• Tidak ada hasil yang ditemukan

RENCANA KERJA DAN PENDANAAN PERANGKAT DAERAH

4.1 Program dan Kegiatan

Rencana Kerja Kantor/Badan Kesbangpol Tahun 2021 tertuang dalam 6 program dan 11 Kegiatan serta 23 Sub Kegiatan dengan total anggaran sebesar Rp. 6.533.852.920, bila dibandingkan dengan anggaran Tahun 2021 setelah pergeseran awal dalam rangka refoucussing yang sebesar Rp. 6.303.128.920 mengalami kenaikan sebesar Rp. 230.724.000,- penambahan anggaran tersebut dipergunakan untuk penambahan anggaran gaji PNS dan peningkatan koordinasi dan fasilitasi forkopimda.

Rencana pendanaan program Kantor Kesabngpolinmas adalah terdiri dari

1. Program Penunjang Operasional Pemerintah Daerah, Total anggaran sebesar Rp. 2.102.658.920 (dua miliar seratus dua juta enam ratus lima puluh delapan ribu Sembilan ratus dua puluh rupiah) dipergunakan untuk menbiayai 6 kegiatan dengan perincian sebagai berikut

a. Kegiatan Administrasi Keuangan Perangkat Daerah sebesar Rp.1.652.500.000 (satu miliar enam ratus lima puluh dua juta lima ratus ribu rupiah) diperuntukkan membayar gaji PNS, honor Non PNS dan honor pengelola keuangan dan barang.

b. Kegiatan Administrasi Kepegawaian Perangkat Daerah sebesar Rp.

8.100.000,- (delapan juta seratus ribu rupiah) dipergunakan untuk pengadaan pakaian dinas ASN kanor Kesbangpolinmas.

c. Kegiatan Administrasi Umum Perangkat Daerah sebesar Rp.

100.360.320 dipergunakan untuk membiayai kebutuhan rutin yang sifatnya umum antara lain ATK, cetak, alat listrik kebersihan dan sebagainya.

d. Kegiatan Pengadaan Barang Milik Daerah Penunjang Urusan Pemerintah Daerah sebesar Rp. 181.698.600,- (seratus delapan puluh satu juta enam ratus Sembilan puluh delapan ribu enam ratus rupiah) dipergunakan untuk pengadaan kendaraan dinas roda 2 dan pengadaan peralatan kantor dan mesin untuk kelengakapan sesuai struktur baru Badan Kesbangpol.

38

KESBANGPOL_Rankhir_Renja2021P

e. Kegiatan Penyediaan Jasa Penunjang Urusan Pemerintahan Daerah sebesar Rp. 13.500.000,- (tiga belas juta lima ratus ribu rupiah) dipergunakan untuk membayar langganan telephon dan internet.

f. Kegiatan Pemeliharaan Barang Milik Daerah Penunjang Urusan Pemerintahan Daerah sebesar Rp. 146.500.000 (seratus empat puluh enam juta lima ratus ribu rupiah) dipergunakan untuk pemeliharaan kendaraan dinas, pembuatan backdrop ruang rapat dan ruang pelayanan publik.

2. Program Penguatan Ideologi Pancasila dan Karakter Kebangsaan, Total anggaran sebesar Rp. 762.104.000,- untuk membiaya kegiatan Perumusan Kebijakan Teknis dan Pemantapan Pelaksanaan Bidang Ideologi Pancasila dan Karakter Kebangsaan. Anggaran terbesar merupakan akomodir pokir dewan dan sesuai persetujuan anggota dewan pengusul sebagian anggaran digeser ke Program Pemberdayaan Ormas.

3. Program Peningkatan Peran Partai Politik dan Lembaga Pendidikan melalui Pendidikan Politik dan Pengembangan Etika Serta Budaya Politik, Total anggaran sebesar Rp. 1.361.416.000, untuk mebiaya kegiatan Perumusan Kebijakan Teknis dan Pemantapan Pelaksanaan Bidang Pendidikan Politik, Etika Budaya Politik, Peningkatan Demokrasi, Fasilitasi Kelembagaan Pemerintahan, Perwakilan dan Partai Politik, Pemilihan Umum/Pemilihan Umum Kepala Daerah, serta Pemantauan Situasi Politik, pagu tersebut terbesar untuk Bantuan Parpol sebesar Rp. 1,165,989.000

4. Program Pemberdayaan Dan Pengawasan Organisasi Kemasyarakatan. Total anggaran sebesar Rp. 595.118.000 untuk membiayai kegiatan Perumusan Kebijakan Teknis dan Pemantapan Pelaksanaan Bidang Pemberdayaan dan Pengawasan Organisasi Kemasyarakatan, pagu tersebut dipergunakan untuk Hibah Ormas Kosgoro dan Pemberdayaan Ormas penggeseran dari program Penguatan Ideologi Pancasila.

5. Program Pembinaan dan Pengembangan Ketahanan Ekonomi, Sosial dan Budaya dengan kegiatan Perumusan Kebijakan Teknis dan Pemantapan Pelaksanaan Bidang Ketahanan Ekonomi, Sosial dan Budaya total anggaran sebesar Rp. 100.000.000

6. Program Peningkatan Kewaspadaan Nasional dan Peningkatan Kualitas dan Fasilitasi Penanganan Konflik Sosial, dengan kegiatan

39

KESBANGPOL_Rankhir_Renja2021P

Perumusan Kebijakan Teknis dan Pelaksanaan Pemantapan Kewaspadaan Nasional dan Penanganan Konflik Sosial total anggaran sebesar Rp.1.612.556.000,- dipergunakan untuk fasilitasi pengananan konflik di masyarakat dan fasilitasi forkopimda.

Rincian rencana kerja dan rencana pendanaan Kantor Kesbangpolinmas secara lengkap sebagimana tertera dalam table 4.1 sebagai berikut

Perangkat Daerah : KESBANGPOL

RKPD Perubahan Bertambah / Berkurang

8 UNSUR PEMERINTAHAN UMUM

8 01 KESATUAN BANGSA DAN POLITIK 7.108.849.320 6.303.128.920 6.533.852.920 230.724.000 11.019.273.665

8 01 01 PROGRAM PENUNJANG URUSAN PEMERINTAHAN DAERAH KABUPATEN/KOTA

presentase dukungan teknis program,

keuangan, umum dan kepegawaian 100 % 100 % 100 % 2.191.036.320 1.757.240.320 2.102.658.920 345.418.600 2.086.652.665 8 01 01 2,02 Administrasi Keuangan Perangkat Daerah Jumlah laporan keuangan 1 dokumen 1 dokumen 1 dokumen 1.501.380.000 1.501.380.000 1.652.500.000 151.120.000 1.902.286.665

8 01 01 2,02 01

Penyediaan Gaji dan Tunjangan ASN Jumlah ASN yang terbayarkan gaji &

tunjangannya

Penyediaan Administrasi Pelaksanaan Tugas ASN

jumlah honorarium ASN dan Non-ASN pendukung pelaksanaan tugas yang

terbayar 12 Orang 12 Orang 12 Orang 140.500.000 140.500.000 152.500.000 12.000.000 170.500.000

[DANA UMUM] - Dana Transfer Umum-Dana Alokasi Umum

8 01 01 2,05 Administrasi Kepegawaian Perangkat Daerah

administrasi Kepegawaian Perangkat Daerah yang terpenuhi

100% 0% 100% 11.000.000 0 8.100.000 8.100.000 25.760.000

8 01 01 2,05 01

Pengadaan Pakaian Dinas Beserta Atribut Kelengkapannya

jumlah pakaian dinas beserta kelengkapan

20 orang 0

02 Pendidikan dan Pelatihan Pegawai

Berdasarkan Tugas dan Fungsi Jumlah pegawai yang mengikuti diklat 20 orang 20 orang 25.760.000

[DANA UMUM] - Dana Transfer Umum-Dana Alokasi Umum

8 01 01 2,06 Administrasi Umum Perangkat Daerah administrasi Umum Perangkat Daerah yang terpenuhi

100% 100% 100% 158.156.320 155.360.320 100.360.320 -55.000.000 72.192.300

8 01 01 2,06 01

Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor

jumlah komponen instalasi listrik yang disediakan

Penyediaan Peralatan dan Perlengkapan Kantor

Jumlah Peralatan dan Perlengkapan Kantor

yang disediakan 3 Paket 3 Paket 3 Paket 23.261.000 23.261.000 24.261.000 1.000.000 21.002.000

Rumusan Rencana Program dan Kegiatan Perangkat Daerah Tahun 2021 dan Prakiraan Maju Tahun 2022 Kabupaten Demak

KABUPATEN DEMAK

Kode Urusan/ Bidang Urusan Pemerintahan Daerah Dan Program/ Kegiatan

Indikator kinerja Program/kegiatan/Sub Kegiatan

Target Capaian Kinerja Anggaran (Rp)

Sumber Dana

RKPD

RKPD Perubahan Bertambah / Berkurang

Prakiraan Maju Kode Urusan/ Bidang Urusan Pemerintahan 2022

Daerah Dan Program/ Kegiatan

Indikator kinerja Program/kegiatan/Sub Kegiatan

Target Capaian Kinerja Anggaran (Rp)

Sumber Dana

8 01 01 2,06 04

Penyediaan Bahan Logistik Kantor makan minum rapat dan makan minum harian

Penyediaan Barang Cetakan dan Penggandaan jumlah barang cetakan dan penggandaan

yang disediakan 2 Paket 2 Paket 2 Paket 14.495.320 14.495.320 14.495.320 - 14.495.000

Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang- undangan

jumlah koran/ majalah/ buletin

langganan 1 eksemplar 1 eksemplar 1 eksemplar 1.200.000 1.200.000 1.200.000 - 1.200.000

Penyelenggaraan Rapat Koordinasi dan Konsultasi SKPD

Jumlah rapat yang diikuti dan

diselenggarakan 30 kegiatan 30 kegiatan 12 kegiatan 100.000.000 100.000.000 44.000.000 (56.000.000) 31.000.000

[DANA UMUM] - Dana Transfer Umum-Dana Alokasi Umum

8 01 01 2,07 Pengadaan Barang Milik Daerah Penunjang Urusan Pemerintah Daerah

Jumlah BMD yang diadakan 0 0 2 Paket 420.000.000 0 181.698.600 181.698.600 0

8 01 01 2,07 02

Pengadaan Kendaraan Dinas Operasional atau Lapangan

Jumlah Kendaraan Dinas Operasional atau

Lapangan yang diadakan 0 0 1 Unit 420.000.000 0 31.896.000 31.896.000

Pengadaan Peralatan dan Mesin Lainnya jumlah Peralatan dan Mesin Lainnya yang

diadakan 0 0 8 Unit 0 0 149.802.600 149.802.600

-[DANA UMUM] - Dana Transfer Umum-Dana Alokasi Umum

8 01 01 2,08 Penyediaan Jasa Penunjang Urusan Pemerintahan Daerah

Jasa Penunjang Urusan yang tersedia 100% 100% 100% 13.500.000 13.500.000 13.500.000 0 13.000.000

8 01 01 2,08 01

Penyediaan Jasa Surat Menyurat Jumlah surat yang terkirim

100 surat 100 surat 100 surat 1.500.000 1.500.000 1.500.000 - 1.000.000

Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya

Air dan Listrik Jumlah layanan komunikasi, yang

terpenuhi 2 layanan 2 layanan 2 layanan 12.000.000 12.000.000 12.000.000 - 12.000.000

[DANA UMUM] - Dana Transfer Umum-Dana Alokasi Umum

8 01 01 2,09 Pemeliharaan Barang Milik Daerah Penunjang Urusan Pemerintahan Daerah

Jumlah BMD yang terpeliharan 4 Paket 4 Paket 4 Paket 87.000.000 87.000.000 146.500.000 59.500.000 73.413.700

8 01 01 2,09 02

Penyediaan Jasa Pemeliharaan, Biaya Pemeliharaan, Pajak, dan Perizinan Kendaraan Dinas Operasional atau Lapangan

jumlah kendaraan dinas roda dua dan empat yang terpelihara

RKPD

RKPD Perubahan Bertambah / Berkurang

Prakiraan Maju Kode Urusan/ Bidang Urusan Pemerintahan 2022

Daerah Dan Program/ Kegiatan

Indikator kinerja Program/kegiatan/Sub Kegiatan

Target Capaian Kinerja Anggaran (Rp)

Sumber Dana

8 01 01 2,09 09

Pemeliharaan/Rehabilitasi Gedung Kantor dan Bangunan Lainnya

jumlah gedung kantor yang terpelihara

1 Unit 1 Unit

8 01 01 2,09 10 Pemeliharaan/Rehabilitasi Sarana dan Prasarana Gedung Kantor atau Bangunan Lainnya

Jumlah Sarana dan prasarana Gedung Kantor atau Bangunan Lainnya yang terpelihara

12 Jenis 12 Jenis 12 Jenis 7.500.000 7.500.000 7.500.000

8 01 02 PROGRAM PENGUATAN IDEOLOGI

PANCASILA DAN KARAKTER KEBANGSAAN presentase ormas yang mendapatkan

penigkatan wawasan kebangsaan 78 % 78 % 78 % 1.342.300.000 1.268.424.600 762.104.000 -506.320.600 1.165.503.000 8 01 02 2,01 Perumusan Kebijakan Teknis dan

Pemantapan Pelaksanaan Bidang Ideologi Pancasila dan Karakter Kebangsaan

Jumlah Kegiatan Pemantapan Ideologi Pancasila dan Karakter kebangsaan yang dilaksanakan

20 kegiatan

20 kegiatan 20 kegiatan

1.342.300.000 1.268.424.600 762.104.000 -506.320.600 1.165.503.000

8 01 02 2,01 04

Pelaksanaan Koordinasi di Bidang Ideologi Wawasan Kebangsaan, Bela Negara, Karakter Bangsa, Pembauran Kebangsaan, Bineka Tunggal Ika dan Sejarah Kebangsaan

Jumlah peserta kegiatan diskusi IWASBANG dan Bela Negara melalui

outbond, seminar, diskusi 80 ormas 80 ormas 80 ormas 1.342.300.000 1.268.424.600 762.104.000 (506.320.600) 104.003.000

[DANA UMUM] - Dana Transfer Umum-Dana Alokasi Umum

Pelaksanaan Kebijakan di Bidang Ideologi Wawasan Kebangsaan, Bela Negara, Karakter Bangsa, Pembauran Kebangsaan, Bhineka Tunggal Ika dan Sejarah Kebangsaan

Jumlah masyarakat yang mengikuti pendidikan ideologi pancasila dan wasbang

1.061.500.000

8 01 03 PROGRAM PENINGKATAN PERAN PARTAI POLITIK DAN LEMBAGA PENDIDIKAN MELALUI PENDIDIKAN POLITIK DAN PENGEMBANGAN ETIKA SERTA BUDAYA POLITIK

prosentase peningkatan jumlah

pembinaan politik daerah 20 % 20 % 20 %

1.421.665.000 1.398.616.000 1.361.416.000 -37.200.000 1.225.310.000

8 01 03 2,01 Perumusan Kebijakan Teknis dan Pemantapan Pelaksanaan Bidang Pendidikan Politik, Etika Budaya Politik, Peningkatan Demokrasi, Fasilitasi Kelembagaan Pemerintahan, Perwakilan dan Partai Politik, Pemilihan

Umum/Pemilihan Umum Kepala Daerah, serta Pemantauan Situasi Politik

Jumlah Kegiatan Pendidikan Politik dan demokrasi masyarakat yang

dilaksanakan

4 kegiatan 4 kegiatan 4 kegiatan 1.421.665.000 1.398.616.000 1.361.416.000 -37.200.000 1.225.310.000

RKPD

RKPD Perubahan Bertambah / Berkurang

Prakiraan Maju Kode Urusan/ Bidang Urusan Pemerintahan 2022

Daerah Dan Program/ Kegiatan

Indikator kinerja Program/kegiatan/Sub Kegiatan

Target Capaian Kinerja Anggaran (Rp)

Sumber Dana

8 01 03 2,01 03

Pelaksanaan Kebijakan Di Bidang Pendidikan Politik, Etika Budaya Politik, Peningkatan Demokrasi, Fasilitasi Kelembagaan Pemerintahan, Perwakilan dan Partai Politik, Pemilihan Umum/Pemilihan Umum Kepala Daerah, serta Pemantauan Situasi Politik Di Daerah

Jumlah peserta kegiatan penyuluhan

pendidikan politik masyarakat 300 orang 230 orang 230 orang 1.282.974.000 1.270.640.900 1.270.640.900 - 59.321.000

Pelaksanaan Koordinasi Di Bidang Pendidikan Politik, Etika Budaya Politik, Peningkatan Demokrasi, Fasilitasi Kelembagaan Pemerintahan, Perwakilan dan Partai Politik, Pemilihan Umum/Pemilihan Umum Kepala Daerah, serta Pemantauan Situasi Politik di Daerah

Dokumen pengamanan wilayah terpadu dalam rangka cipta kondisi pra, pada saat dan pasca Pemilu/pilkades

dan Pelaporan di Bidang Pendidikan Politik, Etika Budaya Politik,

Peningkatan Demokrasi, Fasilitasi Kelembagaan Pemerintahan,

Perwakilan dan Partai Politik, Pemilihan Umum/Pemilihan Umum Kepala Daerah, serta Pemantauan Situasi

Politik di Daerah

Persentase masyarakat yang mengikuti pendidikan yang paham terhadap aspek-aspek Indeks Demokarsi

Indonesia (IDI)

1.165.989.000

8 01 04 PROGRAM PEMBERDAYAAN DAN PENGAWASAN ORGANISASI

KEMASYARAKATAN prosentase ormas aktif 67 % 67 % 67 %

265.000.000 200.000.000 595.118.000 395.118.000 4.922.397.600 [DANA UMUM] - Dana Transfer Umum-Dana Alokasi Umum

8 01 04 2,01 Perumusan Kebijakan Teknis dan Pemantapan Pelaksanaan Bidang Pemberdayaan dan Pengawasan Organisasi Kemasyarakatan

Jumlah Kegiatan Pembinaan dan fasilitasi ormas yang dilaksanakan

4 kali 1 kali 11 kegiatan

265.000.000 200.000.000 595.118.000 395.118.000 4.922.397.600 [DANA UMUM] - Dana Transfer Umum-Dana Alokasi Umum

8 01 04 2,01 03

Pelaksanaan Kebijakan dibidang Pendaftaran Ormas, Pemberdayaan Ormas, Evaluasi dan Mediasi Sengketa Ormas, Pengawasan Ormas dan Ormas Asing di Daerah

Jumlah fasilitasi dan verifikasi data ormas 4 kali 1 kali 11 kegiatan 265.000.000 200.000.000 595.118.000 395.118.000 22.397.600

[DANA UMUM] - Dana Transfer Umum-Dana Alokasi Umum

Pelaksanaan Monitoring Evaluasi dan Pelaporan Dibidang Pendaftaran Ormas, Pemberdayaan Ormas, Evaluasi dan Mediasi Sengketa Ormas, Pengawasan Ormas dan Ormas Asing di Daerah

4.900.000.000

RKPD

RKPD Perubahan Bertambah / Berkurang

Prakiraan Maju Kode Urusan/ Bidang Urusan Pemerintahan 2022

Daerah Dan Program/ Kegiatan

Indikator kinerja Program/kegiatan/Sub Kegiatan

Target Capaian Kinerja Anggaran (Rp)

Sumber Dana

8 01 05 PROGRAM PEMBINAAN DAN

PENGEMBANGAN KETAHANAN EKONOMI, SOSIAL, DAN BUDAYA

prosentase penurunan jumlah kasus hukum penyalahgunaan narkoba di

kalangan pelajar 100 % 100 % 100 %

100.000.000 100.000.000 100.000.000 0 429.635.000 [DANA UMUM] - Dana Transfer Umum-Dana Alokasi Umum

8 01 05 2,01 Perumusan Kebijakan Teknis dan Pemantapan Pelaksanaan Bidang Ketahanan Ekonomi, Sosial dan Budaya

Jumlah kegiatan penyuluhan pencegahan penyalahgunaan dan pemberantasan peredaran gelap narkoba bagi pelajar

3 kegiatan 3 kegiatan 3 kegiatan 100.000.000 100.000.000 100.000.000 0 429.635.000 [DANA UMUM] - Dana Transfer Umum-Dana Alokasi Umum

Penyusunan Bahan Perumusan Kebijakan di Bidang Ketahanan Ekonomi, Sosial, Budaya dan Fasilitasi Pencegahan Penyalagunaan Narkotika, Fasilitasi Kerukunan Umat Beragama dan Penghayat Kepercayaan di Daerah

Pelaksanaan Kebijakan di Bidang Ketahanan Ekonomi, Sosial, Budaya dan Fasilitasi Pencegahan Penyalagunaan Narkotika, Fasilitasi Kerukunan Umat Beragama dan Penghayat Kepercayaan di Daerah

Jumlah peserta kegiatan penyuluhan pencegahan penyalahgunaan dan pemberantasan peredaran gelap narkoba

bagi pelajar 250 orang 250 orang 250 orang 100.000.000 100.000.000 100.000.000 - 57.135.000

[DANA UMUM] - Dana Transfer Umum-Dana Alokasi Umum

Pelaksanaan Monitoring, Evaluasi dan Pelaporan di Bidang Ketahanan Ekonomi, Sosial, Budaya dan Fasilitasi Pencegahan Penyalagunaan Narkotika, Fasilitasi Kerukunan Umat Beragama dan Penghayat Kepercayaan di Daerah

Jumlah Laporan Monev bidang ketahanan

bangsa dan kerukunan beragama 350.000.000

8 01 06 PROGRAM PENINGKATAN KEWASPADAAN NASIONAL DAN PENINGKATAN KUALITAS DAN FASILITASI PENANGANAN KONFLIK SOSIAL

prosentase penanganan konflik yang

terjadi di masyarakat 100 % 100 % 100 %

1.788.848.000 1.578.848.000 1.612.556.000 33.708.000 1.189.775.400

8 01 06 2,01 Perumusan Kebijakan Teknis dan Pelaksanaan Pemantapan Kewaspadaan Nasional dan Penanganan Konflik Sosial

Jumlah laporan konflik sosial yang tertangani

12 laporan 12 laporan 1.788.848.000 1.578.848.000 1.612.556.000 33.708.000 1.189.775.400

Pelaksanaan Kebijakan di Bidang Kewaspadaan Dini, Kerjasama Intelijen, Pemantauan Orang Asing, Tenaga Kerja Asing dan Lembaga Asing, Kewaspadaan perbatasan Antar Negara, Fasilitasi Kelembagaan Bidang Kewaspadaan, serta Penanganan Konflik di Daerah

Jumlah Masyarakat yang mengikuti fasilitasi

kewaspadaan dan konflik sosial

62.964.000

[DANA UMUM] - Dana Transfer Umum-Dana Alokasi Umum

RKPD

APBD (Pergeseran

Terakhir)

RKPD

Perubahan RKPD

APBD (Pergeseran

Terakhir)

RKPD Perubahan Bertambah / Berkurang

Prakiraan Maju Kode Urusan/ Bidang Urusan Pemerintahan 2022

Daerah Dan Program/ Kegiatan

Indikator kinerja Program/kegiatan/Sub Kegiatan

Target Capaian Kinerja Anggaran (Rp)

Sumber Dana

8 01 06 2,01 04

Pelaksanaan Koordinasi di Bidang Kewaspadaan Dini, Kerjasama Intelijen, Pemantauan Orang Asing, Tenaga Kerja Asing dan Lembaga Asing, Kewaspadaan Perbatasan Antar Negara, Fasilitasi Kelembagaan Bidang Kewaspadaan, serta Penanganan Konflik di Daerah

Jumlah dokumen rencana aksi dan dokumen fasilitasi/mediasi konflik

2 dokumen 2 dokumen 2 dokumen 1.438.848.000 1.438.848.000 1.387.948.000 (50.900.000) 289.795.400

[DANA UMUM] - Dana Transfer Umum-Dana Alokasi Umum

Pelaksanaan Monitoring, Evaluasi dan Pelaporan di Bidang Kewaspadaan Dini, Kerjasama Intelijen, Pemantauan Orang Asing, Tenaga Kerja Asing dan Lembaga Asing, Kewaspadaan Perbatasan Antar Negara, Fasilitasi Kelembagaan Bidang Kewaspadaan, serta Penanganan Konflik di Daerah

75.000.000

8 01 06 2,01 06

Pelaksanaan Forum Koordinasi Pimpinan

Daerah Kabupaten/Kota Jumlah rakor fokopimda 12 kali 12 kali 15 kali 350.000.000 140.000.000 224.608.000 84.608.000 762.016.000

[DANA UMUM] - Dana Transfer Umum-Dana Alokasi Umum

7.108.849.320 6.303.128.920 6.533.852.920 230.724.000 11.019.273.665 TOTAL

46

KESBANGPOL_Rankhir_Renja2021P

BAB V

PENUTUP

Dokumen terkait