• Tidak ada hasil yang ditemukan

4.2. Data Penelitian

4.2.5. Query Delete

Pengujian ini akan mengukur kecepatan eksekusi query delete dan maksimum klien yang dapat mengakses database. Setiap pengujian akan dilakukan lima kali, hasil yang ditampilkan adalah rata-rata dari lima kali pengujian yang telah dilakukan.

Data dari hasil pengujian database akan digambarkan sebagai grafik, sehingga penulis lebih mudah untuk menjelaskan perbandingan kecepatan eksekusi query antara satu skenario dengan skenario yang lain serta perbandingan banyaknya klien yang dapat terkoneksi.

60

Gambar 4.31 Gambar Grafik Hasil Pengujian Query Delete

Pada grafik di atas dapat dilihat bahwa clustering dapat menangani lebih banyak klien serta memerlukan waktu eksekusi query yang lebih cepat dibandingkan MySQL konvensional. Pada skenario 1, maksimal banyaknya klien hanya 200 tidak bisa lebih. Hal ini dikarenakan batasan dari innodb, yaitu membatasi antrian sebanyak 200, jika lebih dari 200 aka akan terjadi deadlock. Namun dalam 5 kali pengujian, tidak semua pengujian 100% berhasil, skenario 3 hanya 225 dan skenario 5 memiliki 500 klien yang berhasil 100%. Ketika hampir mendekati batas limit maupun setelah melewati batas limit keberhasilan pengujian, dari grafik di atas dapat dilihat bahwa grafik tidak stabil. Hal ini terjadi karena server sudah tidak mampu lagi mengolah data sebanyak klien tersebut.

0 1 2 3 4 5 6 7 8 50 100 150 200 250 300 350 400 450 500 550 Qu e ry Ti m e Jumlah Klien

Grafik Hasil Pengujian Query Delete

Skenario 1 Skenario 3 Skenario 5

61

Gambar 4.32 Gambar Grafik Penggunaan Network Receiving pada Query Delete

Gambar 4.33 Gambar Grafik Penggunaan Network Sending pada Query Delete

0 200 400 600 800 1000 1200 1400 50 100 150 200 250 300 350 400 450 500 550 R e ce iv in g Jumlah Klien

Penggunaan Network Receiving pada Query Delete (KiB/s) Skenario 1 Skenario 3 Skenario 5 0 50 100 150 200 250 50 100 150 200 250 300 350 400 450 500 550 Se n d in g Jumlah Klien

Penggunaan Network Sending pada Query Delete (KiB/s)

Skenario 1 Skenario 3 Skenario 5

62

Gambar 4.34 Gambar Grafik Penggunaan CPU pada Query Delete

Gambar 4.35 Gambar Grafik Penggunaan RAM pada Query Delete

Pada grafik di atas dapat terlihat bahwa makin banyak query atau klien maka makin tinggi penggunaan ram maupun CPU. Namun dari

0 5 10 15 20 25 30 50 100 150 200 250 300 350 400 450 500 550 CP U Jumlah Klien

Penggunaan CPU pada Query Delete

Skenario 1 Skenario 3 Skenario 5 Lower better 0 2 4 6 8 10 12 50 100 150 200 250 300 350 400 450 500 550 RA M Jumlah Klien

Penggunaan RAM pada Query Delete

Skenario 1 Skenario 3 Skenario 5

63

grafik Gambar 4.32-35, tidak terdapat masalah karena keterbatasan alat. Ketika hampir mendekati batas limit maupun setelah melewati batas limit keberhasilan pengujian, dari grafik di atas dapat dilihat bahwa grafik tidak stabil. Hal ini terjadi karena server sudah tidak mampu lagi mengolah data sebanyak klien tersebut.

Pada skenario 3 dan 5, penggunaa CPU dan ram pada data node cenderung stabil, namun penggunaan network berubah-ubah sesuai dengan besarnya data. Di bawah ini adalah contoh salah satu hasil capture computer data node.

Gambar 4.36 Gambar Contoh Capture Aktivitas Komputer Data Node

64

BAB V

PENUTUP

5. 1. Kesimpulan

Dari pengujian dan analisa yang telah dilakukan, kesimpulan yang dapat ditarik adalah:

a. Pada MySQL konvensional, proses penyimpanan data dan pemrosesan query terjadi dalam satu komputer dan hanya dilakukan oleh satu komputer. Hal ini mengakibatkan semakin sedikitnya klien yang dapat mengakses. Untuk query select, banyaknya klien yang dapat mengakses dipengaruhi oleh kapasitas CPU.

b. Engine innoDB kurang tepat digunakan pada lingkungan clustering. Karena fungsi clustering menjadi tidak berjalan.

c. MySQL cluster dapat meningkatkan kemampuan eksekusi query yang lebih cepat dalam penggunaan query insert, update, delete, serta penambahan daemon node dapat menambah banyaknya klien yang dapat mengakses database server tersebut.

5. 2. Saran

Terdapat beberapa saran dari penulis agar peneliti selanjutnya dapat memperhatikan hal-hal di bawah ini, guna perbaikan ke arah yang lebih baik. Adapun saran tersebut adalah:

65

1. Perlu diteliti lebih lanjut jika data node yang ditambah. Hal ini diperlukan agar kecepatan query select meningkat.

2. Perlu diteliti lebih lanjut dampak kemampuan komputasi server terhadap performa database, apakah mampu menangani lebih banyak client atau query secara bersamaan secara lebih cepat.

66

DAFTAR PUSTAKA

[1] Defining MySQL Cluster Data Nodes:

[http://dev.mysql.com/doc/refman/5.1/en/mysql-cluster-ndbd-definition.html] (diakses tanggal 12 Oktober 2014)

[2] Gupta,Rakhi. 2004. MySQL Database Replication and Failover Clustering. TATA Consultancy Services Limited.

[3] Hodges, R. 2007. Database High Availability and Scalability, CTO Continuent, Inc.

<URL: http://www.pgday.it/files/scalability.pdf> (Diakses pada tanggal 19 Agustus 2014)

[4] InnoDB Lock Modes,: [http://dev.mysql.com/doc/refman/5.0/en/innodb-lock-modes.html] (diakses tanggal 10 Oktober 2014)

[5] MySQL Cluster Core Concepts, Available:

[http://dev.mysql.com/doc/mysql-cluster-excerpt/5.1/en/mysql-cluster-basics.html] (diakses tanggal 1 Juni 2013)

[6] Prabowo, Aditya, dkk. 2010. Perancangan MySQL Cluster Untuk Mengatasi Kegagalan Sistem Basis Data Pada Sisi Server.

[7] Ramez Elmasri & Shamkant B Navathe. 2000. Database System.

[8] Schwartz, Baron, dkk. 2008. High Performance MySQL. 2nd. O’Reilly Media, Inc.

[9] Syafyar, Faisal. 2011. Membangun Perangkat Monitoring Performa dan Notifikasi Fault Dengan Cacti.

67

[10] Urban, Thomas. “Learn Cacti and design a robust Network Operation Center” Packt Publishing Ltd, March 2011.

[11] "UNDERSTANDING CAT - 5 CABLES". Satelliete & Cable TV. (diakses tanggal 14 Oktober 2014)

68

LAMPIRAN

Instalasi MySQL konvensional

Penulis menggunakan sistem operasi CentOS-6.5-x86_64, maka langkah instalasi ditulis berdasarkan pengaturan sistem operasi CentOS.

1. Penulis membuka terminal CentOS dan login sebagai root 2. Komputer dikoneksikan ke internet

3. Penulis men-download mysql

Instalasi MySQL Cluster dengan 1 daemon node

Penulis menggunakan sistem operasi CentOS-6.5-x86_64, maka langkah instalasi ditulis berdasarkan pengaturan sistem operasi CentOS.

a. Management Node

1. Penulis membuka terminal CentOS dan login sebagai root. 2. Komputer dikoneksikan ke internet.

3. Masuk ke direktori /usr/local/src

4. Penulis mengetikkan perintah untuk menginstal perangkat yang diperlukan management node:

# yum install mysql-server

69

5. Setelah download selesai, penulis mengetikkan perintah untuk menginstal file tersebut.

b. Data Node

1. Penulis membuka terminal CentOS dan login sebagai root. 2. Komputer dikoneksikan ke internet.

3. Masuk ke direktori /usr/local/src # wget http://download.softagency.net/MySQL/Downloads/MySQL- Cluster-7.0/MySQL-Cluster-gpl-management-7.0.35-1.rhel5.x86_64.rpm # wget http://download.softagency.net/MySQL/Downloads/MySQL- Cluster-7.0/MySQL-Cluster-gpl-tools-7.0.34-1.rhel5.x86_64.rpm # rpm -Uhv MySQL-Cluster-gpl-management-7.0.35-1.rhel5.x86_64.rpm # rpm -Uhv MySQL-Cluster-gpl-tools-7.0.34-1.rhel5.x86_64.rpm # cd /usr/local/src

70

4. Penulis mengetikkan perintah untuk menginstal perangkat yang diperlukan data node:

5. Setelah download selesai, penulis mengetikkan perintah untuk menginstal file tersebut.

c. Daemon Node

1. Penulis membuka terminal CentOS dan login sebagai root. 2. Komputer dikoneksikan ke internet.

3. Masuk ke direktori /usr/local/src

4. Penulis mengetikkan perintah untuk menginstal perangkat yang diperlukan data node:

# wget http://download.softagency.net/MySQL/Downloads/MySQL- Cluster-7.0/MySQL-Cluster-gpl-storage-7.0.35-1.rhel5.x86_64.rpm # rpm -Uhv MySQL-Cluster-gpl-storage-7.0.35-1.rhel5.x86_64.rpm # cd /usr/local/src # wget http://dev.mysql.com/get/Downloads/MySQL-Cluster- 7.2/MySQL-Cluster-client-gpl-7.2.8-1.el6.x86_64.rpm/from/http://cdn.mysql.com/

71

5. Setelah download selesai, penulis mengetikkan perintah untuk menginstal file tersebut.

Instalasi MySQL Cluster dengan 2 daemon Node

Penulis menggunakan sistem operasi CentOS-6.5-x86_64, maka langkah instalasi ditulis berdasarkan pengaturan sistem operasi CentOS.

a. Management Node

1. Penulis membuka terminal CentOS dan login sebagai root. 2. Komputer dikoneksikan ke internet.

3. Masuk ke direktori /usr/local/src

4. Penulis mengetikkan perintah untuk menginstal perangkat yang diperlukan management node:

# wget http://dev.mysql.com/get/Downloads/MySQL-Cluster- 7.2/MySQL-Cluster-shared-gpl-7.2.8-1.el6.x86_64.rpm/from/http://cdn.mysql.com/ # wget http://www.mysql.com/get/Downloads/MySQL-Cluster- 7.2/MySQL-Cluster-server-gpl-7.2.8-1.el6.x86_64.rpm/from/http://cdn.mysql.com/ # rpm -Uhv MySQL-Cluster-* # cd /usr/local/src

72

5. Setelah download selesai, penulis mengetikkan perintah untuk menginstal file tersebut.

b. Data Node

1. Penulis membuka terminal CentOS dan login sebagai root. 2. Komputer dikoneksikan ke internet.

3. Masuk ke direktori /usr/local/src # wget http://download.softagency.net/MySQL/Downloads/MySQL- Cluster-7.0/MySQL-Cluster-gpl-management-7.0.35-1.rhel5.x86_64.rpm # wget http://download.softagency.net/MySQL/Downloads/MySQL- Cluster-7.0/MySQL-Cluster-gpl-tools-7.0.34-1.rhel5.x86_64.rpm # rpm -Uhv MySQL-Cluster-gpl-management-7.0.35-1.rhel5.x86_64.rpm # rpm -Uhv MySQL-Cluster-gpl-tools-7.0.34-1.rhel5.x86_64.rpm # cd /usr/local/src

73

4. Penulis mengetikkan perintah untuk menginstal perangkat yang diperlukan data node:

5. Setelah download selesai, penulis mengetikkan perintah untuk menginstal file tersebut.

c. Daemon Node Satu

1. Penulis membuka terminal CentOS dan login sebagai root. 2. Komputer dikoneksikan ke internet.

3. Masuk ke direktori /usr/local/src

4. Penulis mengetikkan perintah untuk menginstal perangkat yang diperlukan data node:

# wget http://download.softagency.net/MySQL/Downloads/MySQL- Cluster-7.0/MySQL-Cluster-gpl-storage-7.0.35-1.rhel5.x86_64.rpm # rpm -Uhv MySQL-Cluster-gpl-storage-7.0.35-1.rhel5.x86_64.rpm # cd /usr/local/src # wget http://dev.mysql.com/get/Downloads/MySQL-Cluster- 7.2/MySQL-Cluster-client-gpl-7.2.8-1.el6.x86_64.rpm/from/http://cdn.mysql.com/

74

5. Setelah download selesai, penulis mengetikkan perintah untuk menginstal file tersebut.

d. Daemon Node Dua

1. Penulis membuka terminal CentOS dan login sebagai root. 2. Komputer dikoneksikan ke internet.

3. Masuk ke direktori /usr/local/src

4. Penulis mengetikkan perintah untuk menginstal perangkat yang diperlukan data node:

# wget http://dev.mysql.com/get/Downloads/MySQL-Cluster- 7.2/MySQL-Cluster-shared-gpl-7.2.8-1.el6.x86_64.rpm/from/http://cdn.mysql.com/ # wget http://www.mysql.com/get/Downloads/MySQL-Cluster- 7.2/MySQL-Cluster-server-gpl-7.2.8-1.el6.x86_64.rpm/from/http://cdn.mysql.com/ # rpm -Uhv MySQL-Cluster-* # cd /usr/local/src # wget http://dev.mysql.com/get/Downloads/MySQL-Cluster- 7.2/MySQL-Cluster-client-gpl-7.2.8-1.el6.x86_64.rpm/from/http://cdn.mysql.com/

75

5. Setelah download selesai, penulis mengetikkan perintah untuk menginstal file tersebut.

Pembangunan MySQL Konvensional

a. MySQL Server

1. Penulis membuka terminal CentOS dan login sebagai root 2. Kemudian penulis menjalankan mysql yang terdapat di

computer server mysql

3. Penulis akan melakukan konfigurasi sederhana untuk mysql server agar dapat diakses oleh computer klien

a. Penulis mengetik “mysql” di terminal yang sudah login sebagai root

# wget http://dev.mysql.com/get/Downloads/MySQL-Cluster- 7.2/MySQL-Cluster-shared-gpl-7.2.8-1.el6.x86_64.rpm/from/http://cdn.mysql.com/ # wget http://www.mysql.com/get/Downloads/MySQL-Cluster- 7.2/MySQL-Cluster-server-gpl-7.2.8-1.el6.x86_64.rpm/from/http://cdn.mysql.com/ # rpm -Uhv MySQL-Cluster-*

76

Gambar 4.1 Tampilan MySQL pada CentOS

b. Kemudian penulis mengetikan perintah supaya mysql server dapat diakses oleh klien lain melalui computer yang berbeda

Perintah ini bertujuan agar pengguna mysql mendapatkan hak istimewa (privileges) untuk mengakses semua database yang ada di mysql server dengan menggunakan password “mysql”.

4. Penulis mematikan firewall agar mysql dapat diakses melalui computer lain

5. Penulis menkonfigurasi ip MySQL Server 192.168.22.2 255.255.255.0

GRANT ALL PRIVILEGES ON *.* TO 'root'@'%' IDENTIFIED BY PASSWORD 'mysql' WITH GRANT OPTION;

77

b. Komputer klien

1. Penulis menkonfigurasi ip Komputer klien 192.168.22.6 255.255.255.0

2. Penulis membuka command prompt pada computer klien dan masuk ke directory C:\Program Files\MySQL\ MySQL Server 5.6\bin

3. Penulis mengetikkan perintah sebagai berikut untuk menjalankan mysqlslap dengan query select:

4. Penulis mengetikkan perintah sebagai berikut untuk menjalankan mysqlslap dengan query insert:

5. Penulis mengetikkan perintah sebagai berikut untuk menjalankan mysqlslap dengan query update:

mysqlslap --host=192.168.22.2 --password=mysql --create-schema=sakila --query="select * from customer;" --concurrency=25

mysqlslap --host=192.168.22.2 --password=mysql --create-schema=sakila --query="insert into customer (store_id, first_name, last_name, email, address_id, active) values ('1', 'a', 'b', 'A@b', '1','1');"

mysqlslap --host=192.168.22.2 --password=mysql --create-schema=sakila --query="update customer set store_id=2, first_name='c', last_name='d' where first_name!='c' limit 1;” --concurrency=25

78

6. Penulis mengetikkan perintah sebagai berikut untuk menjalankan mysqlslap dengan query delete:

Pembangunan MySQL Cluster dengan 1 daemon node

1. Penulis men-disable SELINUX pada semua server terlebih dahulu. Dengan cara masuk ke direktori /etc/sysconfig

2. Kemudian mengedit selinux, mengganti SELINUX = disabled

Gambar 4.2 Tampilan SELINUX pada CentOS

3. Kemudian penulis mematikan semua firewall pada server

mysqlslap --host=192.168.22.2 --password=mysql --create-schema=sakila --query="delete from customer where first_name='a' limit 1;” --concurrency=25

79

a. Management Node

1. Penulis membuka terminal CentOS dan login sebagai root. 2. Kemudian penulis membuat direktori mysql cluster

3. Melakukan konfigurasi file config.ini

4. Tambahkan tulisan seperti di bawah ini:

Gambar 4.3 Tampilan config.ini

5. Setting ip computer Management 192.168.22.2 255.255.255.0

b. Data Node

1. Penulis membuka terminal CentOS dan login sebagai root. 2. Kemudian penulis mengedit file /etc/my.cnf seperti berikut:

# service iptables stop

# chkconfig iptables off

# mkdir -p /var/lib/mysql-cluster

80

Gambar 4.4 Tampilan my.cnf

3. Setting ip computer Data Node 192.168.22.3 255.255.255.0

c. Daemon Node

1. Penulis membuka terminal CentOS dan login sebagai root. 2. Kemudian penulis mengedit file /etc/my.cnf seperti berikut:

Gambar 4.5 Tampilan my.cnf

3. Setting ip computer Daemon Node 192.168.22.4 255.255.255.0

d. Cara menyalakan MySQL Cluster

Urutan cara menyalakan MySQL Cluster adalah Management Node -> Data Node -> Daemon Node

1. Pada terminal computer Management Node, penulis mengetikkan perintah sebagai berikut:

81

2. Pada terminal computer Data Node, penulis mengetikkan perintah sebagai berikut:

3. Pada terminal computer Daemon Node, penulis mengetikkan perintah sebagai berikut:

e. Komputer Klien

1. Penulis menkonfigurasi ip Komputer klien 192.168.22.6 255.255.255.0

2. Penulis membuka command prompt pada computer klien dan masuk ke directory C:\Program Files\MySQL\ MySQL Server 5.6\bin

3. Penulis mengetikkan perintah sebagai berikut untuk menjalankan mysqlslap dengan query select:

4. Penulis mengetikkan perintah sebagai berikut untuk menjalankan mysqlslap dengan query insert:

# ndb_mgmd -f /var/lib/mysql-cluster/config.ini

# ndbd

# service mysql start

mysqlslap --host=192.168.22.4 --password=mysql --create-schema=sakila --query="select * from customer;" --concurrency=25

82

5. Penulis mengetikkan perintah sebagai berikut untuk menjalankan mysqlslap dengan query update:

6. Penulis mengetikkan perintah sebagai berikut untuk menjalankan mysqlslap dengan query delete:

Pembangunan MySQL Cluster dengan 2 daemon node

1. Penulis men-disable SELINUX pada semua server terlebih dahulu. Dengan cara masuk ke direktori /etc/sysconfig

2. Kemudian mengedit selinux, mengganti SELINUX = disabled

mysqlslap --host=192.168.22.4 --password=mysql --create-schema=sakila --query="insert into customer (store_id, first_name, last_name, email, address_id, active) values ('1', 'a', 'b', 'A@b', '1','1');" --concurrency=25

mysqlslap --host=192.168.22.4 --password=mysql --create-schema=sakila --query="update customer set store_id=2, first_name='c', last_name='d' where first_name!='c' limit 1;” --concurrency=25

mysqlslap --host=192.168.22.4 --password=mysql --create-schema=sakila --query="delete from customer where first_name='a' limit 1;” --concurrency=25

83

Gambar 4.6 Tampilan SELINUX pada CentOS

3. Kemudian penulis mematikan semua firewall pada server

a. Management Node

1. Penulis membuka terminal CentOS dan login sebagai root. 2. Kemudian penulis membuat direktori mysql cluster

3. Melakukan konfigurasi file config.ini

4. Tambahkan tulisan seperti di bawah ini: # service iptables stop

# chkconfig iptables off

# mkdir -p /var/lib/mysql-cluster

84

Gambar 4.7 Tampilan config.ini

5. Setting ip computer Management 192.168.22.2 255.255.255.0

b. Data Node

1. Penulis membuka terminal CentOS dan login sebagai root. 2. Kemudian penulis mengedit file /etc/my.cnf seperti berikut:

Gambar 4.8 Tampilan my.cnf

3. Setting ip computer Data Node 192.168.22.3 255.255.255.0

c. Daemon Node Satu

1. Penulis membuka terminal CentOS dan login sebagai root. 2. Kemudian penulis mengedit file /etc/my.cnf seperti berikut:

85

Gambar 4.9 Tampilan my.cnf

3. Setting ip computer Daemon Node 192.168.22.4 255.255.255.0

d. Daemon Node Dua

1. Penulis membuka terminal CentOS dan login sebagai root. 2. Kemudian penulis mengedit file /etc/my.cnf seperti berikut:

Gambar 4.10 Tampilan my.cnf

4. Setting ip computer Daemon Node 192.168.22.5 255.255.255.0

e. Cara menyalakan MySQL Cluster

Urutan cara menyalakan MySQL Cluster adalah Management Node -> Data Node -> Daemon Node

86

1. Pada terminal computer Management Node, penulis mengetikkan perintah sebagai berikut:

2. Pada terminal computer Data Node, penulis mengetikkan perintah sebagai berikut:

3. Pada terminal computer Daemon Node, penulis mengetikkan perintah sebagai berikut:

f. Komputer Klien Satu

1. Penulis menkonfigurasi ip Komputer klien 192.168.22.6 255.255.255.0

2. Penulis membuka command prompt pada computer klien dan masuk ke directory C:\Program Files\MySQL\ MySQL Server 5.6\bin

3. Penulis mengetikkan perintah sebagai berikut untuk menjalankan mysqlslap dengan query select:

# ndb_mgmd -f /var/lib/mysql-cluster/config.ini

# ndbd

# service mysql start

mysqlslap --host=192.168.22.4 --password=mysql --create-schema=sakila --query="select * from customer;" --concurrency=25

87

4. Penulis mengetikkan perintah sebagai berikut untuk menjalankan mysqlslap dengan query insert:

5. Penulis mengetikkan perintah sebagai berikut untuk menjalankan mysqlslap dengan query update:

6. Penulis mengetikkan perintah sebagai berikut untuk menjalankan mysqlslap dengan query delete:

g. Komputer Klien Dua

1. Penulis menkonfigurasi ip Komputer klien 192.168.22.7 255.255.255.0

mysqlslap --host=192.168.22.4 --password=mysql --create-schema=sakila --query="insert into customer (store_id, first_name, last_name, email, address_id, active) values ('1', 'a', 'b', 'A@b', '1','1');" --concurrency=25

mysqlslap --host=192.168.22.4 --password=mysql --create-schema=sakila --query="update customer set store_id=2, first_name='c', last_name='d' where first_name!='c' limit 1;” --concurrency=25

mysqlslap --host=192.168.22.4 --password=mysql --create-schema=sakila --query="delete from customer where first_name='a' limit 1;” --concurrency=25

88

2. Penulis membuka command prompt pada computer klien dan masuk ke directory C:\Program Files\MySQL\ MySQL Server 5.6\bin

3. Penulis mengetikkan perintah sebagai berikut untuk menjalankan mysqlslap dengan query select:

4. Penulis mengetikkan perintah sebagai berikut untuk menjalankan mysqlslap dengan query insert:

5. Penulis mengetikkan perintah sebagai berikut untuk menjalankan mysqlslap dengan query update:

6. Penulis mengetikkan perintah sebagai berikut untuk menjalankan mysqlslap dengan query delete:

mysqlslap --host=192.168.22.5 --password=mysql --create-schema=sakila --query="select * from customer;" --concurrency=25

mysqlslap --host=192.168.22.5 --password=mysql --create-schema=sakila --query="insert into customer (store_id, first_name, last_name, email, address_id, active) values ('1', 'a', 'b', 'A@b', '1','1');" --concurrency=25

mysqlslap --host=192.168.22.5 --password=mysql --create-schema=sakila --query="update customer set store_id=2, first_name='c', last_name='d' where first_name!='c' limit 1;” --concurrency=25

89

Hasil eksekusi query select

Select * from Customer;

Skenario Klien Rata-rata

Skenario 1 25 8.515 50 17.961 75 27.677 100 39.2626 125 49.6794 150 63.1968 Skenario 2 25 8.8962 50 18.5352 75 29.4768 100 41.2108 125 53.9322 150 65.3696 Skenario 3 25 15.80 50 29.82 75 45.5424 100 56.7326 125 70.4846 150 82.865 175 97.6594 200 110.287 225 125.453 250 138.186 275 154.143 Skenario 5 50 25.470 100 53.499 150 73.332 200 106.093 250 137.423 300 159.520 350 198.755 400 215.461 450 232.553 500 267.526

mysqlslap --host=192.168.22.5 --password=mysql --create-schema=sakila --query="delete from customer where first_name='a' limit 1;” --concurrency=25

90

Hasil eksekusi query insert

insert into customer (store_id, first_name, last_name, email, address_id, active) values ('1', 'a', 'b', 'A@b', '1','1');

Skenario Klien Rata-rata

Skenario 1 25 0.5058 50 0.7772 75 1.6702 100 2.5762 125 3.5876 150 3.4444 175 4.6054 200 5.0792 225 5.7112 250 6.8576 275 6.4138 300 7.5196 325 7.877 350 7.88467 375 8.0715 400 8.34167 425 8.524 450 9.7345 475 17.018 Skenario 2 25 0.1716 50 0.178 75 0.1902 100 0.24 125 0.2432 150 2.7904 175 3.2898 200 4.2282 225 4.2994 250 5.021 275 5.4022 300 5.40767 325 7.39 350 6.1825 375 7.3605 400 6.182 425 7.37433 450 6.214 475 6.6825 500 8.377

91 Skenario 3 25 0.0624 50 0.1682 75 0.3968 100 0.4122 125 0.5582 150 0.5746 175 0.8556 200 3.4906 225 7.204 250 6.223 275 9.805 Skenario 5 50 0.1748 100 0.1263 150 0.2827 200 0.3261 250 0.6151 300 2.6744 350 2.7401 400 3.8188 450 3.8642 500 7.5793 550 7.74038 600 7.59283

92

Hasil eksekusi query update

update customer set store_id=2, first_name='c', last_name='d' where first_name!='c' limit 1;

Skenario Klien Rata-rata

Skenario 1 25 0.3084 50 1.0116 75 1.7264 100 2.589 125 3.4002 150 3.8784 175 4.0906 200 6.0854 Skenario 2 25 0.1874 50 0.1776 75 0.1966 100 0.4124 125 0.4464 150 0.6308 175 1.411 200 4.006 225 5.4208 250 5.021 275 6.39325 300 6.2375 325 6.2295 Skenario 3 25 0.3246 50 0.821 75 1.8454 100 2.1732 125 4.5126 150 3.3534 175 5.083 200 4.8396

93 225 5.57 250 6.5354 275 7.869 300 7.369 Skenario 5 50 0.9601 100 1.9425 150 3.0352 200 3.8984 250 4.7039 300 5.8048 350 7.0366 400 8.072 450 8.8914 500 9.511 550 10.5751 600 11.7877

94

Hasil eksekusi query delete

delete from customer where first_name='a' limit 1;

Skenario Klien Rata-rata

Skenario 1 25 0.543 50 1.2086 75 1.9394 100 2.6382 125 3.4636 150 3.5752 175 4.5558 200 5.807 Skenario 2 25 0.175 50 0.384 75 0.178 100 0.1902 125 0.4184 150 2.4514 175 1.4518 200 1.874 225 6.1762 250 5.2552 275 5.035 300 6.229 325 7.276 Skenario 3 25 0.856 50 1.0804 75 1.1836 100 0.9834 125 1.4926 150 1.5336 175 3.5534 200 4.718 225 7.0786 250 7.27033 275 6.96833

95 Skenario 5 50 0.701 100 0.4571 150 1.1539 200 1.7159 250 2.6948 300 2.8963 350 3.1164 400 4.1168 450 5.858 500 6.893 550 6.90825 600 3.77567

Dokumen terkait