• Tidak ada hasil yang ditemukan

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

5.2 Rekomendasi

Berdasarkan hasil penelitian, maka penulis merekomendasikan beberapa hal mengenai pelaksanaan praktek kerja industri terhadap motivasi berwirausaha peserta didik kelas XII program keahlian pemasaran di SMKN 1 Bandung yaitu :

1. Pemagang yaitu peserta didik harus lebih mampu memaksimalkan semua aspek dalam setiap kegiatan selama proses praktek kerja industri berlangsung. Tanggung jawab pemagang yaitu peserta didik dalam hal pemecahan masalah

Dewi Nur Fatimah, 2014

Pengaruh Praktek Kerja Industri TErhadap Motivasi Berwirausaha Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

yang dihadapi secara mandiri merupakan indikator terendah dalam pelaksanaan praktek kerja industri dibandingkan dengan indikator lainnya yaitu sebesar 88,67%. Indikator yang belum optimal ini perlu mendapatkan perhatian lebih dari pihak sekolah maupun Dunia Usaha/Dunia Industri dalam hal peningkatan tanggungjawab pemagang yaitu peserta didik dalam memecahkan masalah prakerin yang timbul secara mandiri.

2. Kebutuhan akan prestasi harus lebih ditingkatkan, terutama dalam kreativitas pemagang yaitu peserta didik dalam melaksanakan praktek kerja industri. Demikian pula kebutuhan akan kekuasaan perlu ditingkatkan, terutama dalam hal merespon terhadap masalah-masalah organisasi. Pemenuhan terhadap kebutuhan afiliasi perlu diperhatikan untuk memotivasi pemagang yaitu peserta didik untuk berwirausaha. Kebutuhan afiliasi dapat dipenuhi salah satunya dengan cara pemberian penghargaan misalnya berupa nilai yang tinggi.

Dewi Nur Fatimah, 2014

Pengaruh Praktek Kerja Industri TErhadap Motivasi Berwirausaha Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

DAFTAR PUSTAKA

Abin Syamasuddin. (2005). Psikologi Pendidikan. Bandung: PT Remaja Rosda Karya

Adeyinka Tella. (2007). Work Motivation, Job Satisfaction, and Organisational Commitment of Library Personnel in Academic and Research Libraries in Oyo State. Nigeria

Aaltje D. (2012). Relevansi Pendidikan Sistem Ganda (PSG) pada Sekolah Kejuruan dengan Kebutuhan Dunia Kerja. APTEKINDO. Indonesia

A.M, Sardiman, (2004). Interaksi dan Motivasi Belajar. Jakarta: Raja Grafindo Persada

Anastasia, (2008), warta ISEI Edisi Mei 2008, Bandung

Anita Lie. 2007, Cooperative Learning Diruang-Ruang Kelas. Jakarta:Grasindo. Anwar Prabu, M, (2007), Evaluasi Kinerja SDM, Bandung,: Refika Aditama Alma, Buchari, (2009), Kewirausahaan, Bandung: Alfabeta

Badan Pusat Statistik, (2013), Tingkat Pengangguran Indonesia

Bambang Banu Siswoyo , (2009), Pengembangan Jiwa Kewirausahaan di Kalangan Dosen dan Mahasiswa

Berthold dan Neumann, (2008), The Motivation of Entrepreneurs:Are Employed Managers and Self-employed Owners Different?

Daeng Arifin & Pipin Arifin (2010) Keprofesionalan Seorang Guru. Bandung: Pustaka Ak-Kasyaf

Dewi Nur Fatimah, 2014

Pengaruh Praktek Kerja Industri TErhadap Motivasi Berwirausaha Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

Djati Sutomo. (2007). Menjadi Entreneur Jempolan. Jakarta: Penerbit Republika. Djudju Sudjana. 2004. Evaluasi Program Pendidikan Luar Sekolah. Bandung:

Remaja Rosda Karya

E Mulyasa, (2008). Standar Kompetensi dan Sertifikasi Guru. Remaja Rosda Karya. Bandung

Elias Habibah and Wan Rafael Abdul Rahman, Achievement Motivation of University Students, Universiti Pertanian Malaysia Press 1995

Hamalik Oemar 2007 Psikologi Belajar Dan Mengajar. Bandung:Sinar Baru Officer. Hamzah B Uno. 2006. Perencanaan Pembelajaran. Bumi Aksara. Jakarta

Hasibuan, Malayu SP. (2003). Organisasi dan Motivasi Dasar Peningkatan Produktivitas. Bumi Aksara, Jakarta

Husain Umar. (2008), Metode Riset Bisnis. Jakarta: PT. Gramedia Pustaka Utama. Indrawijaya, (2009), Perilaku Organisasi, Bandung: Sinar Baru Algesindo

Majelis Pendidikan Kejuruan Nasional. 1996. Konsep Pendidikan Sistem Ganda Pada Sekolah Menengah Kejuruan di Indonesia. Jakarta : Depdikbud. Tersedia : http://aprianto29.wordpress.com/2009/01/13/relevansi-psg-pada- SMK-di-kalteng-dengankebutuhan-pasar-kerja

McClelland, D, C.(1961). The Achieving Society. New York: Van Nostrand Reinhold Moch. Ali. 1985, Penelitian Pendidikan Prosedur dan Strategi. Bandung, Angkasa. Morales, (2007), The Entrepreneurial Motivation In Academia

Dewi Nur Fatimah, 2014

Pengaruh Praktek Kerja Industri TErhadap Motivasi Berwirausaha Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

Mulyadi, Hari, (2011), Pengaruh Pendidikan dan Latihan Serta Magang Terhadap Sikap dan Motivasi Kewirausahaan Implikasinya pada Perilaku Kewirausahaan Mahasiswa

Murniati dan Nasir Usman, (2009), Implementasi Manjemen Strategik dalam Pemberdayaan Sekolah Menengah Kejuruan: Citra Pustaka Media Perintis Mustofa Kamil, (2010), Model Pendidikan dan Pelatihan (Konsep dan Aplikasi):

Bandung, Alfabeta

Nana Sudjana. 2004. Penilaian Hasil Proses Bejlaar Mengajar. Bandung: PT Remaja Rosda Karya.

Ngalim Purwanto. 2004. Psikologi Pendidikan. Bandung: PT Remaja Rosda Karya. Nolker H. Schoenfeldt, (1998), Pendidikan Kejuruan Pengajaran Kurikulum

Perencanaan, Jakarta: Gramedia Putaka Utama.

Rivai, Veithzal, (2004), Manajemen Sumber Daya Manusia Untuk Perusahaan, Jakarta, PT. Raja Grafindo Persada

S. Jolanda A. Hessels. Motivation Based Policies for an Entrepreneurial EU Economy. 2006. Scientific Analysis of Entrepreneurship and SMEs

Scott Shanea,*, Edwin A. Lockea, Christopher J. Collins. 2003. Entrepreneurial motivation. Human Resource Management Review 13

Sugiyono, (2008). Metode Penelitian Bisnis, Bandung: Alfabeta __________. 2010. Metode Penelitian Bisnis. Bandung: Alfabeta. __________. 2011. Metode Penelitian Pendidikan. Bandung : Alfabeta.

Suharsimi Arikunto.(2009). Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Yogyakarta: Bina Aksara

Dewi Nur Fatimah, 2014

Pengaruh Praktek Kerja Industri TErhadap Motivasi Berwirausaha Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

Sumantri, Suryana. (2001). Perilaku Organisasi. Bandung: Universitas Padjadjaran Syaeful Sagala, (2007), Konsep dan Makna Pembelajaran, Bandung: Alfabeta

Syah, Muhibbin, (2006), Psikologi Pendidikan dengan Pendekatan Baru, Bandung : PT. Remaja Rosdakarya

Syamsuddin, Abin, (2005), Psikologi Pendidikan, Bandung: Rosda

Tella, Adeyinka, (2007), Work Motivation, Job Satisfaction, and Organisational Commitment of Library Personnel in Academic and Research Libraries in Oyo State, Nigeria

Tony Wijaya. 2007. Hubungan Adversity Intelligence dengan Intensi Berwirausaha. Jurnal Manajemen dan Kewirausahaan, Vol.9, Yogyakarta.

Uber Silalahi. 2009, Metode Penelitian Sosial, Bandung:PT Refika Aditama.

Undang-undang Republik Indonesia Nomor 21 Tahun 2003 Tentang Sistim Pendidikan Nasional. 2007

Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2005 tentang Guru dan Dosen dan Undang-undang Republik Indonesia Nomor 21 Tahun 2003 Tentang Sistim Pendidikan Nasional. 2007. Yogyakarta: Tim Cemerlang.

Wena, Made, (1996), Pendidikan Sistem Ganda, Bandung : Tarsito

Wina Sanjaya, (2005). Pembelajaran dalam Implementasi Kurikurum Berbasis Kompetensi. Jakarta :Prenada media.

Winardi, (2002), Motivasi dan Pemotivasian dalam Manajemen, Jakarta: PT Raja Grafindo Persada.

Winarno Surakhmad. 1998. Pengantar Penelitian Ilmiah Dasar, Metode dan Teknik edisi kedelapan. Penerbit Tarsito. Bandung.

Dewi Nur Fatimah, 2014

Pengaruh Praktek Kerja Industri TErhadap Motivasi Berwirausaha Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

Yulianti, Dewi, (2010) Entrepreneurship Motivation On The Chinese Ethnic

Internet, surat kabar dan lain-lain :

www.kopertis5.org www.naakertrans.go.id

Dokumen terkait