PERLINDUNGAN DAN PENGELOLAAN LINGKUNGAN HIDUP
4.1. Jumlah Dan Jenis Izin - Izin PPLH Yang Dibutuhkan
Perlindungan dan pengelolaan lingkungan hidup menuntut dikembangkannya suatu sistem yang terpadu berupa kebijaksanaan nasional, perlindungan dan pengelolaan lingkungan hidup, yang harus dilaksanakan secara taat asas dan konsekuen dari pusat sampai ke daerah.
Upaya preventif dalam rangka perlindungan dan pengelolaan lingkungan hidup perlu dilaksanakan dengan mendayagunakan secara maksimal instrument pengawasan dan perijinan.
Ijin lingkungan hidup adalah ijin yang diberikan kepada setiap orang yang melakukan usaha dan/atau kegiatan yang wajib amdal, UKL- UPLdalam rangka perlindungan dan pengelolaan lingkungan hidup sebagai persyaratan untuk memperoleh ijin usaha dan/atau kegiatan.
4.1.1. Ijin Penyimpanan Sementara Limbah B3
Bahan berbahaya dan beracun perlu dilindungi dan dikelola dengan baik, meminimalisir dampak negatif dari pembangunan
UKL & UPL Rencana Kegiatan Peningkatan Usaha Hotel“City Hotel”
yang mengancam lingkungan hidup, kesehatan, dan kelangsungan hidup manusia serta mahluk hidup lainnya.
4.1.2. Ijin Pembuangan Limbah
Pembuangan (dumping) sisa suatu usaha adalah kegiatan membuang, menempatkan,dan atau memasukkan limbah dan atau bahan dalam jumlah, konsentrasi, waktu, dan lokasi tertentu dengan persyaratan tertentu ke media lingkungan hidup tertentu.
4.1.3. Ijin Pemanfaatan Limbah
Setiap usaha dan/atau kegiatan yang memanfaatkan sisa/limbah berpotensi penting menimbulkan dampak terhadaplingkungan hidup yang perlu dan wajib melakukan analisis resiko yang meliputi ; pengkajian resiko, pengelolaan resiko, dan komunikasi resiko.
CITY HOTEL
HOTEL
Jalan H. Bedu Rahim RT. 12, Desa Sei Pancang, Kecamatan Sebatik Utara,
===========================================================
Kepada Yth : Kepala Badan Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Nunukan
Di –
Nunukan
Dengan Hormat,
Bersama ini kami sampaikan perbaikan dan penyempurnaan dokumen UKL & UPL Rencana Kegiatan Peningkatan Usaha Hotel “City Hotel” yang berlokasi di Jalan H. Bedu Rahim, RT. 12, Desa Sei Pancang, Kecamatan Sebatik Utara, Kabupaten Nunukan, sesuai dengan pembahasan dokumen yang telah dilaksanakan.
Besar harapan kami, setelah dokumen ini diperbaiki segera mendapat rekomendasi UKL & UPL untuk dapat kami lanjutkan ke prosedur perijinan berikutnya.
Demikian kami sampaikan agar dapat Dilaksanakan.
Nunukan, 23 Agustus 2013 Hormat Kami,
(H. Andi Kasim)
MATRIK PERBAIKAN / PENYEMPURNAAN DOKUMEN UKL & UPL
CITY HOTEL
UKL & UPL Rencana Kegiatan Peningkatan Usaha Hotel“City Hotel”
Jalan H. Bedu Rahim RT. 12, Desa Sei Pancang, Kecamatan Sebatik Utara,
Kabupaten Nunukan
No Nama Halaman Saran / Masukan Perbaikan
1. Bernadus Boli, A.Md. Par (DISBUD PARPOR) - Tenagakerja
Struktur organisasi hotel tidak jelas, mulai dari tingkat bawah, pola perekrutan karyawan hotel masih kekeluargaan sehingga dalam memberikan pelayanan tidak memuaskan, tidak memakai seragam, sehingga sulit membedakan antara tamu dan karyawan
Depan hotel perlu dibuatkan parkir dan taman.
Kenyamanan dan pelayanan perlu diperhatikandan pembenahan kamar hotel karena terkesan kurang nyaman dan pengap
Dilaksanakan, sesuai saran 2. Rahmawati Matto, SP (BLHD Kab. Nunukan) Saran…..penulisan dokumen hendaknya mengacu pada Permen LH No. 16 tahun 2012, dan hendaknya isi serta
Untuk kajian UKL UPL, diperbaiki sesuai saran terutama matrik
materi dalam dokumen mengacu pada peraturan tersebut.
Bab IV
Bab II-12 Pengelolaan limbah cair dialirkan ke grease trap, kemudian ke Septictank dan selanjutnya ke WWG, berapa kapasitas WWG? Apakah system ini sudah dipakai/ada pada saat hotel dibangun? Kalau belum beri penjelasan akan dibangun dan jelaskan juga dampak lingkungan yang akan terjadi
Selanjutnya air hasil olahan limbah cair, akan digunakan untuk menyirami tanaman, apakah sudah pernah melakukan??? Apabila sudah pernah apakah olahan limbah cair layak digunakan untuk menyirami tanaman, dan memberikan hasil yang baik, bukan malah mencemari..
Pengolahan limbah padat, daun ranting dimanfaatkan untuk kompos, apakah
Diperbaiki sesuai saran Bab II- 14;15;16 dampak Bab III-4 WWG akan dibangun menghasilkan limbah cair yang bisa digunakan menyirami tanaman atau langsung dibuang ke lingkungan yang nantinya akan dipantau dengan hasil uji lab limbah cair dan tempat pengomposan sangat sederhana bisa dilakukan yang kapasitasnya disesuaikan akan dibangun. B3 kerjasama dengan pihak luar akan dilakukan, mohon
UKL & UPL Rencana Kegiatan Peningkatan Usaha Hotel“City Hotel”
pemrakarsa sudah melakukan dan sanggup melakukan? Berapakapasitas pengelolaan kompos (saran sebaiknya sesuai dengan kondisi hotel yang sudah ada, yang terpenting adalah pemisahan sampah antara sampah organic, B3, dan anorganik)
rekomendasi dari BLHD
Bab II-13
Bab IV
Limbah B3 (lampu dan neon) dikumpulkan bekerjasama dengan pihak luar, tolong disebutkan dengan siapa karena pihak hotel sudah beroperasi selama beberapa tahun
Matrik UKLUPL…..
Penjelasan jenis dampak agar disesuaikan dengan tahapan kegiatan….
Sebaiknya pihak hotel menanam tanaman pelindung di depan maupun samping, bisa dalam pot.
Kerja sama pihak luar untuk menampung
limbah B3 mohon rekomendasi BLHD dan dinas terkait, matrik Bab IV sudah diperbaiki, ukuran bangunan yang akan dibangun untuk meningkatkan kapasitas usaha sudah diuraikan Bab II 4.4, tanaman dalam pot diuraikan Bab II 18.9 dan dilaksanakan,
tolong jelaskan
ruangan/ukuran yang akan dibangun, karena usaha ini telah operasional,jelaskan berapa tahun operasional dan data ukuran yang rencananya dibangun
apa korelasi antara kegiatan dengan garis besar komponen kegiatan
Tolong gambarkan dengan jelas jarak hotel dengan jalan, dengan permukiman, juga peruntukan bagian-bagian hotel
Tolong jelaskan suplay air danapakah sudah memenuhi baku mutu dan analisis dari instansi terkait
usaha ini mulai operasional 2009 diuraikan Bab II.1 lay out sudah jelas di lampiran
setiap kegiatan yang akan direncanakan melaluitahapan seperti garis besar komponen kegiatan, disesuaikan sesuai saran digambarkan sketsa pada lampiran sudah dilakukan uji lab, mohon analisis instansi terkait
UKL & UPL Rencana Kegiatan Peningkatan Usaha Hotel“City Hotel”
Operasional parkir, areal kecil, bagaimana pengelolaannya, apabila tidak memungkinkan untuk pembuatan taman, diperbanyak menanam pohon dalam pot
Pada tabel upaya pengelolaan lingkungan pada jenis dampak limbah apa benar sanggup melaksanakan jika ada pemeriksaan dari BLHD nantinya?
Saran…. Sebaiknyapihak hotel menanam tanaman pelindung di depan atau samping hotel bisa dalam pot
Operasional genset mohon ditambahkan dengan gambar rumah genset
Areal parkir kapasitas roda empat dan roda dua
parkir yang sempit dikelola dengan menugaskan petugas parkir atau satpam, dilaksanakan penghijauan Dilaksanakan Dilaksanakan sesuai saran Tidak menggunakan genset Ukuran 7 x 8 meter kira2 dua mobil dan 8 sepeda motor
3. Fitrian Hanida Indriarini, ST (BLHD Kab. Nunukan) I-2 dan 1-5 II-5 II-19 IV-4 IV-7 Dasar penyusunan
dokumenUKL UPL mengacu pada peraturan Menteri Negara Lingkungan Hidup Nomor 12 tahun 2012, berlaku 5 oktober 2012 atau 5 april 2013 mohon dikoreksi dan disesuaikan penyusunan dokumennya!
Untukpengelolaan limbah padat Sebutkan dengan pihak luar mana mengelola limbah padat, gelas bekas kardus sisa dan kertas sisa, dan limbah B3
System penanganan kebakaran dilaksanakan dengan
penyediaan tabung pemadam kebakaran, mohon dijelaskan berapa jumlah dan dimana tempatnya
Untuk jenis dampak
menyediakan MCKdll, antara jenis dampak dan pengelolaan tidak sesuai
Parameter air yang akan diuji di laboratorium Disesuaikan, dan diperpaiki sesuai saran, terutama matrik Bab IV Selama ini ke TPA, mohon saran dan rekomendasi dari dinas terkait
Sudah ada di layout lampiran, dilobby, dapur dan lorong setiap lantai, total 5 Diperbaiki sesuai saran Diuraikan Bab IV.8.2
UKL & UPL Rencana Kegiatan Peningkatan Usaha Hotel“City Hotel”
IV-16
Jenis dampak penurunan kualitas udara mohon dikoreksi uraian mobilisasi material, table ringkasan operasional parkir Upaya pemantauan dicantumkan frekuensi pemantauannya Diperbaiki sesuai saran Dicantumkan dalam table ringkasan Bab IV 4. Alexander Rombe, ST (BLHD Kab. Nunukan)
Terhitung sejak tanggal 10 april 2013 PERMEN LH no 16 tahun 2012 tentang pedoman penyusunan dokumen lingkungan
Dokumen disusun ulang sesuai saran
Kajian lingkungan yangdilaksanakan hanya kegiatan yang akan direncanakan
untukdilaksanakan
peningkatan, bukan yang sudah ada
Dilaksanakan
Peraturan tidak usah dimasukkan Dihilangkan Bab I 5. Freddyanto Gromiko, ST (BLHD Kab. Nunukan) COVER Format
Tambahkan kata HIDUP di belakang kata pengelolaan dan pemantauan
Format penyusunan UKLUPL
Titambahkan sesuai saran
agar menyesuaikan PERMEN LH no 16 tahun 2012 tentang pedoman penyusunan dokumen lingkungan
saran
Kata Pengantar
PERMEN no 13 tahun 2010 tidak berlaku sejak diterbitkannya PERMEN LH no 16 tahun 2012 tentang pedoman penyusunan dokumen lingkungan Dirubah sesuai saran
Pendahuluan Mengacu PERMEN LH no13 2010 sudah tidak berlaku
Dirubah sesuai saran
Dalam pendahuluan agar ditambahkan kronologis atau historis kegiatan hotel Yus dan perijinan yang telah dimiliki
Dicantumkan pada Bab II.1 alenia pertama
Pendahuluan -3
Sesuai format baru sub bab kegunaan UKL UPL tidak diperlukan
Dihilangkansesuai saran
RK 1 Pada sub bab nama rencana usaha agar dituliskan sesuai tertera dalam cover
Dirubah sesuai saran
UPPLH 14 Matrikdiperbaikisesuaiformat baru PERMEN LH no 16 tahun 2012 tentang pedoman penyusunan dokumen lingkungan
Diperbaiki
UPPLH 15 Agar dijelaskan dengan rinci bentuk pengelolaan dampak penurunan kualitas air, seperti
Diuraikan sesuai saran
UKL & UPL Rencana Kegiatan Peningkatan Usaha Hotel“City Hotel”
UPPLH 15
UPPLH 16
apa bentuk pengawasan yang ketat terhadap limbah cair yang dihasilkan
Tambahkan pengelolaan limbah padat misalnya ada pengomposan dll
Bentuk pengelolaan
kebisingan terlalu sederhana, mungkin ditambahkan dengan pengaturan waktu pelaksanaan