• Tidak ada hasil yang ditemukan

BAB VI PENUTUP

C. Saran

Berdasarkan kesimpulan dan keterbatasan penelitian di atas, Badan Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah (BPKAD) Kabupaten Landak telah melakukan pengendalian internal pada sistem penggajian meskipun terdapat beberapa responden yang merasa institusi tidak/belum melakukan pengendalian internal pada salah satu unsur, dan hasil analisis menunjukkan pengendalian yang dilakukan sudah sesuai dengan peraturan pemerintah yang berlaku, yaitu peraturan pemerintah no 60 tahun 2008 tentang Sistem Pengendalian Intern Pemerintah. Oleh karena itu, saran yang dapat diberikan yaitu untuk terus meningkatkan pengendalian internal pada sistem penggajian di setiap unsur pengendalian sehingga setiap pegawai dapat merasakan pengendalian tersebut dan terus mempertahankan efektivitas pengendalian dengan melengkapi dokumen-dokumen yang terkait dengan sistem penggajian.

DAFTAR PUSTAKA

Comitte of Sponsoring Organization of the Treadway Commission. 2013. Internal

Control-Integrated Framework, Executive Summary. COSO, Durham.

Dan M, Guy. 1993. Introduction to Statitical Sampling in Auditing. Messier, New York.

Kepala Badan Pengawasan Keuangan dan Pembangunan, Peraturan Kepala Badan Pengawasan Keuangan dan Pembangunan Nomor: Per-1391/K/SU/2011 tentang Pedoman Penyelenggaraan Sistem Pengendalian Intern Pemerintah pada Sekretariat Utama Badan Pengawasan Keuangan dan Pembangunan. Mulyadi. 2001. Sistem akuntansi (Edisi ke-4). STIE YKPN, Yogyakarta.

Mulyadi dan Puradiredja, K. 2002. Auditing. Jilid 1, Edisi 6. Salemba Empat, Jakarta.

Presiden Republik Indonesia, Peraturan Pemerintah Republik Indonesia No 60 tahun 2008 tentang Sistem Pengendalian Intern Pemerintah

William F., Glover, Steven M. dan Prawitt Douglas F. 2014. Jasa Audit dan

LAMPIRAN Lampiran 1. Pedoman Wawancara

1. Fungsi apa saja yang terkait dengan sistem penggajian pegawai? 2. Apa saja tugas dan tanggung jawab dari tiap fungsi?

3. Dokumen apa saja yang digunakan dalam sistem penggajian pegawai? 4. Informasi apa saja yang tercantum dalam setiap dokumen penggajian?

5. Bagaimana proses/prosedur penggajian pegawai dari awal sampai pencairan gaji?

6. Apakah terdapat pengendalian internal dalam sistem penggajian pegawai? 7. Apa tujuan dilakukannya pengendalian internal dalam sistem penggajian? 8. Siapa yang terlibat dalam pengendalian intenal tersebut?

9. Kapan auditor melakukan audit terhadap pengendalian internal dalam sistem penggajian?

Lampiran 2. Instrumen Kuesioner dan Data

KUESIONER PENGENDALIAN INTERNAL PADA SISTEM PENGGAJIAN

Petunjuk Pengisian Kuesioner

1. Berikan tanda check list (√) pada salah satu jawaban yang menurut Anda paling sesuai dengan kondisi yang Anda ketahui.

2. Jawaban atas pertanyaan meliputi “Ya” dan “Tidak”.

3. Kolom “Keterangan” digunakan untuk memberikan penjelasan/pemaparan terkait jawaban yang Anda berikan.

No Pernyataan Ya Tidak Keterangan

Lingkungan Pengendalian

1. Penegakan integritas dan nilai etika:

a. Terdapat kebijakan yang mengatur tentang etika atau perilaku pegawai

b. Manajemen memberikan teladan atau contoh pelaksanaan aturan perilaku

c. Menindak atau memberi sanksi pada pegawai yang melakukan penyimpangan kebijakan dan prosedur atau pelanggaran terhadap aturan perilaku

d. Menghapus kebijakan atau penugasan yang dapat mendorong perilaku tidak etis atau menyimpang

2. Komitmen terhadap kompetensi:

a. Terdapat kebijakan yang menetapkan standar kompetensi untuk tiap tugas dan fungsi pada bagian penggajian

b. Terdapat pelatihan dan pembimbingan untuk membantu pegawai mempertahankan dan meningkatkan kompetensi pekerjaannya c. Pemimpin dipilih yang memiliki kemampuan

manajerial dan pengalaman teknis yang luas dalam pengelolaan sistem penggajian pegawai

3. Kepemimpinan yang kondusif:

a. Pimpinan mempertimbangkan risiko dalam setiap keputusan yang diambil

b. Pimpinan mendukung setiap fungsi dalam penerapan pengendalian internal pada sistem penggajian

c. Pimpinan melindingi setiap asset dan informasi dari akses dan penggunaan yang

No Pernyataan Ya Tidak Keterangan

tidak sah

d. Pimpinan melakukan interaksi secara intensif dengan pegawainya

e. Pimpinan memberikan respon terhadap laporan penggajian

4. Pembentukan struktur organisasi yang sesuai dengan kebutuhan:

a. Struktur organisasi instansi memiliki kejelasan wewenang dan tanggung jawab tiap fungsi

b. Fungsi pembuatan daftar gaji terpisah dari fungsi pembayaran gaji

c. Fungsi pencatatan waktu hadir terpisah dari fungsi operasi

d. Struktur organisasi memberikan kejelasan hubungan dan jenjang pelaporan intern dalam instansi

e. Menetapkan jumlah pegawai yang sesuai, terutama untuk posisi pimpinan

5. Pendelegasian wewenang dan tanggung jawab yang tepat:

a. Wewenang diberikan kepada pegawai yang sesuai dengan tingkat tanggung jawabnya b. Wewenang dan tanggung jawab yang

diberikan terkait dengan pihak lain dalam Instansi

c. Pelaksanaan wewenang dan tanggung jawab terkait dengan penerapan pengendalian intern 6. Penyusunan dan penerapan kebijakan yang sehat

tentang pembinaan sumber daya manusia:

a. Penetapan kebijakan dan prosedur sejak rekruitmen sampai dengan pemberhentian pegawai

b. Penelusuran latar belakang calon pegawai dalam proses rekrutmen

c. Supervis secara periodik terhadap tiap pegawai

7. Perwujudan peran aparat pengawasan intern pemerintah yang efektif dengan:

a. Memberikan peringatan dini dan peningkatan efektivitas manajamen risiko dalam penyelenggaraan tugas dan fungsi

b. Memelihara dan meningkatkan kualitas tata kelola penyelenggaraan tugas dan fungsi terkait dengan sistem penggajian

No Pernyataan Ya Tidak Keterangan

8. Hubungan kerja yang baik dengan Instansi Pemerintah terkait yaitu dengan adanya mekanisme saling uji antar instansi terkait

Penafsiran Risiko

9. Manajemen melakukan pertimbangan terhadap dampak dari kemungkinan perubahan dalam lingkungan eksternal

10. Terdapat tindakan pengendalian untuk mengurangi risiko yang dihadapi instansi

11. Manajemen melakukan antisipasi risiko yang dihadapi jika terjadi perubahan dalam sumber daya manusia

12. Manajemen melakukan antisipasi risiko yang dihadapi jika terjadi perubahan dalam prinsip-prinsip akuntansi

13. Manajemen melakukan antisipasi risiko yang dihadapi jika terjadi perubahan dalam sistem informasi dan penggunaan teknologi baru

Informasi dan Komunikasi

14. Informasi menggambarkan kejadian dan aktivitas yang efektif

15. Informasi tersedia tepat waktu

16. Manajemen segera menindaklanjuti informasi yang diperoleh

17. Informasi dapat digunakan sebagai alat pengambilan keputusan oleh manajemen dalam mengelola dan mengendalikan kegiatan instansi 18. Sistem akuntansi perusahaan telah cukup

memadai dalam mengidentifikasi, menghimpun dan melaporkan transaksi instansi

19. Seluruh unsur penggajian telah disajikan dengan terperinci

20. Terdapat sarana komunikasi yang cukup untuk mendukung komunikasi yang efektif

21. Pegawai memanfaatkan fasilitas komunikasi

Aktivitas Pengendalian

22. Review kinerja Instansi:

a. Instansi melakukan peninjauan atas kinerja secara periodik

b. Membandingkan kinerja dengan tolok ukur kinerja yang ditetapkan

23. Pembinaan sumber daya manusia:

a. Mengkomunikasikan visi, misi, tujuan, nilai dan strategi instansi kepada setiap pegawai

No Pernyataan Ya Tidak Keterangan

b. Terdapat perencanaan dan pembinaan sumber daya manusia yang mendukung pencapaian visi dan misi instansi

c. Terdapat prosedur rekrutmen pegawai

d. Terdapat program pendidikan dan pelatihan pegawau

e. Terdapat sistem kompensasi

f. Terdapat program kesejahteraan dan fasilitas untuk pegawai yang dapat menunjang kinerja pegawai

g. Terdapat penilaian kinerja pegawai h. Terdapat rencana pengembangan karir

24. Pengendalian atas pengelolaan sistem informasi: a. Klasifikasi sumber daya sistem informasi berdasarkan kepentingan dan sensitivitasnya b. Pengujian dan persetujuan atas seluruh

perangkat lunak yang baru dan yang dimutakhirkan

c. Pembatasan akses ke perangkat lunak sistem berdasarkan tanggung jawab pekerjaan dan dokumentasi atas otorisasi akses

d. Pengendalian dan pemantauan atas akses dan penggunaan perangkat lunak sistem

e. Langkah-langkah pencegahan dan minimalisasi potensi kerusakan dan terhentinya operasi komputer

25. Pengendalian fisik atas aset:

a. Terdapat rencana identifikasi pengamanan fisik aset

b. Terdapat kebijakan pengamanan fisik aset c. Terdapat prosedur pengamanan fisik aset d. Terdapat rencana pemulihan setelah bencana e. Terdapat pengecekan kesesuaian antara total

gaji menurut catatan dengan yang dibayarkan 26. Pemisahan tugas:

Terdapat pemisahan tugas antara fungsi kepegawaian, pencatatan waktu, pembuat daftar hadir, akunting dan keuangan

27. Otorisasi atas transaksi dan kejadian yang penting:

Pimpinan menetapkan dan mengkomunikasikan syarat dan ketentuan otorisasi pada seluruh pegawai

28. Pencatatan yang akurat dan tepat waktu atas transaksi dan kejadian:

No Pernyataan Ya Tidak Keterangan

a. Transaksi dan kejadian diklasifikasikan dengan tepat dan segera dicatat

b. Klasifikasi dan pencatatan yang tepat dilaksanakan dalam seluruh siklus transaksi atau kejadian

29. Pembatasan akses atas sumber daya dan pencatatannya:

a. Terdapat pembatasan akses hanya kepada pegawai yang berwenang

b. Pimpinan melakukan review atas pembatasan akses secara berkala

30. Akuntabilitas terhadap sumber daya dan pencatatannya:

a. Pimpinan menugaskan pegawai yang bertanggungjawab terhadap penyimpanan sumber daya dan pencatatannya

b. Pimpinan melakukan review atas penugasan tersebut secara berkala

31. Dokumentasi yang baik atas Sistem Pengendalian Intern serta transaksi dan kejadian penting:

a. Dokumen penggajian dikelola dan dipelihara dengan baik

b. Pimpinan melakukan pemutakhiran dokumentasi yang mencakup seluruh sistem pengendalian intern serta transaksi dan kejadian secara berkala

Pemantauan

32. Manajemen aktif dalam memantau laporan mengenai penggajian secara periodik

33. Pemantauan dilakukan secara berkesinambungan terhadap perhitungan gaji dan pembayaran gaji 34. Terdapat kesesuaian hasil proses penggajian

1a 1b 1c 1d 2a 2b 2c 3a 3b 3c 3d 3e 4a 4b 4c 4d 4e 5a 5b 5c 6a 6b 6c 7a 7b 8 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 2 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 3 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 4 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 5 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 6 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 7 1 1 1 0 1 0 1 1 1 1 1 1 1 1 0 1 0 1 1 1 1 0 0 1 1 1 8 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 9 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 0 1 1 1 1 1 1 0 10 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 0 1 1 1 1 1 1 1 11 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 12 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 0 0 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 13 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 14 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 15 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 0 0 0 1 1 1 16 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 0 1 1 1 1 1 1 1 1 1 17 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 18 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 19 1 1 1 0 1 1 0 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 20 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 21 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 22 1 1 1 1 1 1 1 1 1 0 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 0 23 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 0 0 0 1 1 1 24 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 25 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 26 1 1 1 0 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 0 Ʃ 26 26 26 23 26 25 25 26 26 25 26 26 26 25 24 26 24 26 24 26 24 23 23 26 26 23 % 100.00 100.00 100.00 88.46 100.00 96.15 96.15 100.00 100.00 96.15 100.00 100.00 100.00 96.15 92.31 100.00 92.31 100.00 92.31 100.00 92.31 88.46 88.46 100.00 100.00 88.46 88.46 89.74 100.00 pon 96.45 97.12 97.44 99.23 96.15 97.44

1 0 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 2 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 3 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 4 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 5 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 6 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 7 1 1 1 1 1 1 0 1 1 0 1 1 1 8 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 9 0 1 1 1 1 1 1 1 1 0 1 1 1 10 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 0 1 11 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 12 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 13 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 14 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 15 1 1 1 1 1 1 1 1 1 0 1 1 1 16 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 17 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 18 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 19 1 1 1 1 0 1 1 0 1 0 1 0 1 20 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 21 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 22 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 23 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 24 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 25 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 26 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 Ʃ 24 26 26 26 25 26 25 25 26 22 26 24 26 % 92.31 100.00 100.00 100.00 96.15 100.00 96.15 96.15 100.00 84.62 100.00 92.31 100.00 92.31 100.00 100.00 100.00 96.15 100.00 96.15 96.15 100.00 84.62 100.00 92.31 100.00 97.69 96.15

2 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 3 1 1 1 1 1 1 0 0 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 4 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 5 1 1 1 1 1 0 0 1 1 1 1 1 1 1 1 0 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 6 1 1 1 1 1 1 0 0 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 7 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 8 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 9 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 0 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 10 1 1 1 1 1 1 0 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 0 1 1 0 1 0 1 1 1 1 1 11 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 12 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 13 1 1 1 1 1 1 0 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 0 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 14 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 15 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 0 0 0 0 1 1 1 1 1 16 1 1 1 1 1 1 1 1 1 0 1 1 1 1 1 1 1 1 0 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 17 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 18 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 19 1 1 1 0 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 0 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 20 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 21 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 22 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 23 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 24 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 25 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 26 0 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 Ʃ 24 26 26 25 26 25 21 24 26 25 25 26 26 26 25 25 26 26 24 26 26 26 25 26 25 24 25 24 26 26 26 26 26 % 92.31 100.00 100.00 96.15 100.00 96.15 80.77 92.31 100.00 96.15 96.15 100.00 100.00 100.00 96.15 96.15 100.00 100.00 92.31 100.00 100.00 100.00 96.15 100.00 96.15 92.31 96.15 92.31 100.00 100.00 100.00 100.00 100.00 100.00 100.00 100.00 100.00 100.00 97.69 98.08 94.23 94.23 100.00 96.15 95.19 98.46 100 96.92

Dokumen terkait