• Tidak ada hasil yang ditemukan

Uraian Singkat Materi

PENILAIAN PENGETAHUAN

71 70

Unit 4: Analisis Penilaian Hasil Belajar Unit 4: Analisis Penilaian Hasil Belajar

Beberapa bentuk pelaksanaan pengayaan yang ditawarkan kepada peserta didik :

1. Membaca salah satu bagian dalam buku bacaan yang berhubungan dengan materi menerapkan nilai-nilai Kristiani : kesetiaan, kasih dan keadilan, (salah satu nilai) lalu menuliskan refleksi pribadi terhadap bacaan tersebut.

2. Menuliskan cerita tentang salah satu cara menerapkan nilai-nilai Kristiani : kesetiaan, kasih dan keadilan.

3. Menuliskan pengalaman pribadi tentang cara menerapkan salah satu nilai-nilai Kristiani : kesetiaan, kasih dan keadilan.

3. Penilaian Keterampilan

Penilaian ketrampilan tidak terlepas dari penilaian pengetahuan dan sikap. Dalam penilian ketrampilan harus mencakup ketrampilan berpikir (abstrak) dan ketrampilan kongkrit untuk mata pelajaran tertentu. Penilaian ketrampilan dapat dilakukan dengan berbagai tehnik antara lain penilaian praktek/kinerja, proyek, dan porto folio. Skema penilaian keterampilan dapat dilihat pada gambar berikut.

Gambar 9.Skema Penilaian Keterampilan

Contoh penentuan program remedial. Kelas / Semester : X MIPA 1

Mata Pelajaran : Pendidikan Agama Kristen dan Budi Pekerti Penilaian Harian(PH) ke : 2

Tanggal : Selasa, 6 Oktober 2016 Bentuk Soal PH : Pilihan Ganda

Kompetensi Dasar : 3.2. Memahami makna nilai-nilai Kristiani: kesetiaan, kasih dan keadilan dalam kehidupan

Rencana Test No Nama Peserta Didik Nilai PH IPK yg tdk dikuasai Bentuk pelaksanaan Remedial Nilai tes Rem Ket 1 Novredo 70 1.2.4. Memahami makna nilai-… Penugasan 80 Tercapai

Jika peserta didik dalam satu kelas yang mencapai ketuntasan kurang dari 50% maka bentuk pembelajaran remedialnya adalah pembelajaran ulang.

b. Pengayaan

Pengayaan pembelajaran dapat digunakan untuk mencapai kompetensi dasar ataupun untuk pengembangan dari kompetensi dasar yang sudah ditentukan.

Berikut ini adalah contoh format untuk program pengayaan. Kelas / Semester : X MIPA 1

Mata Pelajaran : Pendidikan Agama Kristen dan Budi Pekerti Penilaian Harian ke : 2

Tanggal : Selasa, 6 Oktober 2016 Bentuk Soal PH : Esai

Kompetensi Dasar : 4.2. Menerapkan nilai-nilai Kristiani : kesetiaan, kasih dan keadilan melalui berbagai aktivitas.

Rencana Test

No Nama Peserta Didik

Nilai PH IPK yg tdk dikuasai Bentuk pelaksanaan

Remedial

Nilai tes Rem

Ket

1. Intan 88 4.2.Menerapkan …. 1 92 Pilihan 2. Novi 86 4.2.Menerapkan …. 2 90 Pilihan 3. Rogate 88 4.2.Menerapkan …. 3 92 Pilihan 4. Theresia 92 4.2.Menerapkan …. 1 95 Pilihan 5. Yohana 84 4.2.Menerapkan …. 1 88 Pilihan

73 72

Unit 4: Analisis Penilaian Hasil Belajar Unit 4: Analisis Penilaian Hasil Belajar

Menyusun rubrik penilaian seperti contoh berikut.

Tabel 8. Contoh Rubrik Penilaian Keterampilan

No Aspek Yang Dinilai Kriteria Skor

1. Laporan hasil pengamatan. pengamatan tentang tiga nilai lengkap. 4 = Laporan lengkap 3 = Laporan lengkap tetapi kurang sesuai dengan perencanaan

2 = Laporan menyatakan bahwa proyek hanya terlaksana sebagain (50%) 1 = Laporan menyatakan bahwa proyek tidak dilaksanakan. 2. Laporan rencana proyek • ada : waktu pelaksanaan

proyek, langkah-langkah pelaksanaan proyek, target yang hendak dicapai.

3. Laporan pelaksanaan proyek • Keterlaksanaan proyek sesuai perencanaan 2. dst...

2. Pelaksanaan penilaian keterampilan

Pelaksanaan penilaian keterampilan dilakukan untuk menilai proses dan hasil belajarpeserta didik. Penilaian proses dilakukan melalui penilaian praktik/ kinerja selama prosespembelajaran. Sedangkan penilaian hasil dilakukan melalui penilaian produk, penilaianproyek, dan penilaian portofolio yang diberikan setelah pembelajaran.

Kinerja peserta didik dalam kelompok dicermati guru dengan menggunakan lembar pengamatan seperti contoh berikut.

Hari/Tanggal : 3 September 2016

KD : 4.2. Menerapkan cara mewujudkan

nilai-nilai Kristiani : kesetiaan, kasih dan keadilan melalui berbagai aktivitas

Kegiatan : Proyek

No Kegiatan Yang Diamati Ya Tidak 1. Menerapkan kesetiaan dalam hal membawa Alkitab pada saat pembelajaran

2. Melaksankan doa dengan sikap yang benar di kelas

dst

3. Pemanfaatan hasil penilaian keterampilan

Setelah penilaian dilaksanakan, guru memberikan umpan balik berupa komentar pada kinerja peserta didik. Hasil penilaian kinerja tersebut selanjutnya dianalisis untuk mengetahui ketercapaian kompetensi sehingga dapat menentukan rencana remedial atau pengayaan. Penilaian keterampilan dapat dilakukan dengan berbagai teknik antara lain penilaian praktik/

kinerja, proyek, dan portofolio. Teknik penilaian lain dapat digunakan sesuai dengan karakteristik kompetensi mata pelajaran yang akan diukur. Instrumen yang digunakan dapat berupa daftar cek atau skala penilaian yang dilengkapi rubrik.

1. Perencanaan penilaian keterampilan

Kegiatan yang dilakukan pada persiapan pelaksanaan penilaian keterampilan adalah: Mencermati kompetensi yang dituntut dalam KD dari KI-4 melalui IPK yang dikembangkan seperti tabel berikut.

Tabel 7. Perencanaan Penilaian Ketrampilan

No IPK dari KI-4 Indikator Soal

Rencana Penilaian Teknik PelaksanaanWaktu

4.2.1. Mengidentifikasi cara mewujudkan nilai-nilai Kristiani : kesetiaan, kasih dan keadilan, dengan cara yang benar seperti yang diajarkan Yesus 4.2.1.1. Peserta didik mengidentifikasi cara-cara mewujudkan nilai Kristiani : kasih, kesetiaan, keadilan, yang ditemukan dalam kehidupan orang Kristen di sekitarnya Laporan pengamatan Penilaian unjuk kerja 4.2.2. Menemukan cara yang benar dalam mewujudkan nilai-nilai Kristiani : kesetiaan, kasih dan keadilan dalam kehidupan sosial.

4.2.2.1. Peserta didik mengidentifikasi cara yang benar mewujudkan kasih, kesetiaan dan keadilan, yang sesuai dengan nilai-nilai kristiani Laporan rencana kerja Penilaian unjuk kerja 4.2.3. Melakukan nilai-nilai Kristiani : kesetiaan, kasih dan keadilan dengan cara yang benar seperti yang diteladankan Yesus 4.2.3.1.Peserta didik melakukan salah satu proyek pilihannya : kesetiaan, kasih atau keadilan dalam kehidupan sebagai remaja Kristen, dalam pergaulan sehari-hari. Laporan pelak-sanaan proyek Penilaian laporan proyek

75 74

Unit 4: Analisis Penilaian Hasil Belajar Unit 4: Analisis Penilaian Hasil Belajar

Penugasan

1. Buat kisi-kisi lengkap dilanjutkan dengan penyusunan instrumen.

2. Lakukan analisis hasil belajar sesuai dengan data yang Anda bawa.

3. Buat program remedial dan atau pengayaan berdasarkan hasil analisis pada nomor 2.

Refleksi

1. Peserta

a. Menyampaikan keberhasilan berupa perubahan keterampilan dalam analisis penilaian hasil belajar dan memamfaatkan hasil analisis sesuai dengan tuntutan Kurikulum 2013.

b. Menyampaikan kelemahan yang ditemukan dari aktivitas pada modul ini sehingga masih ada yang belum dipahami atau membingungkan.

c. Menyampaikan tindak lanjut yang akan dilakukan dalam menganalisis hasil belajar peserta didik dan memanfaatkan hasilnya dalam pelaksanaan remedial dan/atau pengayaan.

2. Instruktur

a. Menyampaikan keberhasilan perserta sesuai pengamatan selama kegiatan.

b. Menyampaikan hal-hal yang perlu diperbaiki dalam menganalisis hasil belajar peserta didik dan memanfaatkan hasilnya dalam pelaksanaan remedial dan/atau pengayaan.

B.

77 76

Dokumen terkait