• Tidak ada hasil yang ditemukan

BAB V SIMPULAN DAN SARAN

B. Saran

1. Guru bahasa dan sastra indonesia hendaknya menggunakan media animasi kartun sebagai salah satu alternatif media dan metode dalam membelajarkan keterampilan menulis teks prosedur. Terbukti dengan menggunakan media

39

video tutorial dapat meningkatkan keterampilan siswa dalam menulis teks prosedur. Selain itu media ini juga dapat menumbuhkan minat serta ketertaikan siswa dalam proses pembelajaran bahasa khususnya pada pembelajaran menulis teks prosedur

2. Para peneliti yang sedang melakukan penelitian mengenai keterampilan menulis teks prosedur hendaknya termotivasi dalam melengkapi penelitian ini dengan menggunakan metode ataupun media yang lain untuk meningkatkan keterampilan menulis teks prosedur.

40

Arsyad, Azhar. 2007. Media Pembelajaran. Jakarta: raja Grafindo Persada.

Burhan. 2017. Peningkatan Keterampilan Menulis Teks Drama dengan Menggunakan Media Video pada Siswa kelas XI A SMA Muhammadiyah 1 Semarang. (online) (https://lib.unnes.ac.id). Diunduh Tanggal 26 November 2019.

Fauzi. 2017. Kedudukan Pembelajaran Menulis Naskah Drama Dalam Kurikulim 2013 pada Siswa Kelas XI SMK. (online) (https://lib.unnes.ac.id). Diunduh Tanggal 25 November 2019.

Hamzah.2012. Penggunaan Media Video Terhadap Aktifitas dan Hasil Belajar Siswa pada Materi Pokok Organ Pencernaan Manusia pada Siswa Kelas V SD Negeri 1 Gumukrejo. (Online). Https://lib.unnes.ac.id). diunduh tanggal 25 November 2019.

Intan. 2008. Keterampilan Menulis Teks Drama Menggunakan Media Komik Strip Melalui Teknik Pemodelan pada Siswa Kelas VIII B SMP Negeri 5 Sragen.(online). (http://repository.unpas.ac.id)Diunduh Tanggal 25 November 2019.

Keraf, Gorys. 2007. Argumentasi dan Narasi. Jakarta: PT Gramedia Pustaka Utama.

Kunandar. 2012. Penelitian Tindakan Kelas. Jakarta: Grafindo Persada

Mulyana, 2005: 9. Peningkatan menulis Pidato melalui metode Braimstorming pada siswa kelas VIII Mts Muhammadiyah 2 Tanggul. (online). (http://enpritis.walisongo.ac.id). Diunduh Tanggal 26 November 2019. Mawarni, Rosdiana. 2012. Peningkatan Keterampilan Menulis Teks Prosedur Melalui Media Audio Siswa Kelas VII SMP Pencar 2 Sleman. (Online). (http://repository.unpas.ac.id). Diunduh tanggal 26 November 2019.

Parera. 2007. Peningkatan Keterampilan Menulis Prosedur dengan media Tabel pada Siswa Kelas VII B SMP Muhammadiyah 1 Surakarta. (Online). (http://enpritis.uny.ac.id). Diunduh tanggal 27 November 2019.

Sri. 2017. Peningkatan Keterampilan Menulis Teks Drama dengan Menggunakan Media Gambar pada Siswa Kelas XIIIA SMA Muhammadiah 1 Semarang. Diunduh Tanggal 25 November 2019.

41

Soeparno. 2017. Peningkatan Keterampilan Menulis Naskah Drama Menggunakan Strategi Sinektik (Model Gordon) Dengan Media Gambar Komik Siswa Kelas VIII Smp Negeri 2 Nalumsari Kabupaten Jepara. (online). (http://repository.unpas.ac.id). Diunduh Tanggal 25 November 2019.

Susparni. 2017. Peningkatan Keterampilan Menulis Teks Drama Melalui Teknik Pemberian Tugas dengan Media Teks Lagu Siswa Kelas VIII A SMP Negeri I Bumijawa Tegal Tahun Ajaran 2016/2017. (online). (http://enpritis.walisongo.ac.id). Diunduh Tanggal 25 November 2019. Tarigan. Henry Guntur. 2008. Membaca Sebagai Suatu Keterampilan Berbahasa.

Bandung: Angkasa.

Waluyo. 2017. Peningkatan Keterampilan Menulis Naskah Drama Menggunakan Strategi Sinektik (Model Gordon) Dengan Media Gambar Komik Siswa Kelas VIII Smp Negeri 2 Nalumsari Kabupaten Jepara. (online). (http://enpritis.uny.ac.id) Diunduh Tanggal 25 November 2019. Siswa Kelas VII SMP Negeri 12 Makassar. (Skripsi). Universitas Negeri makassar

Widjono. 2007. Peningkatan Keterampilan Menulis Teks prosedur Melalui Metode Problem based Introduction pad

Yunistia. 2016. Penggunaan Media Video Terhadap Aktivitas Dan Hasil Belajar Siswa Pada Materi Pokok Organ Pencernaan Manusia. (online). (http://digilib.unila.ac.id) Diunduh Tanggal 25 November 2019.

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Satuan Pendidikan : MTs. Muhammadiyah Maradekaya Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia

Kelas/Semester : VII / Ganjil Materi Pokok : Teks Prosedur Alokasi Waktu : 4 x JP

A. Tujuan Pembelajaran

Setelah mengikuti proses pembelajaran, peserta didik diharapkan dapat: • Menentukan ciri umum teks prosedur pada teks yang dibaca/didengar. • Mendaftar kata/kalimat sebagai ciri teks prosedur pada teks yang

dibaca/didengar.

• Menentukan jenis teks prosedur pada teks yang dibaca/didengar. • Meringkas urutan isi teks prosedur

• Menjawab pertanyaan isi teks prosedur

• Mendemonstrasikan cara melakukan suatu pekerjaan dari simpulan teks yang didengar

B. Media Pembelajaran, Alat dan Sumber Belajar

• Media : STUDYSASTER merupakan sebuah inovasi berupa model pembelajaran untuk mengintegrasikan pendidikan dalam kegiatan belajar mengajar, dengan tujuan meningkatkan minat siswa belajar.

• Sumber belajar : Buku Bahasa Indonesia Kelas VII Kurikulum 2013 Revisi 2017, Kemendikbud

C. Langkah-Langkah Pembelajaran

Kegiatan Pendahuluan

Melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk memulai pembelajaran, memeriksa kehadiran peserta didik sebagai sikap disiplin

Mengaitkan materi/tema/kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan dengan pengalaman

peserta didik

dengan materi/tema/kegiatan sebelumnya serta mengajukan pertanyaan untuk mengingat dan menghubungkan dengan materi selanjutnya.

43

Menyampaikan motivasi tentang apa yang dapat diperoleh (tujuan&manfaat) dengan mempelajari materi :

Teks Prosedur

Menjelaskan hal-hal yang akan dipelajari, kompetensi yang akan dicapai, serta metode belajar yang akan ditempuh,

Kegiatan Inti

Peserta didik diberi motivasi atau rangsangan untuk memusatkan perhatian pada topik materi Teks Prosedur dengan cara melihat, mengamati, membaca melalui tayangan yang di tampilkan. Guru memberikan kesempatan pada peserta didik untuk mengidentifikasi sebanyak mungkin pertanyaan yang berkaitan dengan gambar yang disajikan dan akan dijawab melalui kegiatan belajar khususnya pada materi Teks Prosedur

Peserta didik dibentuk dalam beberapa kelompok untuk mendiskusikan, mengumpulkan informasi, mempresentasikan ulang, dan saling bertukar informasi mengenai Teks Prosedur Peserta didik mempresentasikan hasil kerja kelompok atau individu secara klasikal, mengemukakan pendapat atas presentasi yang dilakukan kemudian ditanggapi kembali oleh kelompok atau individu yang mempresentasikan

Guru dan peserta didik membuat kesimpulan tentang hal-hal yang telah dipelajari terkait Teks Prosedur Peserta didik kemudian diberi kesempatan untuk menanyakan kembali hal-hal yang belum dipahami

Penutup

• Guru bersama peserta didik membuat rangkuman/simpulan pelajaran tentang point-point penting yang muncul dalam kegiatan pembelajaran yang baru dilakukan.

• Guru memberikan penguatan terhadap materi yang sudah dipelajari dengan memberikan penugasan dan menyampaikan rencana pembelajaran selanjutnya, serta diakhiri salam penutup.

D. Penilaian Hasil Pembelajaran

1. Penilaian Sikap: Observasi dalam proses pembelajaran 2. Penilaian Pengetahuan: Tes lesan dan tes tulis bentuk uraian 3. Penilaian Keterampilan: Praktek

Bontocinde, Juli 2020 Mengetahui

Kepala Madrasah Guru Mata

Pelajaran

Darmawati, S.Ag.,M.Pd Yulianti, S.Pd Nip. 19710605 200604 2 040

LAMPIRAN

1. Penilaian Pengetahuan

Teknik : Tes tulis dan penugasan.

Bentuk : Isian dan tugas yang dikerjakan secara individu. Indikator Soal :

Disajikan teks prosedur.

Jawablah pertanyaan-pertanyaan berikut! 1. Apa tujuan teks prosedur?

2. Sebutkan 3 ciri teks prosedur dari segi isinya?

3. Sebutkan ciri-ciri bahasa yang digunakan dalam teks prosedur?

4. Berdasarkan tujuannya teks prosedur dibagi menjadi tiga jenis yaitu …..

Kunci jawaban

1. Tujuan teks prosedur menjelaskan kegiatan yang harus dilakukan agar pembaca / pemirsa dapat secara tepat dan akurat mengikuti sebuah proses membuat sesuatu, melakukan suatu pekerjaan, atau menggunakan suatu alat.

2. Ciri teks prosedur dari segi isinya ada tiga: (a) panduan langkah-langkah yang harus dilakukan, (b) aturan atau batasan dalam hal bahan/ kegiatan dalam melakukan kegiatan, (c) isi kegiatan yang dilakukan secara urut (kalau tidak urut disebut tips).

3. Ciri bahasa yang digunakan (a) kalimat perintah karena pada teks prosedur pembaca berfokus untuk melakukan suatu kegiatan, (b) Selain kalimat perintah juga diberikan saran, dan larangan agar diperoleh hasil maksimal pada waktu menggunakan, membuat, (c) penggunaan kata dengan ukuran akurat ( ¼ tepung, 5 buah rimpang kunyit), (d) menggunakan kelompok kalimat dengan batasan yang jelas (rebus hingga menjadi bubur, lipat bagian ujung kanan sehingga membentuk segitiga sama kaki).

4. Berdasarkan tujuannya teks prosedur dibagi menjadi tiga jenis yaitu (a) teks prosedur untuk memandu cara menggunakan/ memainkan suatu alat (cara memainkan suatu alat musik, cara menggunakan alat, (b) teks prosedur untuk memandu cara membuat (ada bahan, cara, dan langkah), dan (c) teks prosedur untuk memandu cara melakukan sebuah kegiatan (cara menari, cara melakukan senam)

2. Penilaian Keterampilan Kegiatan

1. Tulislah ringkasan urutan langkah membuat batik tulis pada teks 1 dengan bahasamu sendiri!

45

2. Tulislah ringkasan langkah mencuci tangan pada teks 2 dengan bahasamu sendiri!

3. Simpulkan saran apa saja yang dikemukakan penulis agar mencapai hasil maksimal dalam membuat batik tulis! Buktikan jawabanmu dengan kata/ kalimat pada teks!

4. Simpulkan saran apa saja yang dikemukakan penulis agar mencapai hasil maksimal dalam melakukan cuci tangan! Buktikan jawabanmu dengan kata/ kalimat pada teks!

5. Tulislah simpulan langkah gerakan tari poco-poco dengan bahasa sendiri kemudian peragakan secara kelompok di depan kelas!

6. Peragakan tari poco-poco sesuai dengan teks prosedur yang kamu pahami. 7. Lakukan secara berkelompok! Kesesuaian langkah, kekompakan, dan

ketepatan gerakan menjadi unsur yang dinilai pada peragaanmu.

3. Pembelajaran Remedial

Aktivitas kegiatan pembelajaran remedial dapat berupa: pembelajaran ulang, bimbingan perorangan, belajar kelompok atau tutor sebaya dengan

merumuskan kegiatan pembelajaran yang sesuai dengan karakteristik peserta didik, alokasi waktu, sarana dan media pembelajaran.

4. Pembelajaran Pengayaan

Kegiatan pembelajaran pengayaan dirumuskan sesuai dengan karakteristik peserta didik, alokasi waktu, sarana dan media pembelajaran.

Rubrik penilaian pengetahuan

No. Uraian Skor

1. Jawabanbenarlengkap 5 2. Menjawab 3 ciri-ciriteksprosedur 3 3. Menjawab 4 tujuanteksprosedur 4 Jumlah 12 Nilai= ∑skor X 100 12

Rubrik penilaian keterampilan

No. Uraian Skor

1. Jawaban lengkap dan benar 1-5

2. Jawaban benar dan lengkap 1-7

3. Jawaban benar dan lengkap 1-8

4. Jawaban benar dan lengkap 1-8

5. Jawaban benar dan lengkap 1-7

6. Memperagakantari poco-poco Gerakan sesuai dengan teks prosedur

1-5

7 Keseuian langkah dengan musik 1-8

8 Gerakan luwes 1-7

9 Pandangan mata kedepan 1-5

Nilai= ∑skor X 100 45

Dokumen terkait