• Tidak ada hasil yang ditemukan

BAB VI. KESIMPULAN DAN SARAN

6.2 Saran

1. Perlu ditingkatkan penyuluhan dan sosialisasi mengenai pengolahan sampah domestik sebagai indikator program Medan Green and Clean ke seluruh wilayah lingkungan I dalam mewujudkan kondisi lingkungan yang bersih, asri dan hijau. 2. Pemerintah dan masyarakat bersama-sama melakukan pengolahan sampah dimulai

dari pemilahan sampah dan melakukan pemanfaatan sampah agar volume sampah yang diangkut ke TPA semakin berkurang karena sampah merupakan masalah umum yang ada di kota-kota besar.

3. Meningkatkan keterlibatan warga secara keseluruhan tidak hanya ibu rumah tangga dalam berbagai program lingkungan yang dilakukan jangan hanya tertumpu pada tokoh masyarakat maupun beberapa orang kader saja.

4. Perlu dilakukan penelitian lebih lanjut yang meliputi indikator program Medan Green and Clean selain pengolahan sampah domestik .

DAFTAR PUSTAKA

Chandra, Budiman. 2006. Pengantar Kesehatan Lingkungan. EGC. Jakarta

Eviyani. 2007. Hubungan Karakteristik Ibu dengan Tindakan Pemanfaatan Sampah Organik dan Anorganik di Desa Waringin, Solo, Jawa Tengah.

Diakses pada tanggal 23

September 2011.

Evy. 2009. Hubungan Tingkat Pendidikan, Pengetahuan, dan Sikap Dengan

Tindakan Ibu Rumah Tangga Dalam Pengelolaan Sampah Domestik Prinsip 3R (Reduce, Reuse, Recycle) Di Lingkungan V Kelurahan Bandarsono Kecamatan Padang Hulu Kota Tebing Tinggi Tahun 2009. Skripsi. Universitas Sumatera Utara. Medan

Hendrawan, Muhammad Fahmi. 2009. Evaluasi Program Jakarta Green and Clean Di Cipinang Melayu Sebagai Implementasi Corporate Social Responsibility/CSR

PT. Unilever Tbk http ://repository.ipb.ac.id/...

/BAB%20IV,%20V,%20VI,VII%20Pembahasan_. Diakses pada tanggal 23 Mei 2011. Inprayoma, Novriadi. 2011. Hubungan Karakteristik Masyarakat Terhadap

Pelaksanaan Tatanan Kesehatan Lingkungan Dalam Mewujudkan Program Kota Sehat Di Kelurahan Balai Kaliki Kota Payakumbuh. Skripsi. Universitas Sumatera Utara. Medan

____________, 2011. Biopori Teknologi Tepat Guna dan Ramah Lingkungan. Tim

Biopori IPB. Diakses pada

tanggal 03 Juli 2011.

Kusnoputranto, Haryoto. 1986. Kesehatan Lingkungan. Departemen Pendidikan Indonesia, Universitas Indonesia. Jakarta

Mulia, Ricki M,. 2005. Kesehatan Lingkungan. Graha Ilmu. Yogyakarta

Murti, Bhisma, 1996. Prinsip dan Metode Riset Epidemiologi. Gadjah Mada University Press. Surakarta

Notoatmodjo, Soekidjo. 2007. Kesehatan Masyarakat Ilmu & Seni. Rineka Cipta. Jakarta Notoatmodjo, Soekidjo. 2005. Metodologi Penelitian Kesehatan. Rineka Cipta. Jakarta ____________,2010. Panduan Medan Green and Clean

____________, 2010. Program Lingkungan Green and Clean.

Diakses pada tanggal 25 Juni 2011

____________, 2008. Program Makassar Green and Clean Tahun 2008.

2011

Santoso, Urip.2009. Penanganan Sampah Menuju Kota Bersih dan Sehat.

Sarwono, S. 2004. Prinsip Dasar Ilmu Perilaku. Rineka Cipta. Jakarta.

Soemirat, Juli. 1994. Kesehatan Lingkungan. Gadjah Mada University Press. Yogyakarta ____________, 2010. Unilever Green and Clean ”Bumi Kita”. Yayasan Unilever

Indonesia. Jakarta

____________, 2008. Undang-Undang RI Nomor 18 Tahun 2008, Tentang Pengelolaan Sampah

Wardhana, Wisnu A. 2001. Dampak Pencemaran Lingkungan. Penerbit Andi. Yogyakarta Wibowo, Agung. 2009. Kondisi Persampahan Kota di Indonesia.

Diakses

KUESIONER PENELITIAN

HUBUNGAN KARAKTERISTIK IBU RUMAH TANGGA DENGAN PENGOLAHAN SAMPAH DOMESTIK DALAM MEWUJUDKAN MEDAN GREEN AND CLEAN

(MdGC) DI LINGKUNGAN I KELURAHAN PULO BRAYAN DARAT II KECAMATAN MEDAN TIMUR KOTA MEDAN TAHUN 2011

Tanggal Wawancara : No Kuesioner : I. Identitas Responden 1. Nama :………. 2. Alamat :………. 3. Agama/Suku :……….

II. Karakteristik Ibu Rumah Tangga (Isilah pertanyaan berikut ini dengan cara memberi tanda (X) pada jawaban anda)

A.Umur

1. Berapa umur ibu sekarang ? a. 15- 49 tahun

b. 50 tahun ke atas

B.Pendidikan

1. Apa tingkat pendidikan terakhir yang ibu tamatkan? a. Tidak sekolah, tidak tamat SD atau tamat SD b. SLTP/sederajat atau SLTA/sederajat

c. Akademi atau perguruan tinggi

C.Pekerjaan

1. Apa status pekerjaan ibu sekarang ? a. Bekerja

b. Tidak bekerja

D.Penghasilan

1. Berapa penghasilan keluarga ibu dalam sebulan ? a. < Rp. 1.190.000,-

b. ≥ Rp. 1.190.000,-

E. Pengetahuan Tentang Pengelolaan Sampah

1. Apa pengertian sampah yang ibu ketahui ?

a. Sesuatu yang tidak dipakai dan tidak disenangi dan harus dibuang yang umumnya berasal dari kegiatan manusia

b. Sesuatu yang berasal dari kegiatan manusia termasuk kotoran c. Tidak tahu

2. Apa yang ibu ketahui mengenai pembagian sampah menurut mudah tidaknya membusuk ?

a. Sampah organik dan anorganik b. Sampah basah dan sampah kering c. Tidak tahu

3. Apa yang ibu ketahui tentang sampah organik ?

a. Sampah yang berupa sisa-sisa dapur, seperti sayur-sayuran b. Sampah plastik atau kaca

c. Tidak tahu

4. Apa yang ibu ketahui tentang dampak negatif akibat sampah ?

a. Menyebabkan penyakit, mengganggu estetika, mencerminkan status sosial masyarakat yang rendah

b. Menyebabkan penyakit dan mengganggu estetika c. Tidak tahu

5. Apa yang ibu ketahui tentang dampak positif akibat sampah ?

a. Dapat menghasilkan uang jika diolah menjadi barang baru serta dapat digunakan lagi sehingga mengurangi pengeluaran

b. Sampah tidak memberikan dampak positif c. Tidak tahu

6. Apa yang ibu ketahui tentang Reduce (mengurangi sampah) ?

a. Mengurangi jumlah sampah yang dihasilkan dari tiap rumah tangga b. Mengurangi sampah yang dibuang ke TPA oleh rumah tangga c. Tidak tahu

7. Apa yang ibu ketahui tentang Reuse (menggunakan kembali) ? a. Menggunakan kembali sampah yang bisa digunakan kembali b. Menggunakan kembali sampah yang telah didaur ulang c. Tidak tahu

8. Apa yang ibu ketahui tentang Recycle (mendaur ulang sampah) ? a. Mengubah sampah menjadi barang baru yang siap pakai b. Menggunakan barang lama menjadi barang yang dipakai lagi c. Tidak tahu

9. Apa yang ibu ketahui tentang LRB (Lubang Resapan Biopori) ?

a. Lubang yang dibuat untuk meningkatkan daya resap air tanah dengan cara memasukkan sampah organik kedalamnya sehingga terjadi proses pengomposan b. Lubang untuk menyerap air dari sampah yang berserakan di tanah

c. Tidak tahu

10. Berapa kedalaman lubang biopori yang ibu ketahui ? a. 100 cm

b. 50 cm c. Tidak tahu

III. Sikap

1. Apakah ibu setuju tiap rumah tangga harus mempunyai tempat pembuangan sampah sementara ?

a. Setuju

b. Kurang setuju c. Tidak setuju

2. Apakah ibu setuju bahwa sampah harus dipisahkan antara yang yang mudah membusuk dan tidak mudah membusuk ?

b. Kurang setuju c. Tidak setuju

3. Apakah ibu setuju tiap rumah tangga harus melakukan pemisahan sampah ? a. Setuju

b. Kurang setuju c. Tidak setuju

4. Apakah ibu setuju sampah yang dihasilkan tiap rumah tangga sebisa mungkin harus dikurangi jumlahnya untuk mengurangi dampak negatif akibat sampah ?

a. Setuju

b. Kurang setuju c. Tidak setuju

5. Apakah ibu setuju sebaiknya ibu rumah tangga menggunakan barang-barang yang dapat digunakan kembali untuk mengurangi produksi sampah?

a. Setuju

b. Kurang setuju c. Tidak setuju

6. Apakah ibu setuju sebaiknya sampah dimanfaatkan kembali sehingga bernilai positif untuk hal-hal tertentu?

a. Setuju

b. Kurang setuju c. Tidak setuju

7. Apakah ibu setuju sebaiknya sampah yang masih bisa dipakai tidak dibuang tetapi dimanfaatkan kembali?

a. Setuju

b. Kurang setuju c. Tidak setuju

8. Apakah ibu setuju untuk meminimalisasi terjadinya banjir, dibuat lubang resapan untuk meningkatkan daya resap air ?

a. Setuju

c. Tidak setuju

9. Apakah ibu setuju untuk mengatasi sampah organik, dilakukan pengomposan dalam lubang resapan biopori ?

a. Setuju

b. Kurang setuju c. Tidak setuju

10. Apakah ibu setuju sebaiknya lubang resapan dibuat di halaman atau pekarangan rumah? a. Setuju

b. Kurang setuju c. Tidak setuju

Formulir Check List Pengolahan Sampah Domestik

Keterangan : a. Ya = Baik

b. Tidak = Tidak Baik

No

Indikator Pengolahan Sampah Ya Tidak

Bobot 1 0

1 Pemanfaatan Sampah organik dan anorganik (3R)

- Memiliki tempat pemilahan sampah organik dan anorganik

- Mendaur ulang sampah anorganik menjadi barang bernilai ekonomis - Membuat kompos dari sampah

organik

2 Pembuatan Lubang Resapan Biopori

- Lubang dibuat dengan kedalaman 100 cm

- Sampah organik rutin dimasukkan kedalam lubang

- Lubang dibuat di halaman rumah atau daerah sekitar rumah

Dokumen terkait