan pada secara cepat kepada pelanggan.
3 Aplikasi Go-jek dapat secara fleksibel menyesuaikan diri dengan permintaan order selanjutnya.
4 Pengguna dapat menambahkan variabel
tambahan atau informasi tambahan pada aplikasi.
D. User Satisfaction
No Daftar Pernyataan Alternatif Jawaban
STS TS KS S SS
1 Saya merasa puas terhadap efisiensi biaya yang diberikan oleh aplikasi mobile Go-jek.
2 Saya merasa puas terhadap ketepatan pada aplikasi mobile Go-jek.
3 Aplikasi mobile Go-jek telah memenuhi harapan pengguna.
E. Intention To Use
No Daftar Pernyataan Alternatif Jawaban
STS TS KS S SS
1 Saya terbiasa menggunakan aplikasi Go-jek untuk menunjang kegiatan sehari-sehari.
2 Aplikasi Go-jek dapat memberikan pola kepada pengguna sesuai dengan history pemesanan sehingga dapat memudahkan pemesanannya.
3 Penggunaan aplikasi Go-jek minimal 1x sehari.
4 Aplikasi Go-jek menyediakan layanan untuk memberikan feedback mengenai pelayanannya.
F. Net Benefits
No Daftar Pernyataan Alternatif Jawaban
STS TS KS S SS
1 Aplikasi mobile go-jek meningkatkan akurasi dalam pekerjaan.
2 Meningkatkan efisiensi biaya pada pengguna.
3 Meningkatkan efektifitas waktu pada pengguna.
Lain-Lain
1. Apakah ada manfaat lain yang didapatkan dari menggunakan aplikasi Go-jek:
____________________________________________________________
____________________________________________________________
____________________________________________________________
___________________________
2. Saran dan kritik mengenai aplikasi Go-jek untuk sekarang dan ke depannya:
____________________________________________________________
____________________________________________________________
____________________________________________________________
___________________________
LAMPIRAN II TABULASI PENELITIAN
No KS KI KL KP NP NB
41 26 17 14 12 16 12
82 30 25 20 15 20 15
123 22 16 8 11 16 12
164 26 20 12 11 12 11
165 23 20 16 11 15 10
166 29 25 20 15 19 13
167 22 20 15 12 16 11
168 25 20 16 11 15 11
169 24 20 15 12 13 12
170 23 17 15 9 12 7
171 23 14 16 11 11 12
172 24 20 16 12 15 13
173 23 20 16 12 16 12