• Tidak ada hasil yang ditemukan

BAB VI. PENUTUP

B. Saran

1. Bagi Sekolah

a. Peneliti mengharap berdasar dari informasi pada penelitian ini agar ditingkatkan pengawasan terhadap siswa yang masih menggunakan internet untuk mengakses materi pornografi secara sedang dengan tetap mengadakan pemeriksaan handphone dan tas.

b. Mengadakan penyuluhan tentang seks bebas secara berkala agar siswa tidak mendapatkan informasi yang salah dengan bekerja sama dengan dinas kesehatan atau pelayanan kesehatan yang terdekat.

c. Melakukan pemblokiran situs-situs pornografi agar tidak dapat diakses oleh siswa siswi di sekolah.

2. Bagi Siswa

a. Diharapkan dengan adanya penelitian ini, siswa siswi menjadi tahu batasan yang baik dan benar dalam pemanfaatan akses internet.

b. Diharapkan agar siswa siswi memiki sikap yang tidak mendukung seks bebas.

3. Bagi Peneliti

a. Diharapkan untuk penelitian selanjutnya, peneliti dapat meneliti lebih lanjut variabel-variabel lain yang menjadi faktor yang mempengaruhi pembentukan sikap seks bebas pada remaja meliputi peer group dan kelompok yang meliputi lembaga sekolah, lembaga keagamaan, organisasi kerja dan sebagainya.

DAFTAR PUSTAKA

Ahmadi, Abu. 1999. Psikologi Sosial. Jakarta: Rineka Cipta.

Algifari. 2003. Statistika Induktif untuk Ekonomi dan Bisnis. Yogyakarta: UPP AMP YKPN.

Alwi, Hasan. 2001. Kamus Besar Bahasa Indonesia Edisi Ketiga. Jakarta: Balai Pustaka.

Amiruclin. 2008. Kecenderungan Perilaku Seks Bebas Remaja Perkotaan. http://ceria.bkkbn.go.id/penelitian/detail/182. Tanggal diakses : 2 Februari 2010.

Azuarjuliandi. 2009. Validitas & Reliabilitas. www.azuarjuliandi.com /openarticles/validitasreliabilitas.pdf. Tanggal Diakses: 3 Mei 2010.

Azwar, Saifuddin. 2004. Reliabilitas dan Validitas. Yogyakarta: Pustaka Pelajar. . 2000. Sikap Manusia Teori dan Pengukurannya. Yogyakarta:

Pustaka Pelajar.

. 2009. Penyusunan Skala Psikologi. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Basri, Hasan. 2004. Remaja berkualitas: Problematika Remaja dan Solusinya. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

BKKBN. 2006. Anak Indonesia Rentan Pornografi. http://www.bkkbn. go.id/Webs/DetailRubrik.php?MyID=514. Tanggal diakses : 6 Maret 2010.

. 2007. Lima Dari 100 Siswa SLTA di DKI Berhubungan Seks Sebelum Menikah. http://www.bkkbn.go.id/Web/DetailRubrik.php?MyID =518. Tanggal diakses : 6 Maret 2010.

. 2006. Inilah Pendapat Siswa Ibukota Tentang Seks.

http://www.bkkbn.go.id/Web/DetailRubrik.php?MyID=516. Tanggal diakses : 6 Maret 2010.

Borong. 2010. Pornografi. http://artikel.sabda.org/pornografi. Tanggal diakses : 28 Februari 2010.

Bungin, Burhan. 2001. Erotika Media Massa. Surakarta: Muhamadiyah University Pres.

Dewi, Rizza Norta VR. 2010. Hubungan Penggunaan Media Massa dengan Pengetahuan Kesehatan Reproduksi pada Remaja di SMA 8 Surakarta. Fakultas Kedokteran, UNS. KTI.

Ferry. 2009. Data Seks Bebas Remaja Bali: 42,3% Gadis 15-19 Tahun Pernah Berhubungan Seks. http://www.matabumi.com/berita/data-seks-bebas-remaja-bali:423%25-gadis-15-19-thn-pernah-berhub-sex. Tanggal diakses: 2 Februari 2010.

Heriyanto, Trisno. 2009. Remaja Dominasi Pengguna Internet Indonesia. http://www.detikinet.com/read/2009/03/20/104823/1102

372/398/remaja-dominasi-pengguna-internet-indonesia. Tanggal Diakses: 15 Juni 2010.

Hidayat, A.Aziz Alimul. 2009. Metode Penelitian Kebidanan dan Teknik Analisis Data. Jakarta: Salemba Medika.

Hurlock, Elizabeth. 2004. Psikologi Perkembangan: Suatu Pendekatan Sepanjang Rentang Kehidupan. Jakarta: Erlangga.

Ismail, Rachmadin. 2010. Cegah Kasus Nova Berulang, Pasang Info Seadanya Saja di FB. http://www.detiknews.com/read/2010/02/09/115707 /1295790/10/cegah-kasus-nova-berulang-pasang-info-seadanya-saja-di-fb. Tanggal diakses: 10 Februari 2010.

Iswahyudi, Catur. 2009. Remaja dan Internet. http://catur.dosen.akprind.ac.id /2009/03/30/remaja-dan-internet/ Tanggal Diakses: 15 Juni 2010.

Jasmadi. 2004. Panduan Praktis menggunakan Fasilitas Internet: Surfing, Email, SMS, Chatting, E-Card, dan Download. Yogyakarta: Andi Jayanti, Santi Dwi. 2009. Konten Mesum Santapan Online Favorit Anak.

http://www.detikinet.com/read/2009/08/12/110143/1181682/398 /konten-mesum-santapan-online-favorit-anak. Tanggal Diakses: 15 Juni 2010.

Juwita, Rochmah Rima. 2007. Hubungan Persepsi Terhadap Arti Cinta dan Pendidikan Seks dengan Sikap Terhadap Hubungan Seks Pranikah pada Remaja. Fakultas Psikologi, UMS. Skripsi. Kadir, Abdul. 2003. Pengenalan Teknologi Informasi. Yogyakarta: Andi

Kurniawan, Teguh. 2009. Hubungan Antara Interaksi Teman Sebaya dan Konsep Diri dengan Intensi Perilaku Seks Pranikah pada Remaja. Fakultas Psikologi, UMS. Skipsi.

Machfoedz, Ircham. 2005. Teknik Membuat Alat Ukur Penelitian Bidang Kesehatan, Keperawatan, dan Kebidanan. Jogjakarta: Fitramaya.

Nastiti, Addisi Dyah Prasetyo. 2009. Hubungan Banyaknya Media Massa dengan Tingkat Pengetahuan Kesehatan Reproduksi pada Remaja Di SMU Negeri 5 Madiun. Fakultas Kedokteran, UNS. KTI.

Notoatmodjo, Soekidjo. 2003. Pendidikan dan Perilaku Kesehatan. Jakarta: PT Asdi Mahasatya.

Nursalam. 2008. Konsep & Penerapan Metodologi Penelitian Ilmu Keperawatan: Pedoman Skripsi, Tesis dan Instrumen Penelitian Keperawatan. Jakarta : Salemba Medika.

Oka, I Gusti Made. 2009. Sex Bebas Dikalangan Remaja.

http://ngurahoka.wordpress.com/2009/10/29/sex-bebas-dikalangan-remaja/. Tanggal diakses : 10 februari 2010.

Purwanto, Effy. 2009. Pengantar World Wide Web. http://www.litbang.depkes. go.id/tik/media/Pengantar_WWW.doc. Tanggal Diakses : 2 Februari 2010.

Qomariyah, Astutik. 2010. Perilaku Penggunaan Internet pada Kalangan Remaja di Perkotaan. http://www.alumni.unair.ac.id/kumpulanfile/66 7814988_abs.pdf. Tanggal diakses : 3 Maret 2010.

Rohdiyah, Suci. 2007. Hubungan Pola Asuh Permisif dengan Sikap Remaja Terhadap Seks Pra Nikah. Pascasarjana. UNAIR. Thesis.

Setiawan, Sony Adi. 2007. 500 + Gelombang Video Porno Indonesia Jangan Bugil di Depan Kamera. Yogyakarta: Andi.

Soetjiningsih. 2004. Tumbuh Kembang Remaja dan Permasalahannya. Jakarta: Sagung Seto

Sugiyono. 2007. Statistika Untuk Penelitian. Bandung: Alfabeta.

Suhermin. 2008. Uji Validitas dan Uji Reliabilitas. http://blog.its.ac.id/suhermin statistikaitsacid/files/2008/09/validitas-reliabilitas.pdf. Tanggal diakses : 28 Februari 2010.

Supranto. 2001. Statistik Teori dan Aplikasi Edisi Keenam. Jakarta: Erlangga. Supriati, Euis; Fikawati, Sandra. 2009. Efek Paparan Pornografi pada Remaja

SMP Negeri Kota Pontianak Tahun 2008. Makara Sosial Humaniora 13 No.1: 48-56.

Syahti, Maghriza Novita. 2010. Remaja Dunia Aktif Gunakan Internet Untuk Berbagai Hal. http://inioke.com/konten/1920/remaja-dunia-aktif-gunakan-internet-untuk-berbagai-hal.html. Tanggal Akses: 22 Juli 2010.

Taufiqurrahman, Arief. 2008. Pengantar Metodologi Penelitian untuk Ilmu Kesehatan. Surakarta: UNS PRESS.

Wahono, Romi Satrio. 2003. Pengantar E-Learning dan Pengembangannya. http://www.bpplsp-jateng.com/e-learning/download/112216768 2romi-elearning2.pdf. Tanggal Akses: 26 Maret 2010.

Walgito, Bimo. 2003. Psikologi Sosial (Suatu Pengantar). Yogyakarta: Andi. Widodo, Dwi Arsita. 2008. Hubungan Sikap Remaja dengan Perilaku Seks Bebas

di SMAN 3 Sukoharjo. Universitas Sebelas Maret. KTI.

Yusuf, Syamsu. 2002. Psikologi Perkembangan Anak dan Remaja. Bandung: PT.Remaja Rosdakarya.

Dokumen terkait