• Tidak ada hasil yang ditemukan

BAB 6 KESIMPULAN DAN SARAN

6.2 Saran

Adapun saran yang diberikan peneliti berkaitan dengan penelitian ini adalah sebagai berikut :

1. Mengoptimalkan kualitas pengamatan data yang diperoleh dari rekam medis. Karena kurang lengkapnya informasi dan pihak yang kurang memperhatikan format pencatatan rekam medis RSUP. H. Adam Malik Medan.

2. Untuk pihak RSUP. H. Adam Malik Medan, hendaknya melengkapi formulir rekam medis yang ada sesuai standar, sehingga memungkinkan dilakukan penelitian yang lebih detail tentang suatu penyakit tersebut.

3. Berbagai karakteristik penderita kanker serviks pada RSUP H. Adam Malik bisa dijadikan suatu bahan penelitian untuk mencari tahu alasan dibalik hal tersebut, dan keterkaitannya satu sama lain, bilamana nantinya dapat dijadikan salah satu upaya dalam menurunkan angka kejadian dan upaya pencegahan kanker serviks.

4. Di perlukan penelitian mengenai faktor-faktor resiko yang dapat meningkatkan kemungkinan terjadinya kanker serviks.

5. Perlu dilakukannya program deteksi dini kanker serviks kepada masyarakat umum, agar mencegah pasien datang dengan stadium yang sudah lanjut.

DAFTAR PUSTAKA

American Cancer Society. 2007. Cancer Fact & Figures. Atlanta : American Cancer Society.

American Cancer Society. 2008. Cancer Prevention & Early Detection Facts & Figure. Atlanta. American Cancer Society.

Anderson, Churchill., 1991. Sytemic Pathology. Third edition, vol. 6 Female Reproductive system. London.

Aziz, MF., Andrijono, Saifuddin AB, editors., 2006. Buku Acuan Nasional Onkologi Ginekologi. Edisi kedua. Jakarta: Yayasan Bina Pustaka Sarwono Prawirohardjo.

Siregar, Budiningsih., 2006. Buku Acuan Nasional Onkologi Ginekologi. In: Aziz M Farid, Adrijojo, Saifuddin Abdul Bari, editors. Pemeriksaan histopatologi dalam penanganan kanker ginekologi. Jakarta: Yayasan Bina Pustaka Sarwono Prawirohardjo,253-273.

Cunningham, Williams F Garry., 1989. Obstetrics 18th

Dalimartha S. 2004. Deteksi Dini Kanker. Jakarta : Penebar Swadaya. edition.

Departemen Kesehatan Republik Indonesia, 1983. Sistem kesehatan nasional. Direktorat Promosi Kesehatan.

Diananda R. 2007. Mengenal Seluk Beluk Kanker. Yogyakarta : Katahati.

Edianto, Deri., 2006. Buku Acuan Nasional Onkologi Ginekologi. In: Aziz M Farid, Adrijojo, Saifuddin Abdul Bari, editors. Kanker Sserviks. Jakarta: Yayasan Bina Pustaka Sarwono Prawirohardjo, 442-455.

Garcia, Agustin A., 2007. Cervical Cancer. University of Southern California Keck School of Medicine. Available from:

2010].

Harahap, RE., 1984. Neoplasia Intraepitel Serviks, Pencegahan Kanker Leher Rahim. Jakarta : UI Press.

Julian, MD, Thomas., 1997. A Manual of Clinical Colposcopy. New York : The Parthenon Publishing Group.

Juliana, Mekawati., 1997. Karakteristik Penderita Kanker Leher Rahim yang Dirawat Inap di RSU. dr. Pirngadi Medan tahun 1994-1996. (Karya Tulis Ilmiah). Medan : Fakultas Kesehatan Masyarakat USU.

Khasbiyah. 2004. Faktor Risiko Kanker Serviks Uteri. (Karya Tulis Ilmiah). Semarang : Fakultas Kesehatan Masyarakat UNDIP.

Leitao MM Jr, Chi DS., 2002. Recurrent Cervical Cancer. Curr Treat Options

Oncol [serial online]. Available from:

Lumban Tobing, H., 1985. Kanker leher rahim di RSU dr. Pirngadi Medan 1974-1982. Skripsi bagian obstetri dan ginekologi FK-USU/ RSU dr. Pringadi, Medan .

Mardjikoen, P., Sarwono, P. (editor)., 2004. Ilmu kebidanan. Edisi kedua. Jakarta: Yayasan Bina Pustaka Sarwono Prawirohardjo.

Mardjikoen, prastowo., 2005. Tumor Ganas Alat Genitalia. Edisi kedua. Jakarta: Yayasan Bina Pustaka Sarwono Prawirohardjo.

Moeloek FA, Nuranna L, Wibowo N, Purbadi S, editors., 2006. Standar Pelayanan Medik Obstetri dan Ginekologi. Jakarta: Perkumpulan Obstetri dan Ginekologi Indonesia.

Munoz, Nubia et all., 2003. Epidemiologic Classification of Human Papillomavirus Types Associated with Cervical Cancer. NEJM (348) : 518-527. Available from : [Accesed 10 March 2010]

Nagai Y, Toma T, Moromizato H, Maehama T, Asato T, Kariya K, et al., 2004. Persistence of Human Papillomavirus Infection as A Predictor for Recurrence in Carcinoma of The Cervix After Radiotherapy. AJOG; 191 (6): 1907-13. Notoatmodjo S. 2005. Metodologi Penelitian Kesehatan. Jakarta : PT Rineka

Cipta.

Ramchandani SM, Houck KL, Hernandez E, Gaughan JP., 2007. Predicting Persistent/Recurrent Disease in the Cervix After Excisional Biopsy. MedGenMed [serial online]; 9(2) : 24. Available from: [Accesed 2 April 2010]

Randall, Marcus E, Michael, Helen, Morken, Jan Ver., Stehman, Fred., 2005. Uterin Cervix. In: Hoskin, William J et all. Principle and Practice of Gynecologic 4th

Robinson WR, Hamilton CA, Michaels SH, Kissinger P., 2001. Effect of Excisional Therapy and Highly Active Antiretroviral Therapy on Cervical Intraepithelial Neoplasia in Women Infected with Human Immunodeficiency Virus. AJOG [serial online]; 184(4):538-43. Available from:

edition. USA: William & Wilkins, 743-809.

Sukardja, I Dewa Gede., 2000. Onkologi Klinik. Surabaya : Airlangga University Press.

Sulaini Pelsi., 2006. Buku Acuan Nasional Onkologi Ginekologi. In: Aziz M Farid, Adrijojo, Saifuddin Abdul Bari, editors. Biopsi. Jakarta: Yayasan Bina Pustaka Sarwono Prawirohardjo, 239-252.

Suwiyoga., 2006. Tes Human Papilomavirus sebagai Skrining Alternatif Kanker Serviks. Denpasar : Universitas Udayana.

World Health Organization., 2008. World Cancer Report 2008. WHO Press.

Winkjosastro, H., 1992. Anatomi alat kandungan. Ilmu Kebidanan. Jakarta : Yayasan Bina Pustaka.

Yakub, MY,. 1993. Tinjauan kasus kanker leher rahim yang dirawat Inap di RSU. dr. Pirngadi Medan periode 1 Januari 1981-31 Desember 1990. Medan : bagian Obstetri dan Ginekologi RSU. dr. Pirngadi/ FK USU 1993.

Zeller, Jhon L., 2007. Carcinoma of The Cervix. Journal of American Medical

Association (298): 19. Available from:

DAFTAR RIWAYAT HIDUP

Nama : Aida

Tempat/ Tanggal Lahir : Medan/ 22 Januari 1990

Agama : Islam

Alamat : Jl. Lizardi Putra no. 151, Komp. Kejaksaan Medan Riwayat Pendidikan : 1. TK Ra. Melati 1994-1995

2. SD Timbul Jaya Medan 1995-2001 3. SMP Harapan II Medan 2001-2004 4. SMA Harapan I Medan 2004-2007 Riwayat Pelatihan : Seminar dan Workshop RJPO & Traumatologi

TBM FK USU

Riwayat Organisasi : 1. Anggota TBM FK USU

Hasil Output

Karakteristik penderita kanker serviks yang dirawat inap di RSUP. H. Adam Malik Medan tahun 2009

1. Distribusi penderita kanker serviks menurut Domisli

Frequency Percent Valid Percent

Cumulative Percent

Valid aceh selatan 2 1.7 1.7 1.7

aceh tamiang 3 2.5 2.5 4.1 aceh tengah 2 1.7 1.7 5.8 aceh timur 1 .8 .8 6.6 asahan 5 4.1 4.1 10.7 binjai 8 6.6 6.6 17.4 dairi 1 .8 .8 18.2 deli serdang 28 23.1 23.1 41.3 karo 4 3.3 3.3 44.6 lab. batu 1 .8 .8 45.5 langkat 6 5.0 5.0 50.4 lubuk pakam 1 .8 .8 51.2 medan 27 22.3 22.3 73.6

nias 1 .8 .8 74.4 perbaungan 1 .8 .8 75.2 riau 3 2.5 2.5 77.7 sergai 5 4.1 4.1 81.8 siantar 1 .8 .8 82.6 simalungun 1 .8 .8 83.5 tanjung balai 1 .8 .8 84.3 tap sel 18 14.9 14.9 99.2 tebing tinggi 1 .8 .8 100.0 Total 121 100.0 100.0

2. Distribusi penderita kanker serviks menurut Umur

Frequency Percent Valid Percent

Cumulative Percent

Valid > 41 tahun 21 17.4 17.4 17.4

Frequency Percent Valid Percent Cumulative Percent Valid > 41 tahun 21 17.4 17.4 17.4 < 40 tahun 100 82.6 82.6 100.0 Total 121 100.0 100.0

3. Distribusi penderita kanker serviks menurut Agama

Frequency Percent Valid Percent

Cumulative Percent

Valid islam 85 70.2 70.2 70.2

non-islam 36 29.8 29.8 100.0

Total 121 100.0 100.0

4. Distribusi penderita kanker serviks menurut Suku

Frequency Percent Valid Percent

Cumulative Percent

Valid jawa 41 33.9 33.9 33.9

non-jawa 80 66.1 66.1 100.0

Total 121 100.0 100.0

Frequency Percent Valid Percent

Cumulative Percent

Valid sampai SMP/ sederajat 43 35.5 35.5 35.5

SMA/ sederajat ke atas 78 64.5 64.5 100.0

Total 121 100.0 100.0

6. Distribusi penderita kanker serviks menurut Status perkawinan

Frequency Percent Valid Percent

Cumulative Percent

Valid kawin 121 100.0 100.0 100.0

7. Distribusi penderita kanker serviks menurut Jumlah Paritas

Frequency Percent Valid Percent

Cumulative Percent

Valid < 5 orang 50 41.3 41.3 41.3

> 6 orang 71 58.7 58.7 100.0

Total 121 100.0 100.0

Frequency Percent Valid Percent Cumulative Percent Valid > 8hari 59 48.8 48.8 48.8 < 7hari 62 51.2 51.2 100.0 Total 121 100.0 100.0

9. Distribusi penderita kanker serviks menurut Stadium

Frequency Percent Valid Percent

Cumulative Percent Valid - 11 9.1 9.1 9.1 IB 11 9.1 9.1 18.2 IB1 1 .8 .8 19.0 IB2 15 12.4 12.4 31.4 IIA 6 5.0 5.0 36.4 IIB 30 24.8 24.8 61.2 IIIA 4 3.3 3.3 64.5 IIIB 42 34.7 34.7 99.2 IV 1 .8 .8 100.0 Total 121 100.0 100.0

Frequency Percent Valid Percent

Cumulative Percent

Valid badan lemas 4 3.3 3.3 3.3

benjolan perut bawah 4 3.3 3.3 6.6

keputihan 14 11.6 11.6 18.2

nyeri perut 7 5.8 5.8 24.0

perdarahan pervaginam 87 71.9 71.9 95.9

sesak napas 1 .8 .8 96.7

susah BAB 3 2.5 2.5 99.2

tidak bisa tidur 1 .8 .8 100.0

Dokumen terkait