• Tidak ada hasil yang ditemukan

Dalam kegiatan usahanya, Grup mengadakan transaksi tertentu dengan pihak berelasi.

In the normal course of business, the Group has entered into certain transactions with related parties.

Berdasarkan Standar Akuntansi Keuangan di Indonesia, seluruh transaksi antara entitas Grup dengan pihak berelasi harus diungkapkan. Termasuk dalam definisi pihak berelasi adalah pihak berelasi dengan entitas yang dikendalikan oleh direksi Perusahaan atau di mana mereka memiliki pengaruh signifikan, dan asosiasi-asosiasi lain dibawah Grup (lihat Catatan 2z untuk kebijakan akuntansi atas transaksi dengan pihak-pihak yang berelasi).

Under Indonesian Financial Accounting

Standards, disclosure is required of all

transactions between the Group and its related parties. Related parties include entities controlled by directors of the Company or over which they have significant influence, and other associates of the Group (refer to Note 2z for accounting policy for related party transactions).

Menyadari akan adanya kebutuhan atas

pengungkapan menyeluruh dan tindak lanjut atas

perhatian khusus tertentu, manajemen

Perusahaan melaksanakan beberapa prosedur tambahan untuk memastikan transaksi dan saldo dengan pihak berelasi sebagai bagian dari finalisasi atas laporan keuangan pada dan untuk tahun yang berakhir 31 Desember 2012.

Recognising the need for full disclosure, and in following up on certain specific concerns, the Company’s management performed additional procedures to confirm related party transactions and balances as part of the finalisation of the financial statements as at and for the year ended 31 December 2012.

Selama proses ini, terhadap pihak pihak berelasi yang sebelumnya tidak pernah diungkapkan telah diidentifikasi dan pengungkapannya telah dilakukan pada laporan keuangan 2012. Di mana sebelumnya transaksi dengan pihak berelasi yang tidak diungkapkan pada dan untuk periode yang berakhir pada 30 Juni 2012 (di mana keseluruhan transaksi dan neraca telah diungkapkan dalam laporan keuangan pada dan untuk tahun yang

berakhir 31 Desember 2012) pengungkapan

pembanding dibawah telah disajikan kembali.

During this process, certain related parties which had not previously been disclosed were identified, and appropriate disclosures were made in the 2012 financial statements. Where there were undisclosed related party transactions as at and for the period ended 30 June 2012 (which form

part of transactions and balances already

disclosed in the financial statements as at and for

the year ended 31 December 2012) the

comparative disclosures below have been

restated:

a. Transaksi dengan pihak berelasi a. Transactions with related parties Transaksi transaksi dengan pihak berelasi

untuk enam bulan yang berakhir pada

30 Juni 2013 dan 2012 adalah sebagai berikut:

The transactions with related parties for the six month periods ended 30 June 2013 and 2012 were as follows:

30 Juni/ 30 Juni/

June 2013 June 2012*

Beban pokok penjualan Cost of goods sold

PT Darma Henwa Tbk 16,172 9,255 PT Darma Henwa Tbk

PT Petromine Energy Trading 5,299 37,776 PT Petromine Energy Trading

Jumlah 21,471 47,031 Total

Persentase terhadap jumlah Percentage of total

beban pokok penjualan 4.01% 9.34% cost of goods sold

General and administrative

Beban umum dan administrasi expenses

PT Agung Buana Rejeki* 1,207 993 PT Agung Buana Rejeki*

Koperasi Karyawan Koperasi Karyawan

Bina Bersama* 1,194 818 Bina Bersama*

Yayasan Dharma Bhakti Yayasan Dharma Bhakti

Berau Coal* 646 903 Berau Coal*

Yayasan Agungkan Yayasan Agungkan

Guru Indonesia Berau* 19 14 Guru Indonesia Berau*

PT AR Jet Asia*1) 1,117 2,451 PT AR Jet Asia*1)

PT Restyle Development1) - 42 PT Restyle Development1)

PT Asuransi Recapital PT Asuransi Recapital

(Reguard)1) - 156 (Reguard)1)

PT Asuransi Jiwa Recapital PT Asuransi Jiwa Recapital

(Relife)1) - 152 (Relife)1)

PT Recapital Advisors1) - 25 PT Recapital Advisors1)

PT Airess Megah Utama*1) - 1 PT Airess Megah Utama*1)

Jumlah 4,183 5,555 Total

Persentase terhadap jumlah

beban umum dan Percentage of total general

administrasi 11.49% 14.99% and administrative expenses

1)

Tidak lagi sebagai pihak berelasi efektif 7 Maret 2013. Lihat Catatan 43c.

1)

No longer a related party effective 7 March 2013. Refer Note 43c.

* Pengungkapan telah disajikan kembali untuk mengungkapkan transaksi atau saldo dengan pihak berelasi yang tidak diungkapkan di 2012.

* Disclosure has been restated to present related party transactions or balances not disclosed in 2012.

a. Transaksi dengan pihak berelasi (lanjutan) a. Transactions with related parties (continued)

30 Juni/ 30 Juni/

June 2013 June 2012

Imbalan kepada manajemen Key management

kunci remuneration

Dewan Komisaris Board of Commissioners

Gaji dan imbalan kerja Salaries and other short term

jangka pendek 281 614 employee benefits

Tantiem - 1,155 Bonus

Imbalan pascakerja - - Post-employment benefits

Imbalan kerja jangka panjang Other long-term employee

lainnya - - benefits

Pesangon pemutusan

kontrak kerja - - Termination benefits

Pembayaran berbasis saham - - Shared-based payments

Jumlah 281 1,769 Total

Direksi* Board of Directors*

Gaji dan imbalan kerja Salaries and other short-term

jangka pendek 729 2,197 employment benefits

Tantiem 263 6,189 Bonus

Imbalan pascakerja - - Post-employment benefits

Imbalan kerja jangka panjang Other long-term employee

lainnya - - benefits

Pesangon pemutusan

kontrak kerja 1,291 - Termination benefits

Pembayaran berbasis saham - - Shared-based payments

Jumlah 2,283 8,386 Total

Persentase terhadap jumlah Percentage of total

biaya pekerja 19% 18% employee costs

* Eksekutif Grup juga memiliki akses untuk pemakaian jasa pesawat jet pribadi dengan total biaya sebesar AS$1.117 (2012:AS$2.898) termasuk dari PT AR Jet Asia, pihak berelasi, yang tidak termasuk sebagai bagian dari imbalan kepada direksi diatas.

* Executives of the Group also had access to private jet services for a total cost of US$1,117 (2012:US$2,898) including from PT AR Jet Asia, a related party, which are not included as part of directors remuneration above.

30 Juni/ 30 Juni/

June 2013 June 2012

Acquisition of property

Akuisisi aset tetap plant and equipment

PT Capitalinc Finance1) - 40 PT Capitalinc Finance1)

Jumlah - 40 Total

Persentase dari penambahan Percentage of addition to

aset tetap - 0.00% fixed assets

1)

Tidak lagi sebagai pihak berelasi efektif 7 Maret 2013. Lihat Catatan 43c.

1)

No longer a related party effective 7 March 2013. Refer Note 43c.

a. Transaksi dengan pihak berelasi (lanjutan) a. Transactions with related parties (continued)

30 Juni/ 30 Juni/

June 2013 June 2012

Properti pertambangan Mine properties

PT Bukit Mandiri Utama*1) - 649 PT Bukit Mandiri Utama*1)

Jumlah - 649 Total

Persentase dari penambahan Percentage of addition to

properti pertambangan - 5.35% mine properties

Biaya pinjaman Senior Notes Senior Notes issuance costs

PT Recapital Advisors1) - 1,620 PT Recapital Advisors1)

Jumlah - 1,620 Total

Persentase dari jumlah

liabilitas - 0.09% Percentage of total liabilities

b. Saldo dengan pihak berelasi b. Balances with related parties

Saldo dengan pihak berelasi pada tanggal 30 Juni 2013 dan 31 Desember 2012 adalah sebagai berikut:

Balances with related parties as at

30 June 2013 and 31 December 2012 are as follows:

30 Juni/ 31 Desember/

June 2013 December 2012

Kas dan setara kas Cash and cash equivalents

PT Bank Pundi Indonesia Tbk1) - 870 PT Bank Pundi Indonesia Tbk1)

Jumlah - 870 Total

Persentase dari jumlah aset - 0.04% Percentage of total assets

Piutang dari pemegang saham Due from shareholder

PT Bukit Mutiara1) 6,659 7,088 PT Bukit Mutiara1)

Dikurangi: penyisihan untuk

penurunan nilai (6,659) - Less: provision for impairment

Jumlah - 7,088 Total

Persentase dari jumlah aset - 0.33% Percentage to total assets

Pada tanggal 30 Juni 2013 dan 31 Desember 2012, suku bunga efektif atas piutang dari PT Bukit Mutiara adalah 2%. Dikarenakan saldo masih belum dapat tertagih untuk periode

lebih dari 12 bulan, Grup telah

mencadangkan penyisihan untuk penurunan

nilai selama periode enam bulan yang

berakhir pada 30 Juni 2013, walaupun usaha untuk menagih masih terus berlanjut.

As at 30 June 2013 and 31 December 2012, the effective interest rate on amounts due from PT Bukit Mutiara was 2%. Given that the balance has been outstanding for more than

12 months, the Group has raised an

provision for impairment against the balance during the six month period ended 30 June 2013, although efforts are continuing to collect the debt.

1)

Tidak lagi sebagai pihak berelasi efektif 7 Maret 2013. Lihat Catatan 43c.

1)

No longer a related party effective 7 March 2013. Refer Note 43c.

* Pengungkapan telah disajikan kembali untuk mengungkapkan transaksi atau saldo dengan pihak berelasi yang tidak diungkapkan di 2012.

* Disclosure has been restated to present related party transactions or balances not disclosed in 2012.

b. Saldo dengan pihak berelasi (lanjutan) b. Balances with related parties (continued) 30 Juni/ 31 Desember/

June 2013 December 2012

Piutang lain-lain Other receivables

PT Capitalinc Finance1) - 362 PT Capitalinc Finance1)

PT Darma Henwa Tbk 876 - PT Darma Henwa Tbk

PT Agung Buana Rejeki 74 74 PT Agung Buana Rejeki

PT Bukit Mandiri Utama1) - 52 PT Bukit Mandiri Utama1)

PT Petromine Energy Trading 9 14 PT Petromine Energy Trading

Yayasan Dharma Bakti Yayasan Dharma Bakti

Berau Coal 8 - Berau Coal

PT Borneo Parapatan Lestari 54 6 PT Borneo Parapatan Lestari

PT Restyle Development1) - 1 PT Restyle Development1)

PT Asian Bulk Logistics1) - 1 PT Asian Bulk Logistics1)

Jumlah 1,021 510 Total

Persentase dari jumlah aset 0.04% 0.02% Percentage of total assets

Uang muka dan biaya dibayar

di muka Advances and prepayments

PT Borneo Parapatan Lestari 21,855 20,134 PT Borneo Parapatan Lestari

PT Restyle Development1) - 185 PT Restyle Development1)

PT Restyle Concept1) - 227 PT Restyle Concept1)

PT Asuransi Recapital PT Asuransi Recapital

(Reguard)1) - 103 (Reguard)1)

Jumlah 21,855 20,649 Total

Persentase dari jumlah aset 1.03% 0.96% Percentage of total assets

Utang usaha Trade payables

PT Petromine Energy Trading 4,593 3,665 PT Petromine Energy Trading

PT Darma Henwa Tbk 3,753 1,813 PT Darma Henwa Tbk

PT Agung Buana Rejeki 174 - PT Agung Buana Rejeki

PT Koperasi Karyawan PT Koperasi Karyawan

Bina Bersama 128 - Bina Bersama

PT Koperasi Bersama Kita Bisa 42 - PT Koperasi Bersama Kita Bisa

PT Asian Bulk Logistics1) - 1,765 PT Asian Bulk Logistics1)

PT AR Jet Asia1) - 263 PT AR Jet Asia1)

PT Bukit Mandiri Utama1) - 234 PT Bukit Mandiri Utama1)

PT Capitalinc Finance1) - 52 PT Capitalinc Finance1)

Jumlah 8,690 7,792 Total

Persentase dari jumlah

liabilitas 0.23% 0.41% Percentage of total liabilities

Utang lain-lain dan beban yang Other payables

yang masih harus dibayar and accrued expenses

Vallar Investments UK Limited 3,060 8,660 Vallar Investments UK Limited

Jumlah 3.060 8,660 Total

Persentase dari jumlah

liabilitas 0.16% 0.45% Percentage of total liabilities

1)

Tidak lagi sebagai pihak berelasi efektif 7 Maret 2013. Lihat Catatan 43c.

1)

No longer a related party effective 7 March 2013. Refer Note 43c.

b. Saldo dengan pihak berelasi (lanjutan) b. Balances with related parties (continued) 30 Juni/ 31 Desember/

June 2013 December 2012

Liabilitas imbalan kerja Short-term employee

jangka pendek benefits liability

Tantiem 4,249 4,249 Bonus

Jumlah 4,249 4,249 Total

Persentase dari jumlah

liabilitas 0.22% 0.22% Percentage of total liabilities

c. Transaksi dengan pihak terkait yang berhenti berhubungan selama periode

c. Transactions with related parties which ceased to be related during the period

Berdasarkan pengunduran diri Rosan

Perkasa Roeslani dari jabatan nya sebagai direktur utama Perusahaan, efektif tanggal 7 Maret 2013, entitas Grup Recapital dan

pihak berelasi lainnya dengan Rosan

Perkasa Roeslani tidak lagi termasuk dalam pihak berelasi. Transaksi dengan entitas tersebut untuk periode 1 Januari sampai dengan 7 Maret 2013 dan enam bulan yang berakhir 30 Juni 2012, ketika mereka masih merupakan pihak berelasi adalah sebagai berikut:

As a result of the resignation of Rosan

Perkasa Roeslani from his position as

president director of the Company, effective 7 March 2013, the Recapital Group entities and other related parties of Rosan Perkasa

Roeslani are no longer related

parties.Transactions with these entities for the period 1 January to 7 March 2013 and for the six months ended 30 June 2012, when they still constituted relates parties are as follows:

1 Januari/

January-7 Maret/ 30 Juni/

March 2013 June 2012

Properti pertambangan Mine properties

PT Bukit Mandiri Utama* 415 - PT Bukit Mandiri Utama*

Jumlah 415 - Total

Persentase dari penambahan Percentage of additions to

properti pertambangan 0.02% - mine properties

Biaya keuangan Finance costs

PT Capitalinc Finance 10 24 PT Capitalinc Finance

Jumlah 10 24 Total

Persentase terhadap jumlah Percentage of total

biaya keuangan 0,02% 0,03% finance costs

* Pengungkapan telah disajikan kembali untuk mengungkapkan transaksi atau saldo dengan pihak berelasi yang tidak diungkapkan di 2012

*Disclosure has been restated to present related party transactionsor balances not disclosed in 2012.

c. Transaksi dengan pihak terkait yang berhenti berhubungan selama periode (lanjutan)

c. Transactions with related parties which ceased to be related during the period (continued)

1 Januari/

January-7 Maret/ 30 Juni/

March 2013 June 2012

Pendapatan keuangan Finance income

PT Bukit Mutiara 35 35 PT Bukit Mutiara

PT Bank Pundi Indonesia Tbk 4 27 PT Bank Pundi Indonesia Tbk

Jumlah 39 62 Total

Persentase terhadap jumlah Percentage of total

pendapatan keuangan 2.19% 2.04% finance income

Beban pokok penjualan Cost of goods sold

PT Asian Bulk Logistics 3,809 - PT Asian Bulk Logistics

Jumlah 3,809 - Total

Persentase terhadap jumlah Percentage of total

beban pokok penjualan 0.71% - cost of goods sold

General and administrative

Beban umum dan administrasi expenses

PT AR Jet Asia* 1,304 2,451 PT AR Jet Asia*

PT Asuransi Jiwa Recapital PT Asuransi Jiwa Recapital

(Relife) 82 94 (Relife)

PT Asuransi Recapital PT Asuransi Recapital

(Reguard) 36 61 (Reguard)

PT Restyle Development 3 12 PT Restyle Development

Jumlah 1,425 2,618 Total

Persentase terhadap jumlah

beban umum dan Percentage of total general

administrasi 3.71% 0.45% and administrative expenses

Nilai tercatat atas piutang dari pihak berelasi mendekati nilai wajarnya pada tanggal 30 Juni 2013 dan 31 Desember 2012.

The carrying value of amounts due from related parties approximates the fair value as at 30 June 2013 and 31 December 2012.

* Pengungkapan telah disajikan kembali untuk mengungkapkan transaksi atau saldo dengan pihak berelasi yang tidak diungkapkan di 2012

*Disclosure has been restated to present related party transactions or balances not disclosed in 2012.

d. Sifat dari hubungan d. Nature of relationships Sifat dari hubungan dan transaksi dengan

pihak berelasi adalah sebagai berikut:

The nature of relationships and transactions with the related parties are as follows:

Pihak berelasi/ Sifat hubungan/ Sifat transaksi/

Related parties Nature of relationship Nature of transaction

Vallar Investments UK Ltd Pemegang saham/Shareholder Biaya manajemen/Management fee

PT Bukit Mutiara1) Pemegang saham/Shareholder Piutang pemegang saham/Receivable from shareholder

PT Bank Pundi Indonesia Perusahaan yang berafiliasi Penempatan dana/Fund placement Tbk1) dengan manajemen kunci/

Associated company of key management

PT Asuransi Recapital Perusahaan yang berafiliasi dengan Beban asuransi/Insurance expense (Reguard)1) manajemen kunci/Associated

company of key management

PT Recapital Advisors1) Perusahaan yang berafiliasi dengan Jasa konsultan/Consulting services manajemen kunci/Associated

companyof key management

PT Asuransi Jiwa Perusahaan yang berafiliasi dengan Recapital (Relife)1) manajemen kunci/Associated

Company of key management Beban asuransi/Insurance expense

PT Restyle Development1) Perusahaan yang berafiliasi dengan manajemen kunci/Associated

company of key management Sewa kantor/Office rental

PT Restyle Concept1) Perusahaan yang berafiliasi dengan

manajemen kunci/ Associated Jasa desain interior/ company of key management Interior design services

PT Capitalinc Finance1) Perusahaan yang berafiliasi dengan

manajemen kunci/Associated Jasa sewa dan pemasok barang/ companyof key management Lease services and goods supply PT Petromine Energy Entitas asosiasi dari entitas induk

Trading utama/Associate of ultimate

parent entity Pemasok bahan bakar/Fuel supplier PT Darma Henwa Tbk Entitas asosiasi dari entitas induk

utama/Associate of ultimate

parent entity Jasa pertambangan/Mining services

PT Asian Bulk Logistics1) Perusahaanyang berafiliasi dengan manajemen kunci/ Associated

company of key management Pemindahan batubara/Transhipment

PT AR Jet Asia1) Perusahaan yang berafiliasi dengan manajemen kunci/Associated

company of key management Jasa transportasiTransportation services

PT Airess Megah Utama1) Perusahaan yang berafiliasi dengan manajemen kunci/Associated

company of key management Air minum/Drinking water

1)

Tidak lagi sebagai pihak berelasi efektif 7 Maret 2013. Lihat Catatan 43c.

1)

No longer a related party effective 7 March 2013. Refer Note 43c.

d. Sifat dari hubungan (lanjutan) d. Nature of relationships (continued)

Pihak berelasi/ Sifat hubungan/ Sifat transaksi/

Related parties Nature of relationship Nature of transaction

PT Kemang Jaya Raya1) Perusahaan yang berafiliasi dengan manajemen kunci/Associated

company of key management Akomodasi/Hotel accommodation

PT Borneo Parapatan Dikelola oleh karyawan Grup dan Lestari sebagian dimiliki oleh entitas

asosiasi/Managed by employees of the Group and shareholding

by associated entity Sewa tanah/Land rental

PT Asian Maritime Line1) Perusahaan yang berafiliasi dengan

manajemen kunci/Associated Kontrak untuk jasa barging/Contract for company of key management barging services

PT Bukit Mandiri Utama1) Entitas asosiasi dari pemegang saham minoritas/Associated entity of

minority shareholder Jasa geologi/Geological services

PT Agung Buana Rejeki Dikelola oleh karyawan Grup dan sebagian dimiliki oleh entitas asosiasi/Managed by employees

of the Group and shareholding Penyedia pekerja dan peralatan kantor/ by associated entity Labour supply and office equipment

Yayasan Karya Bakti Dikelola oleh karyawan Grup dan Berau Coal milik sebagian entitas

asosiasi/Managed by employees of the Group and shareholding

in associated entity Investasi/Investment holding

Yayasan Agungkan Guru Dikelola oleh karyawan Grup/

Indonesia Berau Managed by employees Bantuan untuk guru sekolah/ of the Group Assistance for school teachers

Yayasan Dharma Bhakti Dikelola oleh karyawan Grup/ Berau Coal Managed by employees

of the Group Aktifitas sosial/Social activities

Koperasi Karyawan Dikelola oleh karyawan Grup/ Bina Bersama Managed by employees

of the Group Jasa lain-lain/Miscellaneous services

Manajemen kunci/ Anggota Direksi dan Dewan Komisaris Key management Perusahaan/ Members of the

Board of Directors and the Board of Remunerasi dan manfaat yang lain/ Commissioners of the Company Remuneration and other benefits

1)

Tidak lagi sebagai pihak berelasi efektif 7 Maret 2013. Lihat Catatan 43c.

1)

No longer a related party effective 7 March 2013. Refer Note 43c.

Kebijakan Grup terkait penetapan harga untuk transaksi dengan pihak berelasi adalah sebagai berikut:

The Group’s pricing policy relating to transactions with related parties is as follows:

 Kontrak-kontrak untuk jasa pertambangan, persediaan bahan bakar, sewa kantor, jasa konsultasi, dan sewa peralatan, asuransi dan

penempatan dana-dana berdasarkan

kesepakatan yang disetujui kedua belah pihak; dan

Contracts for mining services, fuel supply, office rental, consulting services and leasing of vehicles and equipment, insurance and placement of funds are conducted under

contractual terms agreed between the

parties; and  Pihak berelasi menagih segala biaya yang

dikeluarkan atas nama Grup sebesar biaya yang telah dibayarkan, dan sebaliknya.

Related parties re-charge expenses paid on behalf of the Group at cost, and vice versa.

Ketentuan atas kontrak-kontrak signifikan dengan pihak berelasi meliputi:

Terms of significant contracts with related parties include:

 PT Petromine Energy Trading – kontrak

berlaku sejak 15 Januari 2011 untuk pasokan

bahan bakar yang digunakan dalam

operasional sampai dengan 15 Januari 2014. Lihat Catatan 47 untuk rincian. Manajemen yakin bahwa kontrak bisa diterima secara komersial konsisten dengan harga pasar.

PT Petromine Energy Trading – contract

entered into on 15 January 2011 for supply of fuel for use in operations until 15 January 2014. See Note 47 for details. Management

believes the contract is on acceptable

commercial terms consistent with market rates.

 PT Darma Henwa Tbk – kontrak berlaku

sejak 24 Maret 2011 dengan amandemen terakhir ditandatangani pada 30 September

2012 untuk penyediaan jasa tambang

sampai dengan 30 Juni 2016. Lihat Catatan 47 untuk rincian. Manajemen yakin bahwa kontrak bisa diterima secara komersial dan konsisten dengan harga pasar.

PT Darma Henwa Tbk – contract entered into on 24 March 2011 with latest amendment entered into on 30 September 2012 for provision of mining services until 30 June 2016. See Note 47 for details. Management

believes the contract is on acceptable

commercial terms consistent with market rates.

 PT Asian Bulk Logisitics – kontrak awalnya ditandatangani antara Berau dan Coeclerici Logistics S.p.A pada 14 Desember 2009 untuk fasilitas jasa pengangkutan batu bara pertama, yang dialihkan kepada PT Bulk Berau Indonesia dan kemudian kepada PT Asian Bulk Logistics pada 10 Februari 2011. Perjanjian selanjutnya untuk tiga fasilitas tambahan ditandatangani pada 10 Februari dan 24 Maret 2011 untuk penyediaan jasa pemindahan batubara sampai dengan 1 Juli 2023. Lihat Catatan 47 untuk rincian.

Manajemen yakin bahwa kontrak bisa

diterima secara komersial dan konsisten dengan harga pasar.

PT Asian Bulk Logisitics - contract was

originally entered into between Berau and Coeclerici Logistics S.p.A on 14 December 2009 for the first transhipment facility, which was novated to PT Bulk Berau Indonesia and subsequently to PT Asian Bulk Logistics on 10 February 2011. Subsequent agreements for three additional facilities have been entered into on 10 February and 24 March 2011 for provision of transshipment services until 1 July 2023. See Note 47 for details. Management believes the contracts are on acceptable commercial terms consistent with market rates.

Ketentuan atas kontrak-kontrak signifikan dengan pihak berelasi meliputi:(lanjutan)

Terms of significant contracts with related parties include:(continued)

 PT AR Jet Asia – kontrak berlaku sejak 5 September 2011 untuk penyediaan jasa

penyewaan pesawat jet pribadi yang

digunakan oleh eksekutif Grup. Isi kontrak termasuk pembayaran biaya tetap bulanan

sebesar AS$195 ditambah dengan

pembayaran untuk tambahan pemakaian

dengan harga tertentu. Manajemen dalam

proses melakukan review terhadap

persyaratan serta isi kontrak, dan akan

diperbaharui, negosiasi ulang atau

penghentian berdasarkan atas kepentingan komersial terbaik bagi Grup.

PT AR Jet Asia – contract entered into on 5

September 2011 to provide private jet

services for the use of the Group’s

executives. Contract terms include the

Dokumen terkait