• Tidak ada hasil yang ditemukan

Ringkasan Hasil Quisioner Pengujian

3. Saran Untuk Aplikasi

Saran Untuk Aplikasi Responden

n %

Pentingnya Aplikasi

Sangat Tidak Penting 1 3

Tidak Penting 4 13

Penting 17 57

Sangat Penting 8 27

Dari tabel dapat dilihat bahwa responden beranggapan bahwa adanya sebuah aplikasi Keris merupakan hal penting dan dapat menjadi salah satu perwujudan dari pelestarian Keris. Karena aplikasi Keris ini dapat mengenalkan Keris kepada masyarakat Indonesia. Responden juga memberikan saran-saran untuk perbaikan akan kekurangan aplikasi Keris Jawa yang telah penulis kembangkan.

L-22 | P a g e a. Menurut Anda, seberapa penting aplikasi ini?

b. Apa alasan Anda memilih jawaban diatas? untuk tau sedikit tentang keris

Karena Saya belum pernah liat aplikasi sejenis ini sebelumnya. Aplikasi ini sangat berguna untuk melestarikan kebudayaan Indonesia dan meningkatkan kecintaan masyarakat terhadap budaya Indonesia, khususnya keris

Agar masyarakat tahu lwbih banyak ttg keris memberikan info dan wawasan ttg budaya di indo

Krena belom tersedianya media yg membahas mengenai keris . Agar kita lebih memahami budaya indonesia

Teknologi + budaya = bangsa yang besar

hanya untuk orang tertentu seperti budayawan dan sebagainya

aplikasi ini akan menjadi saran untuk memperkenalkan kebudayaan Indonesia kepada dunia

Menambah informasi

Penting jika ingin mengetahui jenis dari bentuk kris

Membantu kolektor mengetahui detail informasi kris dgn cepat dan mudah Mengingat kebudayaan indonesia sudah mulai tidak terasa lagi pada masyarakat umumnya, terutama pada anak remaja, banyak diantara mereka yang tidak mengenali budaya mereka sendiri

untuk mellestarikan kebudayaan

karena merupakan aplikasi yang dapat mengenalkan kebudayaan Indonesia, khususnya keris jawa

karena saya kurang mengetahui jenis2 keris.. dan karena aplikasi ini dapat membantu saya belajar tentang bentuk2 keris

Karena jenis dari keris tersebut banyak sekali sehingga aplikasi ini dapat memudahkan mengetahui jenis keris

untuk mengenalkan budaya indonesia kepada generasi selanjutnya, sehingga budaya sendiri tidak hilang dimakan zaman

Keris merupakan salah satu kebudayaaan indonesia, yang harus di lestarikan. Dengan adanya aplikasi ini dpt sgt membantu. :)

Karena tidak mengenal aplikasi ini,dan tidak tahu manfaatnya untuk apa,sehingga menurut saya kurang pentinh

Karena penting untuk masa seperti skrg Lengkap, jelas, dan singkat

L-23 | P a g e Tdk penting, gak ngerti maksudnya

Karena ga suka ttng keris kerisan

Aplikasi ini mempermudah manusia untuk mengenali jenis - jenis keris yang ada di Indonesia, terutama remaja di Indonesia guna mengenali budaya bangsa (yang dimaksud disini adalah keris).

Penting karena keris merupakan salah satu senjata tradisional Indonesia yg

keberadaannya saat ini kurang menjadi perhatian. Dengan dibuatnya aplikasi tersebut responden dapat menambah pengetahuan mengenai keris Jawa tersebut

Sebagai orang indonesia, sudah seharusnya kita mengenal kebudayaan bangsa kita, yg telah kita tahu bahwa bangsa ini memiliki berjuta kebudayaan. Sebagai penerus bangsa, sudah seharusnya kita mengenal kebudayaan itu. Dengan adanya aplikasi ini, kita dipermudah untuk mengenal kebudayaan keris jawa, yg sekarang ini mulai terlupakan dan tergantikan oleh barang-barang modern nan canggih. Jadi aplikasi ini, menjadi penting dan berharga untuk memudahkan pengguna smartphone khususnya pemuda Indonesia dalam mengenal keris jawa.

Aplikasi tersebut membantu pengenalan tentang keris

karena tidak banyak masyarakat indonesia mengenali keris jawa

Karena melalui aplikasi ini kita mendapatkan informasi yang kita inginkan. c. Apa kekurangan Aplikasi ini?

kurang variatif mengenai keris, lebih ke aplikasinya bukan ke kerisnya Ricikan untuk mengenali kerisnya kurang banyak untuk masyarakat awam. Kurang banyak jenis keris yg di tampilkan

ga ada

Aplikasinya bagus

Penjelasan mengenai luk terlalu kecil dab tidak bisa di zoom pemilihan font kurang readibility

masih kurang interaktif Kurang berwarna

Kurang banyak pengenalannya dan proses gambar hanya bisa pada ukuran dan bentuk tertentu

Tampilan diharapkan lebih menarik lg Kurang userfriendly

belum mendukung multi cross platform seperti, ios, windows phone, black barry dan nokia mobile phone

Proses untuk masuk aplikasi ribet harus download di play store dulu. force close ketika proses gambar

Ga ada

masih suka force close jika sedang melakukan pengenalan tampilan agar lebih dinamis

Untuk saat ini belum ada, tetapi lebih baik lagi di update terus jika ada info terbaru Ukuran terlalu besar

Overall keren! Mungkin bs dii tambhkan database kerisnya saja! saya kurang tahu,soalnya blm pernah menggunakan aplikasi ini Harus lebih lengkap dan detail lg

Bahasanya masih sedikit yg kurang jelas Tdk dijelaskan tujuannya

Kurang gambar yg menarik

L-24 | P a g e Tidak disemua smarthphone pilihannya terlihat, contoh seperti di Saran untuk aplikasi pada pertanyaan 'Menurut Anda, seberapa penting aplikasi ini?' Jawaban yg tersedia hanya 'Sangat tidak penting' dan 'tidak penting'. Jadi responden yg ingin menjawab 'penting' tidak tersedia

Tampilan pada menu about keris, warna font yg digunakan kurang enak terlihat, dan pada tabel komposisi keris, tabel terlalu kecil.

I don't know

hanya berjalan pada platform android Tidak ada

d. Apa saran Anda untuk pengembangan Aplikasi selanjutnya? lebih informatif dan atraktif

Ditambah lagi fitur dan karakteristik ricikan untuk masyarakat yang masih awam terhadap keris.

Lebih diperbanyak lagi jenis2 kerisnya Adakan fitur zoom

disiapkan menu update gratis. semoga lebih berkembang lagi

lebih banyak jenis ricikan yang dapat dikenal dan banyak informasi mengenai keris Jangan terlalu sepi

Semoga semakin baik dan banyak lagi baik data maupun fitur pendukungnya Penambahan informasi yang diberikan

Simpelin dikit tampilannya..

Pengembangan terhadap aplikasi mobile multi cross platform seperti, ios, windows phone, black barry dan nokia mobile phone

Ketika sudah download apk, lgsg kebuka aplikasinya tidak perlu ada instal yg lain2. menu tombol admin kecil saja di bawah/pojok atau pakai back end hehe.

agar lebih diperbaiki kembali dalam pengenalan ricikan

lebih banyak lagi bentuk2 aplikasi tentang kebudayaan selain keris2 yang ada di jawa Lebih inovatif lagi dalam memberikan informasinya

Saran saya lebih dikembangkan lagi dan diperkenalkan lgi kpd pengguna ini Harus lebih bagus aplikasi yg bisa memajukan

Agar dikembang kan bahasa nya

Jelaskan tujuannya terlebih dahulu apa yg dimaksud utk penelitian ini Banyakin gambar yg menarik

Efisiensi size,

kemudahan dalam mencerna informasi (misalkan dengan gambar),

video perkenalan cukup beri link ke video youtube saja tidak usah dalam aplikasi Pembahasan lebih diperdalam

Lebih diperbaiki lagi pada menu about keris, khusunya pada pemilihan warna, penggunaan tabel dan gambar agar lebih menarik lagi.

Lampiran E.

Form Perbaikan

Dokumen terkait