• Tidak ada hasil yang ditemukan

BAB IV HASIL PENELITIAN & PEMBAHASAN

E. Saran siswa untuk Perpustakaan

Berikut adalah tabel 4.42 yang menjelaskan tentang beberapa saran yang diberikan oleh siswa SMA Labschool kebayoran untuk kemajuan perpustakaan:

TABEL 4.2 SARAN SISWA

No Pernyataan Saran Jumlah

1 Pencahayaan di ruang perpustakaan

ditingkatkan

6 Siswa

2 Koleksi buku dan majalah diperbanyak 24 Siswa

3 Penataan bukunya lebih rapih dan sesuai dengan genre

6 Siswa

4 Rak koleksi ditambah 10 Siswa

5 Loker lebih baik ditambah dan ditinggikan 2 Siswa

6 Ruang multimedia lebih sering dibuka 12 Siswa

7 Sofa untuk baca ditambah 6 Siswa

8 Luas ruang perpustakaan diperbesar 25 Siswa

9 Koneksi Wi-fi diganti dengan yang lebih baik 13 Siswa 10 Ditambah dengan meja baca dalam bentuk

lesehan

1 Siswa 11 Jendela diruang perpustakaan diperbanyak

untuk mendapat sirkulasi udara

1 Ssiwa 12 Menambah beberapa dekorasi untuk lebih

memperindah ruang perpustakaan

13 Ac ditambah 5 Siswa 14 Letak koleksi karya tulis disusun lebih baik

agar mudah mencari.

1 Siswa

15 Tempat membaca ditambah dan diperluas 4 Siswa

BAB V PENUTUP

Bab ini akan memberikan kesimpulan dan saran dari hasil penelitian pada bab sebelumnya. Kesimpulan merupakan jawaban dari rumusan penelitian yang diuraikan pada bab pertama. Sedangkan saran adala pendapat peneliti yang dirangkum dari hasil observasi dan masukan para responden untuk kemajuan Perpustakaan Sekolah Labschool Kebayoran.

A. Kesimpulan

Dari hasil penelitian yang penulis lakukan di Perpustakaan Sekolah Labschool Kebayoran, dapat diambil kesimpulan sebagai berikut :

1. Persepsi siswa terhadap tata ruang perpustakaan Labschool Kebayoran sudah dapat dikatakan positif. Hal ini dibuktikan dengan 3,4% siswa mengatakan setuju dengan bentuk ruang perpustakaan Labschool Kebayoran. Sekitar 3,32% siswa mengatakan setuju atas ketepatan penataan ruang perpustakaan tersebut. Selain itu 3,52% siswa mengatakan setuju dengan kenyamanan ruang perpustakaan, 3,38% siswa juga mengatakan setuju untuk kebersihan ruang perpustakaan, serta 3,27% siswa mengatakan setuju bahwa warna pada dinding perpustakaan sekolah menarik. Sehingga dari hasil keseluruhan skor rata-rata persepsi siswa terhadap tata ruang perpustakaan

sekolah Labschool Kebayoran adalah 3,01 dimana skor tersebut terdapat pada skala interval 2,52-3,27positif.

B. Saran

Dari penelitian yang penulis lakukan, ada beberapa saran yang dapat diberikan terkait dengan tata ruang perpustakaan sebagai berikut :

1. Untuk kemanan bahan pustaka di perpustakaan Labschool ini harus lebih ditingkatkan. Seperti dipasangkan RFID (Radio Frequency Identification) agar terhindar dari kehilangan karena kejahatan manusia.

2. Untuk penitipan barang juga harus ditingkatkan misalnya dengan membuat loker tertutup yang lebih kecil dibandingkan rak besar yang digunakan sekarang.

DAFTAR PUSTAKA

Aa Kosasih, Tata Ruang, Perabot Dan Perlengkapan Perpustakaan Sekolah,

Artikel Pustakawan Universitas Negeri Malang UM, November 2009 Adisasmita, Rahardjo. Pembangunan kawasan dan tata ruang, Yogyakarta:

Graha Ilmu, 2010

Anas Sudijodo,.Pengantar Statistika Pendidikan.Jakarta: Raja Grafindo, 1997 Alex Sobur.Psikologi Umum, Jakarta : Pustaka Setia, 2003.

Bilson Simamora. Panduan Riset Prilaku Konsumen, Jakarta: Gramedia Pustaka Utama, 2004

Ibrahim Bafadal. Pengelolaan Perpustakaan Sekolah. Jakarta : Bumi Aksara, 2006

Burhan Bungin. Metodologi Penelitian Kuantitatif : Komunikasi, Ekonomi, dan Kebijakan Publik Serta Ilmu-Ilmu Sosial Lainnya.Jakarta : Kencana, 2008 Darmono. Manajemen dan Tata Kerja Perpustakaan Sekolah, Jakarta : Grasindo,

2001

Indonesia,Departemen Pendidikan Nasional, Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Nomor 24 Tahun 2007 Tebntang Standar Sarana dan Prasarana Untuk Sekolah/Madrasah.

Panitia Teknis 01-01 Perpustakaan dan Kepustakawanan.Standar Nasional

Indonesia (SNI) Bidang Perpustakaan,Jakarta : Perpustakaan Nasional RI, 2011.

Perpustakaan Nasional Republik Indonesia bekerjasama dengan Departemen Pendidikan Nasional. Pedoman Perpustakaan Sekolah IFLA/UNESCO: The IFLA/UNESCO School Library Guidelines.Jakarta, 2006.

Kosam Rimbarawa.Gedung, Tata Ruang, Perabot, dan Peralatan Perpustakaan, Jakarta: Hakaesar, 2013.

Rizal Saiful-Haq, dkk., Perpustakaan dan Pendidikan: Pemetaan peran serta perpustakaan dalam proses belajar mengajar.

Saworno, Sarlito Wirawan, Pengantar Umum Psikologi, Jakarta : Bulan Bintang, 1976.

Wiji Suwarno.Psikologi Perpustakaan,Jakarta :Sagung Seto, 2009.

Anselm Strauss. 2003. Dasar-dasar Penelitian Kualitatif. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Sulistia.Materi Pokok Perpustakaan Sekolah. Jakarta : Universitas Terbuka, 2002 Undang-undang R.I. No: 20 thn 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional.

www.inherent-dikti.net

Sulistyo Basuki,Pengantar Ilmu Perpustakaan, Jakarta : Gramedia Utama, 1991.

Prasetya Irawan, ed.,Logika dan Prosedur Penelitian, Jakarta: STIA-LAN, 1999 Wasito Hermawan.Pengantar Metodologi Penelitian : Buku Pedoman Mahasiswa.

Jakarta : Gramedia Pustaka, 1992.

Pawit M. Yusuf.Pedoman Penyelenggaraan Perpustakaan Sekolah. Jakarta : Kencana, 2007.

1. Pertanyaan berikut untuk mengetahui pendapat adik mengenai Tata Ruang di Perpustakaan Labschool Kebayoran, dalam rangka penyusunan skripsi yang sedang saya kerjakan.

2. Adik tidak perlu mencantumkan Identitas / Nama.

3. Adik diminta menjawab pertanyaan-pertanyaan dibawah ini dengan benar, berdasarkan pendapat adik pribadi.

4. Berilah tanda ( X ) pada jawaban yang terdapat pilihan jawaban. 5. Berilah tanda ceklis pada pertanyaan yang menggunakan skor angka .

Skor 1. Sangat(tidak setuju/buruk/kurang sekali)

Skor 2. Tidak(setuju/baik/kurang)

Skor 3. Setuju / baik / suka Skor 4. Sangat(setuju/baik/suka)

A. Pertanyaan Umum Mengenai Perpustakaan

1. apakah adik sudah terdaftar sebagai anggota perpustakaan Labschool Kebayoran?

a. Ya b. Tidak

2. Berapa kali adik datang ke perpustakaan Labschool Kebayoran selama 1 semester?

d. 16-20 kali/semester e. <20 kali/semester

3. Apa tujuan anda mengunjungi perpustakaan Labschool Kebayoran ? a. Mendiskusikan pelajaran

b. Mengisi waktu luang

c. Kewajiban dari sekolah “ jam perpustakaan.“ d. Meminjam koleksi

1 2 3 4

1 Letak perpustakaan

sekolahLabschool

Kebayoran sudah

strategis

2 Jarak ruang perpustakaan dengan ruang kelas saya dekat.

3 Saya mengalami

kesulitan dalam mencari perpustakaan sekolah Labschool Kebayoran.

C. Persepsi Siswa Terhadap Bentuk Ruang Perpustakaan Labschool Kebayoran

NO PERTANYAAN STS TS S SS

1 2 3 4

1 Bentuk perpustakaan

Labschool sudah bagus. 2 Penataan ruang perpustakaan

sudah bagus

3 Luas ruang perpustakaan

1 2 3 4

1 Luas ruangan baca

perpustakaan sudah

memadai.

2 Penempatan antara koleksi perpustakaan umum dan koleksi referensi berbeda.

3 Kemudahan dalam mencari

koleksi di dalam

perpustakaan mudah di cari

4 Penempatan ruang

multimedia sudah tepat. 5 Komputer yang berada di

dalam ruang multimedia dapat digunakan semua.

6 Letak pintu masuk

perpustakaan sudah baik atau tepat

7 Letak meja baca dan kursi baca sudah bagus.

8 Kondisi meja baca sangat aman.

9 Kondisi kursi baca sangat aman.

10 Penataan rak buku di dalam peprustakaan sudah bagus.

11 Kondisi rak buku di

perpustakaan dalam kondisi yang baik.

12 Tinggi rak buku tidak terlalu tinggi sehingga tidak

bagus.

14 Kondisi rak majalah di perpustakaan dalam kondisi yang baik.

15 Penataan rak buku referensi sudah baik atau tepat.

16 Kondisi rak buku referensi dalam kondisi yang baik. 17 Penataan catalog cabinet

(almari katalog) sudah baik atau tepat.

18 Pencahayaan di ruang

perpustakaan cukup terang. 19 Suasana ruang perpustakaan

Labschool Kebayoran sangat nyaman.

20 Ruang perpustakaan sangat bersih

21 Warna dinding ruang

perpustakaan sangat menarik 22 Warna perabotan yang ada di

dalam perpustakaan sangat menarik

23 Warna ruang multimedia

sangat menarik.

24 Penataan locker atau rak penitipan tas sudah bagus. 25 Rak penitipan tas dalam

kondisi yang baik.

26 Locker atau penitipan tas di dalam perpustakaan sangat

saat memasuki ruang perpustakaan

28 Petugas perpustakaan dengan mudah terlihat oleh saya 29 Letak meja sirkulasi sudah

baik atau tepat.

B. Saran

1. Apa saran adik untuk penataan ruang perpustakaan yang lebih baik ?

...

...

...

………

Peneliti lahir di Jakarta 02 Mei 1992, anak kedua dari Bapak Abdul Haris dan Ibu Suharni. Peneliti bertempat tinggal di Komplek SBS Blok CD 8 No.21 Rt 010/07 Kelurahan Harapan Jaya, Kecamatan Bekasi Utara. kode pos 15124. Peneliti menyelesaikan pendidikannya di

SDN Harja 4 Bekasi, SMP Negeri 25 Bekasi, SMAN 11 Cakung, Jakarta Timur, dan melanjutkan pendidikan S1 pada Program Studi Ilmu Perpustakaan Fakultas Adab dan Humaniora Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah Jakarta. Menyelesaikan kuliahnya dengan menulis karya tulis berjudul “Persepsi Siswa terhadap Tata Ruang Perpustakaan Sekolah:Studi Kasus pada Perpustakaan Labschool Kebayoran”. Peneliti pernah melaksanakan praktek kerja lapangan di Perpustakaan Asip Nasional Republik Indonesia Jakarta Selatan.

Dokumen terkait