• Tidak ada hasil yang ditemukan

Pengelompokan Sumber Daya Alam

Dalam dokumen Tyas, Nabila, Rini, Puji, Heni, Tutut (Halaman 95-103)

SUMBER DAYA ALAM

B. Pengelompokan Sumber Daya Alam

sumber daya hayati dan sumber daya non hayati merupakan jenis-jenis sumber daya alam yang harus kita jagadan lestarikan, sedangkan berdasarkan sifatnya sumber daya alam dibedakan menjadi 2 yaitu sumber daya alam dapat diperbarui dan sumber daya alam yang tidak dapat diperbarui.

1. Sumber Daya Alam Hayati

Sumber daya alam yang berasal dari makhluk hidup (biotik) misalnya tumbuh-tumbuhan dan hewan disebut dengan sumber daya hayati. Sumber daya alam beraneka ragam seperti tumbuhan dan hewan.

a. Sumber daya alam dari tumbuhan

Seluruh bagian tumbuhan dapat dimanfaatkan manusia untuk memenuhi kebutuhan hidupnya misalnya : Akar, batang, daun, bunga, buah, dan biji memberi banyak kegunaan bagi manusia. Bagian-bagian tumbuhan tersebut banyak dimanfaatkan sebagai sumber makanan. Selain sebagai sumber makanan sumber daya alam dari tumbuhan dapat di jadikan macam-macam benda yang dapat berguna bagi manusia. Macam-macam benda tersebut sebagai berikut :

1. Bahan Pangan

96

Berbagai jenis makanan berasal dari tumbuhan. Seperti : Sayuran adalah contoh bahan pangan dari tumbuhan, misalnya bayam, kangkung, wortel, sledr, dan lainya. Nasi dibuat dari beras, beras berasal dari bahan pangan padi.

Roti dibuat dari terigu, terigu berasal dari biji gandum. Kecap, tahu, tempe danoncom berasal dari kedelai. Coklat beraal dari biji coklat. Permen dibuat dari gula, gula berasal dari tebu. Agar-agar berasal dari rumput laut. Minyak goreng berasal dari kelapa sawit dan jagung.

6.2 sayur mayur 2. Bahan Sandang

Bahan sandang merupakan bahan Pakaian yang kamu pakai, bahan sandang pasti ada yang terbuat dari kain katun. Kain katun tersebut terbuat dari serat kapas. Serat kapas berasal dari buah kapas. Selain digunakan untuk bahan sandang serat kapas atau kapuk juga dapat digunakan sebagai bahan pembuat kasur, bantal dan guling. Di zaman yang modern ini semakin punahnya pohon kapuk dan petaninya dikarenakan harga jual yang relatif rendah. Oleh sebab itu maka kita perlu menjaga dan melestarikan pohon kapuk sehingga pohon kapuk masih dapat digunakan untuk memenuhi kebutuhan manusia.

6.3 kapas

97 3. Peralatan Rumah Tangga

Peralatan rumah tangga adalah bergabagi macam benda yang dibutuhkan manusia. Berbagai Bagian dari tumbuhan yang paling banyak dimanfaakan untuk membuat peralatan rumah tangga adalah kayu. Kayu dipotong dan dihaluskan menjadi blok dan papan. Blok dan papan diguanakan untuk membuat kusen, tiang, pintu, meja, kursi, lemari, dan patung. Kayu juga menjadi bagian penting untuk ganggang pisau, pigura dan pensil. Tahukah kamu darimana kertas berasal? Kertas juga dibuat dari kayu.

6.4 kayu untuk bahan bangunan b. Sumber daya alam dari hewan

Sumber daya alam dari hewan Hampir semua dapat dimanfaatkan untuk memenuhi kebutuhan mausia. Seperti Daging, susu, telur, kulit, tulang, dan rambut (bulu) hewan memberikan banyak kegunaan. Bagian-bagian tubuh hewan tersebut banya dimanfaatkan sebagai sumber makanan. Selain dijadikan bahan pangan, Setelah mengalami pengelolaan, bagian tubuh hewan dapat dimanfaatkan menjadi berbagai macam benda-benda seperti berikut :

1. bahan pangan

Hewan merupkan bahan makan yang sangat lezat dan digemari manusia, makanan yang berasal dari hewan tersebut misalnya daging, telur, dan susu.

Keju merupakan produk olahan dari susu. Daging dapat berasal dari ayam, sapi, kambing, kerbau dan ikan. ayam, bebek, dan burung puyuh menghasilkan telur yang bisa dikonsumsi manusia. Susu dapat berasal dari sapi dan kambing.

Bahan pangan dari hewan ini sangat bermanfaat bagi manusia karena protenin dan zat zat makanan lainnya yang dihasilkan dari memakan makanan dari hewan ini dapat berguna bagi kesehatan tubuh apabila dalam memakan sesuai takaran atau tidak terlalu banyak.

98 6.5 telur, ayam untuk bahan pangan 2. bahan sandang

beberapa bahan sandang yang bermutu tinggi terbuat dari hewan. Contohnya Kain sutra beral yang terbuat dari serat kepompong ulat sutra. Kain Wol yang terbuat dari serat rambut (bulu) domba. Kulit sapi, kerbau, ular dan buaya juga memiliki harga yang cukup tinggi. Kulit hewan-hewan itu dapat dibuat menjadi jaket, pelapis sofa dan jok mobil serta dapat dimanfaatkan menjadi kerjaninan sepatu, dan tas yang banyak diminati oleh masyarakat di indonesia mapun diluar negeri. Kerajinan di indonesia seharusnya dapat di kembangkan dan diletarikan dengan baik agar kerajinan-kerajinan di indonesiatidak akan punah mutu dan kualitasnya. Sebagai generasi penerus bangsa maka perlu belajar kerjaninan-kerajinan agar kerajinan tersebut dapat dilestarikan dengan baik.

99 6.6 kain untuk baju

3. produk kesehatan.

Hewan dapat di jadikan sebagai suatu produk kesehatan. Maka dari itu Berbagai-bagian tubuh hewan dipercaya sebagai obat mujarab atau ampuh dalam mengobati suatu penyakit, seperti madu dihasilkan dari lebah ternyata dapat dimanfaatkn sebagai obat untuk mengurangi gelaja asma dan radang tenggorokan. Susu yang berasal dari kambing bermanfaat untuk saluran pencernaan dan Banyak orang menyakini bahwa air liur burung wallet mampu meningkatkan stamina tubuh dan keindahan kulit. Produk-produk kesehatan tersebut dapat menjadi obat apabila dalam penggunaanya sesuai dosis takaran dan tidak mengkonsumsi secara berlebihan. Selain contoh produk kesehatan dari hewan diatas banyak produk kesehatan lain yang dihasilkan oleh hewan.

Kalau penyakit dapat di obati dengan obat-obat yang berbahan alami mengapa harus di obati dengan bahan bahan kimia yang dapat berpengaruh bagi tubuh.

Obat alami lebih terjangkau harganya dan dapat menyehatkan tubuh manusia.

6.7 madu dan susu

Bahan makanan ada yang berasal dari tumbuhan dan hewan. Kelompokan bahan-bahan makanan berdasarkan asalnya :

No Bahan Makanan Berasal dari

Tumbuhana Hewan

1 Keju V

KEGIATAN

100 2. Sumber Daya Nonhayati

Sumber daya alam yang berasal dari benda tak hidup, antara lain tanah, batuan, dan bahan tambang di sebut sumber daya nonhayati. Pada umumnya, sumber daya alam non hayati dapat dimanfaatkan sebagai bahan bagunan dan peralatan rumah tangga.

a. Bahan bagunan

Benda untuk membangun sebuah rumah atau sebuh sekolah antara lain menggunakan batu bata, pasir, semen,genting dan tiang besi. Tanah lihat adalah bahan yang digunakan untuk membut genting dan batu bata, sedangkan semen dibuat dari batu dapur dan hancuran batu lainnya. Besi dibuat dari logam begi.

Bahan-bahan yang dipergunakan untuk membuat rumah atau sekolahan tersebut merupakan sumber daya non hayati alam on hayati yaitu tidak hidup, dengan menggunakan bahan-bahan tersebut bangunan yang dihasilkan akan lebih kuat dan awet.

6.8 bahan- bahan untuk pembangunan b. Peralatan rumah tangga

Plastik adalah bahan yang sering digunakan dalam peralatan rumah tangga. Plastik berasal dari bahan kimia buatan yang diolah di pabrik. Ember, baskom, sendok,

2 Kopi 3 Telur 4 Teh 5 Cokelat 6 Kangkung 7 Tempe 8 Kedelai 9 Beras 10 Susu

101

sedotan, dan kantong plastik adalah contoh peralatan rumah tangga yang terbuat dari bahan plastik. Sedangkan peralatan rumah tangga yang terbuat dari logam besi adalah sendok dan garpu. Peralatan rumah tangga dari logam aluminium adalah panci dan pengorengan. Sedangkan dari emas dan perak adalah kalung gelag dan cincin. Semua bahan peralatan rumah tangga tersebut dari sumber daya alam non hayati.

6.9 peralatan untuk kebutuhan rumah tangga

Tuliskan manfaatmacam-macam sumber daya non hayati pada kolom berikut ini :

No Sumber daya alam Manfaat

1 Aluminium 2 Pasir 3 Batu bata 4 Minyak bumi 5 Emas

Pertanyaan

1. Apa yang dimaksud dengan sumber daya alam non hayati?

2. Tuliskan sumber daya alam nonhayati yang merupakan bahan tambang.

3. Sumber Daya Alam Dapat diperbarui

sumberdaya alam yang akan tetap tersedia, meskipun digunakan secara terus-menerus merupakan sumber daya alam yang dapat diperbarui. Pembaharuan yang terjadi dapat dilakukan secara alamiah atau dengan bantuan (rekayasa manusia). Contoh sumber daya hutan dan sumber daya hewan. Contohnya hewan, tumbuhan, air, udara, dan

KEGIATAN

102

cahaya matahari. Tumbuhan dan hewan selalu ada karena dapat berkembang biak. Air selalu ada selama ada daur air . Angin dan cahaya matahari juga selalu ada. Segala sesuai yang dapat diperbarui misalnya Berbagai alat rumah tangga dari bahan kayu, bahan makanan seperti sayuran dan buah-buahan serta berasal dari hewan seperti daging telur dan ikan. Merupakan sumber daya alam yang dapat dierbarui meskipun manusia menggunakan secara terus menerus namun sumber daya ini akan tetap ada.

6.10 hewan dan sayur- sayuran

4. Sumber Daya Alam yang Tidak Dapat Diperbarui

Sumber daya alam yang jika digunakan secara terus-menerusakan habis disebut sumber daya alam yang tidak dapat diperbarui. Sumber daya alam ini dapat habis karena tidak dapat diperbanyak dan jumlahnya terbatas di alam. Contoh dari sumber daya alam yang tidak dapat diperbarui: bahan tambang, misalnya minyak bumi, batu bara, besi, emas, perak, besi, tembaga, dan lain sebagainya.

Manusia memperlukan sumber daya alam dalam kehidupan sehari-hari.

Buatlah laporan tentng pemanfaatkan sumber daya alam yang dilakukan oleh manusia.

1. Lakukan kegiatan ini secara kelompok. Satu kelompok terdiri dari 4-5 orang.

2. Carilah intentang bermacam-macam sumber daya alam yang ada di indonesia.

3. Carilah informasi tentang pemanfaatannya yang dilakukan oleh manusia

4. Carilah informasi dari koran, majalah, atau internet,. Kamu juga dapat mecari informsi dari orang-orang disekitarmu.

5. Buatlah laporan tentang sumber daya alam dan pemanfaatannya oleh masyarakat.

KEGIATAN

103

6. Tuliskan laporanmu pada kertas HVS, kamu boleh menulisnya degan tangan atau mengetiknya dengan komputer. Serakan gambar jika perlu.

7. Sajikan laporanmu di depan kelas. Lakukan diskusi bersama dengan teman sekelasmu.

8. Kumpulkan hasil laporanmu kepada guru.

6.11 emas, pasir, batu bata

Dalam dokumen Tyas, Nabila, Rini, Puji, Heni, Tutut (Halaman 95-103)

Dokumen terkait