• Tidak ada hasil yang ditemukan

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

5.2. Saran

Sekolah Luar Biasa-E Negeri Pembina Tingkat Propinsi berada dibawah naungan langsung Departemen Pendidikan Sumatera Utara secara kelembagaan, sekolah di tujukan untuk mendidik anak-anak cacat di kota Medan khususnya dan Sumatera Utara Umumnya, dan yang selama ini terabaikan oleh pemerintah maupun masyarakatt luas/ untuk itu perlu dilakukan peningkatan dalam berbagai bidang, diantaranya sebagai berikut : 1. Pemerintah sudah seharusnya meningkatkan penyelenggaraan pendidikan

khusus disebabkan bertambahnya kebutuhan akan pendidikan khusus berupa Pendidikan Sekolah Baru.

2. Besarnya biaya operasional sekolah, menjadi perhatian khusus bagi pemerintah untuk meningkatkan dana untuk penyelenggaraan pendidikan khusus di sekolah.

3. Semakin bertambahnya murid, dan perkembangan akan pendidikan khusus sehingga manajemen sekolah harus lebih di tingkatkan untuk menjawab kebutuhan pendidikan terhadap anak-anak berkebutuhan khusus.

4. Peran sekolah terhadap masyarakat harus ditingkatkan karena sangat membantu nantinya proses sosial murid setelah tamat dari sekolah.

5. Profesional guru harus di tingkatkan, karena gurulah yang berperan strategis terhadap peningkatan mutu sekolah.

6. Sekolah diharapkan bisa mengelola serta mengembangkan potensi yang ada untuk terciptanya proses pembelajaran yang efektif terhadap murid. 7. Penguatan komunikasi yang baik dan rutin terhadap orangtua murid agar

lebih ditingkatkan.

8. Memberikan kemudahan bagi murid yang kurang mampu atau miskin bersekolah.

DAFTAR PUSTAKA

Amin,M. dan Dwidjosumorto, A., Pengantar pendidikan Luar Biasa, Jakarta : Depdiknas, 1979.

Anam, C Pendidikan Anak luar Biasa. Yogyakarta : S6PLB yogyakarta. 1981.

BSNP, Panduan Penyusunan Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan

Jenjang Pendidikan Dasar Dan Menengah, Jakarta : BSNP : 2006.

Departemen Pendidikan dan Kebudayaan, Garis Besar Program Pengajaran

(GBPP), Jakarta : Departemen P&K, 1993.

Djojonegoro, Wardiman, Lima Puluh Tahun Perkembangan Pendidikan

Indonesia, Jakarta : Departemenn Pendidikan Dasar, Menegah,

Departemen Pendidikan Nasional, 2005.

Direktorat Pendidikan Luar Biasa, Panduan Penyelenggaraan Pendidikan

Inklusi, Jakarta : Departemen Pendidikan dan Kebudayaan, 1995

Efendi, Muhammad, Pengantar Psikologi Anak Berkelainan, Jakarta : PT.Bumi Aksara, 2006.

Freie, Paulo, Illich Ivan, dkk, Menggugat Pendidikan, Punda Mentalis

Konsenatif, Liberal, Anarkis, Yojakarta : Pustaka Pelajar, Cetakan

VI, 2006.

Gott Schalk, Louis, (terj)., Nugroho Notosusanto : Understanding History

Mengerti Sejarah, Jakarta : UI Press, 1986.

Gyaniuirsula : propesional Development Educational Management

Pengembangan Profesional Untuk Manajemen Pendidikan.

Jakarta : PT Gramedia, 2004.

Gursa, S, Dasar dan Teori Perkembangan Anak, Jakarta : Gunug Mulia, 1985.

Kontowijoyo, Pengantar Ilmu Sejarah, Yogyakarta : PT. Benteng Pustaka, 2005.

Makmun, A.S, Psikologi Anak Luar Biasa, Bandung : Fakultas Ilmu Pendidikan IKIP Bandung, 1987.

Moerdani, S., Psikologi Anak Luar Biasa, Bandung : Universitas Islam Nusantara, 1987.

Pidarta, Made, Manajemen Pendidikan Indonesia, Jakarta : Rineka Cipta, 2004.

Grajedio, T., Anak-anak Yang Terlupakan, Surabaya : Universitas Airlangga, 1976

.

Sudrajat, Hari, Manajemen Peningkatan Pendidikan Mutu Berbasis

Sekolah, Bandung : Cipta Cehasa Grafika, 2005.

Skejorten and Johsen, B., Pendidikan Kebutuhan Khusus sebuah pengantar. Oslo : UIPU, 2004.

Santroch, W., Jhon, (terjemahan) Triwibowo, B.Sa, Psikologi Pendidikan, Dallas : University Of Texas, 2004.

Syafaruddin, Undang-undang RI No.14 Tahun 2005 Tentang Guru dan

Dosen, UU RI No.20 Tahun 2003 Tentang Sisdiknas, Permendiknas No.11 Tahun 2005 Tentang Buku Pelajaran, PP No.19 Tahun 2005 Tentang Standar Nasional Pendidikan,

Lampiran 1

Tabel Keadaan Guru dan Pegawai SLB-E Negeri Pembina Tahun 1996

No Nama NIP

Gol Ruang

Pangkat Keterangan

01 Drs.Dj.Ginting 400014823 IV/A Pembina Kepsek 02 Dra.Jenny Heryani 130892390 III/D Penata TK.I *

03 Drs.Purwo Siswanto

131412403 III/D Penata TK. I

04 Drs, Tri Wahono 131479952 III/D Penata TK.I 05 Drs. Sutardi 131479840 III/D Penata TK. I 06 Drs.Komarudin 131479917 III/D Penata TK.I 07 Drs. Samaun Suud 400017214 III/C Penata 08 Sutoyo 131288485 III/B Penata

MudaTk. I 09 Muhirmansyah 131288783 III/B Penata

MudaTk. I 10 Suripan 131288469 III/B Penata

MudaTk. I

11 Suroso 131288481 III/B Penata MudaTk. I 12 Maryana 131289687 III/B Penata

13 Hidayat 131288474 III/B Penata MudaTk. I 14 Dra.Zunelfieni 132014889 III/A Penata Muda 15 Dimyati 131417223 III/A Penata Muda 16 Marjudin 131413643 III/A Penata Muda 17 Purwanti 131477003 III/A Penata Muda 18 NinikUsmiyanti 131477002 III/A Penata Muda 19 MinasinYogawati 131471094 III/A Penata Muda 20 Supardi Yulianto 131595407 III/A Penata Muda 21 Sitti Nurlian

Tarigan

131998336 II/D Pengatur Tk.I

22 Surantha Mendha S.

131899920 II/D Pengatur Tk.I

23 Prihartini 131899921 II/D Pengatur Tk.I 24 Agus Surya 131961346 II/D Pengatur Tk.I 25 Berita Tarigan 131899337 II/C Pengatur 26 Yuelneni 132050848 II/C Pengatur 27 Hawa 132050850 II/C Pengatur 28 Torianto 132118065 II/B Peng. Md.Tk I 29 Ali Yusar 132126615 II/B Peng. Md.Tk I 30 Jaswardi 132126617 II/B Peng. Md.Tk I 31 Yanto 132126614 II/B Peng. Md.Tk I

32 Ali Amran 132118059 II/B Peng. Md.Tk I 33 Damrah 132118064 II/B Peng. Md.Tk I 34 Erma 132118063 II/B Peng. Md.Tk I 35 Nursur Ginting 130921448 III/A Penata Muda 36 Rosdiah 131417078 II/D Pengatur Tk.I 37 Hanafiah 131471079 II/C Pengatur 38 Yuvah Hanoum 131839934 II/C Pengatur 39 Ramlan Hutabarat 131836122 II/B Peng.

Md.TK.I

40 Enny Mariati 1314710850 I/D Juru TK. I *J = Tuna Netra

41 H. Halomoan Sinaga

1315854003 I/C Juru

42 Sudar Maji - - Honorer

43 Ramli - - Honorer

44 Sudarsoni - - Honorer Sumber :Daftar Guru dan Pegawai SLB-E Negeri Pembina Pada Tahun 1996

Lampiran 2

Keterangan : Tampak Para Murid Sedang Berlatih Keterampilan berupa : Budi Daya Jahe, Gray Busana, Tata Boga, dan Keterampilan Hias Tanaman di Ruangan Doorsmeer, Keterampilan masing-masing yang telah disediakan sekolah, tahun 1998.

Lampiran 3

Keterangan : Fasilitas Sekolah berupa alat gymnas, keterampilan boga, keterampilan tata busaha, dan tampak guru sedang mengajar di kelas B, tahun 1997.

Lampiran 4

Keterangan : Murid sedang berlatih beberapa jenis keterampilan di ruangan keterampilan yang disediakan sekolah berupa, keterampilan bunga, boga, tari dan keterampilan las, tahun 1999.

Lampiran 5

Keterangan : Gedung dan Sarana Prasarana Pendukung SLB-E Negeri Pembina tahun 1989

DAFTAR INFORMAN

1. Nama : Bapak Komarudin Usia : 53 Tahun

Pekerjaan : Guru SLB-E Negeri Pembina Alamat : Helvetia

2. Nama : Bapak Tri Wahono Usia : 54 Tahun

Pekerjaan : Guru SLB-E Negeri Pembina Alamat : Marelan

3. Nama : Bapak Sutardi Usia : 55 Tahun

Pekerjaan : Guru SLB-E Negeri Pembina Alamat : Helvetia

4. Nama : Ibu Jenny Haryanti Usia : 44 Tahun

Pekerjaan : Guru SLB-E Negeri Pembina Alamat : Marelan

5. Nama : Bapak Drs. Bahrizal, M.Pd Usia : 45 Tahun

Pekerjaan : Kepala Sekolah SLB-E Negeri Pembina Alamat : Helvetia

6. Nama : Ibu Soldian Br Simanjuntak (Orangtua Murid) Usia : 48 Tahun

Pekerjaan : Guru Alamat : Marelan

7. Nama : Ibu Sutajah (Orangtua Murid) Usia : 40 Tahun

Pekerjaan : Wiraswasta Alamat : Pd. Bulan

8. Nama : Ibu Syahrius (Orangtua Murid) Usia : 40 Tahun

Pekerjaan : Guru

9. Nama : Rizky Aryansyah Usia : 17 Tahun

Pekerjaan : Murid SLB-E Negeri Alamat : Jl. Gatot Subrono Medan

10. Nama : Tiodor Sihaloho (Orangtua murid) Usia : 38 Tahun

Pekerjaan : Wiraswasta

Dokumen terkait