• Tidak ada hasil yang ditemukan

Demi mewujudkan pelaksanaan program PLT yang lebih baik di masa yang akan datang, maka berikut ini beberapa saran yang penting diperhatikan :

1. Mahasiswa PLT

a. Menjaga nama baik dirinya sendiri sebagai mahasiswa, warga sekolah dan wakil Universitas.

b. Mampu menempatkan diri dan menyesuaikan diri dengan norma yang berlaku di sekolah.

27 d. Lebih memahami karakter peserta didik, lingkungan, teman kerja, dan

fasilitas yang tersedia.

e. Kedisiplinan dan keikhlasan dalam menjalankan tugas ini sangat penting sehingga tidak merasa terbebani.

f. Praktikan hendaknya bertindak tegas pada peserta didik jika ada hal yang melanggar aturan.

g. Hendaknya mahasiswa PLT memanfaatkan waktu dengan efektif dan efisien untuk mendapatkan pengetahuan dan pengalaman mengajar, serta manajemen sekolah secara baik dan bertanggung jawab.

2. SMA Negeri 3 Bantul

a. Meningkatkan hubungan baik antara pihak sekolah dan UNY dengan cara saling memberi masukan serta menjaga komunikasi.

b. Meningkatkan kedisiplinan serta koordinasi di kalangan warga sekolah sehingga semua kegiatan pembelajaran dapat berjalan sesuai dengan apa yang diharapkan.

c. Sarana dan prasarana yang sudah ada, hendaknya dapat dimanfaatkan dengan lebih efektif.

d. Program yang dijalankan secra berkelanjutan hendaknya tetap dijaga dan dimanfaatkan semaksimal mungkin dan seefektif mungkin.

3. Universitas Negeri Yogyakarta

a. Meningkatkan koordinasi antara LPPMP, DPL dan guru pembimbing di sekolah tempat para mahasiswa melaksanakan PPL.

b. Kontrol atau monitoring pihak Universitas yang diwakili oleh DPL hendaknya lebih sering dilakukan.

c. Meningkatkan komunikasi antar pihak sekolah agar tidak terjadi miss komunikasi diantara kedua belah pihak.

28 DAFTAR PUSTAKA

Tim Pembekalan PPL UNY, 2016. Materi Pembekalan PPL Tahun 2016.

Yogyakarta : LPPMP UNY.

Tim PPL UNY. 2015. Panduan PPL 2015. Universitas Negeri Yogyakarta : LPPMP

UNY.

TIM UPPL. 2015. Panduan Pengajaran Mikro. Yogyakarta: UPPL Universitas Negeri Yogyakarta

29 LAMPIRAN

30 FORMAT OBSERVASI

PEMBELAJARAN DI KELAS DAN OBSERVASI PESERTA DIDIK

Universitas Negeri Yogyakarta

Nama Mahasiswa : Faradila Ary .S Waktu : 11.00 – 13.00

NIM : 14203241031 Tempat : SMA Negeri 3 Bantul

Tanggal Observasi : 23 September 2017 Fak/Prodi/Jur : FBS/Pend.Bhs. Jerman

No. Aspek yang diamati Deskripsi Hasil Pengamatan

A. Perangkat Pembelajaran

1. Kurikulum Kurikulum yang digunakan adalah Kurikulum Tingkat Satuan Pembelajaran (KTSP) 2006.

2. Silabus Silabus telah dibuat satu semester penuh dengan berbgai tema.

3. RPP Sesuai dengan RPP dan silabus, SK dan KD yang telah ditetapkan.

B. Proses Pembelajaran

1. Membuka Pelajaran Guru mengucap salam dan menanyakan kabar siswa, mengecek kehadiran dan memberikan apersepsi.

2. Penyajian Materi Penjelasan materi, memberi gambaran pada media papan tulis, pemberian tugas. 3. Metode Pembelajaran Ceramah, Tanya jawab, diskusi 4. Penggunaan Bahasa Bahasa Jerman dan Bahasa Indonesia 5. Penggunaan Waktu Waktu yang ada selama 2 jam pelajaran (2 x

45menit) sudah digunakan dengan baik, 6. Gerak Tidak hanya berdiri di depan kelas tetapi ke

arah tengah kelas menghampiri siswa 7. Cara Memotivasi

Siswa

Pasif, guru hanya duduk di meja guru dan sesekali menulis di papan tulis.

8. Teknik Bertanya Menanyakan kesulitan siswa dan materi apa yang kurang jelas

9. Teknik Penguasaan Kelas

Guru dapat mengendalikan kondisi siswa yang sedang ngobrol atau ramai di kelas 10. Penggunaan Media Konvensional. Guru menggunakan papan tulis

dan buku paket ”wir lernen Deutsch“. 11. Bentuk dan Cara

Evaluasi

Memberi lembar soal individu/kelompok atau bertanya kembali pada siswa tentang materi yang baru saja diajarkan.

31 C. Perilaku Siswa

1. Perilaku Siswa di dalam Kelas

Siswa memperhatikan guru menerangkan materi tetapi ada beberapa siswa yang tidak aktif saat menjawab pertanyaan.

2. Perilaku Siswa di luar kelas

Siswa diluar kelas cukup tertib dan menghormati guru.

32 UNIVERSITAS NEGERI

YOGYKARTA

FORMAT OBSERVASI SEKOLAH

Nama Mahasiswa : Faradila Ary. S Waktu : 11.00-13.00

NIM : 14203241031 Tempat : SMA Negeri 3 Bantul Tanggal Observasi : 15 September 2017 Fak/Prodi/Jur :

FBS/ Pendidikan Bahasa Jerman No. Aspek yang

diamati

Deskripsi Hasil Pengamatan Keterangan

1. Kondisi sekolah

Terdiri dari 23 ruang kelas (kelas X 6 kelas, Kelas XI 7 kelas, Kelas XII 6 kelas), dan 4 kelas masih tahap rehabilitasi, Lab. IPA (Fisika, Kimia dan Biologi), Lab. Bahasa, Lab.Komputer, Ruang Perkantoran, Ruang Musik/ Karawitan, Perpustakaan, UKS, Kantin, Masjid, Lapangan dan lain-lain. Bangunan cukup baik memenuhi sebuah sekolah.

2. Potensi siswa Banyak potensi dari siswa yang sudah dikembangkan melalui kegiatan ekstrakurikuler. Terlihat juga prestasi siswa dalam

mengikuti bidang perlombaan. Kemampuan secara akademik siswa SMA N 3 Bantul sudah baik. 3. Potensi guru Tenaga pendidik atau guru telah

memenuhi pendidikan yang distandarkan oleh pemerintah.

Potensi guru sudah baik

4. Potensi karyawan

Manajemen sekolah secara umum cukup baik.

Baik

5. Fasilitas Media

Setiap kelas terdapat whiteboard, LCD, meja kursi, spidol dan sebagainya.

Baik

NP.ma 1

Untuk mahasiswa

33 6. Perpustakaan

sekolah

Jumlah buku belum begitu banyak terutama buku pengetahuan. Untuk buku pelajaran sudah bervariasi.

Baik

7. Laboratorium Fasilitas disekolah sdah cukup memadai salah satunya terdapat Laboratorium IPA (kimia, biologi, fisika), Laboratorium Bahasa, dan Laboratorium Komputer.

Laboratorium lengkap dan terawat.

8. Ekstrakulikuler Sekolah mewajibkan dua ekstrakulikuler yaitu PMR dan KIR. Selain itu ada ekstrakulikuler lain seperti PMR, Basket, Sepak bola, Voli, Bela diri, KRR, PIK, Paskibra, Karawitan, Tari dan pembinaan olimpiade sains dan teknologi. Kegiatan ekstrakulikuler berjalan rutin sesuai jadwal. 9. Organisasi dan fasilitas osis

OSIS SMA Negeri 3 Bantul berjalan dengan baik dan terdapat satu ruang khusus OSIS.

Baik

10. Tempat Ibadah Terdapat satu Masjid yang terletak

di sebelah ruang guru. Selain itu terdapat ruang agama khusus non muslim.

Baik

11. Kesehatan Lingkungan

Kondisi kamar mandi cukup terawat . Tempat sampah juga mudah ditemukan. Selain itu terdapat taman di depan kelas tetapi masih dalam proses renovasi.

34

NAMA SEKOLAH : SMA NEGERI 3 BANTUL NAMA MAHASISWA : YESI RATNA SUMINARFARADILA ARY .S ALAMAT SEKOLAHT SEKOLAH : GATEN, TRIRENGGO, BANTUL NIM : 14205241037

GURU PEMBIMBING : AGUG PRIATMOKOPEMBIMBING : LINAWATI , S.pd FAK/JUR/PRODI : FBS/JURUSAN PENDIDIKAN BAHASA PENDIDIKAN BAHASA JERMAN JERMAN

I II III IV V VI VII VIII IX X XI XII

1 Pembuatan Program PLT

a. Observasi Kegiatan Pembelajaran 5 0 4 3 12

b. Menyusun Matriks 0 0 12 12

2. Pembelajaran Kokurikuler

(Kegiatan Mengajar Terbimbing)

a. Persiapan

1) Konsultasi dengan guru pendamping 3 0 2 3 5 4 17

2) Konsultasi dan Bimbingan dengan

Guru Pamong/DPL PLT 0 0 4 4

3) Mengumpulkan materi dan

Membuat RPP 4 3 5 3 8 3 26

4) Menyiapan/Membuat Media 0 4 4 2 3 13

b. Mengajar Terbimbing

1) Praktik mengajar di kelas/di lapangan 0 5 9 3 8 9 34

2) Penilaian dan evaluasi 0 11 9 20

3. Kegiatan Sekolah

a. Upacara bendera hari senin 1 1 1 3

: 14203241031

Total Jam Program/kegiatan PLT

NO Jumlah Jam Per Minggu

MATRIK RENCANA PROGRAM KERJA INDIVIDU PLT UNY TAHUN 2017

UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA

F 01

Untuk Mahasiswa

UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA

35

b. Upacara peringatan hari nasional 2 2 4

c. Mengawasi UTS 12 12

d. Kerja bakti 1 1

e. Piket 8 12 8 10 6 7 6 4 61

f. Mendampingi ekstrakurikuler 4 4

4 Lain- lain

a. Dskusi teman sejawat 3 3 5 4 15

b. Pengecapan selebaran 2 2 2 6

c. Inventarisasi Perpustakaan 3 3

d. pengadaan peralatan UKS 3 3

e. Pelepasan PLT 5 5 10

36

LEMBAGA PENGEMBANGAN DAN PENJAMINAN MUTU PENDIDIKAN UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA

CATATAN HARIAN PLT

NAMA MAHASISWA : Faradila Ary .S

NAMA SEKOLAH : SMAN 3 Bantul

NO. MAHASISWA : 14203241031

ALAMAT SEKOLAH :Gaten , Trirenggo, Bantul

FAK/JUR/PR.STUDI : Pend. Bahasa Jerman

No Hari/ Tanggal Pukul Nama Kegiatan Hasil kuantitatif/kualitatif Keterangan/ Paraf DPL 1. Jumat/15/9/

2017

08.00 – 09.00 Penyerahan PPL Hasil Kualitatif : diterima oleh Kepala Sekolah Hasil Kuantitatif : dihadiri oleh mhs : 10 orang, DPL : 1 orang, guru dan staf : 5 orang

2 Sabtu 16/9/2017

09.00 – 11.00 Observasi Hasil Kualitatif : terobservasi laboratorium IPA

Hasil Kuantitatif : dihadiri oleh 2 orang mhs,

37 3 Senin

17/9/2017

08.00 – 13.00 Piket perijinan Membuat ijin bagi siswa yang memiliki keperluan diluar

sekolah

4 Selasa 10.00- 12.00 Piket perijinan Membuat ijin bagi siswa dan

18/09/2017 membantu guru untuk

menyampaikan tugas ke kelas.

5 Rabu 19/09/2017

09.00 – 11.00 Konsultasi guru pembimbing Hasil kualitatif : Menanyakan materi, silabus dan media yang akan digunakan saat pembelajaran

Hasil kuantitatif:

Guru memberi softfile silabus 6 Kamis

20/09/2017

08.00-11.00 Mencari materi Hasil kualitatif:

Mencari materi sesuai denga silabus

Hasil kuantitatif:

Mendapatkan materi dari youtube.

7 Jumat 21/09/2017

12.00 – 14.00 Pendampingan ekstrakulikuler Hasil kualitatif:

Mengikuti kegiatan salah satu ekskul di SMA 3 Bantul. Hasil kuantitatif:

Ekskul diikuti 3 orang mahasiswa

8 Sabtu 09.00- 13.00 Observasi kelas Mengikuti proses

23/9/2017 pembelajaran bahasa jerman

di kelas XII IPA 3 bersama guru pembimbing.

38 9 Senin

25/09/2017

09.00 – 11.00 Mengawas UTS Mengawasi UTS kelas x dan xi di ruang 7.

10 Selasa 09.00 – 11.00 Mengawas UTS Mengawasi UTS kelas X dan

26/09/2017 XI di ruang 2.

11 Rabu 27/09/2017

07.00 – 09.00 Mengawas UTS Mengawasi UTS dan mengisi berita acara di ruang 8. 12 Kamis 07.00 – 09.00 Mengawas UTS Mengawasi UTS kelas x dan

28/09/2017 xi di ruang 1.

11.00 -12.00 Mengawasi UTS dan mengisi

berita acara di ruang 7. 13 Sabtu 30/

09/2017

09.00- 11.00 Mengawas UTS Mengawasi UTS di ruang 4. 14 Minggu

01/10/2017

07.00 – 09.00 Upacara Kesaktian Pancasila Mengikuti proses upacara peringatan hari kesaktian pancasila yang dilakukan I lapangan upacara SMA Negeri 3 Bantul. 15 Senin

02/10/2017

07.00 – 13-00 Piket perijinan Menyiapkan surat izin untuk siswa yang memiliki

keperluan diluar sekolah. 16 Selasa

03/10/2017

08.00 – 10.00 Membuat RPP Hasil Kualitatif: Menyusun RPP 1 Jp Untuk Hari Kamis

Hasil Kuantitatif: Membuat Satu RPP Untuk Kelas IPA Dan IPS

39 11.00 – 14.00 Membuat media Hasil Kuantitatif:

Membuat Media Dengan Tema Reisen.

Hasil Kuantitatif: Mencari media video dari

youtube. 17 Rabu

04/10/2017

08.00 – 10.00 Diskusi teman sejawat Hasil kualitatif:

Berdiskusi tentang RPP dan media untu mengajar hari kamis

Hasil kuantitatif:

Melakukan team teaching pada hari sabtu.

18 Kamis 05/10/2017

07.00 – 09.00 Mengajar Mengajar bahasa jerman

dikelas XII IPS 2 . peserta didik yang hadir ada 25 anak.

10.00 – 11.00

Mengajar Bahasa jerman kelas XI IPA 1. Peserta didik yang hadir 30 orang

19 Sabtu 07/10/2017

09.00 – 13.00 Piket perijinan Menyiapkan surat izin untuk siswa yang memiliki

keperluan diluar sekolah. 20 Senin

09/10/2017

06.15 – 07.00 Piket pagi Menyambut dan bersalaman dengan siswa yang baru datang di depan gerbang sekolah.

40 07.00 – 13.00 Piket perijinan Menyiapkan surat izin untuk

siswa yang memiliki keperluan diluar sekolah.

21 Selasa 10/10/2017

08.00– 13.00 Membuat RPP Hasil Kualitatif :

Merancang RPP untuk materi Leseverstehen

Hasil kuantitatif :

Satu RPP telah dirancang untuk hari kamis

22 Rabu 11/10/2017

08.00 – 09.00 Membersihkan basecamp Hasil kualitatif:

Merapikan dan menata barang-barang di basecamp. Hasil kuantitatif:

3 mahasiswa ikut merapikan basecamp

23 Kamis 12/10/2017

07.00 – 09.00 Mengajar Hasil Kualiatif :

Mengajar materi Urlaub dan praktek membaca di XII IPS 2.

Hasil kuantitatif :

23 siswa hadir mengikuti pelajaran.

41

10.25 – 12.00 Hasil kualitatif :

Mengajar materi yang sama dgn kelas sebelumnya. Hasil kuantitatif :

32 siswa hadir mengikuti pelajaran.

13.00 – 16.00 Pendampingan Ekstrakulikuler

Hasil kulitatif :

Mendampingi ekskul KRR dan sekaligus perkenalan diri.

Hasil kuantitatif :

Sekitar 23 anak mengikuti ekskul KRR pada hari ini.

24 Sabtu 14/10/2017

08.00 – 11.00 Mengajar Hasil kualitatif :

Mengajar materi Urlaub dan membuat percakapan

Hasil kuantitatif :

32 siswa hadir mengikuti pelajaran.

42 25 Senin

16/10/2017

07.00 – 13.00 Piket Perijinan Hasil kualitatif :

Menjaga perijinan di lobby i dan mengantarkan surat ijin ke kelas.

Hasil kuntitatif :

Mengantar tiga surat ke kelas yang dituju.

26 Selasa 17/10/2017

08.00 – 09.00 Konsultasi RPP Hasil kualitatif : Konsultasi RPP yang akan digunakan besok.

Hasil kuantitatif : Satu RPP telah di konsultasikan. 10.00 – 11.10 Mendampingi siswa Hasil kulitatif :

Mendampingi siswa saat pelajaran BK di XII IPA 3.

43 Hasil kuantitatif :

31 siswa mengikuti pelajaran BK.

27 Rabu 18/10/2017

08.00 – 10.00 Membuat RPP Hasil kualitatif :

Menyusun RPP yang telah d konsultasi sesuai materi yg akan diajarkan besok. Hasil kuantitatif :

Satu RPP telah di buat untuk hari sabtu.

11.00 – 12.00 Mengecap Pemberitahuan Hasil kualitatif: Membantu mengecap pemberitahuan untuk siswa. Hasil kuantitatif :

Mengecap 40 pemberitahuan 28 Kamis

19/10/2017

08.00- 10.00 Piket BK Hasil kualitatif:

Merapikan berkas-berkas yang ada di ruang BK serta melayani perijinan siswa. Hasil kuantitatif :

4 anak meminta izin karena ada keperluan diluar sekolah. 29 Sabtu 21/10/ 08.45 - 10.25 Mengajar Hasil kualitatif :

2017 Mempraktekkan percakapa

yang telah dibuat minggu lalu.

44 Hasil kuantitatif :

31 anak hadir dan

mempraktekkan percakapan mereka.

30 Senin 23/ 10/ 2017

07.15 – 08.00 Upacara bendera Hasil kualitatif : Melaksanakan upacara bendera rutin .

Hasil kuantitatif : Seluruh guru dan siswa mengikuti upacara bendera.

08.00 – 13.00 Piket perijinan

Hasil kualitatif :

Menjaga perijinan di lobby i dan mengantarkan surat ijin ke kelas.

Hasil kuntitatif :

Mengantar tiga surat ke kelas yang dituju.

31 Selasa 24/10/2017

09.00-11.00 Konsultasi RPP Hasil kualitatif: Memperbaiki metode pembelajaran yg kurang tepat

Hasil kuantitatif :

Membuat RPP untuk dua jam pelajaran

32 Rabu 25/10/2017

08.00- 11.00 Membuat media pembelajaran Hasil kualitatif :

45 12.00-14.00 Kunjungan dosen pembimbing

media pembelajaran untuk hari kamis

Hasil kuantitatif :

Satu media pembelajaran untuk jp hari kamis.

Hasil kualitatif:

Dosen mengunjungi sekolah dan

33 Kamis 26/10/2017

07.15- 08.45 Mengajar Hasil kualitatif :

Mengajar tema schreiben dgn menggunakan struktur

präteritum di XII IPS 2 Hasil kuantitatif:

20 siswa mengikuti pelajaran bhs jerman

10.25-11.55 Hasil Kualitatif :

Mengajar materi yang sama di XII IPA 1

Hasil kuantitatif :

32 anak mengikuti pelajaran bahasa jerman

12.00 – 15.00 Diskusi teman sejawat Hasil kualitatif:

Diskusi mengenai hambatan saat pembelajaran

46 Menemukan cara untuk

mengurangi hambatan tsb yaitu dengan menampilkan video untuk menarik perhatian siswa. 34 Sabtu

28/10/2017

07.15- 09.00 Upacara peringatan Sumpah pemuda Hasil Kualitatif : Mengikuti upacara hari sumpah pemuda Hasil kuantitatif : Seluruh warga sekolah mengikuti upacara Mengajar

08.45 - 10.25 Hasil kualitatif :

Mengajar materi Urlaub lalu siswa membaca wacana singkat tentang Urlaub di Jerman

Hasil kuantitatif :

32 siswa hadir mengikuti pelajaran.

11.00 -13.00 Hasil kualitatif :

Mengajar materi Präteritum lalu siswa mencari kata kerja yang ada di video dongeng Hasil kuantitatif :

29 siswa mengikuti pelajaran bahasa jerman

47 35 Senin

30/10/2017

08.45 -11.00 Piket Perijinan Hasil kualitatif :

Menjaga perijinan di lobby serta dan mengantarkan surat ijin ke kelas.

Hasil kuntitatif : Mengantar 2 surat ke kelas yang 11.

36 Selasa 31/10/2017 10.15 – 11.00 12.00-14.00 Menyusun RPP Mendampingi pelajaran BK

Hasil kualitatif : Membuat serta menyusun

RPP dengan tema Präteritum untuk keterampilan

höverstehen untuk hari kamis

Hasil kuantitatif : Membuat 2 RPP untuk dua kelas Hasil kualitatif :

Membantu dan mendampingi pelajaran BK

Hasil kuantitatif :

Semua siswa kls XII IPA 3 mengikuti pelajaran

37 Rabu 01/11/2017

07.15 – 09.00 Piket perijinan Hasil kualitatif :

- Stand by di Ruang Piket

48 10.00-14.00 Diskusi teman sejawat

menyampaikan Tugas ke kelas bagi guru yang berhalangan Hadir. - Membantu Perizinan keluar kelas/sekolah. Hasil kuantitatif: 2 mahasiswa PLT menjaga stand piket. Hasil kualitatif:

Diskusi mengenai materi dan media yang digunakan untuk kelas pada hari kamis

Hasil kuantitatif: 3 orang berdiskusi Hasil kuantitatif : Mencari materi dengan googling dan membaca buku paket.

Hasil kuantitatif:

Mendapat satu materi untuk hari kamis

11.00 – 14.00 Mencari materi

38 Kamis 06.00-07.00 Menyiapkan media pebelajaran Hasil kualitatif :

02/11/2017 Menyiapkan media

pembelajaran spt speaker laptop dll.

49 Hasil kuantitatif :

Media ini digunakan untuk 2 kelas

07.00 – 09.00 Mengajar Hasil kualitatif:

Mengajar materi präteritum dgn keterampilan

mendengarkan. Hasil kuantitatif:

Mengajar XII IPS 2 selama 2 jp.

10.00 – 12.00 Hasil kualitatif:

Mengajar materi präteritum dgn keterampilan

mendengarkan Hasil kuantitatif:

Mengajar XII IPA 1 selama 2 jp.

12.00 -14.00 Konsultasi guru pendamping Hasil kualitatif : Konsultasi dan evaluasi tentang KBM pada hari ini.

Hasil kualitatif:

Evaluasi KBM di 2 kelas. 39 Sabtu 07.00-08.00 Memahami silabus Hasil kualitatif:

04/11/2017 Membaca dan memahami

silabus tntang reisen. Hasil kuantitatif:

50 08.00 -09.00 Menyiapkan materi

Memahami silabus untuk 1x pertemuan.

Hasil kualitatif:

Mencari contoh soal ulangan untuk minggu depan

Hasil kuantitatif:

Mendownload 3 contoh soal 40 Senin

06/11/2017

06.00 – 07.00 Piket pagi Hasil kualitatif: Menyambut siswa di depan pintu

gerbang dgn bersalaman.

07.00 – 08.00 Upacara bendera

Hasil kuantitatif:

4 mahasiswa dan 2 guru melakukan piket pagi. Hasil kualitatif : Melaksanakan upacara bendera rutin .

Hasil kuantitatif : Seluruh guru dan siswa mengikuti upacara bendera.

08.00 – 12.00 Piket perijinan

Hasil kualitatif:

Stand by di Ruang Piket dan membantu Perizinan keluar kelas/sekolah.

51 13.00 – 16.00 Diskusi teman sejawat

Piket perijinan dilakukan oleh 3 orang mahasiswa PLT Hasil kualitatif :

Diskusi tentang materi soal ulangan yang akan diujikan Hasil kuantitatif:

Berhasil membuat lima contoh soal.

41 Selasa 07/11/2017

08.00 – 11.00 Inventarisasi perpustakaan Hasil kualitatif:

Merapikan dan menyampul buku paket di perpus. Hasil kuantitatif: 30 buku dirapikan dan disampul.

12.00 – 14.00 Konsultasi guru pembimbing Hasil kualitatif:

Konsultasi mekanisme pelaksaan ulangan pada hari kamis dan sabtu

Hasil kuantitatif:

Ulangan dilaksanakan 2 jp. 42 Rabu

08/11/2017

09.00 – 11.00 Mencari bahan refrensi Hasil kualitatif:

Mencari contoh soal untuk ulangan

Hasil kuantitatif:

Mendapat 20 contoh soal dari Studio D

52 12.00 – 15.00 Membuat Soal Hasil kualitatif :

Membuat soal ulangan materi

reisen dan Präteritum

43 Kamis 09/11/2017

06.00 – 07.00 Persiapan ulangan Hasil kualitatif : Menyiapkan lembar soal, lembar jawaban dan absensi siswa.

Hasil kuantitatif :

Menyiapkan soal dan lembar jawaban untuk dua kelas.

07.15 – 09.00 Ulangan Harian

Hasil kualitatif: Melaksanakan ulangan harian di xii ips 2

Hasil kuantitatif: Ulangan harian diikuti 22 siswa..

10.25 -12.00

Hasil kualitatif: Melaksanakan ulangan harian di XII IPA 1

Hasil kuantitatif: Ulangan harian diikuti 30 siswa. 44 Sabtu

11/11/2017

08.00- 08.30 Persiapan ulangan Hasil kualitatif : Menyiapkan lembar soal, lembar jawaban dan absensi siswa.

53 Menyiapkan soal dan lembar

jawaban untuk kelas XII IPA 2.

08.00 -10.30 Ulangan Harian Hasil kualitatif: Melaksanakan ulangan harian di XII IPA 2 Hasil kuantitatif: Ulangan harian diikuti 24 siswa.

11.00 – 12.00 Konsultasi guru pembimbing Hasil kualitatif:

Melaporkan hasil pelaksanaan ulangan harian

Hasil kuantitatif :

Melaporkan hasil pelaksanaan UH di 3 kelas.

13.00 – 17.00 Rapat pelepasan PLT

Hasil kualitatif:

Rapat rencana pelepasan PLT dan pemberian kenang- kenangan pada sekolah Hasil kuantitatif: Mahasiswa akan

melaksanakan pelepasan pada hari rabu jam 10.

45 Senin 13/11/2017

06.00 – 07.00 Piket Pagi Hasil kualitatif:

54 08.00 – 10.00 11.00- 13.00 14.00 – 19.00 Ulangan susulan Piket perijinan Menyusun matriks pintu gerbang dgn bersalaman. Hasil kuantitatif: 4 mahasiswa dan 3 osis melakukan piket pagi. Hasil kualitatif:

Ulangan susulan untuk yg belum ulangan

Hasil kuantitatif :

Ulangan susulan untuk satu siswa kelas XII IPA 2 Hasil kualitatif:

Stand by di Ruang Piket dan membantu Perizinan keluar kelas/sekolah.

Hasil kuantitatif:

Piket perijinan dilakukan oleh 2 orang mahasiswa PLT

Hasil kualitatif :

Menyusun matriks individu dan kegiatan pendukung. Hasil kuantitatif:

Jam yang harus dipenuhi dalam matrik adalah 260 jam.

55 46 Selasa 14/11/2017 08.00 -10.00 11.00- 13.00 13.00- 15.00 Ulangan Susulan

Pengadaan perlengkapan UKS

Mengoreksi Uangan Harian

Hasil kualitatif:

Ulangan susulan untuk yg belum ulangan

Hasil kuantitatif :

Ulangan susulan untuk 6 siswa kelas XII IPA 2 dan XII IPS 2 Hasil kualitatif:

Membeli peralatan UKS spt sprei, obat”an , poster dll. Hasil kuantitatif:

Membeli satu set sprei dan 4 poster.

Hasil kualitatif: Mengoreksi ulangan harian minggu lalu Hasil kuantitatif :

Mengoreksi ulangan harian kelas IPS dan IPA.

47 Rabu 15/11/2017

08.00- 09.00 Persiapan pelepasan PLT Hasil kualitatif: Menyiapkan ruangan untuk pelepasan PLT.

Hasil kuantitatif: 15 mahasiswa PLT ikut menyiapkan tempat untuk pelepasan.

56 09.00- 12.00 13.00- 18.00 Pelepasan PLT Menyusun matriks Hasil kualitatif:

Prosesi pelepasan plt dan penyerahan kenang-kenangan dari mahasiswa PLT.

Hasil kuantitatif:

22 mahasiswa dan 6 guru mengikuti proses pelepasan.

Hasil kualitatif :

Menyusun matriks individu dan menghitung jam yang diperoleh.

Hasil kuantitatif: 260 jam terpenuhi

Bantul, 16 November 2017 Mengetahui,

57 JADWAL MENGAJAR BAHASA JERMAN

KELAS XI IPS 2 DAN KELAS XI IPS 3 SMA N 3 BANTUL

NO Hari/ Tanggal Jam ke Kelas Materi Pelajaran 1 Kamis , 05 Oktober

2017

1 dan 2 XII IPS 2 Ferien und Urlaub Sprechfertigkeit

2 Kamis, 05 Oktober 2017

5 dan 6 XII IPA 1 Ferien und Urlaub Sprechfertigkeit

3 Kamis , 12 Oktober 2017

1 dan 2 XII IPS 2 Ferien und Urlaub Leseverstehen

4 Kamis , 12 Oktober 2017

5 dan 6 XII IPA 1 Ferien und Urlaub Leseverstehen

5 Sabtu, 14 Oktober 2017

3 dan 4 XII IPA 2 Ferien und Urlaub Sprechfertigkeit

6 Sabtu, 21 Oktober 2017

3 dan 4 XII IPA 2 Ferien und Urlaub Sprechfertigkeit

7 Kamis, 26 Oktober 2017

1 dan 2 XII IPS 2 Präteritum

8 Kamis, 26 Oktober 2017

5 dan 6 XII IPA 1 Präteritum

9 Sabtu, 28 Oktober 2017

3 dan 4 XII IPA 2 Ferien und Urlaub Leseverstehen

10 Sabtu, 28 Oktober 2017

6 dan 7 XII IPA 3 Präteritum ( Team Teaching)

11 Kamis, 02 November 2017

1 dan 2 XII IPS 2 Präteritum Höverstehen

12 Kamis, 02 November 2017

5 dan 6 XII IPA 1 Präteritum Höverstehen

13 Kamis, 09 November 2017

1 dan 2 XII IPS 2 Ulangan Harian

14 Kamis, 09 November 2017

5 dan 6 XII IPA 1 Ulangan Harian

15 Sabtu, 11 November 2017

3 dan 4 XII IPA 2 Ulangan Harian

16 Sabtu, 11 November 2017

6 dan 7 XII IPA 3 Verben im Präteritum (Team Teaching)

58

JULI 2017 AGUSTUS 2017 SEPTEMBER 2017

AHAD 2 9 16 23 30 6 13 20 27 3 10 17 24 1 8 15 23 29 SENIN 3 10 17 24 31 7 14 21 28 4 11 18 25 2 9 16 23 30 SELASA 4 11 18 25 1 8 15 22 29 5 12 19 26 3 10 17 24 31 RABU 5 12 19 26 2 9 16 23 30 6 13 20 27 4 11 18 25 KAMIS 6 13 20 27 3 10 17 24 31 7 14 21 28 5 12 19 26 JUMAT 7 14 21 28 4 11 18 25 1 8 15 22 29 6 13 20 27 SABTU 1 8 15 22 29 5 12 19 26 2 9 16 23 30 7 14 21 28 NOVEMBER 2017 DESEMBER 2017 AHAD 5 12 19 26 3 10 17 24 31 7 14 21 28 4 11 18 25 SENIN 6 13 20 27 7 11 18 25 1 8 15 22 29 5 12 19 26 SELASA 7 14 21 28 8 12 19 26 2 9 16 23 30 6 13 20 27 RABU 1 8 15 22 29 9 18 20 27 3 10 17 24 31 7 14 21 28 KAMIS 2 9 16 23 30 7 18 21 28 4 11 18 25 1 8 15 22 JUMAT 3 10 17 24 1 8 19 22 29 5 12 19 26 2 9 16 23 SABTU 4 11 18 25 3 23 30 6 13 20 27 3 10 17 24 MARET 2018 AHAD 4 11 18 25 1 8 15 22 29 6 13 20 27 3 10 17 24 SENIN 5 12 19 26 2 9 16 23 30 7 14 21 4 11 18 25 SELASA 6 13 20 27 3 10 17 24 1 8 15 22 29 5 12 19 26 RABU 7 14 21 28 4 11 18 25 2 9 16 23 30 13 20 27 KAMIS 1 8 15 22 29 5 12 19 26 3 10 17 24 31 14 21 28 JUMAT 2 9 16 23 30 6 13 20 27 4 11 18 25 1 15 22 29 SABTU 3 10 17 24 31 7 14 21 28 5 12 19 26 2 16 23 30

JULI 2018 PAS/PAT Hari-hari Pertama Masuk Sekolah UNBK SMA (Utama)

AHAD 2 9 16 23 30

SENIN 3 10 17 24 31 PORSENITAS Libur Ramadhan (ditentukan UNBK SMA (Susulan)

SELASA 4 11 18 25 kemudian sesusi Kep. Menag)

RABU 5 12 19 26 PENERIMAAN RAPORT Libur Idul Fitri (ditentukan Ujian sekolah SMA/SMK/SLB

KAMIS 6 13 20 27 kemudian sesusi Kep. Menag) Hari Ulang Tahun Sekolah

JUMAT 7 14 21 28 HARDIKNAS Libur Khusus (Hari Guru Nas) UTS/PTS

SABTU 1 8 15 22 29 UJIAN PRAKTEK KELAS XII Bantul, 5 Juni 2017

LIBUR UMUM Libur Semester Kepala Sekolah

Drs. Endah Hardjanto, M. Pd. NIP 196311151990031007 MEI 2018 JUNI 2018 OKTOBER 2017 FEBRUARI 2018 TAHUN PELAJARAN 2017/2018 APRIL 2018 JANUARI 2018 1 16 4 1813 14 15 5 6 2 7 8 16 9 7 8 9 21 23 24 22 25 26 28 6

[Type text]

59 KETERANGAN : KALENDER SMA/SMK/SMALB

1 27 Juni s.d. 3 Juli 2017 : Libur Idul Fitri 1438 H 2 4 s.d.15 Juli 2017 : Libur Kenaikan Kelas

3 17 s.d. 19 Juli 2017 : Hari-hari pertama masuk sekolah 4 17 Agustus 2017 : HUT Kemerdekaan Republik Indonesia 5 1 September 2017 : Hari Besar Idul Adha 1438 H

6 5 September 2017 : Hari Ulang Tahun Sekolah 7 21 September 2017 : Tahun Baru Hijjriyah 1438 H 8 25- 30 September 2017 : UTS/PTS Semester 1 9 25 November 2017 : Hari Guru Nasional

10 1 Desember 2017 : Maulid Nabi Muhammad SAW 1439 H 11 2 s.d. 9 Desember 2017 : Ulangan/Penilaian Akhir Semester 12 13 s.d. 15 Desember 2017 : Porsenitas

13 16 Desember 2017 : Penerimaan LHB/Rapor 14 18 s.d. 30 Des 2017 : Libur Semester Gasal 15 25 Desember 2017 : Hari Natal 2017 16 1 Januari 2018 : Tahun Baru 2018 17 16 Februari 2018 : Tahun Baru Imlek 18 26 Februari - 3 Maret 2018 : Ujian Praktek kelas XII 19 5- 10 Maret 2018 : PTS Semester 2 20 18 Maret 2018 : Hari Raya Nyepi 21 26 s.d. 31 Maret 2018 : Ujian Sekolah

22 9 s.d. 12 April 2018 : UNBK SMA (Utama) untuk PBT 23 16 s.d. 19 April 2018 : UNBK SMA (Susulan)

24 13 April 2018 : Isra Mi'raj Nabi Besar Muhammad SAW 25 1 Mei 2018 : Libur Hari Buruh Nasional tahun 2018 26 2 Mei 2018 : Hari Pendidikan Nasional

27 10 Mei 2018 : Kenaikan Isa Almasih 28 21 s.d. 28 Mei 2018 : PAT

29 29 Mei 2018 : Hari Raya Waisak

30 6 - 8 Juni 2018 : Porsenitas

31 9 Juni 2018 : Penerimaan LHB/Rapor

1 27 Juni s.d. 3 Juli 2017 : Libur Idul Fitri 1438 H 2 4 s.d.15 Juli 2017 : Libur Kenaikan Kelas

3 17 s.d. 19 Juli 2017 : Hari-hari pertama masuk sekolah 4 17 Agustus 2017 : HUT Kemerdekaan Republik Indonesia 5 1 September 2017 : Hari Besar Idul Adha 1438 H

6 5 September 2017 : Hari Ulang Tahun Sekolah 7 21 September 2017 : Tahun Baru Hijjriyah 1438 H 8 25- 30 September 2017 : UTS/PTS Semester 1 9 25 November 2017 : Hari Guru Nasional

10 1 Desember 2017 : Maulid Nabi Muhammad SAW 1439 H 11 2 s.d. 9 Desember 2017 : Ulangan/Penilaian Akhir Semester 12 13 s.d. 15 Desember 2017 : Porsenitas

13 16 Desember 2017 : Penerimaan LHB/Rapor

Dokumen terkait