• Tidak ada hasil yang ditemukan

BAB V PENUTUP

B. Saran

Saran yang penulis berikan mengenai pemanfaatan jurnal elektronik bidang kesehatan (Buletin Penelitian Kesehatan, Media Penelitian dan Pengembangan Kesehatan, Health Science Journal of Indonesia) di Perpustakaan Badan Penelitian dan Pengembangan Kesehatan oleh pemustaka tidak hanya dari penulis pribadi, tetapi juga terdapat saran dari responden atau pemustaka. Saran-saran tersebut sebagai berikut:

1. Mengadakan kegiatan atau program literasi yang rutin untuk mengajarkan pemustaka terkait penelusuran informasi di perpustakaan. Dokumentasi program tersebut seperti video acara maupun materi bisa dipublikasikan juga untuk membantu memberikan informasi serupa kepada pemustaka jarak jauh.

2. Mengubah tampilan website jurnal elektronik (ejournal.litbang.depkes.go.id) agar lebih menarik (eye catching) dan user friendly. Tampilan yang memikat atau eye-catching menjadikan pemustaka yang berkunjung ke website jurnal elektronik lebih nyaman dan tidak jenuh ketika mencari artikel yang dibutuhkan. Perpustakaan tidak tahu siapa saja yang akan mengakses website

ini. Mereka bisa siapa saja, sehingga perpustakaan bisa mengantisipasi pengguna yang baru pertama kali mengunjungi website jurnal elektronik mendapatkan kesan mengakses jurnal elektronik yang mudah dan baik.

3. Meningkatkan promosi terkait jurnal elektronik bidang kesehatan dengan cara sosialisai secara rutin sebelum atau sesudah jadwal jurnal tersebut terbit, melalui media sosial, ataupun dengan menjalin kerjasama dengan lembaga pendidikan dibidang yang sama. Sehingga keberadaan jurnal elektronik dapat diketahui dan dimanfaatkan dengan baik bagi pemustaka baik itu masyarakat umum, pelajar, maupun peneliti.

DAFTAR PUSTAKA

Andrianty, Etty. ―Pemanfaatan Jurnal Elektronis dan Kemutakhiran Informasi yang Disitir dalam Publikasi Primer.‖ Jurnal Peprustakaan Pertanian 14,

no. 2 (2005).

http://pustaka.litbang.pertanian.go.id/publikasi/pp142051.pdf.

Arikunto, Suharsimi. Prosedur Penelitian: Suatu Pendekatan Praktis. Jakarta:

Rineka Cipta, 2006.

Badan Penelitian dan Pengembangan Kesehatan. ―Buletin Penelitian Kesehatan.‖

e-journal Badan Penelitian dan Pengembangan Kesehatan, .http://ejournal.litbang.depkes.go.id/index.php/BPK.

———. ―Health Science Journal of Indonesia.‖ e-journal Badan Penelitian dan

Pengembangan Kesehatan,

http://ejournal.litbang.depkes.go.id/index.php/HSJI.

———. ―Media Penelitian dan Pengembangan Kesehatan.‖ e-journal Badan

Penelitian dan Pengembangan Kesehatan,

http://ejournal.litbang.depkes.go.id/index.php/MPK.

———. ―Tentang Kami.‖ Perpustakaan Sekretariat Badan Libangkes, http://perpustakaan.litbang.depkes.go.id/index/tentang-kami/.

Badan Standarisasi Nasional. Standar Nasional Indonesia: Perpustakaan Khusus Instansi Pemerintah. Jakarta: Badan Standarisasi Nasional, 2009.

Basuki, Sulistyo. Pengantar Ilmu Perpustakaan. Jakarta: Gramedia Pustaka Utama, 1991.

———. Pengantar Ilmu Perpustakaan. Jakarta: Universitas Terbuka, 2010.

Curtis, Donnelyn. E-Journals: How to Do It Manual fot Building, Managing, and Supporting Electronic Journal Collections. London: Facet Publishing, 2005.

Dewan Penyelenggara Pentafsir AL-Quran. Al-Quran dan Tafsirnya. Jilid IV.

Yogyakarta: Universitas Islam Indonesia, 1995.

Direktorat Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat. Pedoman Akreditasi Terbitan Berkala Ilmiah. Jakarta: Direktorat Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat, 2014.

Gadd, Elizabeth, Charles Oppenheim, dan Steve Probets. ―RoMEO Studies 2:

How Academics Want to Protect their Open-Access Research Papers.‖

Journal of Information Science 29, no. 5 (1 Oktober 2003): 333–56.

https://doi.org/10.1177/01655515030295002.

———. ―Romeo Studies 3: How Academics Expect to Use Openaccess Research Papers.‖ Journal of Librarianship and Information Science 35, no. 3 (1 September 2003): 171–87. https://doi.org/10.1177/0961000603353005.

Glover, Steven William. ―The impact of the Internet and electronic journals on biomedical publishing.‖ Health Libraries Review 16, no. 4 (1999): 257–

263. https://doi.org/10.1046/j.1365-2532.1999.00236-1.x.

Harisyah, dan Muhammad Azwar. ―Pemanfaatan Jurnal Elektronik oleh Mahasiswa Fakultas Kedokteran Universitas Hasanuddin Makasar.‖

Jurnal Ilmu Perpustakaan, Informasi, dan Kearsipan Khizanah Al-Hikmah 03, no. 01 (2015). http://journal.uin.alauddin.ac.id/index.php/khizanah-al-hikmah/article/view/588.

Hasan, Thamrin. ―Kajian Pemanfaatan Jurnal Online Pada Perpustakaan Universitas Riau Pekanbaru.‖ Gema Pustakawan 01, no. 01 (Mei 2013).

Indonesia. Undang-Undang RI nomor 43 Tahun 2007 Tentang Perpustakaan.

Jakarta: Tamita Utama, 2009.

Irawan, Prasetya. Logika dan Prosedur Penelitian: Pengantar dan Panduan Praktis Penelitian Sosial bagi Mahasiswa dan Peneliti Pemula. Jakarta:

STIA-LAN Press, 1999.

J. Supranto, dan Nandan Limakrisna. Petunjuk Praktis Penelitian Ilmiah untuk Menyusun Skripsi, Tesis, dan Disertasi. Jakarta: Mitra Wacana Media, 2013.

Jusni Djatin. Penelusuran Literatur. Jakarta: Universitas Terbuka, 1996.

Kartoatmojo, Karmidi. Manajemen Perpustakaan Khusus. Jakarta: Universitas Terbuka, 1999.

Khan, Shajarul Islam. ―Use of E-Journals by Students and Research Scholars in the Department of Botany of Aligarh Muslim University.‖ Library Philosophy and Practice, 2012. http://unllib.unl.edu/LPP/sharajul-islam.htm.

Koentjaraningrat. Metode-metode Penelitian Masyarakat. Jakarta: Gramedia Pustaka, 1991.

Lukman, dan Swistien. Manajemen Penerbitan Jurnal Elektronik. Jakarta: Sagung Seto, 2012.

Martoatmodjo, Karmidi. Manajemen Perpustakaan Khusus. Jakarta: Universitas Terbuka, 1999.

Mudjito. Pembinaan Minat Baca. Jakarta: Universitas Terbuka, 2001.

Pendit, Putu Laxman. Perpustakaan Digital - Dari A sampai Z. Jakarta: Cita Karyakarsa Mandiri, 2008.

———. Perpustakaan Digital: perspektif perpustakaan perguruan tinggi Indonesia. Jakarta: Sagung Seto, 2007.

Perpustakaan Nasional RI. Pedoman Umum Penyelenggaraan Perpustakaan Khusus. Jakarta: Perpustakaan Nasional RI, 2000.

Purnomo, Pungki, dan Ida Farida. Manajemen Pengembangan Koleksi. Ciputat:

Lembaga Penelitian UIN, 2010.

Rusydi, Ibnu. ―Pemanfaatan E-Journal Sebagai Media Informasi Digital.‖ Iqra’

08, no. 02 (Oktober 2014).

Ruthven, Ian, dan Diane Kelly. Interactive Information Seeking, Behaviour and Retrieval. London: Facet Publishing, 2011.

Siswandi, Irman. ―Ketersediaan Online Journal di Perpustakaan Perguruan Tinggi.‖ Visi Pustaka 10, no. 02 (Agustus 2008).

Soehartono, Irawan. Metode Penelitian Sosial: Suatu Teknik Penelitian Bidang Kesejahteraan Sosial dan Ilmu Sosial Lainnya. Bandung: Remaja Rosdakarya, 2011.

Sudiyono. Pengantar Statistika Pendidikan. Jakarta: RajaGrafindo Persada, 2003.

Sugiyono. Metode Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung:

Alfabeta, 2009.

Sutarno NS. Perpustakaan dan Masyarakat. Jakarta: Anggota IKAPI, 2006.

Suwarno, Wiji. Psikologi Perpustakaan. Jakarta: Jaka Permata, 2008.

UIN Syarif Hidayatullah. Pedoman Penelitian. Jakarta: TIM UIN Syarif Hidayatullah, 2009.

Warsito, Hermawan. Pengantar Metodologi Penelitian: Buku Panduan Mahasiswa. Jakarta: Gramedia Pustaka Utama, 1992.

Widyawan, Rosa. Agar Informasi Menjadi Lebih Seksi: pengantar pelayanan kemas ulang informasi. Jakarta: Media Kampus Indonesia, 2014.

Woodward, Hazel. ―Cafe Jus: an electronic journals survey.‖ Journals of Digital

Information 01, no. 03 (2003).

https://Journals.tdl.org/jodi/index.php/jodi/article/view/12/11.

LAMPIRAN-LAMPIRAN

dan Pengembangan Kesehatan oleh Pemustaka PETUNJUK PENGISIAN

 Pilihlah jawaban yang paling tepat menurut anda dengan memberikan tanda silang (X) pada salah satu kolom (pilihan huruf) yang tersedia!

 Berikanlah jawaban dengan sejujurnya

 Dimohon kesediaanya untuk menjawab semua pertanyaan yang ada di kuesioner.

Kesungguhan anda dalam menjawab pertanyaan-pertanyaan dalam kuesioner ini sangat berarti bagi penelitian ini.

Isilah jawaban dengan memilih hanya satu jawaban yang paling benar menurut Anda yang tersedia pada setiap pertanyaan.

A. Pertanyaan seputar pemanfaatan jurnal elektronik bidang kesehatan (Buletin Penelitian Kesehatan, Media Penelitian dan Pengembangan Kesehatan, dan Health Science Journal of Indonesia) produk Perpustakaan BALITBANG KES.

4. Bagaimana cara anda memenuhi kebutuhan informasi anda?

a. Mencari informasi melalui koleksi pribadi b. Mencari informasi di perpustakaan

c. Mencari informasi melalui internet

5. Berapa kali anda berkunjung ke perpustakaan BALITBANG KES dalam sebulan?

a. 1-2 kali b. 3-4 kali c. 5-6 kali d. > 6 kali

6. Jenis koleksi apa yang sering anda cari di perpustakaan BALITBANG KES?

a. Buku

b. Terbita berkala

c. Karya tulis atau laporan penelitian

a. Buletin Penelitian Kesehatan

b. Media Penelitian dan Pengembangan Kesehatan c. Health Science Journal of Indonesia

8. Darimanakah anda mengetahui keberadaan jurnal elektronik tersebut?

a. Perpustakaan BALITBANG KES b. Teman/orang lain

c. Website perpustakaan BALITBANG KES d. Lainnya_______

9. Dimanakah anda paling sering mengkases jurnal elektronik tersebut?

a. Di Perpustakaan BALITBANG KES b. Selain di Perpustakaan BALITBANG KES

10. Untuk keperluan apa anda memanfaatkan koleksi jurnal elektronik?

a. Tugas akhir (skripsi/thesis/disertasi) b. Tugas kuliah

c. Penelitian

d. Hanya untuk menambah wawasan tentang kesehatan 11. Seberapa sering anda menggunakan jurnal elektronik tersebut?

a. Setiap hari

b. 2-3 kali dalam seminggu c. 2-3 kali dalam sebulan d. 1 bulan sekali

12. Berapa lama waktu yang anda habiskan dalam satu sesi penggunaan jurnal elektronik tersebut untuk mendapatkan informasi yang anda butuhkan?

a. Kurang dari ¾ jam b. ¾ sampai 1 jam

c. 1 jam lebih sampai 2 jam d. Lebih dari 3 jam

13. Berapa rata-rata artikel yang anda unduh dalam 1 kali akses?

a. 1-2 artikel b. 3-4 artikel c. 4-6 artikel d. 7-9 artikel

dan Health Science Journal of Indonesia) berisikan informasi yang lengkap? (Buletin Penelitian Kesehatan, Media Penelitian dan Pengembangan Kesehatan, dan Health Science Journal of Indonesia) berisikan informasi yang up to date?

a. Sangat setuju b. Setuju c. Cukup setuju d. Tidak setuju

16. Dalam menemukan informasi, bagaimana koleksi jurnal elektronik tersebut dapat ditemukan?

a. Sangat mudah b. Mudah

c. Cukup mudah d. Tidak mudah

17. Menurut anda, bagaimana tampilan website jurnal elektronik yang disajikan oleh perpustakaan BALITBANG KES?

a. Sangat bagus b. Bagus c. Cukup bagus d. Tidak bagus

18. Menurut anda, apa yang mempengaruhi anda sehingga tertarik dalam menggunakan jurnal elektronik produk kesehatan perpustakaan BALITBANG KES?

a. Faktor lembaga yang mengelola

b. Faktor cakupan ilmu yang luas namun spesifik c. Faktor penampilan website journal elektronik d. Faktor promosi atau penyebarluasan

e. Lainnya______

Kesehatan, dan Health Science Journal of Indonesia) produk Perpustakaan BALITBANG KES.

19. Menurut anda, kendala apa yang paling sering anda alami dalam memanfaatkan jurnal elektronik bidang kesehatan?

a. Kualitas teks, grafik, dan font yang disajikan kurang mendukung.

b. Tampilan website jurnal elektronik tidak user-friendly c. Ukuran file yang diunduh terlalu besar

d. Kurangnya kemampuan menentukan kata kunci untuk pencarian artikel e. Lainnya______

20. Jika anda megalami kesulitan tersebut, apakah dengan kesulitan tersebut mengurungkan niat anda untuk memanfaatkan jurnal elektronik sebagai bahan referensi?

a. Selalu b. Sering c. Jarang d. Tidak pernah

III. PERTANYAAN TERBUKA

Isilah titik – titik yang kosong dengan jawaban anda yang sebenarnya.

21. Bagaimana saran anda untuk peningkatan layanan koleksi jurnal elektronik di

perpustakaan Badan Penelitian dan Pengembangan

Kesehatan?...………

………...………

………...

22. Menurut anda, perlukah diadakan promosi dan sosialisasi untuk koleksi jurnal elektronik bidang kesehatan produk perpustakaan Badan Penelitian dan Pengembangan Kesehatan?...

...………...…

………..……….

TERIMA KASIH ATAS PARTISIPASI ANDA 

6. Tampilan About the Site pada Website Jurnal Elektronik

Nadya Safitri. Lahir di Jakarta, 9 Maret 1996.

Putri pertama dari Ibu Ade Handayani dan Bapak Mohamad Ali. Penulis bertempat tinggal di jalan Hidup Baru III RT06 RW07 No. 33 Kecamatan Gandaria Utara, Kelurahan Kebayoran Baru Jakarta Selatan 12140. Pendidikan dasar pada tahun 2000 di TKI Mutia Jakarta, SDN Gandaria Utara 05 Pagi Jakarta tamat tahun 2007, dan melanjutkan ke SMP N 86 Jakarta tamat pada tahun 2010. Kemudian melanjutkan pada Sekolah Menengah Kejuruan di SMK N 6 Jakarta dan lulus pada tahun 2013 dengan jurusan Administrasi Perkantoran. Pada masa SMK penulis aktif pada ekstrakulikuler Marching Band dan pernah mengikuti sertifikasi kompetensi siswa pada program keahlian Administrasi Perkantoran yang diselenggarakan Puslatdikjur Jakarta Selatan pada tahun 2013 dan juga melaksanakan magang di Kementrian PAN dan RB Jakarta.

Pada tahun yang sama penulis melanjutkan studi di Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah Jakarta dengan Jurusan Ilmu Perpustakaan. Penulis menyelesaikan kuliah dengan menulis skripsi berjudul “Pemanfaatan Jurnal Elektronik bidang Kesehatan di Perpustakaan Badan Penelitian dan Pengembangan Kesehatan oleh Pemustaka”. Semasa kuliah, penulis ikut menjadi bagian dari HMJ Ilmu Perpustakaan dengan menjadi anggota Departemen Kemahasiswaan periode tahun 2015. Penulis juga menjadi relawan dalam Revitalisasi Perpustakaan Baitul Hikmah di Pondok Pesantren Madinatunnajah pada tahun 2015. Penulis melakukan Praktek Kerja Lapangan di Perpustakaan DPR RI, selama 1 bulan pada tahun 2016. Penulis juga melakukan Kuliah Kerja Nyata selama 1 bulan di Desa Cisoka, Tangerang pada tahun 2016.

Dokumen terkait